UD Sahid Jaya [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LPA-mitra bijak Surakarta Lembaga Pengembangan Administrasi Bisnis, Akuntansi dan Perpajakan Surakarta



LEMBAGA PENGEMBANGAN ADMINISTRASI BISNIS, AKUNTANSI DAN PERPAJAKAN SURAKARTA SOAL UJI KOMPETENSI MYOB ACCOUNTING Satuan Pendidikan Program Keahlian Mata Uji/Paket Keahlian Kode Alokasi Waktu



I.



: : : : :



Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Akuntansi MYOB Accounting V. 17 180 Menit



PETUNJUK A. Periksa dan bacalah soal sebelum Anda mengerjakan B. Telitilah kelengkapan lembar soal yang telah disediakan C. Laporkan kepada pengawas apabila terdapat kekurangan data/ lembar soal dan formulirformulir jawaban D. Lembar soal tidak boleh dicorat-coret E. Lembar soal harus dikumpulkan kembali. F. Simpan hasil pekerjaan anda dalam drive (D), buat folder Uji Kompetensi dan nama file “Nama anda” spasi “Nomor Tes anda” (D\Uji Kompetensi\Nama anda_Nomor tes anda).



II. KESELAMATAN KERJA A. Mentaati aturan penggunaan peralatan dan ruang uji kompetensi B. Mematuhi tata tertib yang ditetapkan penyelenggara



III. SOAL Perusahaan Dagang “UD SAHID JAYA” adalah perusahaan dagang yang bergerak di bidang penjualan barang-baranag elektronik. Kebijakan yang diterapkan perusahaan adalah sebagai berikut:  Perusahaan menetapkan periode akuntansi dari 1 Januari – 31 Desember 2019.  Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 10%.  Rekening Bank BCA digunakan untuk mencatat alokasi penerimaan dana dan alokasi pengeluaran dana.  Saldo awal piutang dagang dan hutang dagang belum termasuk PPN.  Harga jual barang dagangan belum termasuk pajak, apabila terjadi transaksi penjualan maupun pembelian maka dikenakan PPN.  Pendapatan angkut penjualan dan beban angkut penjualan tidak diperhitungkan pajak.  Linked account (rekening terkait) disesuaikan dengan daftar rekening yang ada.  Perusahaan merancang sendiri nomor dan nama akun (rekening) sesuai kebutuhan perusahaan.



** *Selamat Bekerja Semoga Anda Berhasil ***



Halaman 1 dari 5



LPA-mitra bijak Surakarta Lembaga Pengembangan Administrasi Bisnis, Akuntansi dan Perpajakan Surakarta



DATA PERUSAHAAN erusahaan Dagang “UD SAHID JAYA” adalah perusahaan yang bergerak di bidang penjualan barang elektronik yang beralamat di Jalan Mawar 4 No.1 Surakarta. Berikut ini adalah daftar nomor dan nama perkiraan (akun) serta saldo awal dari Perusahaan Dagang ”SAHID JAYA” periode 31 Desember 2018



P



A. DAFTAR NAMA AKUN DAN SALDO AWAL H/D ACC.TYPE ACC.NO ACC. NAME H D D D D D D H D D D D D H D D D D H D D D D H D D H D D D D D D H D D H D D



Assets Bank Bank Bank Account Receiveble Other Current Assets Other Current Assets Liability Account payable Other Current Liabilities Other Current Liabilities Other Current Liabilities Other Current Liabilities Equity Equity Equity Equity Equity Income Income Income Income Income Cost of Sales Cost of sales Cost of sales Expense Expense Expense Expense Expense Expense Expense Other Income Other income Other income Other Expense Other expense Other expense



1-0000 1-1100 1-1200 1-1300 1-1400 1-1500 1-1600 2-0000 2-1000 2-3000 2-3100 2-3200 2-5000 3-0000 3-1000 3-8000 3-9000 3-9999 4-0000 4-1000 4-2000 4-3000 4-4000 5-0000 5-1000 5-3000 6-0000 6-1000 6-2000 6-3000 6-4000 6-5000 6-6000 8-0000 8-1000 8-2000 9-0000 9-1000 9-2000



ASET Kas dan Bank Bank BCA Undeposited Fund Piutang dagang Persediaan Uang muka kpd pemasok Kewajiban Utang Usaha Hutang PPN VAT OUT (PPN Keluaran) VAT IN (PPN Masukan) Uang Muka dari Pelanggan Ekuitas Modal Tn. Sohid Laba Ditahan Laba Periode Berjalan Historical Balancing Pendapatan Penjualan Pendapatan jasa angkut Denda lbt byr kpd pelanggan Pendapatan Bunga Harga Pokok Penjualan Harga Pokok Penjualan Potongan Penjualan Beban Potongan pembelian Beban Angkut Penjualan Denda lbt byr kpd pemasok Beban gaji Beban listrik,air dan telpon Beban sewa Pendapatan Lain-Lain Pendapatan Bunga Laba Tukar Tambah Aktiva Tetap Beban Lain-Lain Beban Bunga PPh



BALANCE 10.000.000 14.000.000 15.000.000 35.000.000 15.000.000



55.000.000 4.000.000



B. DAFTAR CUSTOMER (PELANGGAN)/(BUKU PEMBANTU PIUTANG DAGANG) Keterangan Nama



C01 Toko ABADI Halaman 2 dari 5



LPA-mitra bijak Surakarta Lembaga Pengembangan Administrasi Bisnis, Akuntansi dan Perpajakan Surakarta



