PKL PELATIHAN PELAYANAN TERPADU PENYAKIT TIDAK MENULAR Kel 1 Fix [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PKL PELATIHAN PELAYANAN TERPADU PENYAKIT TIDAK MENULAR (PANDU PTM) DI PUSKESMAS SUMBER PUCUNG KAB. MALANG ANGKATAN I



KELOMPOK I Sulasih Rahayu, S.Kep.Ners Sugeng Presiadi,mA.Md.Kep Novian Rosyad Darja, A.Md.Kep Agus Ernawati, S.kep.Ners Ahmad Agus Maulidy, S.Kep.Ners Yayik Dewi Mayangsari, A.Md.Kep Adelia Maharani, A.Md.Kep Lismawati Dewi Amfika, A.Md.Keb Mohammad Sulton Hidayat, S.Kep.Ns Rahmat Sandi Kusprayoga, Amd.Kep



UPT PELATIHAN KESEHATAN MASYARAKAT MURNAJATI TAHUN 2022



KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan laporan PKL Pelatihan Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular di Puskesmas Sumber Pucung Kabupaten Malang. Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak yang telah banyak membantu sehingga terselesaikannya laporan PKL Pelatihan Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular, kepada : 1. Kepala BAPELKES Murnajati Lawang 2. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Probolinggo. 3. Seluruh Widyaiswara BPSDM Provinsi Jawa Timur, yang telah memberikan materi, informasi dan memberikan bimbingan selama mengikuti pelatihan. 4. Seluruh rekan-rekan Pemegang Program PTM Kabupaten Probolinggo yang telah membantu dalam penyelesaian laporan PKL Pelatihan Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular ini. 5. Dan semua pihak yg tidak bisa kami sebutkan satu persatu. Sebagai penutup, harapan penulis semoga dengan penyusunan laporan PKL Pelatihan Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular ini, penulis dapat merealisasikannya dengan baik dan memberikan kinerja yang profesional dan berkelanjutan dalam jangka panjang. Semoga dengan upaya-upaya yang telah dilakukan ini dapat membantu mewujudkan Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular di Puskesmas Kabupaten Probolinggo.



BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Penyakit Tidak Menular (PTM) merupakan penyakit yang tidak bisa ditularkan dari orang ke orang yang berkembang secara perlahan dalam waktu panjang (kronik). Pelayanan PTM di FTKP dilakukan secara terpadu melalui program “Pelayanan Terpadu (PANDU PTM). Puskesmas PTM adalah puskesmas yang mempunyai program unggulan yang dilengkapi dengan sumber daya manusia yang terlatih PTM, fasilitas dan peralatan untuk penatalaksanaan kasus PTM. Pandu PTM di FTKP adalah penyelenggaraan dan pengendalian PTM yang dilaksanakan secara komprehensif dan terintegrasi melalui UKM dan UKP. Menurut Kemenkes tahun 2021 penyakit tidak menular (PTM) menjadi penyebab kematian 41 juta (71%) dari seluruh kematian didunia, yang terdiri dari penyakit jantung dan pembuluh darah 17,9 juta (31%), penyakit saluran pernafasan kronik 3,9 juta (6,8%), kanker 9 juta (15,6 %), dan diabetes mellitus 1,6 juta (2,8%) dan PJPD lainnya sebesar 5,9 juta (16%). Menurut Riskesdas tahun 2018 trend faktor resiko perilaku penyebab PTM meningkat dari tahun 2013 sampai dengan 2018. Saat ini yang menjadi prioritas program pencegahan dan pengendalian PTM di FTKP adalah Hipertensi, stroke, penyakit jantung koroner (PJK), penyakit ginjal kronik (PGK), diabetes melitus, obesitas, kanker leher rahim, kanker payudara, kanker pada anak, penyakit paru obstruktif kronik (PPOK), asma, gangguan penglihatan dan kebutaan, gangguan pendengaran dan ketulian dan gangguan fungsional. Dari 10 penyebab kematian utama untuk segala umur berdasarkan sample registrasi sistem (SRS), 8 diantaranya adalah penyakit tidak menular yaitu stroke yang di nomor pertama, penyakit jantung koroner di nomor kedua dan diabetes melitus dengan komplikasi di urutan ketiga. Sementara urutan selanjutnya adalah



