Tor - Pelatihan Aa - 2020 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (TERM OF REFERENCE) PELATIHAN APPLIED APPROACH (AA) BAGI DOSEN Kementerian Lembaga Unit Eselon I Program Hasil Unit Eselon II/Satker Kegiatan Indikator Kinerja Kegiatan Satuan Ukur dan jenis keluaran Volume



: Kementerian Pendidikan dan kebudayaan : Ditjen Pembelajaran dan Kemahasiswaan Pendidikan Tinggi, Kemenristekdikti : Pendidikan Tinggi : Peningkatan Mutu dan Kualitas tenaga Dosen (Tenaga Pendidik) PNS dan Non PNS : Universitas Mulawarman : Pelatihan Applied Approach (AA) bagi Dosen berbasis Student Center Learning (SCL) : Terselenggaranya pelatihan AA : Terlatihnya dosen tetap (PNS) berbasis SCL : 1 (satu) kegiatan



A. LATAR BELAKANG 1. Dasar Hukum Tugas dan Fungsi Lembaga a. Undang-Undang Nomorv 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen b.



Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi.



c.



Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan pengelolaan Pendidikan tinggi



d.



Permenristekdikti Nomor 13 Tahun 2015 tentang Rencana Strategis Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Tahun 2015-2019.



e.



Permenristekdikti Nomor 15 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Bab IV: Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Direktorat Jenderal Kemahasiswaan dan Pembelajaran.



f.



Permenristekdikti Nomor 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi. Pusat Pengembangan/Pelatihan Pendidikan merupakan salah satu Pusat yang berada di



bawah koordinasi LP3M sebagai organisasi yang bertanggung jawab melakukan koordinasi pelaksanaan pengembangan dan pelatihan pendidikan di tingkat universitas. LP3M didirikan pada tanggal 27 September 2015 dengan Surat Keputusan Rektor Nomor Berdasarkan SK Rektor Nomor 358/SK/2016. Pelaksanaan Kebijakan Pengembangan/Pelatihan Pendidikan sudah berjalan di tingkat Universitas memiliki tanggung jawab sebagai pelaksana pengembangan mutu pendidikan baik dari mutu sumberdaya (dosen/tenaga pendidik) maupun sumber pembelajaran. Salah satu wujud tanggung jawab Pusat ini adalah menyelenggarakan pelatihan Applied Approach (AA) bagi dosen yang dilaksanakan di Universitas Mulawarman.



1.



Gambaran Umum Pelatihan AA bagi Dosen Program pelatihan Applied Approach (AA) untuk dosen merupakan sebuah program pelatihan



yang dapat dimanfaatkan dalam rangka peningkatan kompetensi profesional dosen dalam memangku jabatan fungsional, terutama dalam peningkatan keterampilan pedagogis. Pelatihan AA menjadi penting dalam pengembangan profesionalisme dosen karena kurikulum yang ditetapkan oleh DIKTI sejalan dengan amanat UU No. 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen dan Permenristekdikti No.44 Tahun 2015 tentang Standar nasional Pendidikan Tinggi. Disebutkan bahwa, beban kerja dosen mencakup kegiatan pokok, yaitu perencanaan, pelaksanaan proses, penilaian hasil pembelajaran, pembimbingan dan pelatihan, serta melakukan penelitian. Di samping itu melaksanakan tugas tambahan dan pengabdian kepada masyarakat. Program PEKERTI-AA merupakan program pelatihan yang dirancang kemenristekdikti (Direktorat Pendidikan Tinggi) untuk peningkatan kompetensi pedagogik bagi para dosen. B. PENERIMA MANFAAT Dosen yang ada di 14 Fakultas Universitas Mulawarman



C. STRATEGI PENCAPAIAN 1. Metoda Pelaksanaan Metode yang dilaksanakan dalam rangka mencapai hasil yang diharapkan kegiatan ini adalah Pelatihan 1) Persiapan pelaksanaan pelatihan SK Rektor Unmul 2) Membuat rancangan pelatihan AA a. Merancang Topik Kegiatan Pelatihan AA b. Merancang Standar Pelatihan c. Merancang Manual/materi Pelatihan AA d. Merancang Narasumber Pelatihan AA 3) Melakukan rapat koordinasi 4) Melaksanakan Pelatihan 5) Membuat laporan hasil pelatihan Kegiatan ini akan dilaksanakan melalui rapat tim kecil, koordinasi dengan unit unit terkait, dengan melibatkan semua unsur pimpinan di LP3M Unmul. Agar pelaksanaan pelatihan dapat berjalan dengan baik.



2. Tahapan Waktu Pelaksanaan No Kegiatan 1. Persiapan pelaksanaan pelatihan SK Rektor Unmul 2. Membuat rancangan pelatihan 2. Melakukan rapat koordinasi 3. Melaksanakan Pelatihan 4. Membuat laporan hasil Pelatihan



Januari



Oktober



November



X X X X X X X



X



D. WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN Kegiatan ini adalah diharapkan tercapai pada tahun 2020



E.



BIAYA YANG DIPERLUKAN; Rp. 47.600.000



Samarinda, 30 Desember 2019



Menyetujui, Ketua LP3M,



Mengetahui, Sekretaris LP3M



Pembuat, Kepala Pusat,



Prof. Dr.Lambang Subagiyo NIP. 19660520 1991031006



Dr. Hamdi Mayulu,M.Si NIP. 19680910 200501 1 001



Dr. Sudarman, S.Pd., M.Pd NIP.19720215 200501 1 002