SOP Jurnal Senam Dismenore PKK 2 Khoirun Nisa [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PENGARUH SENAM DISMENORE TERHADAP PENURUNAN DISMENORE PADA REMAJA PUTIRI



Pengertian



Tujuan Referensi Persiapan Alat dan Bahan Prosedur



Hal yang perlu diperhatikan Unit terkait Dokumen terkait Rekaman histori perubahan



Dismenore dalam bahasa indonesia adalah nyeri menstruasi, sifat dan drajat rasa nyeri ini bervariasi. Mulai dari yang ringan sampai yang berat. Keadaan nyeri yang hebat dapat mengangu aktifitas sehari-hari, sehingga memaksa penderita untuk istirahat dan meninggalkan pekerjaan sehari-hari untuk beberapa jam atau beberapa hari. Hampir semua wanita mengalami rasa tidak enak pada perut bagian bawah saat menstruasi. Uterus atau rahim terdiri atas otot yang juga berkontraksi dan relaksasi. Umumnya kontraksi otot uterus tidak dirasakan, namaun kontraksi yang hebat dan sering menyebabkan aliran darah ke uterus tergangu sehingga timbul rasa nyeri. Untuk meringankan atau menghilangkan rasa nyeri pada saat menstruasi, serhingga tidak menganggu aktifitas Jurnal: Pengaruh Senam Dismenore Terhadap Penurunan Disminore Pada Remaja Putri Di Desa Sidoharjo Kecamatan Pati 1. Matras 1. 2. 3. 4.



Petugas menyapa pasien dan meperkenalkan diri dengan ramah. Petugas melakukan anamnesa. Petugas menjelaskan tentang dismenore Petugas memberi tahu ibu bahwa ibu akan di ajarkan tehnik senam dismenore 5. Petugas mencuci tangan 6. Petugas menyiapkan matras untuk senam 7. Petugas menjarkan tehnik senam dismenore 1. Pelaksana 2. Remaja Putri Formulir pencatatan No



Yang dirubah



Isi Perubahan



Tanggal mulai diberlakukan