(Strategi Belajar Mengajar) PPT Kel 3 Komponen Pembelajaran [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KOMPONEN KOMPONEN PEMBELAJARAN Oleh: Kelompok : 3 (tiga) Azalya Nurrahma (2006104010099)



Meilisma Cintana (2006104010046) Putri Ratu Nahrisyah (2006104010034)



Komponen Pembelajaran Komponen pembelajaran berarti bagaian-bagian dari sistem proses pendidikan yang menentukan berhasil atau tidaknya proses pendidikan. Komponen pembelajaran memiliki peran penting dalam keseluruhan berlangsungnya suatu proses pendidikan.



Macam – macam komponen pembelajaran



KURIKULUM



1. Kurikulum kurikulum adalah sejumlah pengetahuan atau mata pelajaran yang harus ditempuh atau diselesaikan siswa guna mencapai suatu tingkatan atau ijazah.



2. Guru Guru merupakan seorang pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik.



3. Siswa Siswa atau Murid merupakan seseorang yang mengikuti suatu program pendidikan di sekolah atau lembaga pendidikan lainnya, di bawah bimbingan seorang atau beberapa guru.



4. Metode pembelajaran



a) Metode tanya jawab



b) Metode diskusi



Metode Tanya jawab adalah suatu metode dimana guru menggunakan atau memberi pertanyaan kepada murid dan murid menjawab, atau sebaliknya .



Metode diskusi adalah suatu metode yang digunakan untuk memecahkan masalah secara berkelompok



5. Materi pembelajaran Adanya teks yang menarik



Adanya kesempatan siswa untuk menggunakan pengetahuan dan keterampilan



Adanya kegiatan / aktivitas yang menyenangkan



Adanya materi yang dikuasai, baik guru maupun siswa



6. Media pembelajaran Media pembelajaran adalah perangkat lunak (soft ware) atau perangkat keras (hard ware) yang berfungsi sebagai alat belajar atau alat bantu belajar.



7. Evaluasi Evaluasi adalah kegiatan mengumpulkan data seluas-luasnya, sedalam-dalamnya yang bersangkutan dengan kapabilitas siswa, guna mengetahui sebab akibat dan hasil belajar siswa yang dapat mendorong dan mengembangkan kemampuan belajar.



Hubungan Masing –. Masing Komponen Pembelajaran Antara komponen yang satu dengan yang lain memiliki hubungan saling keterkaitan. Guru sebagai ujung tombak pelaksanaan pendidikan di lapangan, sangat menentukan keberhasilan dalam mencapai tujuan pendidikan. Guru bertindak mengajar dan siswa bertindak belajar.



Tujuan komponen pembelajaran Memudahkan guru memilih dan menyusun bahan ajar



Memudahkan guru untuk menentukan kegiatan belajar dan media pembelajaran



Memudahkan siswa untuk mengembangkan / memperoleh pengetahuan, keterampilan, dan sikap.



THANK YOU