Laporan Kasus Tia [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LAPORAN KASUS TIA dd/ Stroke Infark



PENYUSUN dr. Rifa Nataputri



INTERNSIP DOKTER INDONESIA RSU PAKUWON SUMEDANG 2019



STATUS RUANGAN



IDENTITAS PASIEN







Nama



: Tn. W







Jenis Kelamin



: Laki-laki







Tempat, Tanggal Lahir



: Sumedang, 10 Juni 1959







Umur



: 60 tahun







Alamat



: Dano Permai







Agama



: Islam







Status Perkawinan



: Kawin







Ruang Perawatan



: VIP







Pekerjaan



: PNS







Tanggal Dirawat



: 18 Agustus 2019







Tanggal Pemeriksaan



: 18 Agustus 2019



ANAMNESIS KELUHAN UTAMA : Pusing berputar ANAMNESIS KHUSUS



:



Pasien datang ke IGD dengan keluhan pusing berputar sejak 2 jam SMRS. Pusing dirasakan tiba-tiba. Pasien sulit membuka mata karena jika membuka mata terlihat berputar. Respon pasien terhadap pertanyaan jadi lebih lambat. Pasien mengerti jika ditanya tapi respon untuk menjawabnya lebih lambat. Kadang pasien terlihat gelisah. Pasien mengeluh lemas, kesemutan dan baal di kaki. Pasien menyangkal adanya kelemahan tungkai, muntah, bicara rero, dan penurunan pengelihatan. Tidak ada gangguan BAK dan BAB. Keluarga pasien menyangkal memiliki riwayat darah tinggi. Setelah kurang lebih 4 jam di RS pasien mengeluhkan sulit bicara, bicara rero, mulut sedikit mencong ke kanan, tetapi tidak ada kelemahan tungkai. Pasien memiliki riwat kencing manis sejak 3 tahun dan berobat dengan menggunakan insulin. RPD



2



: DM 2



R.pengobatan



: Sedang pengobatan DM 2 dengan insulin 10-0-10 unit



R. kebiasaan



:-



PEMERIKSAAN FISIK Keadaan umum : sakit sedang, tampak lemas Kesadaran



: E4M5V6, compos mentis



Tanda-tanda vital



;







Tekanan darah: 120/80 mmHg







Nadi



: 98x, reguler







Respirasi



: 20x, tipe abdominotorakal







Suhu



: 36 oC



STATUS GENERALIS Kepala



: pupil bulat, isokor, RC +/+ conjunctiva anemis +/+, sklera ikterik -/kaku kuduk (-), paralisis N VII dan XII (-)



Thorax



: pulmo :gerakan simteris, retraksi (-), sonor, VBS +/+, ronkhi -/-, wheezing -/cor : BJ normal, regular, gallop (-), murmur (-)



Abdomen



: cembung, soepel, bising usus (+), nyeri tekan suprapubic (-), nyeri ketok CVA -/-



Ekstremitas



: akral hangat, capillary refill time