Lembar Kerja Kepala Silinder Dan Mekanisme Katup [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Program Keahlian Ganda PB SMK Negeri 5 Banjarmasin Lembar Kerja : Perbaikan Kepala Silinder I. Tujuan Setelah melaksanakan praktik diharapkan siswa dapat: 1. Mengetahui cara menggunakan alat-alat ukur kepala silinder dan komponenkomponennya 2. Mengetahui kondisi keausan, kerusakan kepala silinder dan komponen- komponenya 3. Menyimpulkan kondisi kepala silinder dan komponen- komponennya yang diperiksa II.



Alat dan Bahan A. Alat: 1. Kunci Shock 1 set 2. Valve coter Remover & Replacer 3. Fuller Gauge 4. Micro meter 5. Vernier caliper 6. Mistar baja dan siku 7. V- blok 8. Dial indikator 9. Valve spring compressor 10. Alat ukur ketegangan pegas 11. Palu plastic 12. Obeng + dan – 13. Tang Lancip/jepit 14. Majun 15. Amplas halus B. Bahan: 1. Unit motor bensin III.



Keselamatan Kerja 1. Gunakan pakaian kerja yang sesuai 2. Gunakan alat sesuai dengan spesifikasinya 3. Jangan main-main saat bekerja



IV.



Langkah Kerja A. Membongkar Kepala silinder dan Komponennya 1. Lepas Kabel Aki 2. Lepas kabel negatif terlebih dahulu. 3. Lepas Kabel busi , busi, tabung busi dan ring-O 4. Lepas distributor 5. Kuras air pendingin mesin 6. Lepas selang atas radiator 7. Lepas saringan udara dan rumahannya 8. Lepas slang bahan bakar dan slang vakum



9. Lepas slang PCV dan PCV dari tutup kepala silinder 10.Lepas karburator 11.Lepas intake manifold dan exhaust manifold 12.Lepas tutup kepala silinder Lepas 2 mur pengikat, seal washer tutup kepala silinder dan gasket



13.Lepas rakitan rocker arm dan shaft



a. Secara merata kendorkan dan lepas 6 baut dan 2 mur beberapa tahap b. Lepas rakitan rocker arm dan shaft 14.Lepas push rod 15.Lepas kepala silinder a. Secara merata kendorkan dan lepas 10 baut secara bertahap dengan urutan seperti gambar berikut.



b. Angkat kepala silinder dan letakkan diatas balok kayu pada meja kerja. 16.Lepas rumah saluran keluar air dan plat belakang



17.Lepas katup- katup a. menggunakan SST lepas pegas katup Tempatkan katup dan pegas katup



b.



Menggunakan tang lancip lepas 8 oil seal



c.



Lepas 8 dudukan pegas katup dengan benar



B. Memeriksa, Membersihkan dan Memperbaiki Komponen- komponen Kepala Silinder 1. Bersihkan kepala silinder a. Bersihkan material gasket Menggunakan gasket scraper, bersihkan material gasket dari permukaan yang menempel pada blok silinder



b.



Bersihkan ruang bakar Menggunakan sikat kawat, bersihkan carbon dari ruang bakar



c.



Bersihkan bushing penghantar katup Menggunakan sikat lembut dan bahan pelarut bersihkan bushing pengantar katup



d.



Bersihkan kepala silinder Menggunakan sikat lembut dan bahan pelarut bersihkan kepala silinder



e.



Bersihkan katup- katup



(1) (2) 2. a.



b.



c. (1)



Menggunakan gasket scraper kikislah carbon dari kepala katup Menggunakan sikat kawat bersihkan katup Periksalah Kepala silnder Periksa kerataan kepala silinder Menggunakan straight edge dan feeler gauge, ukur kebengkokkan permukaan kepala silinder yang menempel pada blok silinder dan manifold. Kebengkokkan maksimum : Sisi blok silinder 0,05 mm (0,0020 in) Sisi manifold : 0,10 mm (0,0039 in ) Jika kebengkokkan nya melebihi nilai maksimum, ganti kepala silinder Hasil ukur : Kesimpulan :



Periksa keretakkan Menggunakan dye penetrant, periksa keretakan ruang bakar, saluran keluar dan permukaan yang menempel pada blok silinder. Apabila ada keretakan, ganti kepala silinder.



