Kak Kespro Catin [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KERANGKA ACUAN KESEHATAN REPRODUKSI CATIN PUSKESMAS KABUH



DINAS KESEHATAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN JOMBANG 2019



PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANG DINAS KESEHATAN



PUSKESMAS KABUH Jln.Raya Kabuh No.84 Kec. Kabuh Kabupaten Jombang (61455) Telp. (0321) 888873 E-mail : [email protected]



Website : http://dinkes.jombangkab.go.id/puskesmas-kabuh



KERANGKA ACUAN KESPRO CATIN A. PENDAHULUAN Kesehatan reproduksi adalah keadaan yang menunjukkan kondisi kesehatan



fisik



,mental,dan



sosial



seseorang



dihubungkan



dengan



system,fungsi,dan proses reproduksinya, termasuk tidak adanya penyakit dan kelainan yang mempengaruhi kesehatan ibu,selama kehamilan,persalianan,dan nifas menjadi masalah utama kesehatan reproduksi perempuan. Saat ini Indonesia masih dihadapkan pada permasalahan kesehatan reproduksi yang ditandai dengan masih tingginya Angka Kematian ibu (AKI), Angka Kematian Bayi (AKB),Angka Kehamilan Usia Remaja, dan rendahnya angka



kesertaan



ber-KB



yang



pembangunan di era millennium. Untuk menjamin akses bermutu,aman,



dan



dapat



targetnya pelayanan



belum



tercapai



kesehatan



dipertanggungjawabkan,



pada



tujuan



reproduksi



yang



pemerintah



telah



menerbitkan Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2014 tentang Kesehatan Reproduksi, yang bertujuan menjamin kesehatan ibu dalam usia reproduksi agar mampu melahirkan generasi yang sehat dan berkwalitas serta mengurangi angka kematian ibu. Permasalahan kesehatan reproduksi antara lain: anemia dan Kurang Energi



Kronis (KEK) pada



wanita



usia



subur (WUS),Riskesdes 2013



menunjukkan prevalensi resiko KEK pada WUS 15-49 tahun sebesar 20,8% dengan prevalensi pada ibu hamil sebesar 24,2%.Prevalensi tertinngi ditemukan pada kelompok usia 20-24 tahun sebesar 30,1%. Pelaksanaan kegiatan dalam program Kespro Catin Puskesmas Kabuh dilaksanakan sesuai dengan Visi, Misi Tujuan dan Tata Nilai yang ada, yaitu :



A. Visi Puskesmas Kabuh : Bersama Mewujudkan Jombang yang Berkarakter dan berdaya saing. B. Misi Puskesmas Kabuh : 1. Menggerakan Pembangunan Berwawasan Kesehatan Bersama dengan Lintas Sektor. 2. Memberdayakan Masyarakat Kabuh Agar Sadar, Mau, dan Mampu Berperilaku Hidup Bersih dan Sehat. 3. Meningkatkan Mutu, Pemerataan, dan Keterjangkauan Pelayanan Sesuai dengan Standart Pelayanan Kesehatan. 4. Meningkatkan Mutu SDM Petugas, Sarana, dan Prasarana dalam Memberikan Pelayanan Kesehatan. C. Tujuan : Meningkatkan Kesadaran ,kemauan, dan Kemampuan Masyarakat Kabuh untuk Hidup Bersih dan Sehat. D. Tata Nilai: Tata nilai yang diterapkan pada Puskesmas Kabuh adalah” CANTIK” 1. C: Cepat dalam Pelayanan 2. A: Aman bagi pasien dan petugas 3. N: Lingkungan yang nyaman bagi pasien dan petugas 4. T: Terjangkau bagi seluruh masyarakat 5. I: Integritas tinggi terhadap pekerjaan 6. K: Petugas yang Kompeten dalam memberikan pelayanan E. Motto : Memberikan Pelayan Dengan Sepenuh Hati



B. LATAR BELAKANG Puskesmas Kabuh terletak di wilayah Kecamatan Kabuh yang terdiri dari 16 desa dengan jumlah 43.205 jiwa,dengan jumlah PUS 7439 WUS 7657. Dari hasil penilaian kinerja puskesmas Kabuh tahun 2018 jumlah pencapain Pelayanan Kespro catin 55%. Berdasarkan data diatas maka disusunlah kerangka acuaan program Kespro Catin Puskesmas Kabuh tahun 2019 berdasaran RUK/RPK Puskesmas Kabuh tahun 2019. C. TUJUAN  Tujuan Umum



Terlaksananya pelayanan kesehatan masa sebelum hamil oleh tenaga kesehatan di fasilitas pelayanan kesehatan tingkat pertama (FKTP) dan jejaringnya.  Tujuan Khusus a. Terlaksananya pelayanan kesehatan masa sebelum masa sebelum hamil bagi remaja. b. Terlaksananya pelayanan kesehatan masa sebelum hamil bagi catin. c. Terlaksananya pelayanan kesehatan masa sebelum hamil bagi PUS d. Terlaksananya koordinasi dan kerjasama dalam pelaksanan pelayanan kesehatan masa sebelum hamil. e. Terlaksananya monitoring dan evaluasi pelayanan kesehatan masa sebelum hamil. D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN No. 1



