T 1 Hukum Media Massa [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TUGAS 1 HUKUM MEDIA MASSA Nama : Yusuf Gazali Arimi NIM : 041847793 Mahasiswa Ilmu Komunikasi Soal. 1. Jelaskan pengertian hukum media massa! 2. Jelaskan secara komperhensif mengapa hukum media massa diperlukan dalam penyelenggaraan media massa! Jawaban. 1. Mengacu pada konsep pers dalam arti luas yang meliputi media cetak. film, radio, televisi dan internet maka hukum media massa adalah seperangkat konsep dan norma yang membicarakan aspek media massa dalam hal pemanfaatannya dan penggunaannya sebagai bagian dari hak asasi manusia sehingga diperlukan pengaturan agar media massa dapat menopang kehidupan manusia secara bertanggung jawab dengan mengindahkan nilai etika dan moral. Sumber Refrensi : BMP Modul 3 Hal 3.11 2. Hukum media massa sangat penting dalam menyelenggarakan media massa karna pada dasarnya hukum media massa merupakan aturan aturan mengenai publikasi.karena itu hukum media massa juga meliputi hukum perdata,hukum dagang,perburuhan,dan keuangan. Kesimpulannya hukum media massa merupakan aturan aturan atau norma yang mengatur semua aspek yang ada dalam publikasi media massa.