Hasil pemeriksaan : Periksa batang katup dan bushing Menggunakan caliper gauge, ukur diameter dalam bushing pengantar



Diameter dalam bushing pengantar : 8,010 – 8,030 mm Hasil pengukuran : IN : 1. EX : 1. 2. 2. 3. 3. 4. 4. (2)



Menggunakan mikrometer, ukur diameter batang katup



Diameter batang katup IN : 7,951 – 7,991 mm EX : 7,960 – 7 986 mm (3) Hitunglah selisih antara hasil ukur diameter bushing pengantar dengan diameter batang katup. Celah oli IN, standard : 0,019 – 0,079 mm maksimum : 0,08 mm Celah oli EX, standard : 0,024 – 0,075 mm maksimum : 0,10 mm Hasil pengukuran : Kesimpulan : (4) Periksa dan gerindalah katup (a) Gerindalah katup untuk membersihkan bintik dan carbon



(b) Periksalah bahwa sudut permukaan katup benar Sudut : 44,5° Hasil Pengukuran : Kesimpulan :



(5)



Periksa ketebalan tepi kepala katup



(6)



Katup masuk : 1,0 – 1,6 mm , minimum : 0,8 mm Katup buang : 1,2 – 1,8 mm, minimum : 0,9 mm Periksa panjang keseluruhan katup



Standard IN : 99,90 mm, minimum : 99,4 mm Standard EX : 100,10 mm, minimum 99,5 mm Hasil pengukuran : (7) Periksa permukaan ujung batang katup dari kemungkinan aus. Jika aus ratakan dengan gerinda atau gantilah katup.



(8) Periksa dan bersihkan dudukan katup (a) Menggunakan carbide cutter 45°. Perbaiki dudukan katup.Lakukan pengikisan sekedar untuk membersihkan dudukan.



(b)



(c)



Periksa posisi dudukan katup



Oleskan prusian blue (atau White Lead) pada permukaan katup. Tekanlah katup perlahan pada dudukannya. Jangan memutar katup. Periksa Permukaan katup dan dudukannya.  Jika warna biru menempel disekeliling permukaan sebanyak 360°, berarti katup konsentrik. Bila tidak ganti katup  Jika warna biru menempel disekeliling dudukan katup sebanyak 360°, pengantar dan permukaan katup konsentrik. Bila tidak demikian perbaiki dudukan katup  Periksa bahwa garis sentuhan dudukan ditengah permukaan katup berukuran lebar sbb: Katup Masuk : 1,1 – 1,7 mm Katup Buang : 1,2 – 1,8 mm



Bila tidak demikian, perbaiki dudukan katup. Hasil pengukuran , IN : 1. EX : 1. 2. 2. 3. 3. 4. 4. (d) Putarlah katup pada dudukannya setelah diolesi dengan compound pengikis. (e) Bersihkan katup dan dudukannya. (8) Periksa Pegas Katup (a) Menggunakan baja pengukur siku, ukurlah kemiringan pegas katup. Kemiringan maksimum : 1,8 mm (0,63 in)



Hasil pengukuran :



IN : 1. EX : 1. 2. 2. 3. 3. 4. 4. (b) Menggunakan jangka sorong, ukur panjang bebas pegas katup. Panjang bebas : 46,5 mm (1,831)



Hasil pengukuran : IN : 1. EX : 1. 2. 2. 3. 3. 4. 4. (c) menggunakan alat ukur pegas, ukur ketegangan pegas katup pada panjang spesifikasi saat terpasang.



Pada 38,4 mm (1,521 in) : 296-328 N.m (30,2-33,4 kgf. 66,6-73,6 lbf) Hasil pengukuran : IN : 1. EX : 1. 2. 2. 3. 3. 4.



4.



(9) Periksa rocker arm dan shaft (a) Periksa permukaan singgung rocker arm dari kemungkinan aus. Perbaiki atau ganti jika diperlukan.



(b) Periksa celah antara rocker arm dan shaft dengan memperhatikan rocker arm seperti pada gambar dan periksa kemungkinan bergerak sedikit atau tidak ada. Jika terasa ada gerakan , bongkar dan periksa rakitan rocker arm.



(c) Bongkar rakitan rocker shaft. Susunlah rocker arm dan support secara berurutan. (d) Periksa celah oli antara rocker arm dan shaft. Diameter dalam rocker arm : 16,00 – 16,02 mm (0,6299-0,6307 in) Hasil pengukuran : : IN : 1. EX : 1. 2. 2. 3. 3. 4. 4. Diameter rocker shaft : : IN : 1. EX : 1. 2. 2. 3. 3. 4. 4.