Alamat Saldo Awal Termin



Jl. Melati No. 1 SOLO Rp 15.000.000 10/10, net 30



C. DAFTAR SUPPLIER (PEMASOK)/(BUKU PEMBANTU HUTANG DAGANG) Keterangan Nama Alamat Saldo Awal Termin



V01 PT. RAHAYU Jl. Merpati 7 SMG Rp 15.000.000 10/10, net 45



D. DAFTAR INVENTORY (PERSEDIAAN BARANG DAGANGAN) Kode Barang P01 Kulkas P02 Mesin Cuci



Harga Jual 1.500.000 1.000.000 Total



Harga Beli 1.000.000 750.000



Jumlah 20 20



Total Harga 20.000.000 15.000.000 35.000.000



E. Berikut ini adalah transaksi yang terjadi selama bulan Januari 2019: Tanggal 2 Januari 2019 Dijual barang dagangan kepada Toko Abadi secara tunai sebagai berikut: Kuant. Kode Nama Barang Harga 2 P01 Kulkas 1.500.000 2 P02 Mesin Cuci 1.000.000 Sub total Discount 10% Total Pendapatan Angkut Penjualan Tanggal 3 Januari 2019 Dijual barang dagangan kepada Toko Abadi secara kredit sebagai berikut: Kuant. Kode Nama Barang Harga 2 P01 Kulkas 1.500.000 2 P02 Mesin Cuci 1.000.000 Jumlah Termin 10/10; net 30



Jumlah 3.000.000 2.000.000 5.000.000 500.000 4.500.000 100.000



Jumlah 3.000.000 2.000.000 5.000.000



Tanggal 4 Januari 2019 Diterima kembali barang yang sudah dijual pada tanggal 3 Januari 2019 kepada Toko Abadi sebagai berikut: Kuant. Kode Nama Barang Harga Jumlah 1 P01 Kulkas 1.500.000 1.500.000 1 P02 Mesin Cuci 1.000.000 1.000.000 Jumlah 2.500.000 Tanggal 5 Januari 2019 Diterima pelunasan Piutang dari Toko Abadi atas transaksi penjualan pada tanggal 3 Januari 2019 sebesar Rp 2.500.000. Tanggal 7 Januari 2019 Toko Abadi memesan barang dagangan sebagai berikut: Kuant. Kode Nama Barang Harga



Jumlah Halaman 3 dari 5



LPA-mitra bijak Surakarta Lembaga Pengembangan Administrasi Bisnis, Akuntansi dan Perpajakan Surakarta



3 3



P01 P02



Kulkas Mesin Cuci



1.500.000 1.000.000 Jumlah



4.500.000 3.000.000 7.500.000



Tanggal 8 Januari 2019 Dikirimkan barang yang dipesan oleh Toko Abadi tanggal 7 Januari 2019 dan perusahaan memberikan termin 10/10, net 30. Tanggal 10 Januari 2019 Diterima pelunasan piutang dari Toko Abadi atas transaksi tanggal 8 Januari 2019 sebesar Rp 7.500.000. Tanggal 12 Januari 2019 Dibeli barang dagangan secara tunai dari PT. RAHAYU sebagai berikut: Kuant. Kode Nama Barang Harga 2 P01 Kulkas 1.000.000 2 P02 Mesin Cuci 750.000 Sub total Discount 10% Total Beban angkut pembelian Tanggal 13 Januari 2019 Dibeli barang dagangan secara kredit dari PT. RAHAYU sebagai berikut: Kuant. Kode Nama Barang Harga 2 P01 Kulkas 1.000.000 Jumlah Termin Uang muka 10/10; net 45



Jumlah 2.000.000 1.500.000 3.500.000 350.000 3.150.000 100.000



Jumlah 2.000.000 2.000.000 500.000



Tanggal 14 Januari 2019 Dilunasi hutang kepada PT. RAHAYU atas pembelian barang dagangan tanggal 13 Januari 2019. Tanggal 16 Januari 2019 Dipesan barang dagangan dari PT. RAHAYU sebagai berikut: Kuant. Kode Nama Barang Harga 2 P01 Kulkas 1.000.000 2 P02 Mesin Cuci 750.000 Total



Jumlah 2.000.000 1.500.000 3.500.000



Tanggal 18 Januari 2019 Diterima barang yang dipesan dari PT. RAHAYU tanggal 16 Januari 2019 dan tidak ada perubahan data pesanan. PT. RAHAYU memberikan termin 10/10, net 45.



Tanggal 19 Januari 2019. Dilunasi hutang kepada PT. RAHAYU atas pembelian barang dagangan tanggal 18 Januari 2019 sebesar Rp 3.500.000.



Tanggal 20 Januari 2019 Dikembalikan barang dagangan kepada PT. RAHAYU atas pembelian tanggal 18 Januari 2019 sebagai berikut: Halaman 4 dari 5



LPA-mitra bijak Surakarta Lembaga Pengembangan Administrasi Bisnis, Akuntansi dan Perpajakan Surakarta



Kuant. 1 1



Kode P01 P02



Nama Barang Kulkas Mesin Cuci



Harga 1.000.000 750.000 Total



Jumlah 1.000.000 750.000 1.750.000



Tanggal 22 Januari 2019 Dibayar Gaji Karyawan sebesar Rp 2.000.000 melalui Kas. Tanggal 24 Januari 2019 Dibayar Beban Listrik, Air dan Telepon sebesar Rp 1.000.000 melalui Kas. Tanggal 26 Januari 2019 Dibayar Beban sewa sebesar Rp 500.000 dengan mengeluarkan cek Bank BCA. Tanggal 28 Januari 2019 Diperoleh informasi bahwa Bank BCA telah mengkredit rekening perusahaan sebagai pendapatan bunga sebesar Rp 150.000. Diminta: Catatlah transaksi di atas ke dalam MYOB Accounting Versi 18.



Selamat Bekerja Semoga Anda Berhasil Jujurlah kepada Diri Sendiri



Halaman 5 dari 5