KB 1 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENDALAMAN MATERI (Lembar Kerja Resume Modul)



A. Judul Modul



: KISAH KETELADANAN NABI SULAIMAN AS. DAN UMATNYA



B. Kegiatan Belajar



: KB (KB 1/2/3/4)



C. Refleksi NO 1



BUTIR REFLEKSI



RESPON/JAWABAN



Peta Konsep A. Kisah Nabi Sulaiman a.s dalam Alquran (Beberapa 1. Kisah Nabi Sulaiman a.s disebut dalam Alquran sebanyak 16 kali yang tersebar istilah dan dalam tujuh surat, yaitu (1) QS. al-Baqarah [2]: 102, (2) QS. an-Nisa [4]: 163, QS. definisi) di Al-An’am [6]: 84, QS. Al-Anbiya [21]: 78-82, QS. An-Naml [27]: 42-44, QS. Saba’ modul bidang [34]: 12, dan QS. Shad [38]: 30-40. studi 2. Kisah Nabi Sulaiman a.s dikenal dengan kerajaan dan kemampuannya dalam mengendalikan angin, berbicara dengan binatang, memiliki bala tentara dari golongan jin dan manusia, serta binatang. Selain itu, kisah Nabi Sulaiman a.s dan Ratu Bilqis (Negeri Saba’) juga memberikan pengalaman yang menarik untuk dicontoh agar manusia tidak menyombongkan jabatan (kekuasaan) yang diberikan oleh Allah Swt dan menggunakan kenikmatan tersebut untuk menyembah-Nya. B. Biografi Nabi Sulaiman a.s 1. Nabi Sulaiman a.s putra Nabi Dawud a.s



Nabi Sulaiman a.s putra Nabi Dawud a.s. Nabi Sulaiman a.s. adalah anak dari Nabi Allah Swt. Dawud a.s. sebagaimana yang dijelaskan Allah Swt. di dalam firman-Nya, (QS. Shad [38]: 30) 2. Nabi Sulaiman a.s seorang Nabi yang disucikan sejarah kehidupannya oleh Allah Swt.



Nabi Sulaiman a.s seorang Nabi yang disucikan sejarah kehidupannya oleh Allah Swt. Beliau beriman kepada Allah Swt dan tidaklah kafir. Kemampuan yang dimilikinya bagian dari anugerah (mukjizat) yang diberikan oleh Allah Swt. kepadanya. (Q.S Al-Baqarah: [2]: 102). 3. Nabi Sulaiman a.s adalah Nabi Allah Swt.



Nabi Sulaiman a.s adalah Nabi Allah Swt yang diturunkan wahyu kepadanya, sebagaimana Allah Swt menurunkan wahyu kepada nabi-nabi selain dirinya. (QS An-Nisa: [4]: 163). Berdasarkan ayat ini disimpulkan bahwa Nabi Sulaiman a.s termasuk Nabi Allah Swt. yang mendapatkan wahyu secara langsung untuk disampaikan kepada umat pada zamannya agar menyembah kepada Allah Swt. 4. Nabi Sulaiman a.s adalah seorang Raja Nabi Sulaiman a.s adalah seorang Raja yang mewarisi kerajaan yang megah dari Ayahandanya, Dawud a.s. (QS. an-Naml [27]: 16. Kerajaan Nabi Sulaiman a.s tidak da seorangpun (setelah dia) yang bisa menandinginya (QS. Shad: [38]: 35). Kenikmatan yang telah diberikan oleh Allah Swt kepada Nabi Sulaiman a.s tidak membuatnya sombong, tapi beliau mensyukurinya. Sebagaimana doa yang beliau panjatkan kepada Allah Swt (QS An-Naml: [27]: 19) berikut ini:



‫ وَقَالَ رَبِّ أَوْزِعْنِي أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِي أَنْعَمْتَ عَلَيَّ وَعَلَىٰ وَالِدَيَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَالِحًا تَرْضَاهُ وَأَدْخِلْنِي‬... َ‫بِرَحْمَتِكَ فِي عِبَادِكَ الصَّالِحِني‬ “Maka dia tersenyum dengan tertawa karena (mendengar) perkataan semut itu. Dan dia berdoa: "Ya Tuhanku berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada dua orang ibu



bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridhai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh." C. Mukjizat (Kelebihan) Nabi Sulaiman a.s



Mukjizat (Kelebihan) Nabi Sulaiman a.s adalah: 1. Dapat menundukkan angin kencang, hal ini dijelaskan dalam (QS. al-Anbiya [21]: 81):