(10) Periksa Push Rod (a) Letakkan push rod diatas V-Blok



(b) Menggunakan dial indikator, ukur run out ditengah push rod. Run out maksimum : 0,30 mm (0,0118 in) Hasil pengukuran : Kesimpulan : (11) Periksa Manifold



Menggunakan straight edge dan feeler gauge, ukur kebengkokkan permukaan yang menempel pada kepala silinder. Kebengkokkan maksimum : 0,20 mm (0,008 in) Hasil pengukuran : Kesimpulan : C. Merakit Kepala Silinder Petunjuk :  Bersihkan semua komponen yang akan dirakit  Sebelum memasang komponen, oleskan oli mesin baru pada bagian yang bergeser atau berputar  Gantilah semua gasket, ring –O dan oil seal dengan yang baru. 1. Pasang Katup a. Pasang 8 oil seal katup dengan jari tangan



b.



c. katup.



Pasang komponen : katup, dudukan pegas, pegas katup dan penahan pegas



Menggunakan SST, tekanlah pegas katup dan pasang 2 keeper pada batang



d. Menggunakan palu plastik, pukul ujung batabg katup perlahan untuk meyakinkan bahwa pemasangan benar.



2. Pasang Rumah Saluran Keluar air dan Plat Belakang a. Pasang gasket baru dan plat belakang mesin dengan 4 baut. Momen : 8 Nm (80 kgf-cm. 69 ft-lbf) b. Pasang gasket baru dan rumah saluran air dengan 2 buah baut. Momen : 19 Nm (195 kgf-cm) D. Memasang Kepala Silinder 1. Pasang Kepala silinder a. Letakkan gasket kepala silinder baru pada blok silinder. Perhatikan arah pemasangan



b. Letakkan kepala silinder pada posisinya diatas gasket c. Pasang baut- baut kepala silinder bertanda 12



Petunjuk : Baut kepala silinder dikencangkan dalam 2 tahap ( langkah (b) dan (d). d. Oleskan oli mesin baru pada ulir dan bawah kepala baut kepala silinder e. Pasangkan dan kencangkan 10 baut kepala silinder dalam beberapa tahap dengan urutan seperti gambar. Momen : 29 Nm (300 kgf-cm 22 ft-lb)



f. Berikan tanda pada bagian depan baut kepala silinder dengan cat



g. Kencangkan kembali baut kepala silinder sebanyak 90° dengan urutan seperti pada gambar.



h. Kencangkan kembali baut kepala silinder dengan tambhan sebanyak 90° i. Periksa bahwa cat tanda sekarang menghadap kebelakang. j. Pasang baut kepala silinder yang terletak di dalam lubang



(1) Oleskan oli mesin pada ulir dan pada bagian bawah kepala baut kepala silinder (2) Pasang baut kepala silinder seperti gambar Momen 19 Nm (195 kgf-cm) h. Pasang 8 push rod 2. Pasang rakitan Valve rocker Shaft a. Tempatkan rakitan rocker shaft pada kepala silinder b. Pasang dan kencangkan 6 baut dan 2 mur dalam beberapa tahap, dengan urutan seperti gambar, Momen : 21 Nm (210 kgf-cn. 16 ft-lbf)



3. Periksa dan Stel Celah Katup 4. Pasang Tutup Kepala Silinder a. pasang gasket pada tutup kepala silinder b. Pasang tutup kepala silinder dengan 2 seal washer dan mur. Momen : 2 N-m (25 kgf-cm. 18 ft-lbf) 5. Pasang Rakitan Manifold dan Karburator a. Pasang gasket baru, rakitan manifold dan karburator dengan 6 mur, Momen : 49 Nm (500 kgf-cm. 36 ft-lbf) b. Pasang Karburator 6. Pasang Slang By Pass air 7. Pasang Slang Bahan Bakar dan Slang Vakum 8. Pasang tabung busi dan Ring-O 9. Pasang Busi, Momen : 17,5 Nm (180 kgf-cm. 13 ft-lbf) 10 Pasang Distributor 11. Pasang Kabel Tegangan Tinggi pada Busi 12. isilah mesin dengan air pendingin 13. Isilah mesin dengan oli mesin dan periksa ketinggian oli mesin 14. Pasang kabel aki, pastikan memasang kabel positif terlebih dahulu 15. Hidupkan mesin dan periksa dari kebocoran. V. Tabel Pengamatan HASIL PEMERIKSAAN SISTEM BAHAN BAKAR DIESEL ENGINE DIESEL L300 Item Kegiatan



Hasil Pemeriksaan



2. Pemeriksaan kerataan permukaan kepala silinder



Standart / Ket.



