Menentukan Nilai Optimum Bentuk Objektif [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

MENENTUKAN NILAI OPTIMUM BENTUK OBJEKTIF OLEH : LIDIYA SEFTIANA Mahasiswa PPL UBT



Menentukan nilai optimum fungsi objektif dapat ditentukan dengan menggunakan dua metode, yaitu :



1. Metode uji titik pojok 2. Metode garis selidik



Contoh soal



1.



Luas lahan parkir 𝟑𝟔𝟎 𝒎𝟐 digunakan untuk sebuah mobil dan sebuah bus. Masing-masing membutuhkan lahan 𝟔 𝒎𝟐 dan 𝟐𝟒 𝒎𝟐 . Daerah parkir itu tidak dapat memuat lebih dari 30 kendaraan. Tentukan jumlah minimum yang diterima tukang parkir jika biaya parkir untuk sebuah mobil Rp. 3.000,- dan sebuah bus Rp. 6.000,-



Penyelesaian :



Misalkan : 𝒙 = mobil 𝒚 = bus



Kendaraan



Banyaknya



Lahan



Biaya



Mobil Bus



𝑥 𝑦



6𝑥 24𝑦



3.000𝑥 6.000𝑦



Batasan



30



360



Be rd a s ark an t a b e l , ma k a mo d e l ma t e ma t i ka nya a d a l a h s e b a g ai b e ri k ut : 𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟑𝟎 𝟔𝒙 + 𝟐𝟒𝒚 ≤ 𝟑𝟔𝟎 → 𝒙 + 𝟒𝒚 ≤ 𝟔𝟎



𝒙≥𝟎 𝒚≥𝟎



De ng a n f ung s i o b j e k t if me mi ni mumk a n 𝒛 = 𝟑 . 𝟎 𝟎𝟎 𝒙 + 𝟔 . 𝟎 𝟎 𝟎 𝒚



Berdasarkan keempat pertidaksamaan tersebut kita cari daerah penyelesainnya : 𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟑𝟎 → 𝒙 + 𝒚 = 𝟑𝟎



𝒙



𝒚



0 30



30 0



→ ( 0 , 30 ) → ( 30 , 0 )



𝒚



(0,30)



𝒙 + 𝟒𝒚 ≤ 𝟔𝟎 → 𝒙 + 𝟒𝒚 = 𝟔𝟎 𝒙



𝒚



0 60



15 0



→ ( 0 , 15 ) → ( 60 , 0 )



𝒙≥𝟎 𝒚≥𝟎 Untuk mencari titik potong gunakan metode Substitusi dan eliminasi : 𝒙 + 𝒚 = 𝟑𝟎 substitusikan 𝒚 = 𝟏𝟎 𝒙 + 𝟒𝒚 = 𝟔𝟎 𝒙 + 𝒚 = 𝟑𝟎 −𝟑𝒚 = −𝟑𝟎 𝒙 + 𝟏𝟎 = 𝟑𝟎 −𝟑𝟎 𝒚 = −𝟑 = 𝟏𝟎 𝒙 = 𝟑𝟎 − 𝟏𝟎 = 𝟐𝟎



(0,15) (20,10)



(0,0)



(30,0)



(60,0)



𝒙 𝑥 + 𝑦 ≤ 30



𝑥 + 4𝑦 ≤ 60



Terdapat empat titik pojok



(0, 0) 𝟎, 𝟏𝟓



𝟐𝟎, 𝟏𝟎 (𝟑𝟎, 𝟎) Selanjutnya uji titik pojok ke dalam 𝒛 = 𝟑. 𝟎𝟎𝟎𝒙 + 𝟔. 𝟎𝟎𝟎𝒚 Titik



Z



(0,0) 0,15 (20,10) (30,0)



3.000(0) + 6.000(0) = 0 3.000 0 + 6.000 15 = 90.000 3.000 20 + 6.000 10 = 120.000 3.000 30 + 6.000 0 = 90.000



Jadi pendapatan minimum tukang parkir adalah Rp. 0 pada saat tidak ada mobil dan tidak ada bus.



TERIMAKASIH