َ‫وَلِسُلَيْمَانَ الرِّيحَ عَاصِفَةً تَجْرِي بِ َأمْرِهِ إِلَى الْأَرْضِ الَّتِي بَارَكْنَا فِيهَاۚ وَكُنَّا بِكُلِّ شَيْءٍ عَالِمِني‬ “Dan (telah Kami tundukkan) untuk Sulaiman angin yang sangat kencang tiupannya yang berhembus dengan perintahnya ke negeri yang kami telah memberkatinya. Dan adalah Kami Maha Mengetahui segala sesuatu.” 2. Memahami bahasa hewan/binatang, salah satu kisahnya bagaimana Nabi Sulaiman as., berdialog dengan burung Hud-Hud, dan semut, bahkan didokumentasikan kisah ini dalam (QS. An-Naml [27]: 16, 18, dan 19):



ُ‫وَوَرِثَ سُلَيْمَانُ دَاوُودَۚ وَقَالَ يَاأَيُّهَا النَّاسُ عُلِّمْنَا مَنطِقَ الطَّيْرِ وَأُوتِينَا مِن كُلِّ شَيْءٍۚ إِنَّ هَٰذَا لَهُوَ الْفَضْل‬ ْ‫الْمُبِنيُ وَحُشِرَ لِسُلَيْمَانَ جُنُودُهُ مِنَ الْجِنِّ وَالْإِنسِ وَ الطَّيْرِ فَهُمْ يُوزَعُونَ حَتَّىٰ إِذَا أَتَوْا عَلَىٰ وَادِ النَّمْلِ قَالَت‬ ‫نَمْلَةٌ يَاأَيُّهَا النَّمْلُ ا ْدخُلُوا مَسَاكِنَكُمْ لَا يَحْطِمَنَّكُمْ سُلَيْمَانُ وَجُنُودُهُ وَهُمْ لَا يَشْعُرُونَ فَتَبَسَّمَ ضَاحِكًا مِّن قَوْلِهَا‬ ‫وَقَالَ رَبِّ أَ وْزِعْنِي أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِي أَنْعَمْتَ عَلَيَّ وَعَلَىٰ وَالِدَيَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَالِحًا تَرْضَاهُ وَأَدْخِلْنِي‬ َ‫بِرَحْمَتِكَ فِي عِبَادِكَ الصَّالِحِني‬ 16. Dan Sulaiman telah mewarisi Daud, dan dia berkata: "Hai Manusia, kami telah diberi pengertian tentang suara burung dan kami diberi segala sesuatu. Sesungguhnya (semua) ini benar-benar suatu kurnia yang nyata.” 17. Dan dihimpunkan untuk Sulaiman tentaranya dari jin, manusia dan burung lalu mereka itu diatur dengan tertib (dalam barisan).



18. Hingga apabila mereka sampai di lembah semut berkatalah seekor semut: Hai semut-semut, masuklah ke dalam sarang-sarangmu, agar kamu tidak diinjak oleh Sulaiman dan tentaranya, sedangkan mereka tidak menyadari;" 19. maka dia tersenyum dengan tertawa karena (mendengar) perkataan semut itu. Dan dia berdoa: "Ya Tuhanku berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada dua orang ibu bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridhai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh.” 3. Memiliki tentara dari golongan jin dan umatnya yang berilmu tinggi. Dari sekian banyak pasukan tentara Nabi Sulaiman a.s., ada juga pasukan tentara yang berasal dari golongan jin. Allah Ta’ala berfirman (QS. Saba’ [34]: 12):



ِ‫وَلِسُلَيْمَانَ الرِّيحَ غُدُوُّهَا شَهْرٌ وَرَوَاحُهَا شَهْرٌۚ وَأَسَلْنَا لَهُ عَيْنَ الْقِطْرِۚ وَمِنَ الْجِنِّ مَن يَعْمَلُ بَيْنَ يَدَيْهِ بِإِذْن‬ ِ‫رَبِّهِۚ وَمَن يَزِغْ ِمنْهُمْ عَنْ أَمْرِنَا نُذِقْهُ مِنْ عَذَابِ السَّعِري‬ 12. Dan Kami (tundukkan) angin bagi Sulaiman, yang perjalanannya di waktu pagi sama dengan perjalanan sebulan dan perjalanannya di waktu sore sama dengan perjalanan sebulan (pula) dan Kami alirkan cairan tembaga baginya. Dan sebahagian dari jin ada yang bekerja di hadapannya (di bawah kekuasaannya) dengan izin Tuhannya. Dan siapa yang menyimpang di antara mereka dari perintah Kami, Kami rasakan kepadanya azab neraka yang apinya menyalanyala. Bahkan, ada salah satu umat Nabi Sulaiman a.s yaitu orang yang mempunyai ilmu dari Kitab dapat membawa singgasana Ratu Bilqis sebelum mata berkedip, kisah ini tertulis dalam QS. an-Naml [27]: 38-41. D. Hikmah dan Keteladanan Nabi Sulaiman as dan umatnya Hikmah dan keteladanan Nabi Sulaiman as dan umatnya, yaitu: 1. Mau berdialog dengan rakyat kecil. (QS. an-Naml [27]: 16, 18, dan 19), 2. Beliau pandai bersyukur atas nikmat Allah Swt. (QS An-Naml: [27]: 19), 3. Menjadi pemimpin yang perhatian dan menerapkan hukum yang jelas terhadap anak buahnya. (QS. An-Naml [27]: 20-30) Hikmah dan keteladanan Nabi Sulaiman a.s., juga dapat dirinci melalui tabel berikut: No.



