Transudat, Eksudat, Lcs [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

ASISTENSI PK BLOK NEUROLOGI ASISTEN LAB PATOLOGI KLINIK FK UNS 2013



TRANSUDAT DAN EKSUDAT



BAGAIMANA CARA MENGAMBIL TRANSUDAT DAN EKSUDAT??



TRANSUDAT Cairan patologis yang dapat terjadi dari proses non inflamasi. Merupakan bentuk kongesti pasif. Krn perbedaan keseimbangan antara tekanan darah kapiler dan tekanan osmotik plasma. Sering terdapat pada : peritoneum, perikardium, pleura, sinovia. TRANSUDAT



4



Faktor yang menimbulkan terjadinya transudat : Penurunan tekanan osmotik plasma (hipoalbuminemia pada sindroma nefrotik, sirosis hepatis)



Peningkatan retensi natrium dan air (gagal ginjal)



Meningkatnya tekanan kapiler/vena (gagal jantung, asites, pericarditis konstriktif) Sumbatan limfe (hidrotoraks, elefantiasis, pasca mastektomi radikal) TRANSUDAT



5



EKSUDAT  Cairan patologis yang terjadi akibat inflamasi yang sering disebabkan oleh sesuatu infeksi.  Dapat terjadi pada keadaan-keadaan : 1. Infeksi karena bakteri, virus, parasit (pericarditis purulenta) 2. Trauma (hematoma, hemartrosis, hemoperikardium, luka bakar) 3. Benda asing dalam rongga tubuh 4. Kasus keganasan dan metastasis. EKSUDAT



6



PERBEDAAN TRANSUDAT DAN EKSUDAT PARAMETER TRANSUDAT



EKSUDAT



Makroskopis Serous, jernih, kadang agak keruh, tidak mudah beku



Serous, serofibrinous, seropurulen, purulen, hemoragis, mudah beku



BJ



1,016



Bakteri



Jarang terdapat



Sering didapat, Streptococcus, Staphilococcus, Pneumococcus, Actinomyces



Sel



Sedikit, biasanya mononuklear (500sel/ml) - Akut : banyak PMN - Kronik : banyak mononuklear



Protein



3gr%



Glukosa



Sesuai kadar gula darah



Sering lebih rendah dibanding gula darah karena banyak bakteri / leukosit.



TRANSUDAT DAN EKSUDAT



7



LIQUOR CEREBROSPINALIS



 APA ARTI LCS?  BAGAIMANA CARA DAN LOKASI PENGAMBILAN LCS?



Diproduksi pada : Pleksus khoroid ventrikel, oleh proses sekresi aktif dan ultrafiltrasi dari plasma (70%)



Ruang interseluler otak dan sumsum tulang belakang sebagai cairan interstitial (30%)



Resorbsi terjadi melalui villi arakhnoid dari sinus duramater.



Volume : Total : 90-150 ml LIQUOR CEREBROSPINALIS



Pada ventrikel : 20 ml 10



Pada sisterna subarakhnoid : 60 ml



Pada kanalis spinalis : 70 ml



FUNGSI LCS 1. 2. 3. 4.



alat pelindung otak dari trauma bahan lubrikasi sistem nervus centralis transpor nutrisi pelepasan hasil metabolisme



Kecepatan formasi pada orang dewasa : 500 ml/hari atau 20 ml/jam Produksi meningkat pada : papilloma pleksus khoroideus, kongenital/obstruksi hydrosephalus, pemberian quabaine, pemberian spironolacton. Produksi menurun pada : hypothermia, alkalosis, pemberian furosemid, vasopresin, amphoterisin. LCS mengandung substansi dalam konsentrasi yang berbatas sempit (misal : glukosa, urea, kreatinin, ion kalsium, hidrogen, magnesium, callium) Tekanan normal : 90-180 mm lcs



Ada perubahan 5-10 mm saat bernapas, batuk/mengejan, bila tidak ada perubahan, mungkin ada sumbatan.