Kegiatan Pokok



Rincian Kegiatan



Pelayanan dalam gedung



-Pelayanan Pemeriksaan fisik, status gizi, (mental/ keswa/srq tes),laborat -Pelayanan konseling Kespro



catin,



KB,Gizi,Imunisasi, HIV/AIDS,HEP,IMS -Pencatatan dan pelaporan -Evaluasi program 2



Pelayanan luar gedung



-Penyuluhan/ Sosialisasi Kespro catin



E. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN DAN SASARAN No



Kegiatan



Pelaksana



Lintas program



Lintas sektor



Pokok



Program



terkait



terkait



1.Petugas



Ket



Kespro Catin 1



Pelayanan



-Menyusun



1.Loket



dalam



rencana



-Menyusun jadwal KEMENAG



gedung



kegiatan -Koordinasi



kegiatan



dengan lintas



pelayanan gedung 2. Poli



-



Mengkoordinasi dalam CATIN



untuk



mendapatkan umum



program/



-Menyusun jadwal pelayanan



lintas sector -Menyiapkan



kegiatan



sarana



dan



prasarana -menyiapkan form pelayanan, inform consen,



pelayanan



Kespro



di



dalam Puskesmas



gedung 3.KIA



Kabuh



-Menyusun jadwal 2.Kaur Kesra Mengkoordinasi kegiatan pelayanan gedung 4.Imunisasi



dalam CATIN untuk mendapatkan pelayanan



lembar balik, -Menyusun jadwal Kespro di kuesioner,da kegiatan Puskesmas n pencatatan pelayanan -Membuat gedung pelaporan 5.Laborat



dalam Kabuh 3.Kader



-Menyusun jadwal kegiatan pelayanan



dalam



Mengkoordinasi CATIN untuk



mendapatkan gedung pelayanan 6.Obat -Menyusun jadwal Kespro di kegiatan pelayanan



Puskesmas dalam Kabuh



gedung



2



Pelayanan



-Menyusun



luar



rencana



gedung



kegiatan -Koordinasi dengan lintas program/ lintas sector



1.Promkes 1.Kader Menyusun jadwal Mengkoordinasi kegiatan penyuluhan gedung 2.KIA Menyusun kegiatan



dan ibu hamil untuk kegiatan -Penyuluhan/ sosialisasi



pembiayaan



luar menggerakkan



jadwal



Sumber



KB



BOK



-Menyiapkan sarana



penyuluhan



luar pasca salin -Penyuluhan/



dan gedung



sosialisasi PPIA -Penyuluhan/



prasarana (bahan



Sosialisasi



penyuluhan) -Membuat



Kespro catin



laporan kegiatan



F. SASARAN 1. Sasaran pelaksana adalah tenaga kesehatan (dokter,bidan,perawat,analis)yang akan melakukan pelayanan kesehatan masa sebelum hamil kepaada remaja,catin,PUS. 2.Sasaran program ini adalah remaja laki-laki dan perempuan,catin laki-laki dan perempuan serta PUS. G. JADWAL KEGIATAN A. KEGIATAN DALAM GEDUNG NO



1.



Kegiatan



Pelayanan



J



F



Ma Ap



Me Ju



Jul Ag Sep Nov Okt Des



a



e



r



r



i



ni



i



t



n √



b √



























































































pemeriksaan fisik,status gizi, imunisasi,kes ehatan jiwa/srq 2.



tes,laborat KIE tentang 1.Pengetahua



n kesehatan reproduksi 2.Kehamilan dan perencanan kehamilan 3.Penyakit yang perlu diwaspadai pada catin 4.Kesehatan jiwa 5.Pengetahua ntentang masa subur 6.Kekerasan dalam rumah tangga 7.pemerikasa an kesehatan 3.



bagi catin Pencatatan



















































4.



dan pelaporan Evaluasi



















































Program



B. NO 1.



KEGIATAN LUAR GEDUNG



Kegiatan



Ja



Fe



Ma Ap



Me Ju



Jul Ag Sep Nov Okt Des



Koordinasi



n √



b √



r √



i √



i √



pada



r √



ni √



t √



















KEMENAG 2.



Sosialisasi pada







kaur



kesra/ kader 3.



Pencatatan







dan pelaporan 4.



Evaluasi











Program



H. EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM Dalam melakukan evaluasi pelaksanaan Kespro catin tidak hanya dilakukan di dalam gedung saja / tetapi evaluasi juga dilakukan di luar gedung dengan berkoordinasi dengan KEMENAG. Dengan pelaporan hasil hasil yang dicapai pada setiap bulan. I. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI Pencatatan dengan menggunakan register dan format laporan yang telah ditetapkan dan dilaporkan ke Dinas Kesehatan Kabupatan Jombang setiap tanggal 5 bulan berikutnya, evaluasi kegiatan setiap bulan sekali sesuai dengan jadwal monitoring dan evaluasi Puskesmas Kabuh.