SOP Penjemputan Atau Mengantar Pasien Covid [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENJEMPUTAN/MENGANTAR PASIEN COVID



SOP



No. Dokumen No. Revisi TanggalTerbit Halaman



: /SOP/ADM/PKM/V/2020 : 00 : 01 Juli 2020 : 1/3



UPTD PUSKESMAS BANDAR AGUNG KAB. LAMPUNG TENGAH



dr. INDRA SURATMAN NIP. 19691119 200701 1 019



1. Pengertian



Ambulans adalah kendaraan yang digunakan untuk mengantar, menjemput dan membantu kepentingan pasien. Pasien Dirujuk adalah pasien yang atas pertimbangan dokter / perawat / bidan memerlukan pelayanan di RS baik untuk diagnostik penunjang atau terapi.



2. Tujuan



1. Meningkatkan pelayanan atau pengobatan terhadap individu tersebut secara benar 2. Melaksanakan surveilans, deteksi dini, contact tracing, karantina kesehatan, serta penanggulangan Kejadian Luar Biasa (KLB)/ wabah 3. Melaksanakan manajemen klinis pasien covid 4. Melaksanakan pencegahan dan pengendalian infeksi



3. Kebijakan



SK Kepala UPTD Puskesmas Bandar Agung Nomor : 800/



4. Referensi



1. Pedoman Pencegahan dan Pengendalian CoronaVirus Disease (COVID-19) 2. Petunjuk Teknis Pelayanan Puskesmas pada Masa Pandemi COVID-19



5. Persiapan



6. Prosedur/ LangkahLangkah



/WD.10.07/V/2020 tentang



1. Mobil Ambulance 2. Surat Rujukan 3. Form Screening COVID-19



1. Dokter bersama tim satgas COVID menyatakan pasien perlu rujukan / siap untuk di pulangkan 2. Petugas  menjelaskan dan meminta persetujuan kepada keluarga pasien untuk dirujuk / di pulangkan. 3. Keluarga pasien setuju 4. Dokter membuat surat rujukan dan mengisi form screening COVID-19 secara lengkap. 5. Petugas mempersiapkan kesiapan pasien 6. Petugas segera menghubungi sopir Ambulan. 7. Petugas dan sopir ambulance menggunakan APD Level 3 8. Sopir menyiapkan ambulan (jika sudah siap sopir segera menghubungi petugas bahwa ambulan sudah siap) 9. Petugas mendampingi dan mengantarkan pasien ke tempat tujuan dengan ambulan. 10. Setelah selasai mengantarkan dan kembali ke Puskesmas Petugas menulis laporan kegiatan pada buku kegiatan



PENJEMPUTAN/MENGANTAR PASIEN COVID



SOP



No. Dokumen No. Revisi TanggalTerbit Halaman



: /SOP/ADM/PKM/V/2020 : 00 : 01 Juli 2020 : 2/2



UPTD PUSKESMAS BANDAR AGUNG KAB. LAMPUNG TENGAH



dr. INDRA SURATMAN NIP. 19691119 200701 1 019



7. Diagram Alir



Dokter menyatakan perlu dirujuk



Petugas mendampingi dan mengantarkan pasien ke tempat tujuan dengan ambulance



Dokter membuat rujukan



Petugas menghubungi sopir ambulance



Sopir mempersiapkan ambulance



Petugas dan sopir ambulance mempersiapkan diri dan memakai APD Level 3



Petugas membuat laporan di buku kegiatan



8. Hal-hal Yang Perlu Diperhatikan



Keselamatan petugas dan pasien harus diperhatikan sejak pertama kali pasien kontak pertama kali dengan Puskesmas, dengan demikian dapat mencegah penyebaran coronavirus disease (COVID19)



9. Unit Terkait



10. Dokumen Terkait



1. Sopir Ambulance 2. Satgas COVID 3. RS Rujukan COVID 1. 2. 3. 4.



Register kunjungan Rekam Medis Kartu Pasien KTP, KK, Kartu Peserta BPJS/Asuransi Lain



11. Rekaman Historis No



Halaman



Yang Diubah



Perubahan



Diberlakukan Tanggal