Tema Kisah



Dalil



1



Nabi Sulaiman a.s., dengan Ratu Bilqis



QS. An-Naml [27]: 42-44



2



Nabi Sulaiman a.s., dengan malaikat Harut dan Marut



QS. alBaqarah [2]: 102



Biografi Nabi Sulaiman a.s



QS. AlAn’am [6]: 84



3



Hikmah yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari Tidak menyombongkan jabatan (kekuasaan) yang diberikan oleh Allah Swt dan menggunakan kenikmatan tersebut untuk menyembah-Nya Di negeri Babil, Nabi Sulaiman a.s., dituduh telah berbuat sihir; padahal Sulaiman tidak kafir (tidak mengerjakan sihir. Ilmu sihir, hanya memberi mudharat dengan sihirnya kepada seorangpun, dengan izin Allah. Sihir amatlah jahat, dan tidak menguntungkan di akhirat kelak. Ia dapat menceraikan hubungan suami-istri, membuat orang jadi kafir, karena sihir merupakan perbuatan setan yang kafir. Senantiasa memohon petunjutk dari Allah Ta’ala; dan memohon petunjuk bagi keturunan penerus kita.



4



MukjizatMukjizat Nabi Sulaiman a.s



QS. AlAnbiya [21]: 78-82



5



Mukjizat Nabi Sulaiman; Nabi Sulaiman a.s., dan kuda-kuda



QS. Shad [38]: 30-40



6



7



8



2



3



Mukjizat Nabi Sulaiman a.s; mengerti bahasa burung Mukjizat Nabi Sulaiman; Nabi Sulaiman a.s., dan kuda-kuda



Dialog Nabi Sulaiman a.s., dengan semut



(1) Jangan berbuat kerusakan dimuka bumi; (2) mempelajari hukum-hukum Allah Ta’ala dan menegakkannya; (3) Betasbih kepada Allah sebagaimana alam ini pun bertasbih kepada-Nya; (4) senantiasa bersyukur kepada Allah; (5) senantiasa berlindung keoada Allah dari kejahatan dan tipu daya setan Nabi sulaiman amat menyukai terhadap barang yang baik (kuda), sehingga lali mengingat Allah Ta’ala. Lalu kuda itu dipotong leher dan kakinya (sebagai ujian). Akhirnya, sang Nabi pun memohon ampunan kepada Allah. Kisah ini mengajarkan kita bagaimana memandang kesenangan dunia yang tak lain adalah sebagai salah satu bentuk ujian ketaan kita pada Allah.



QS. anNaml [27]: 16



Dari mukjizat Nabi Sulaiman a.s., hendaknya kita meyakini bahwa ilmu Allah itu benar-benar suatu karunia yang besar dan nyata.



QS. Shad [38]: 35



Mengajarkan istighfar Nabi Sulaiman a.s.



QS AnNaml: [27]: 19



Mangajarkan doa : "Ya Tuhanku berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada dua orang ibu bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridhai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hambahamba-Mu yang saleh."



Daftar materi 1. Penjelasan bahwa Nabi Sulaiman a.s., adalah Nabi yang disucikan sejarah bidang studi kehidupannya oleh Allah swt., akan lebih mudah disampaikan jika dipaparkan latar yang sulit belakang / Asbabun Nuzul QS. Al-Baqarah: [2]: 102. dipahami pada modul Daftar materi 1. Siapa sosok orang berilmu / Ahli Kitab yang dapat memindahkan singgasana Ratu yang sering Bilqis sebelum mata berkedip? mengalami miskonsepsi dalam pembelajaran