Tidak retak



1. Pemeriksaan keretakan kepala silinder



A: B: C: D: E: F:



Sisi blok silinder maksimal : 0,05 mm Sisi manifold , maksimal : 0,10



Katup masuk 1 2. 3. 3. Pemeriksaan diameter dalam bushing katup



4



8,010 – 8,030



Katup buang



mm



1. 2. 3. 4. 4. Pemeriksaan diameter batang katup



Katup masuk:



1. Katup masuk



1.



standard : 0,019- 0,079



2.



mm, maksimal : 0,08



3.



mm



4.



2. Katup buang



Katup buang :



standard : 0,024 – 0,075



1. 2.



mm, maksimal : 0,10



3.



mm



4. Katup masuk : 1. 2. 3. 5. Pemeriksaan sudut permukaan katup



4. Katup buang :



44,5°



1. 2. 3. 4. Katup masuk : 1. 2. 3. 6. Pemeriksaan ketebalan tepi katup



4. Katup buang: 1.



Katup masuk : 1,0- 1,6 mm, minimum : 0,8 Katup buang : 1,2 – 1,8 mm, minimum : 0,9 mm



2. 3. 4.



7. Pemeriksaan panjang keseluruhan katup



8. Pemeriksaan permukaan katup dan dudukannya



Katup masuk : 1. 2. 3. 4. Katup buang : 1. 2. 3. 4. Katup masuk : 1. 2. 3. 4. Katup buang : 1. 2. 3. 4.



Katup masuk , standard : 99,90 mm, minimum : 99,4 Katup buang , standard : 100,10 mm, minimum : 99,5 mm



Katup masuk , standard : 1,1- 1,7 mm Katup buang , standard : 1,2 – 1,8 mm



9. Pemeriksaan kemiringan pegas katup



10. Pemeriksaan panjang bebas pegas katup



11. Pemeriksaan ketegangan pegas pada panjang spesifikasi saat terpasang



12. Pemeriksaan diameter dalam rocker arm



13. Pemeriksaan Rocker arm shaft



14. Pemeriksaan run out push rod



Kesimpulan



Pratikan Nama



Katup masuk : 1. 2. 3. 4. Katup buang : 1. 2. 3. 4. Katup masuk : 1. 2. 3. 4. Katup buang : 1. 2. 3. 4. Katup masuk : 1. 2. 3. 4. Katup buang : 1. 2. 3. 4. Rocker arm IN : 1. 2. 3. 4. Rocker arm EX: 1. 2. 3. 4. Rocker arm IN : 1. 2. 3. 4. Rocker arm EX: 1. 2. 3. 4. Rocker arm IN : 1. 2. 3. 4. Rocker arm EX: 1. 2. 3. 4.



:



: : Teknik Otomotif



Kemiringan maksimum : 1,8 mm



46,5 mm



Pada 38,4 mm : 296- 328 N.m



16,00- 16,02 mm



15,97 – 15,99 mm



Run out maksimal : 0,30 mm



Teknik Kendaraan Ringan Kriteria Penilaian Nama Siswa Kelas



: :



Kompetensi Dasar



: 1. Memelihara/servis Kepala silinder dan komponenkomponennya



No A.



B.



Aspek Yang Dinilai Persiapan 1. Alat dan Bahan 2. Keselamatan Kerja Jumlah Prosedur 1. Pemeriksaan keretakan kepala silinder 2. Pemeriksaan kerataan permukaan kepala silinder 3. Pemeriksaan diameter dalam bushing katup 4. Pemeriksaan diameter batang katup 5. Pemeriksaan sudut permukaan katup 6. Pemeriksaan ketebalan tepi katup 7. Pemeriksaan panjang keseluruhan katup 8. Pemeriksaan permukaan katup dan dudukannya 9. Pemeriksaan kemiringan pegas katup 10.Pemeriksaan panjang bebas pegas katup 11.Pemeriksaan ketegangan pegas pada panjang spesifikasi saat terpasang 12.Pemeriksaan diameter dalam rocker arm 13.Pemeriksaan Rocker arm shaft 14.Pemeriksaan run out push rod



Skor Maksimal 2 3 5 5 5 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3 3 3



C.



Jumlah Hasil Kerja



50



Skor Yang Dicapai



Keterangan



1. Pemeriksaan kepala silinder 2. Pemeriksaan komponenkomponen kepala silinder D.



E. F.



Jumlah Keselamatan Kerja 1. Alat dan Bahan 2. Penggunaan Alat Jumlah Waktu Laporan Skor Maksimum Syarat Lulus (Skor Minimum)



10 10 20 5 5 10 10 5 100 75



Kesimpulan Hasil Penilaian



Lulus / Tidak Lulus



Banjarmasin, ………………………..2016 Guru Pengampu



(.....................................)