Proposal Lumpia Bihun [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

“LUMPIA BASAH ISI BIHUN (MODIFIKASI)”



DISUSUN OLEH : FARIZ ARDI KUSUMA XII MULTIMEDIA 2/4



Pengertian dan Penjelasan Lumpia atau terkadang dieja sebagai lun pia (Hanzi: 潤餅 / 润饼, POJ: lūnpiáⁿ, hanyu pinyin: rùn bǐng, Bahasa Inggris: long pia) adalah sejenis jajanan tradisional Tionghoa. Lumpia yang dikenal oleh orang Indonesia merupakan lafal Bahasa Hokkian.



Bahan Bahan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.



2 papan bihun putih 3 siung bawang putih di cincang halus 1 buah wortel di parut 1 batang daun bawang dicincang halus 2 sdm kecap asin Secukupnya garam Secukupnya gula Minyak untuk menumis Secukupnya air hangat



Langkah Langkah 1. Bihun di rendam pakai air mendidih. Setelah mengembang tiriskan.



2. Panaskan minyak. Tumis bawang putih hingga harum. Kemudian masukkan bihun, wortel dan daun bawang aduk. Masukkan kecap asin, garam dan gula secukupnya. Aduk2. Koreksi rasa. Bihun ini untuk isian lumpianya.



3. Siapkan air hangat. Ambil kulit lumpia rendam ke air hangat sampai lunak angkat. Masukkan isian bihun kemudian dibungkus rapih.



4. Lumpia siap di goreng atau dikukus. Disini, lumpia saya goreng. Tapi saya sarankan lebih bagus pakai air fryer (goreng tanpa minyak). Lumpia siap di santap.



Kandungan Gizi Jumlah Kandungan Energi Lumpia = 133 kkal Jumlah Kandungan Protein Lumpia = 3,43 gr Jumlah Kandungan Lemak Lumpia = 0,47 gr Jumlah Kandungan Karbohidrat Lumpia = 28,14 gr Jumlah Kandungan Kalsium Lumpia = 8 mg Jumlah Kandungan Fosfor Lumpia = 44 mg Jumlah Kandungan Zat Besi Lumpia = 0,49 mg Jumlah Kandungan Vitamin A Lumpia = 1 IU Jumlah Kandungan Vitamin B1 Lumpia = 0,04 mg Jumlah Kandungan Vitamin C Lumpia = 1 mg



Manfaat 1. Menjaga kesehatan sel-sel dalam tubuh Khasiat lumpia yang pertama dapat menjaga kesehatan sel-sel dalam tubuh. Kandungan protein yang ada di dalamnya dapat bermanfaat untuk menjaga dan melindungi sel-sel yang terdapat di dalam tubuh sehingga semua sel bisa berfungsi dengan baik. Oleh karena itu, konsumsilah makanan ini.



2.Mengurangi resiko stroke Stroke merupakan penyakit kronis yang ditandai dengan rusaknya sebagian dari otak. Untuk mengurangi resiko stroke anda bisa mengkonsumsi lumpia ini. Kandungan protein dan vitamin C yang ada dalamnya dapat mencegah resiko stroke.



3. Mengurangi resiko kanker Kanker menjadi salah satu penyebab kematian terbesar sampai saat ini. Untuk mengurangi resiko kanker anda bisa mengkonsumsi lumpia. Kandungan vitamin C yang ada di dalamnya terbukti mampu melawan sel kanker dalam tubuh sehingga anda bisa terbebas dari resiko kanker.



Kesimpulan Makanan Khas Daerah Jawa Tengah yaitu lumpia mengandung gizi dan manfaat yang banyak sekali,Lumpia yang kami buat disini kami modifikasi dengan isian bihun.Sehingga sangat patut untuk dicoba,selain rasanya yang enak dan mengandung banyak manfaat,harganyapun juga sangat terjangkau