Kak Afp Polio [PDF]

  • Author / Uploaded
  • yadi
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS DINAS KESEHATAN



PUSKESMAS CIJEUNGJING Jl. Raya Ciamis – Banjar No 625 Tlp.(0265) 775405 Email : [email protected] Kode Pos 46271



KERANGKA ACUAN KERJA SURVEILANS EPIDEMIOLOGI PENYAKIT AFP (ACUTE FLACCID PARALISIS) UPTD PUSKESMAS CIJEUNGJING TAHUN 2017



A. Pendahuluan Acute Flaccid Paralysis adalah kelumpuhan yang bersifat layuh terjadi dalam waktu kurang dari 14 hari yang bukan disebabkan oleh trauma -trauma akan tetapi karena gangguan lower motor neuron. Dalam rangka mendapatkan sertifikasi Indonesia bebas polio diperlukan surveilans kasus AFP (lumpuh layuh akut yang maksimal). Diharapkan tidak ada seorang anakpun mengalami l u m p u h l a y u h a k u t ya n g tidak



dilaporkan oleh tenaga



kesehat an



m a s ya r a k a t



ke



kesehatan



setempat. Angka cakupan AFP pada beberapa daerah masih rendah.



B . La t a r B e l a k a n g U p a ya p e m b e r a n t a s a n p o l i o d i l a k u k a n m e l a l u i 4 s t r a t e g i ya i t u i m u n i s a s i r u t i n , i m u n i s a s i tambahan, surveilans AFP dan pengamanan VPL (Virus Polio Liar) di Laboratorium. Dengan intensifnya program imunisasi polio, maka kasus polio makin jarang ditemukan. Berdasarkan rekomendasi WHO tahun 1995, dilakukan kegiatan surveilans AFP yaitu menjaring semua kasus dengan mirip polio y a i t u lumpuh



l a yu h



mendadak



(Accute



Flaccid



P a r a l ys i s / A F P )



untuk



m e m b u k t i k a n m a s i h terdapat kasus polio atau tidak di populasi.



C. Tujuan 1. Tujuan Umum Mengidentifikasi daerah resiko tinggi AFP di wilayah kerja Puskesmas Cijeungjing 2. T u j u a n K h u s u s a. Menemukan semua kasus AFP di wilayah kerja Puskesmas Cijeungjing b. Melacak semua kasus AFP di wilayah kerja Puskesmas Cijeungjing c. Mengambil 2 spesimen semua kasus AFP sesegera mungkin bila kelumpuhan terjadi 2 bulan.



D.



Cara



melaksanakan



kegiatan



Pelaksanaan sur veilans AFP



(Acute



F l a c c i d P a r a l ys i s ) d i l a k u k a n d e n g a n l i n t a s p r o g r a m d i lapangan bidan Pembina wilayah dengan petugas pemegang program Puskesmas Cijeungjing.



E. Sasaran Sasaran adalah seluruh masyarakat



F. Su m b e r D a n a Tidak ada dana



G.Jadwal Kegiatan Kegiatan surveilans dilakukan setiap hari oleh Pembina wilayah dan semua petugas kesehatan diwilayah kerja puskesmas baik di Posyandu.



H. P e n c a t a t a n d a n P e l a p o r a n Pencatatan dan Pelaporan Kegiatan setiap minggu bidan pembina wilayah menyerahkan kepada petugas pemegang program Puskesmas yang selanjutnya diolah dan dilaporkan mingguan) y a n g dilaporkan secara rutin ke Pusat. Dan dilaporkan bulanan melalui Dinas Kesehatan Kabupaten.



Mengetahui, Kepala UPTD Puskesmas Cijeungjing



dr. Asep Herawan NIP. 19761209 200901 1 005



Cijeungjing, Januari 2017 Pengelola Program Surveilans



Novi Setya R, SKM NIP. 19851112 201101 2 003