Tes Personality - Long Form [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Nama Pelamar Posisi yang dilamar Tanggal bisa mulai kerja



: SAMUDRO ENDRIA SULISTIO : 1. ACCOUNTING STAFF 2. FINANCE : 25 OKTOBER 2021



PERSONALITY TEST Petunjuk : Silahkan jawab semua pertanyaan dengan jujur dan apa adanya. Tidak ada jawaban yang benar atau salah. Mohon menjawab dengan selengkap dan sejelas mungkin.



1. Mohon diceritakan secara detail mengenai diri anda, latar belakang keluarga, asal keluarga, pekerjaan orang tua (nama perusahaan, lokasi) dan saat ini berada dimana. - Saya Samudro usia 25 tahun, lulusan smk seorang yang disiplin, bijak, bertanggung jawab, suka hal baru dan berkemauan kuat, orang tua saya berasal dari Kudus (ayah), Solo (Ibu) , ayah saya bekerja sebagai karyawan swasta pada bengkel AC satria motor di grogol, ibu saya hanya seorang ibu rumah tangga, dan sekarang saya bertempat tinggal di grogol . 2. Apakah saat ini masih kuliah ? Jika ya, jelaskan mengenai jadwal kuliahnya dan bagaimana mengatur waktu antara kerja dan kuliah - Saya tidak Kuliah. 3. Uraikan hal-hal apa saja yang menjadi kelebihan Anda dan berikan kisah pengalaman yang terjadi / contoh konkritnya (min. 3 hal) - Saya suka mencoba hal baru, dan saya mencoba menjadi design logo/membuat e-com pada perusahaan saya sebelumnya. - saya suka membuat pekerjaan saya menjadi lebih singkat tanpa mengurangi nilai dari arti pekerjaan tersebut, - saya juga suka dijadikan kurir oleh atasan saya sebelumnya karena saya berkendara dengan baik, dan pekerjaan saya tidak terganggu walau ada tugas tambahan. 4. Sebutkan kritik apa yang pernah anda terima dari orang lain baik atasan, teman, keluarga dsb.. Serta sebutkan upaya-upaya apa yang dilakukan untuk mengatasi kritikan tersebut. ( min. 3 hal) - tidak mau ngumpul – ngumpul , karena saya tidak suka tempat ramai seperti itu dan untuk persiapan saya di hari besok, saya menghindari hal seperti itu. - minuman saya asal asalan, seperti cola dan minuman berasa lainnya, saya mulai minum air putih dan meminum vitamin untuk membalance kan hal tersebut. - susah berkata tidak, karena hal tersebut menyebabkan seperti memanjakan rekan yang meminta tolong. Yang saya lakukan sekarang saya lebih memilah milah mana yang harus saya tolong dan bantu



1|Page



5. Hal-hal apa yang menurut anda dapat mengakibatkan anda terganggu, tidak maksimal atau tidak disukai pada saat bekerja (min. 3 hal) - suara berisik , karena saya suka ketenangan, - tidak adanya crosscheck antara rekan kerja, - tidak kompak dalam pekerjaan. 6. Menurut anda kualifikasi-kualifikasi apa yang harus dimiliki oleh seorang konsultan ? Bagaimana menjadi seorang konsultan yang sukses ? Jelaskan dengan lengkap. - jujur, berkemauan kuat dan menerima kritik atau opini dari orang lain dan mengambil hal positif yang bisa diambil. 7. Apa bedanya bekerja sebagai konsultan dan bekerja di perusahaan ? Jelaskan dengan lengkap. Jelaskan mengapa Anda memilih karir bekerja di kantor konsultan ? - pekerjaan sebagai konsultan kita tidak melakukan pekerjaan dengan hal yang rutin atau monoton atau itu itu saja, pasti aka nada hal yang berbeda, ntah ada kasus ini atau problem ini bahkan perusahaan yang ditangani pasti tidak sama setiap jangka waktu tertentu. 8. Apa yang menjadi cita-cita Anda di dalam pekerjaan untuk 5 tahun mendatang ? Hal-hal apa saja yang Anda lakukan untuk mencapai cita-cita tersebut. - kuliah memerdalam ilmu dan mendapatkan sertifikat untuk bisa membuka perusahaan konsultan sendiri, juga memiliki saham dan investasi dalam jangka Panjang agar, income dan keinginan saya bisa terpenuhi dengan baik. 9. Apa yang menjadi prestasi / hal apa yang paling anda banggakan hingga saat ini ? Berikan contoh konkrit dan uraikan dengan lengkap mengapa anda membanggakannya. - saya royal, bertanggung jawab, dan berani mencoba hal baru walau nantinya akan ada keagagalan dalam percobaan tersebut. Karena tanpa kita berani mencoba hal baru , kehidupan kita tidak akan maju dan tetap dalam zona nyaman tersebut, dan saya tidak menyukai hal tersebut. 10. Jika Anda tiba-tiba ditunjuk sebagai KETUA TIM dan diberi kepercayaan membawahi beberapa orang Junior Consultant dalam suatu penugasan kepada klien baru. Hal-hal dan langkah apa saja yang akan Anda lakukan untuk persiapan penugasan tersebut ? - melakukan survey pada junior juga customer . - kita rundingkan apa yang akan dilakukan - pembagian tugas, dan saling crosscheck satu sama lain - dan bila ada kliru atau kekurang telitian itu tanggung jawab saya . bukan anggota saya 11. Jika Anda mengetahui teman anda melakukan kesalahan di dalam pekerjaannya yang mengakibatkan kerugian kepada klien, namun dia berusaha untuk menyembunyikannya kepada atasannya karena takut kena marah dan harus ganti kerugian. Apa yang pertama kali Anda lakukan untuk kasus ini ? - pertama saya menegur dengan halus, namun karena dia bawahan saya. Yang harus menerima teguran dari atasan atau customer adalah saya, walau bawahan saya yang melakukan kesalahan. 2|Page



12. Menurut anda manakah yang lebih penting dari hal-hal di bawah ini berikan no urut di sebelah kanannya dari 1 sd 6 yang menunjukkan prioritas Jenjang Karir



( 6 )



Kekayaaan / Gaji



( 5 )



Training



( 1 )



Lingkungan kerja



( 2 )



Kepuasan kerja



( 3 )



Apreasiasi



( 4 )



Jelaskan mengapa memilih hal yang menjadi No 1 dan No 6 tersebut. karena saya suka berlatih dan mendapat ilmu dari pekerjaan saya , dan jenjang karir saya rasa lebih memuaskan apabila dilakukan tanpa campur tangan perusahaan



13. Hal –hal apa yang membuat anda betah bertahan bekerja di suatu tempat misal kantor konsultan atau perusahaan untuk jangka waktu paling tidak minimal 3 tahun ? - tidak monoton - penuh kasus - banyak hal yang bisa dipelajari - banyak customer yang bermacam macam



14. Ada yang menyatakan pendapat bahwa : a. paket gaji dan benefit yang diperoleh atas pekerjaan sebagai konsultan lebih rendah dibandingkan bekerja di perusahaan. b. Pekerjaan sebagai konsultan selama minimal 3 tahun adalah batu loncatan untuk bekerja dengan posisi yang lebih baik suatu saat. c. Apa anda setuju dengan pendapat ini dan apa tanggapan anda mengenai hal ini ? Ya, karena bekerja sebagai konsultan kita akan mengalami berbagai hal baru dan juga bertemu dengan orang baru , selain menambah ilmu kita bisa memperluas relasi untuk kedepannya , seperti sebagai rekan kerja di masa depan atau bisa berinvestasi di customer tersebut.



3|Page