RPP Fiqih Kelas 2 [PDF]

  • Author / Uploaded
  • faza
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu



: Madrasah Ibtidaiyah : Fiqih : II / 1 : 1 x 35 menit



A. Standar Kompetensi 1. Mempraktekkan shalat fardhu 2. Mengenal macam-macam sholat sunah B. Kompetensi Dasar 1.1 Menyebutkan ketentuan tatacara shalat fardhu 2.1 Menyebutkan macam-macam sholat sunah dan waktu pelaksanaannya C. Tujuan Pembelajaran :  Mengidentifikasikan pengertian shalat fardhu.  Mendiskusikan tentang syarat syah shalat fardhu  Mendengarkan tentang rukun shalat fardhu  Melafalkan niat shalat fardhu bersama sama  Menyimak uraian tentang bacaan shalat fardhu.  Melakukan diskusi kelompok tentang: bacaan shalat fardhu, urutan dan gerakan shalat fardhu dan hal-hal yang membatalkan shalat fardhu.  Mengidentifikasi macam-macam sholat sunah  Mengetahui waktu pelaksanaan sholat sunah D. Materi Pembelajaran  Pengertian shalat Fardhu  Syarat sah shalat fardhu  Rukun shalat fardhu  Lafal niat shalat fardhu  Macam-macam sholat sunah  Waktu pelaksaan sholat sunah



E. Metode Pembelajaran  Ceramah  Tanya jawab  Penugasan



F. Langkah-Langkah Pembelajaran 1. Kegiatan Pendahuluan  Memulai dengan salam, menyapa siswa dan berdo’a.  Appersepsi, mengajukan pertanyaan tentang shalat fardhu  Motivasi, membangkitkan minat dan menumbuhkan kesadaran siswa bahwa betapa pentingnya shalat fardhu.  Meminta siswa menyiapkan buku teks Fiqih.



2. Kegiatan Inti  Eksplorasi: Guru meminta masing-masing siswa membaca buku teks Fiqih tentang shalat fardhu dan sholat sunah  Elaborasi: Siswa mencatat hasil temuan masing-masing dalam buku catatan tentang shalat fardhu dan sholat sunah  Konfirmasi: Guru meminta beberapa siswa untuk mengemukakan hasil temuan tentang shalat fardhu dan sholat sunah  Elaborasi: Guru melakukan tanya jawab tentang shalat fardhu dan sholat sunah  Elaborasi: Guru menggali pengalaman siswa melalui bacaan, film atau sinteron dengan tema shalat fardhu dan sholat sunah  Elaborasi: Meminta siswa untuk membaca niat shalat fardhu 3. Kegiatan Penutup  Guru memberikan penguatan atas temuan siswa dan menyimpulkan materi tentang shalat fardhu dan sholat sunah  Melontarkan beberapa pertanyaan kepada siswa tentang materi shalat fardhu dan sholat sunah  Siswa menyalin kesimpulan dalam buku catatan masing-masing G. Alat/Sumber Belajar  Buku paket Fikih, artikel, ensiklopedi Islam dan sumber belajar lain H. Media Pembelajaran  Video  Gambar



I. Penilaian Indikator Pencapaian Kompetensi



Teknik Penilaian



Bentuk Penilaian







Menjelaskan pengertian shalat fardhu



Tes Tulis



Uraian



Menyebutkan syarat sah shalat fardhu



(ulangan harian)



Uraian



 



Menyebutkan rukun shalat fardhu







Melafalkan niat shalat fardhu







Melafalkan bacaan shalat fardhu







Menjelaskan bacaanbacaan wajib dan sunnah dalam shalat fardhu







Menjelaskan gerakangerakan shalat yang wajib dan yang sunnah



Uraian



Contoh Instrumen 



Jelaskan pengertian shalat fardhu!







Sebutkan rukun dan syarat sah shalat fardhu!







Bagaimanakah lafal niat dan niat shalat fardhu?







Bagaimanakah bacaan-bacaan wajib dan sunnah dalam shalat fardhu?







Sebutkan macammacam sholat sunah







Menyebutkan hal-hal yang membatalkan shalat fardhu







Menyebutkan macammacam sholat sunah







Menyebutkan waktu pelaksanaan sholat sunah



dan waktu pelaksanaannya !



Mengetahui Kepala Madrasah



.............. , ............................... Guru bidang studi Fiqih



........................................... NIP.



.......................................... NIP.