hipertensi dengan komplikasi (urutan 5), penyakit paru obstruktif kronis (urutan 6) dan kecelakaan lalu lintas (urutan 8). Pembangunan bidang kesehatan di Indonesia saat ini dihadapkan pad Triple Burden yaitu suatu keadaan dimana penyakit menular masih merupakan masalah kesehatan masyarakat, dilain pihak angka kesakitan dan kematian yang disebabkan PTM cenderung meningkat, dan sekaligus menghadapi tantangan penyakit-penyakit yang muncul kembali. Perubahan pola penyakit tersebut sangat dipengaruhi oleh perubahan lingkungan, perilaku masyarakat,transisi demografi, social ekonomi dan social budaya. Dalam melakukan upaya pencegahan dan pengendalian PTM, khususnya pelayanan terpadu PTM di FKTP, diperlukan dukungan sumber daya kesehatan sebagai pelaksana yang bekerja secara professional. Oleh karena itu diperlukan pelatihan tidak hanya di tingkat pusat, provinsi, kabupaten/kota tetapi sampai tingkat Puskesmas /FKTP. Oleh karena itu maka perlu dilakukan pelatihan bagi pelaksana dan pemegang program pelayana terpadu PTM di FKTP. B. Tujuan Tujuan umum : Setelah melakukan Praktik Mandiri di Puskesmas peserta diklat PANDU PTM mampu melakukan penanggulangan Penyakit Tidak Menular secara terpadu Di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP). C. Sasaran Kelompok masyarakat sehat, beresiko dan penyandang PTM yang berusia ≥15 tahun di wilayah kerja Puskesmas Sumberpucung. D. Waktu dan Tempat 1. Waktu Pelaksanaan : 10 November 2022 2. Tempat Pelaksanaan : Puskesmas Sumber Pucung Kabupaten Malang



E. Gambaran Umum Puksesmas Letak Geografis



Gambar Peta Wilayah Kerja Puskesmas Sumberpucung Kabupaten Malang 1. Batas wilayah Sebelah utara



: Kecamatan Kromengan



Sebelah selatan : Kecamatan Kalipare Sebelah barat



: Kabupaten Blitar



Sebelah timur



: Kecamatan Kromengan



2. Wilayah Kerja Puskesmas Sumberpucung  Luas : 5.716 Km2  Terdiri dari 7 desa  Jumlah penduduk tahun 2022 sebanyak 55.737 jiwa  Akses jalan dapat dilalui roda 4 dan roda 2, dengan akses terjauh ditempuh 30 menit  Memiliki jaringan 1 pustu dan 7 Polindes/ponkesdes  Memiliki jejaring 1 klinik swasta 3. Visi, Misi, Motto Puskesmas •



Visi



:



Terwujudnya kecamatan sumberpucung yang bersatu, berdaulat, mandiri, sejahtera, dan berkepribadian dengan semangat gotong royong berdasarkan pancasila dalam negara kesatuan republik indonesia yang bhineka tunggal ika







Misi



:



Mewujudkan kesejahteraan rakyat, membangun sumber daya manusia unggul •



Motto Modal kecil hasil maksimal



4. Tata Nilai E



: Energik



K



: Komunikatif



SO



: Profesional



T



: Tanggung jawab



I



: Inovatif



K



: Kerja keras



5. Analisa Situasi  Jumlah Penduduk di wilker



: 55.737



 Jumlah Posyandu a. Posyandu Event



: 113



b. Posyandu Prima



:8



 Sasaran Program



:



a. Jumlah penduduk usia 7 - 15 tahun



: 6.847



b. Jumlah penduduk usia 10 – 18 tahun



: 6.843



c. Jumlah penduduk usia >15 tahun



: 44.191



d. Jumlah penduduk usia >40 tahun



: 20.324



e. Jumlah perempuan usia 30-50 tahun yang sudah menikah/pernah berhubungan seksual



: 8.515



6. Ketersediaan SDM NO



Jenis SDM



Jumlah



Jumlah SDM Terlatih PTM



1



Dokter



6



0



2



Perawat



19



0



3



Bidan



17



1



4



Petugas



0



0



Kesehatan



Komunitas/penyuluh 5



Ahli gizi



1



0



6



Epidemiolog



0



0



7



Konselor/Psikolog



0



0



8



ATLM



3



0



9



Tenaga Lainnya :



16



0



Apoteker, admin, Cs



BAB II PROSES KEGIATAN PKL Kegiatan praktek kerja lapangan Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular dilaksanakan di Puskesmas Sumberpucung Kabupaten Malang. Kegiatan praktek kerja lapangan ini di ikuti oleh 30 peserta dari Dinas Kesehatan Kabupaten Probolinggo. Adapun proses pelaksanaan praktek kerja lapangan ini adalah sebagai berikut : a. Rombongan peserta praktek kerja lapangan tiba di Puskemas Sumberpucung b. Penyambutan dari karyawan Puskesmas Sumberpucung c. Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars Puskesmas Sumberpucung d. Sambutan dari Kepala Puskesmas Sumberpucung e. Sambutan dan arahan dari ibu Dony Noerliany, S.Kep.Ns. M. Kes selaku Widyaiswara Latkesmas Murnajati f. Perkenalan peserta praktek kerja lapangan dan karyawan Puskesmas Sumberpucung g. Pembukaan observasi lapangan oleh ibu Dony h. Sambutan dari bapak Laksono Budi Prasetyo, SKM, MM i. Selayang



pandang



pandu



PTM



Puskesmas



Sumberpucung



oleh



Penanggungjawab Program PTM j. Pelaksanaan assessment secara langsung kepada 1 pasien sesuai dengan penerapan alur alogaritma Pandu PTM di Puskesmas Sumberpucung k. Tanya jawab oleh peserta praktek kerja lapangan l. Feed back dari peserta praktek kerja lapangan ke Puskemas Sumberpucung m. Penutupan dan foto bersama



