Leaflet Gizi Ibu Nifas [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENGERTIAN Nutrisi atau gizi adalah zat yang diperlukan oleh tubuh untuk keperluan metabolismenya. Kebutuhan gizi pada masa nifas terutama bila menyusui akan meningkat 25%, karena berguna untuk proses kesembuhan karena sehabis melahirkan dan untuk memproduksi air susu yang cukup untuk menyehatkan bayi. Semua itu akan meningkat tiga kali dari kebutuhan biasa.



Disamping itu harus mengandung: 1. Sumber tenaga (energi) Untuk pembakaran tubuh, pembentukkan jaringan baru, penghematan protein. Zat gizi sebagai sumber karbohidrat terdiri dari beras, sagu, jagung, tepung terigu dan ubi. Sedangkan zat kemak dapat diperoleh dari hewani (lemak, mentega, keju) dan nabati (kelapa sawit, minyak sayur, minyak kelapa dan margarine).



3. Sumber pengatur dan pelindung ( Mineral, vitamin dan air ) Unsur-unsur tersebut digunakan untuk melindungi tubuh dari serangan penyakit dan pengatur kelancaran metabolisme dalam tubuh. Ibu menyusui minum air sedikitnya 3 liter setiap hari. Sumber zat pengatur dan pelindung biasa diperoleh dari semua semua jenis sayuran dan buahbuahan segar.



.



KANDUNGAN MAKANAN Menu makanan seimbang yang harus dikonsumsi adalah porsi cukup dan teratur, tidak terlalu asin, pedas atau berlemak, tidak mengandung alkohol, nikotin serta bahan pengawet atau pewarna.



2. Sumber pembangun (Protein) Protein diperlukan untuk pertumbuhan dan penggantian sel – sel yang rusak atau mati. Sumber protein dapat diperoleh dari protein hewani dan protein nabati. Sumber protein terlengkap terdapat dalam susu, telur dan keju, ketiga makanan tersebut juga mengandung zat kapur, zat besi dan vitamin B.



JENIS – JENIS MINERAL PENTING : a. b. c. d. e.



Zat kapur Fosfor Zat besi Yodium Kalsium



JENIS – JENIS VITAMIN : a. Vitamin A



b. c. d. e. f. g. h. i. j.



Vitamin B1 (Thiamin) Vitamin B2 (Riboflavin) Vitamin B3 (Niacin) Vitamin B6 (Pyridoksin) Vitamin B12 (Cyanocobalamin) Folic Acid Vitamin C Vitamin D Vitamin K



PETUNJUK UNTUK MENGOLAH MAKANAN SEHAT :



GIZI IBU NIFAS



1. Pilih sayur-sayuran, buah – buahan, daging dan ikan yang segar 2. Cuci tangan samapai bersih sebelum dan sesudah mengolah makanan 3. Cuci bahan makanan sampai bersih lalu potong – potong 4. Masak sayuran sampai layu 5. Olah makanan sampai matang



Disusun Oleh :



6. Hindari pemakaian zat pewarna, pengawet (vetsin) 7. Jangan memakai minyak yang sudah berkali – kali dipakai 8. Perhatikan kadaluarsa dan komposisi zat gizi makanan. Jika dikemas dalam kaleng, jangan memilih kaleng yang telah penyok/karatan 9. Simpan peralatan dapur dalam keadaan bersih dan aman 10.Jangan biarkan binatang berkeliaran didapur



   



CITRA WARDA S DIAN FITRIANI NINAUL M RUTH OKTIWIANI M



SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI 2010