Edo Museum, Tokyo (Galang & Imay) [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PRINSIP DESAIN ARSITEKTUR



EDO MUSEUM, TOKYO



Galang Ramdana (133.19.001) Imay Mardiah (133.19.006)



MUSEUM EDO, TOKYO



Museum Edo-Tokyo adalah museum sejarah yang terletak di Yokoami, Sumida-Ku, Tokyo di distrik Ryogoku. Museum ini dibuka pada Maret 1993 untuk melestarikan warisan budaya Edo, dan menampilkan model kota Edo dan Tokyo antara tahun 1590 (tepat sebelum dimulainya periode Edo) dan 1964. Museum ini merupakan museum pertama yang dibangun didedikasikan untuk sejarah Tokyo. Dirancang oleh Kiyonori Kikutake, bangunan ini memiliki tinggi 62,2 meter dan luasnya 30.000 meter persegi.



• Kesetaraan dan Fleksibilitas. Untuk pengunjung di Edo Museum ini bisa mengakses 2 jalur, yaitu tangga bagi pengguna biasa dan pintu lorong berwarna merah untuk pengguna disabilitas.



• Kemudahan pengguna. Selain pintu masuk, interior di dalam museum juga memiliki tingkatan lantai yang sama. Di depan teater juga memiliki kursi untuk menonton yang banyak karena agar pengunjung dapat beristirahat sambal menonton pertunjukan.



• Informasi yang jelas. Didalam museum pengunjung dapat memahami sejarah Edo Tokyo melalui miniature yang di sediakan, dan juga dari beberapa keterangan tulisan dan gambar di sekitarnya. Tidak hanya itu, pengunjung juga dapat menyewa alat penerjemah yang telah di sediakan, karena tidak semua pengunjung dapat memahami Bahasa Jepang.



• Minim bahaya. Tidak hanya dar ruangannya saja memudahkan bagi semua pengguna, museum Edo Tokyo juga terbuat dari beton yang kokoh dan miniatur dengan kayu yang tidak mudah terbakar.



• Ukuran dan ruang yang mengakomodasi semua orang.



Di dalam museum memiliki koridor dan beberapa ruangan dengan ukuran yang cukup lebar sehingga pengunjung tidak harus berdesakan dan dapat melihat-lihat sejarah Edo Tokyo dengan tenang dan nyaman.



Daftar Pustaka: https://en.wikipedia.org/wiki/Edo-Tokyo_Museum https://matcha-jp.com/id/1201 https://www.alamy.com/edo-museum-tokyo-japan-interior-image8597941.html



TERIMAKASIH