BAB III HASIL KEGIATAN PKL Observasi lapangan yang diamati di Puskesmas Sumberpucung yaitu mulai dari pendaftaran pasien, screening pandu PTM, hingga pasien menerima obat dan pulang. Alur Pelayanan Pandu PTM di Puskesmas Sumberpucung pendaftaran pasien atau loket yang meliputi datang sendiri, rujukan posbindu, rujukan balik dan intervensi lanjut PIS_PK dan juga dari poli umum, gigi, kia, UGD apabila ada kriteria masuk PTM



diberikan rujukan internal (dari poli umum, gigi, kia, UGD apabila ada kriteria masuk PTM)



diarahkan ke poli pandu PTM



diperiksa laboratorium



setelah diperiksa laboratorium pasien kembali lagi ke poli Pandu untuk mengidentifikasi hasil tabel prediksi dan kemudian di KIE untuk resikonya dan di berikan resep



Apabila pasien perempuan dan belum di IVA disarankan untuk periksa IVA dan apabila ada pasien yang perokok di konseling UBM



setelah itu pasien diarahkan ke Apotik untuk pengambilan obat dan langsung pulang. Apabila pasien membutuhkan rujukan maka di rujuk FKTL.



No. Urut Pendaftaran



:



RM 177288



Tanggal Kunjungan Pertama



:



-



No. Kartu Identitas KTP



:



350717017020001



Nama Lengkap



:



Tunik Sriani



Tanggal Lahir/Umur (Tahun)



:



08-10-1968



Jenis Kelamin



:



Perempuan



Agama



:



Islam



Pendidikan Terakhir



:



SMP



Alamat Rumah



:



Jl Bandung Rt 39 Rw 05 Kel. Karang kates



(NIK)



Kec.Sumberpucung Pekerjaan



:



IRT



Alamat Kantor



:



-



Status Perkawinan



:



Kawin



No. Telp Rumah/Kantor (HP)



:



085258834xxx



E-mail



:



-



Golongan Darah



:



-



Peserta Posbindu PTM merupakan penyandang penyakit: a



Hipertensi







b



Diabetes Melitus







c



Jantung Koroner



-



d



Gagal Jantung



-



e



Stroke



-



f



Kanker Leher Rahim



-



g



Kanker Payudara



-



h



Gagal Ginjal Kronik



-



i



Penyakit Paru Obstruktif



-



Kronik j



Thalasemia



--



k



Lupus



-



Riwayat PTM pada Keluarga Diabetes Melitus



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Riwayat PTM pada Diri Sendiri Diabetes Melitus



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Hipertensi



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Hipertensi



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Penyakit



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Penyakit Jantung



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Stroke



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Stroke



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Asma



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Asma



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Kanker



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Kanker



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Kolesterol Tinggi



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Kolesterol Tinggi



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



PPOK



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



PPOK



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Thalasemia



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Thalasemia



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Lupus



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Lupus



(Ya / Tidak / Tidak Tahu)



Jantung



*) Coret yang tidak perlu



Pemantauan Faktor Risiko Penyakit Tidak Menular Faktor Risiko Jan Merokok Kurang makan sayur dan buah Kurang aktivitas fisik Konsumsi minuman beralkohol Stres Berat badan (kg) Tinggi badan (cm) Indeks massa tubuh (kg/m2) Lingkar perut (cm) Tekanan darah (mmHg) Gula darah puasa (mg/dL) Gula darah sewaktu (mg/dL) Kolesterol total (mg/dL) Trigliserida (mg/dL) Arus puncak ekspirasi (APE) Pemeriksaan payudara klinis & IVA Kadar alkohol pernafasan Tes amfetamin urin Penyuluhan/ konseling berhenti merokok



Feb



Mar



Apr



Mei



Tahun 2022 Bulan Jun Jul Agt



Sep 76kg 16.5c m 28.43 102 138/81 101 189 -



Okt



Nov       76 kg  163.5cm 28,43 101cm 154/90  100  211       -



Des



Penyuluhan/ konseling diet sehat Penyuluhan/ konseling pemeriksaan klinis payudara & IVA



-



 √  -



Penyuluhan/ konseling potensi cedera



-



 -



Dirujuk



-



 -



Obat-obatan dari Faskes/Dokter



Sesuai PRB



Simvastatin 1x1 malam Metformin 2x1 PC Amlodipin 10mg 1x1 Candesartan 16mg 1x1 Ambroxol 3x1



SKREENING SRQ NIK



: 350717017020001



Nama : Ny. Tunik Sriani TTL



: Malang, 08-10-1968



Alamat : Jl Bandung Rt 39 Rw 05 Kel. Karang kates Kec.Sumberpucung







Hasil identifikasi faktor resiko PTM ny. Tunik di dapatkan hasil resiko PJPD 10-