Kondisi Potensi Sumber Daya Hayati [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Andi Abdi Ibnurus D111201077 Teknik Pertambangan A Kondisi Potensi Sumber Daya Hayati Bab I Pendahuluan A. Latar Belakang Sumber daya hayati merupakan sumber daya yang berasal dari makhluk hidup. Yang termasuk sumber daya hayati yakni tumbuhan, hewan, dan mikroba.sumber daya hayati biasa dimanfaatkan oleh manusia sebagai sumber pangan. Kekayaan keanekaragaman hayati yang kita iliki hingga saat ini belum dimanfaatkan secara optimal. Seharusnya dengan kekayaan hayati tersebut penyediaan bahan kebutuhan, khususnya yang nerdasar sumber daya hayati dapat kita penuhi sendiri. B. Rumusan Masalah 1.



Bagaimana pengolahan sumber daya hayati di Indonesia?



2.



Bagaimana kondisi sumber daya hayati di Indonesia?



C. Tujuan 1.



Untuk mengetahui bagaimana pengolahan sumber daya hayati di Indonesia.



2.



Untuk mengetahui bagaimana kondisi sumber daya hayati di Indonesia Bab II Pembahasan



A. Pengolahan sumber daya hayati di Indonesia Manusia membutuhkan sumber daya hayati untuk kepentingannya sehari-hari. Namun



kebutuhan



manusia



dan



kegiatannya



harus



diselaraskan



dengan



pemeliharaan keanekaragaman hayati. Perencanaan kebun, hutan, areal peternakan, perikanan dan pemukiman harus segaris dengan proyek restorasi lahan, rehabilitasi dan perlindungan kawasan, serta upaya konservasi lainnya. Manusia harus peduli terhadap keberadaan hayati bukan hanya menikmatinya. Di Indonesia sendiri masih ada oknum-oknum yang memenfaatkan keberagaman hayati hanya untuk dirinya sendiri,



namun



hal



tersebut



seharusnya



dapat



ditekan



dengan



adanya



peraturan-peraturan tentang pengolahan sumber daya hayati yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Swasembada pangan yang kita lakukan masih mengalami hambatan, sebab meskipun negara kita hidup dalam pola agraris akan tetapi ketergantungan terhadap input unsur produksi dari luar guna pengembangan agroindustri baik hulunya maupun hilirnya tidak dapat dilepaskan. B. Kondisi sumber daya hayati di Indonesia Kondisi keanekaragaman hayati di Indonesia saat ini lebih buruk dan menurun kuantitasnya dari tahun-tahun sebelumnya. Kondisi ini diperkirakan akibat tidak adanya aturan hukum yang kuat serta lemahnya pengetahuan dan kesadaran masyarakat dalam melindungi keanekaragaman hayati yang ada. Berdasarkan data dari Kementrian Lingkungan Hidup pada tahun 2013, Indonesia memiliki luas wilayah 1,3 % dari luas permukaan bumi dan memiliki keanekaragaman hayati sekitar 17 % dari keseluruhan jenis makhluk hidup yang ada di bumi ini. Di dalamnya tersimpan lebih dari 28.000 jenis tumbuh-tumbuhan, diantaranya terdapat 400 jenis buah-buahan asli Indonesia yang dapat dimakan dan bermanfaat. Indonesia memiliki 7.500 jenis tanaman obat yang mana 10 % dari jumlah tumbuhan obat yang ada di dunia. Bab III Kesimpulan 1.



Pengolahan sumber hayati yang ada seharusnya diiringi dengan pemeliharaan keanekaragaman hayati. Di Indonesia sendiri masih ada oknum-oknum yang menyalahgunakan keanekaragaman hayati untuk kepentingannya sendiri.



2.



Indonesia memiliki luas wilayah 1,3 % dari luas permukaan bumi dan memiliki sekitar 17 % keanekaragaman hayati dari keanekaragaman hayati yang ada di bumi, namun kondisi keanekaragamaan hayati saat ini lebih buruk dari tahun-tahun sebelumnya akibat peraturan yang tidak ketat dan lemahnya pengetahuan masyarakat tentang keanekaragaman hayati.



Sumber jurnal https://media.neliti.com/media/publications/67602-ID-potensisumber-daya-haya ti-sebagai-penunj.pdf