Karakteristik Dari Komunikasi Bisnis [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

1. Karakteristik dari komunikasi bisnis adalah sebagai berikut : a. Pesan disusun untuk para audiens yan membutuhkan informasi. Oleh karena itu, pemahaman terhadap audiens sangatlah penting. b. Pesan bisnis disusun dengan mempertimbangkan waktu dan biaya. Pesan bisnis disampaikan bedasarkan tingkat 41 kepentingannya. Informasi yang sangat penting biasanya memerlukan waktu yang singkat dan biaya yang mahal. Demikian sebaliknya, pesan yang kurang penting disampaikan dalam waktu yang lebih lama dan biaya yang relatif lebih murah. c. Pesan bisnis disusun untuk lebih dari satu tujuan. d. Walaupun terjadi hal-hal yang mengecewakan, pesan bisnis tetap disusun dengan baik untuk menjaga hubungan kerja sama dengan semua pihak, terutama para pelanggan. e. Pesan bisnis memperhatikan nada dan pengaruhnya terhadap audiens. Pilihan kata dan nada dalam pesan bisnis diperhatikan sedemikian rupa untuk menghindari adanya pengaruh negatif terhadap audiens yang pada akhirnya merugikan perusahaan. 2. Karena, komunikasi yang baik dari seorang pimpinan dan pegawai sangat berkaitan erat dengan kepribadian dan kemampuan dari seseorang. Kualitas seperti inilah yang membuat orang lain merasa tertarik dengan orang yang memiliki kemampuan komunikasi yang baik. 3. Pentingnya etika bisnis adalah etika bisnis merupakan aturan yang tidak tertulis mengenai cara menjalankan bisnis dengan adil dan sudah sesuai dengan hukum yang diberlakukan negara, serta tidak bergantung pada kedudukan individu atau perusahaan di dalam masyarakat. Etika bisnis bisa menjadi standar serta pedoman bagi setiap karyawan termasuk manajemen dan dijadikan sebagai pedoman untuk melaksanakan pekerjaan sehari-hari dengan landasan kejujuran, moral luhur, transparansi, serta sikap profesional.   4. Aspek bisnis