Karya Inovasi Alat Kasti Ahmad Hamdani [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LAPORAN PEMBUATAN ALAT PERAGA (KATEGORI SEDERHANA)



ALAT PERAGA/MODIFIKASI BOLA DAN TONGKAT KASTI DI SMPN 3 CIBATU KEC. CIBATU KAB. PURWAKARTA



Oleh AHMAD HAMDANI, S.Pd NIP. 19920613 202012 1 006



PEMERINTAH KABUPATEN PURWAKARTA DINAS PENDIDIKAN SMPN 3 CIBATU TAHUN 2020



IDENTITAS GURU



1.



Nama Sekolah



: SMPN 3 Cibatu



2.



Nama Guru



: Ahmad Hamdani, S.Pd



3.



NIP



: 19920613 202012 1 006



4.



Jabatan/Golongan Guru



: Guru Mapel



5.



Alamat Sekolah 



Jalan



: Jalan Desa Ciparungsari







Kabupaten



: Purwakarta







Provinsi



: Jawa Barat







Telpon/Fax



:-



6.



Mengajar Mata Pelajaran



8.



Alamat Rumah



:PJOK







Desa



: Jl. Rawasari II RT. 35 RW. 03







Kecamatan







Kabupaten



: Purwakarta : Purwakarta







Provinsi



: Jawa Barat







Telpon/Fax



:-



i



ii



SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini :



Nama



: AHMAD HAMDANI, S.Pd



NIP



: 19920613 202012 1 006



Guru



: PJOK



Unit Kerja



: SMPN 3 CIBATU



Dengan ini menyatakan bahwa Pembuatan Alat Peraga Sederhana “Bola dan Tongkat Pemukul Permainan Kasti” untukpembelajaran PJOK materi permainan bola kecil pada permainan kasti adalah benar-benar asli hasil karya saya sendiri.



Purwakarta, 19 Agustus 2020 Guru PJOK



AHMAD HAMDANI, S.Pd NIP. 19920613 202012 1 006



iii



KATA PENGANTAR



Puji syukur dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan rahmatNya kepada penyusun, sehingga penyusun dapat menyelesaikan laporan pembuatan alat peraga yang bernama “Bola dan Tongkat Pemukul Permainan Kasti” Dengan penggunaan alat peraga ini diharapkan dapat meningkatkan minat dan motivasi siswa dalam mempelajari materi PJOK khususnya pada permainan kasti. Dalam penyusunan laporan ini, masih banyak kekurangan yang terdapat di dalamnya, untuk itu penyusun sangat mengharapkan adanya kritikan dan masukan yang bersifat membangun demi kesempurnaan laporan pembuatan alat peraga ini. Akhir kata semoga laporan ini berguna dan bermanfaat bagi para pembaca dan dapat bermanfaat untuk pembelajaran.



Purwakarta, 19 Agustus 2020



Penulis



iv



DAFTAR ISI



Halaman Judul Identitas Guru...............................................................................................................................................



i



Halaman Pengesahan ...................................................................................................................



ii



Surat Pernyataan .................................................................................................................................iii Kata Pengantar ................................................................................................................................... iv Daftar Isi ............................................................................................................................................. v Alat Peraga 1. Nama Alat Peraga...................................................................................................................



1



2. Latar Belakang........................................................................................................................



1



3. Tujuan.....................................................................................................................................



2



4. Manfaat...................................................................................................................................



2



5. Rancangan Alat Peraga...........................................................................................................



2



6. Prosedur Pembuatan Alat Peraga a. Tahap persiapan................................................................................................................



3



b. Gambaran proses pembuatan............................................................................................



3



7. Penggunaan Alat Peraga di Sekolah.......................................................................................



v



5



ALAT PERAGA



1. Nama Alat Peraga “Bola dan Tongkat Pemukul Permainan Kasti”



2. Latar Belakang Media pembelajaran dan modifikasi penjas, merupakan salah faktor pendukung dalam suksesnya proses belajar mengajar disekolah, akan tetapi kurangnya ketersediaan sarana dan prasarana dalam setiap sekolah khususnya mata pelajaran penjas maka seorang guru dituntut untuk lebih kreatif dan memanfaatkan apa yang ada disekitarnya yang diproses atau dimodifikasi sebagai alat pembelajaran untuk mencapai hasil pembelajaran yang di harapkan. Guru diharapkan dapat memanfaatkan dan menggunakan hasil teknologi sebagai alat bantu di dalam kegiatan pembelajaran. Alat bantu atau alat peraga dimanfaatkan untuk mencapai hasil pembelajaran yang ingin diharapkan.



