Tor Iht Ppi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TERM OF REFERENCE IN HOUSE TRAINING PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI 2016



PENULIS DOKUMEN UNIT TANGGAL PENYUSUNAN NAMA KEGIATAN TANGAL KEGIATAN LOKASI KEGIATAN JUMLAH HALAMAN



: IDA SETIAWATI : PPI : 4 JANUARI 2016 : IN HOUSE TRAINING PPI : JANUARI – DESEMBER : RS PKU MUHAMMADIYAH SURABAYA :6



RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURABAYA JL. KH. MAS MANSYUR 180-182 SURABAYA



TERM OF REFERENCE IN HOUSE TRAINING PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI RS PKU MUHAMMADIYAH SURABAYA TAHUN 2016



I.



PENDAHULUAN Rumah sakit adalah suatu institusi pelayanan kesehatan yang kompleks , padat pakar dan padat modal. Kompleksitas ini muncul karena pelayanan di rumah sakit rumah menyangkut berbagai tingkatan maupun jenis disiplin. Agar rumah sakit mampu melaksanakan fungsi yang demikian kompleks, rumah sakit harus memiliki sumberdaya, manusia yang profesi baik dibidang teknis medis maupun atministrasi kesehatan. Upaya memenuhi tuntutan terhadap pelayanan modern maka rumah sakit sebagai penyedia pelayanan kesehatan harus selalu berupaya untuk meningkatkan mutu layanan . Disadari atau tidak mutu sanagat erat kaitannya dengan kondisi dan nilai – nilai yang dianut baik oleh rumah sakit sebagai penyedia jasa layanan maupun pasien sebagai penerima jasa layanan. Untuk dapat mempertahankan dan meningkatkan nilai – nilai yang baik dankonsisten. Rumah Sakit perlu mengadakan suatu progrogram pendidikan dan pelarihan peencegahan dan pengendalian infeksinosokomial pada semua karyawan yang terkait timbulnya masalah infeksi nosokomial.



II.



LATAR BELAKANG Infeksi nosokomial merupakan bagian penting dari semua rumah sakit termasuK Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surabaya, untuk itu Komite Pengendalian Infeksi Nosokomial memiliki program pendidikan dan pelatihan. Dalam hal ini Kementrian Kesehatan RI juga menetapkan Rumah Sakit di Indonesia untuk melaksanakan Program Pengendalian dan Pencegahan Infeksi (PPI) sebagai salah satu komponen penilaian akreditasi versi 2012. Program PPI mengidentifikasi dan menurunkan angka resiko infeksi yang didapat dan ditularkan diantara pasien, staf, tenaga kesehatan, mahasiswa, dan pengunjung. Healthcare Associated Infection (HAIs) merupakan global issue saat ini. Dampak dari HAIs dapat meningkatkan morbiditas dan mortalitas yang merugikan pasien maupun rumah sakit atau fasilitas kesehatan lainnya bahkan dapat menjadi tuntutan bagi rumah sakit. Kelancaran pelayanan kesehatan antara lain tergantung pada dukungan personil, sarana dan prasarana



yang memadai yaitu sumber daya yang profesional, sarana dan program yang lengkap sesuai dengan kebutuhan. Dalam rangka mengantisipasi terjadinya infeksi nasokomial di RS PKU Muhammadiyah Surabaya akan dilakukan in house training tentang pencegahan dan pengendalian infeksi.



III.



TUJUAN PELATIHAN Tujuan Umum : Meningkatkan mutu layanan pencegahan dan Pengendalian Infeksi. Tujuan Khusus : Meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan staf dalam pelayanan pencegahan dan pengendalian infeksi.



IV.



BENTUK DAN SASARAN KEGIATAN 1. Bentuk Kegiatan Kegiatan yang akan diadakan oleh RS PKU Muhammadiyah Surabaya ini dalam bentuk In House Training yang bertema “ Pengenalan Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dasar”. 2. Sasaran Kegiatan Seluruh karyawan RS PKU Muhammadiyah Surabaya baik medis maupun non medis.



V.



TEKNIK PELAKSANAAN 1. Waktu pelaksanaan kegiatan Gelombang I Tanggal



: Jum’at, 29 Januari 2016



Pukul



: 07.30 – Selesai



Tempat: Lantai 3 RS PKU Muhammadiyah Surabaya Gelombang II Tanggal



: Sabtu, 30 Januari 2016



Pukul



: 07.30 – Selesai



Tempat: Lantai 3 RS PKU Muhammadiyah Surabaya 2. Teknis Teknis pelaksanaan in house training sebagai berikut : 1) Melalui pemaparan materi yang langsung disampaikan oleh narasumber 2) Melalui sesi tanya jawab langsung kepada narasumber 3) Demonstrasi



VI.



RENCANA KEGIATAN ( TERLAMPIR )



VII.



ANGGARAN ( TERLAMPIR )



VIII. PENUTUP Demikian Term Of Reference ini kami buat dengan harapan kegiatan yang kami rencanakan dapat terlaksana dengan sukses dan bermanfaat bagi seluruh karyawan RS PKU Muhammadiyah Surabaya dalam mengurangi angka infeksi rumah sakit.



Surabaya, 4 Januari 2016 Ketua Panitia,



Ida Setiawati, S.Kep.,Ns



Lampiran 1 RENCANA KEGIATAN TIM PENGENDALIAN DAN PENCEGAHAN INFEKSI RS PKU MUHAMMADIYAH SURABAYA 2016



NO



RENCANA KEGIATAN



RENCANA



1.



In House Training PPI Bagi Seluruh



PELAKSANAAN 30 Januari 2016



2.



Karyawan RS Sosialisasi PPI Pada Cleaning



Maret



3.



Service Sosialisasi PPI Pada Petugas



Maret



4. 5. 6. 7.



Laundry Sosialisasi PPI di Ruang Gizi In House Training PPI Bagi IPCLN Sosialisasi PPI di Ruang CSSD Sosialisasi PPI di Intalasi Rumah



April Mei Juni Agustus



PELAKSANAAN



Tangga dan Sanitasi



Lampiran 2 ANGGARAN ”PENGENALAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI DASAR”



RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURABAYA TAHUN 2016 1. PPI Seluruh Karyawan NO IN HOUSE TRAINING 1 2



3 4



5 6



Seragam Panitia Konsumsi a. Snack peserta dan panitia b. Nasi kotak peserta dan panitia c. Aqua Fee Narasumber Seminar Kit a. Fotocopy Materi b. Ballpoint c. Block Note d. Map plastik Door Prize Dokumentasi TOTAL



2. PPI Bagi IPCLN NO IN HOUSE TRAINING 1 2



3



4 5 6



Foto copy materi Konsumsi Hari 1 a. Snack peserta dan panitia (2x) b. Nasi kotak peserta dan panitia Konsumsi Hari ke 2 c. Snack peserta dan panitia (2x) d. Nasi kotak peserta dan panitia e. Aqua Fee Narasumber Banner Sertifikat TOTAL



Q



JUMLAH



26



HARGA SATUAN 100.000



140



6.000



840.000



140



20.000



2.800.000



5 2x



20.000 750.000



100.000 1.500.000



122 122 122 122



4000 1500 3000 3000



488.000 183.000 366.000 366.000 500.000 500.000 10.243.000



Q



JUMLAH



40



HARGA SATUAN 4000



55



6.000



330.000



55



20.000



1.100.000



55



6.000



330.000



55



20.000



1.100.000



5 2x



20.000 1.250.000



100.000 2.500.000 200.000



2.600.000



160.000



55 5.620.000