Penilaian Kesadaran GCS [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENILAIAN KESADARAN GCS( GLASGOW COMA SCALE) EYES: MATA 4 : Apabila pasien mampu membuka mata secara spontan 3 : Membuka mata bila pasien diberi rangsang verbal atau lewat suara atau perintah 2 : Membuka mata apabila diberi rangsang nyeri 1 : Tidak ada respon meski diberi rangsang suara dan nyeri



VERBAL: BICARA/SUARA 5 : pasien mampu menjawab semua pertanyaan dengan benar 4 : pasien mampu menjawab pertanyaan dengan jelas tetapi menunjukkan kebingungan 3 : pasien mampu diajak berkomunikasi tetapi hanya berupa kata kata bukan berupa kalimat yang jelas 2 : pasien hanya mampu mengerang atau mengeluarkan suara rintihan tanpa kata kata 1 : pasien tidak mengeluarkan suara meski dirangsang nyeri



Nilai GCS 15-14 : COMPOSMENTIS NilaiGCS 13-12 : APATIS Nilai GCS 11-10 :DELIRIUM Nilai GCS 9-7 : SOMNOLEN Nilai GCS 6-5 : SOPORUS Nilai GCS 4 : SOPORUS COMATIUS Nilai GCS 3 : COMA



MOTORIK:GERAKAN 6 : apabila pasien mampu menuruti dua perintah berbeda 5 : apabila pasien mampu mengangkat tangan ketika diberi rangsang nyeri dan mampu menunjukkan tempat rangsang nyeri 4 ; pasien mampu menghindar ketika dirangsang nyeri tetapi tidak mamou menunjukkan titik mana yang sakit 3 : bila pasien hanya melipat siku lengan (flexi) bila diberi rangsang nyeri. 2 : bila pasien hanya mampu membuka siku lengan ( extensi) saat diberikan rangsang nyeri 1 : bila pasien tidak ada respon meski sudah diberi rangsang nyeri



Keterangan : COMPOSMENTIS



: kondisi seseorang yang sadar sepenuhnya, baik terhadap dirinya maupun terhadap dirinya maupun terhadap lingkungan dan dapat menjawab pertanyaan yang ditanya pemeriksa dengan baik



APATIS



: kondisi seseorang yang tampak segan dan acuh tak acuh terhadap lingkungannya



DELIRIUM



: kondisi seseorang yang mengalamikekacauan gerakkan, siklus tidur bangun yang terganggu dan tampak gelisah



SOMNOLEN



: kondisi seseorang yang mengantuk namun masih dapat sadar bila dirangsang, tetapi bila rangsang berhenti akan tertidur kembali



SOPORUS



: kondisi seseorang yang mengantuk yang dalam tetapi masih dapat dibangunkan dengan rangsang yang kuat, misalnya rangsang nyeri tetapi tidak terbangun sempurna dan tidak dapat menjawab pertanyaan dengan baik



SOPORUS COMATIUS: penurunan kesadaran yang tidak memberikan respon terhadap pertanyaan, tidak dapat dibangunkan sama sekali, respon terhadap rangsang nyeri hanya sedikit, tetapi reflek kornea dan pupil masih baik. COMA



: penurunan kesadaran yang sangat dalam, tidak ada gerakan dan tidak ada respon terhadap rangsang nyeri



UJI KEKUATAN OTOT GRADE 5



RATING NORMAL



4



GOOD



3



FAIR



2



POOR



1



TRACE



0



ZERO



PRECENTAGE FINDING 100 ROM penuh dengan melawan gravitasi dan tahanan 75 Dapat melakukan ROM secara penuh dengan melawan gravitasi tetapi tidak dapat melawan tekanan yang sedang 50 Dapat melakukan ROM secara penuh dengan melawan gravitasi tetapi tidak dapat melawan tekanan 25 Dapat melakukan ROM secara penuh dengan melawan gravitasi tetapi tidak dapat melawan tekanan 10 Terasa ada kontraksi otot tetapi tidak ada gerakkan sendi 0 Tidak ada kontraksi otot OKSIGENASI



1. NASAL KANUL ALIRAN O2 1-5 ltr konsentrasi O2 24-44% 2. KATETER NASAL Aliran O2 1-2 ltr/mnt konsentrasi O2 45-60% 3. FACE MASK SEDERHANA Aliran O2 6-8ltr/mnt konsentrasi O2 40-60% 4. REBREATING MASK Aliran O2 8-12ltr/mnt konsentrasi O2 60-80% 5. NONREBREATING MASK Aliran O2 8-12 ltr/mnt konsentrasi O2 99% 6. VENTURI MASK Aliran O2 3-15ltr/mnt konsentrasi O2 24-50%



RUMUS BALANCE CAIRAN



INTAKE/CAIRAN MASUK + AIR METABOLISME= OUTPUT/CAIRAN KELUAR + IWL AIR METABOLISME : 5cc/kgBB/hr RUMUS IWL: IWL= (15XBB)/24JAM RUMUS IWL kenaikan suhu {(10%x cairan masuk) x jumlah kenaikan suhu}/24jam+ IWL NORMAL IWL ANAK: (30 – usia anak dalam tahun)x cc/kgBB/hr Air metabolism anak: Balita 1-3th:8cc/kgBB/hr Usia 5-7 th: 8-8,5cc/kgBB/hr Usia 7-11th: 6-7 cc/kgBB/hr Usia 12-14th: 5-6cc/kgBB/hr