Spo Penahanan Pasien Observasi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PENAHANAN PASIEN UNTUK OBSERVASI No.Revisi



Halaman



RSU PROF DR BOLONI



Tanggal Terbit



Ditetapkan Direktur



Standar Prosedur Operasional (SPO) Pengertian :



Melakukan pengawasan dan penilaian kepada pasien yang sudah diawasi kegawat darutannya.



Tujuan



1. Mencegah terjadinya keburukan pasien 2. Melakukan penilaian ulang kondisi pasien



:



Prosedur :



Unit Terkait :



1. Dokter jaga memutuskan pasien yang memerlukan observasi. 2. Obeservasi dilakukan oleh perawat dan dokter jaga. 3. Obeservasi dilakukan setiap 5 – 15 menit sesuai dengan tingkat kegawat daruratannya. 4. Hal-hal yang perlu dilakukan observasi: a. Keadaan umum pasien b. Kesadaran pasien c. Air way (jalan nafas) d. Tanda-tanda vital 5. Apabila dalam masa observasi keadaan pasien memburuk maka perawat yang melakukan observasi akan melaporkan kepada dokter jaga. 6. Dokter jaga melakukan Re-Assesment terhadap kondisi pasien 7. Observasi terhadap pasien di ruang emergency dilakukan maksimal dalam waktu 8 jam. 8. Selanjutnya diputuskan apakah pasien harus mendapat perawatan lebih lanjut atau di alihkan ke ruang perawatan lainnya atau diizinkan pulang. 9. Perkembangan pasien selama observasi dicatat di formulir catatan perkembangan pasien. -



Instalansi Rawat Inap Bagian Rawat Jalan