Alat peraga yang digunakan dalam proses pembelajaran tidak harus memiliki tingkat kompleksitas yang tinggi. Penggunaan alat peraga sederhana yang murah dan efisien memudahkan seorang guru dalam mengoperasikan alat tersebut sehingga tujuan 6



pembelajaran dapat tercapai. Pada penerapannya, alat peraga ini digunakan karena tidak adanya sarana pembelajaran dalam permainan kasti. Oleh karena itu penyusun berkeinginan untuk berinovasi dalam membuat alat peraga yang mempermudah siswa dalam mempraktikkan pembelajaran dalam permainan kasti.



3. Tujuan Tujuan pembuatan alat peraga “Bola dan Tongkat Pemukul Permainan Kasti” adalah sebagai berikut : 1.



Menciptakan alat peraga yang ramah lingkungan dan berasal dari bahan yang murah dan mudah ditemukan



2.



Memberikan inovasi media pembelajaran Penjasorkes dengan menggunakan alat peraga



3.



Untuk memperlancar proses pembelajaran terkait dengan keterbatasan sarana dan prasarana yang dimiliki di sekolah



4.



Mempermudah siswa dalam mempraktikkan keterampilan memukul dan melempar dalam permainan kasti.



4. Manfaat Manfaat yang dapat diperoleh dari pembuatan alat peraga ini adalah sebagai berikut : 1.



Bagi siswa, membuat siswa lebih semangat dan termotivasi dalam pembelajaran sehingga dapat meningkatkan prestasi belajar.



2.



Bagi guru, sebagai alat bantu guru dalam proses pembelajaran sehingga menjadi lebih kontekstual, interaktif, jelas, dan menarik



3.



Bagi sekolah, bisa digunakan sebagai sarana yang menunjang dalam pembelajaran yang dapat digunakan dalam jangka waktu yang lama dan dapat menghemat biaya dalam memfasilitasi pembelajaran dengan alat peraga



5. Rancangan Alat Peraga Desain alat peraga ini digunakan untuk membantu siswa dalam mempraktikkan keterampilan memukul dan melempar dalam permainan kasti. Inovasi alat peraga ini dirancang dari bahanbahan yang sederhana, yaitu : bambu, potongan kain bekas, lakban dan cat



7



6. Prosedur Pembuatan Alat Peraga a. Tahap Persiapan Alat dan bahan : 1. Spidol 2. Gergaji 3. Meteran 4. Hamplas 5. Bambu 6. Lakban 7. Potongan kain bekas 8. Cat dan Kuas



( tongkat pemukul kasti )



( bola kasti )



b. Gambaran Proses Pembuatan Proses pembuatan alat peraga “Bola dan Tongkat Pemukul Permainan Kasti” tergolong simpel dan mudahdikerjakan. Adapun tahap-tahap pembuatannya sebagai berikut : a) Pembuatan Tongkat Kasti 1.



Siapkan alat dan bahan yang diperlukan.



2.



Ukur bambu dengan panjang sekitar 55 cm



8



3.



Gunakan gergaji untuk memotong bambu yang sudah diukur panjangnya.



4.



Haluskan permukaan bambu dengan cara di hamplas



9



5.



Cat permukaan bambu yang sudah halus.



6.



Lapisi permukaan pegangan tongkat dengan lakban.



7. 8.



Jemur tongkat yang sudah di cat sampai kering merata. Tongkat siap digunakan



1 0



b) Pembuatan Bola Kasti 1. Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan.



2. Ambil potongan kain, lalu di bentuk menyerupai bola.



3. Lakban seluruh permukaan kain yang sudah dibentuk menyerupai bola.



1 1



4. Bola kasti sudah diap digunakan



c) Hasil Alat Peraga Bola dan Pemukul Kasti



1 2



7. Penggunaan Alat Peraga di Sekolah a.



Cara penggunaan “ BOLA KASTI MODIFIKASI ” 1) Seorang pelempar akan melempar bola ke arah pemukul 2) Bola dilempar dilakukan dengan cara lemparan rendah, lemparan sedang dan lemparan tinggi 3) Bola dilempar ke lawan dengan tujuan mematikan pergerakan lawan 4) Bola yang dilempar tidak boleh mengenai area kepala lawan



b. Cara penggunaan “ TONGKAT PEMUKUL KASTI “ 1) Tongkat dipukul bisa menggunakan 1 (satu) tangan dan 2 (dua) tangan 2) Cara memukul bola bisa dilakukan dengan pukulan rendah, pukulan sedang dan pukulan atas 3) Bola yang dipukul harus memasuki area lapangan kasti



1 3