Tugas Tutorial II Dan Jawaban [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Tugas Tutorial 2



Nama Mata Kuliah



:



Teknik Penulisan Karya Ilmiah



Pokok Bahasan



: 1. Persiapan dalam penulisan karya ilmiah.



Pengembang Soal Masa Tutorial Jumlah Soal Skor Maksimal Jenis Tugas Waktu



: : : : : :



Sumber Materi : buku materi pokok IDIK4013/2 SKS/MODUL 1-6; Edisi 1; I G. . K. Wardani; penerbit Universitas Terbuka; 2013



2. Komponen-komponen karya ilmiah Drs. Damin, M. Pd 2018.2 5 (lima) 100 Penguasaan konsep 60 menit



Kompetensi Khusus/TIK : 



Mahasiswa dapat menentukan langkah awal dalam penulisan karya ilmiah







Mahasiswa memahami beberapa cara dalam pengumpulan data



1. Menurut anda,apakah fungsi utama dari Kajian Pustaka bagi suatu 2.



3.



4. 5.



karya ilmiah? Uraikan berdasarkan pendapat pribadi anda. Bagaimanakah Plagiarisme bisa terjadi secara sengaja dan tidak sngaja? Dan bagaimana anda dapat menghindari terjadinya plagiarism secara tidak sengaja tersebut? Nama pengarang : Deanne Spears and John Gale Judul Buku: Improving Reading Skills Penerbit : Mc Graw Hills Tahun terbit : 2013 Tempat penerbitan: New York Dari data di atas, susunlah daftar bustaka buku tersebut. Jelaskan fungsi abstrak dan apakah yang harus dimuat dalam abstrak? Salah satu komponen Penutup adalah Saran. Buatlah satu contoh saran dalam karya ilmiah.



Untuk mengetahui sejarah masalah penelitian, membantu memilih prosedur, memahami latar belakang teoritis masalah pada penelitian, mengetahui manfaat dari penelitian sebelumnya, menghidari duplikasi dan memberikan pembenaran pemilihan masalah penelitian. 2. Beberapa tindakan plagiat terjadi di sekitar kita. Tentu saja hal ini cukup menjadi perhatian kita semua, sehingga menjadi sangat penting bagi kita untuk mengantisipasi tindakan ini. Tindakan plagiat akan mencoreng dan memburamkan dunia akademis kita dan tidak berlebihan jika plagiarisme dikatakan sebagai kejahatan intelektual. Ada beberapa alasan pemicu atau faktor pendorong terjadinya tindakan plagiat yaitu: Terbatasnya waktu untuk menyelesaikan sebuah karya ilmiah menjadi beban sehingga seseorang melakukan copy-paste atas karya orang lain tanpa memasukkan sumber datanya.



Rendahnya minat baca dan minat melakukan analisis terhadap sumber referensi yang dimiliki. Kurangnya pemahaman tentang kapan dan bagaimana harus melakukan kutipan. Kurangnya perhatian dari guru ataupun dosen terhadap persoalan plagiarisme. Apapun alasan seseorang melakukan tindakan plagiat, bukanlah satu pembenaran atas tindakan tersebut.



A. Ada langkah yang harus diperhatikan untuk mencegah atau menghindarkan kita dari plagiarisme, yaitu melakukan pengutipan dan/atau melakukan paraphrase. - pengutipan Menggunakan dua tanda kutip, jika mengambil langsung satu kalimat, dengan menyebutkan sumbernya. Menuliskan daftar pustaka, atas karya yang dirujuk, dengan baik dan benar. Yang dimaksud



adalah sesuai panduan yang ditetapkan masingmasing institusi dalam penulisan daftar pustaka. - paraphrase Melakukan parafrase dengan tetap menyebutkan sumbernya. Parafrase adalah mengungkapkan ide/gagasan orang lain dengan menggunakan kata-kata sendiri, tanpa merubah maksud atau makna ide/gagasan dengan tetap menyebutkan sumbernya. Selain dua hal di atas, untuk menghindari plagiarisme, kita dapat menggunakan beberapa aplikasi pendukung antiplagiarisme baik yang berbayar maupun gratis. Misalnya: Menggunakan alat/aplikasi pendeteksi plagiarisme. Misalnya: turnitin, wcopyfind, dan sebagainya. Penggunaan aplikasi zotero, endnote dan aplikasi sejenis untuk pengelolaan sitiran dan daftar pustaka



3. Spears , deanne and john gale. 2013. Improving reading skills. New york: mc graw hills.



4. A. Fungsi abstrak adalah untuk memberikan informasi kepada pembaca perihal hasil karya ilmiah yang telah dibuat. Uraian yang hanya satu halaman tersebut memudahkan abstrak dimasukkan dalam jaringan internet. Hal ini dimaksudkan memudahkan anda mengetahui isi karya ilmiah tanpa harus membaca keseluruhan.. Adanya abstrak akan menghindari tindakan plagiasi oleh pihak yang tidak bertanggung jawab. Sebuah penelitian akan terlindungi jika hanya abstraknya saja yang ditampilkan dan diperluas di internet. B. Abstrak merupakan suatu ringkasan yang lengkap dan menjelaskan keseluruhan isi artikel ilmiah. Terdapat 5 hal yang perlu ada dalam abstrak yaitu :



1. Masalah yang akan diteliti. 2. Metode yang digunakan dalam penelitian. 3. Hasil yang diperoleh pada penelitian. 4. Kesimpulan. 5. Kata kunci.



5. Saran 1. Bagi peneliti lanjut yang ingin menganalisis kandungan yang terdapat dari madu, diharapkan dilakukan di laboratorium sehingga pehamaman serta kebenaran yang lebih fakta lagi dapat ditingkatkan. 2. Dengan adanya penelitian ini, diharapkan masyarakat meminimalisir penggunaan obat-obatan yang terbuat dari bahan kimia dan beralih ke bahan-bahan alami salah satunya adalah madu.