Supreme Influential Communication [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Supreme Influential Communication 1. Tujuan mengikuti kelas SIC a. Saya ingin menjadi orang yang asik dari berkomunikasi dengan orang lain, baik itu sahabat, teman lama, teman baru, kenalan baru, bos, dan lainnya. 2. Apa itu komunikasi a. Transfer informasi apapun dari satu orang ke orang lain b. Kita seringkali tidak punya objective dalam komunikasi, akhirnya let it flow aja, akhirnya diem-dieman. c. Tujuan komunikasi adalah agar bisa ngobrol, masukin ide yang ada di kepala ke orang lain supaya orang lain mengerjakan apa yang saya mau 3. Tantangan terbesar dalam komunikasi a. Personality. pada dasarnya emang malu, ga PD, kikuk, ga pengen ngobrol, tertutup b. Skill. Gatau mau ngomong apa, topiknya apa, gatau harus ngapain 4. Seperti apa orang yang suka / mudah saya ajak bicara? a. Cara mereka berdiri: PD, santai, tegak, gak mengancam, terbuka b. Cara mereka bicara: suaranya kencang, nadanya santai, suka memuji, terus terang (Vivian) c. Cara pandangan mata: eye contact, sesekali buang, tidak dead stare d. Cara mereka bergerak: tenang, tidak terlalu agresif dan reaktif e. Facial expression: senyum, tidak cemberut seperti badmood 5. Cara orang menilai seseorang: a. Appearance: first impression yang keren (body language, penampilan) b. Gaya berbicara: ketika ngobrol sama orang baru, gerakan itu penting i. Hand gesture ii. Senyum, jangan menakutkan dan kaku iii. Eye contact c. Suara i. Intonasi: nada, cepat lambat ii. Confidence



iii. Sound effect iv. Perbandingan 1. Pagi ini macet banget / pagi ini macet banget sampe 3 jam d. Apa yang bisa disampaikan i. Cerita 1. Bikin cerita tentang diri sendiri 2. Prinsip cerita: masalah – penyelesaian – masalah besar – berhasil ii. Practical value 1. Nilai yang bisa dibagiin ke orang lain 2. Orang bakal seru sama yang pinter ngobrol, tapi lebih intes sama yang pinter iii. Opini 1. Jangan punya opini yang sama, atau ungkapan apapun dengan kata “tapi” iv. Ngobrol 1. Pengalaman 2. Trauma 3. Traveling, pernah pergi kemana saja 4. Tukeran data (khusus obrolan cowok) 5. Bertukar cerita (khusus cewek) 6. Ngobrol orang lain (gosip, fakta) a. Artis b. Politikus c. Bosnya d. Anaknya 7. Dia beli mobil baru, kamu mau tanya dapet duit darimana. Tanya saja. Kalau takut kelihatan iri, justru bilang “wah aku iri sih” 8. Ngobrol diri sendiri v. Yang bikin orang males / tidak bercerita 1. bertanya seperti wawancara seperti meminta data 2. tidak diberi kesempatan untuk bercerita



3. Dari satu pertanyaan tidak dilebarkan / diperdalam dulu dengan dia bercerita 4. Orangnya memang tertutup tidak suka ngobrol 5. Tidak nyaman 6. Takut apa yang diomongin nanti tidak suka / tertarik / intimidate 6. Cara memulai obrolan a. Observe communality / kesamaan. Bahas kesamaan itu. Untuk mencari kesamaan: i. Bahas hal-hal di sekitarmu / yang sedang terjadi ii. Backgroundnya / masa lalunya. Bahas kenapa janjian di sini. “kok kamu mau ke sini?” iii. Hobi / kesukaan / hal favorit b. Senyum / humor c. Terlihat care / peduli ingin tahu apapun topiknya. Prinsip agar terlihat peduli dan empatik adalah selalu ada hal yang bisa dipelajari dari orang lain 7. Active listening a. Orang yang jago ngobrol faktanya adalah orang yang active listening setelah ice breaking b. Kasih pertanyaan open ended question c. Karena orang suka sharing 8. Creating topic a. Ketika bicara create topic berarti ada 1 keyword b. Dari 1 keyword bisa diluaskan menjadi 6 topik. Ex: “traveling” i. Pengalaman sendiri soal traveling ii. Pengalaman dia / orang lain soal traveling iii. Fakta apa yang diketahui soal traveling iv. Feel saat traveling v. Persamaan dengan bahasan vi. Filosofi mengapa melakukan traveling 9. Hotspot a. Setiap orang punya hotspot yang kalau kena, dia akan lebih reaktif / emosional b. Cara menemukan hostpot:



i. lihat ekspresinya. Ketika ngomongin apa dia jadi berubah ekspresinya ii. keinginan, impian iii. personal issue 10. Threading (membuat kita kelihatan asik) a. Bridging / mecahin topik menjadi banyak topik. Nyambungin dari satu keyword / topik ke keyword / topik lain b. Tujuan threading adalah kita bisa mengarahkan obrolan yang ngalor-ngidul kepada tujuan kita di awal mengapa kita ngobrol 11. Moderasi a. Harus menguasai poin sebelumnya b. Sibuk memindahkan opini satu ke opini lain c. Sibuk memindahkan topik satu ke topik lain d. Enak kalo lebih dari 1 audience