1.2.5.1 Panduan Koordinasi Dan Integrasi (1.2.5 Ep 1) [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANDUNG BARAT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT RENDE JLN. CIGANDA RT 01 RW 03, DESA RENDE KEC. CIKALONGWETAN Email : [email protected] PANDUAN KOORDINASI DAN INTEGRASI PENYELENGGARAAN PROGRAM DAN PELAYANAN\



I.



PENGERTIAN Koordinasi dan Komunikasi Lintas Program adalah proses pengintegrasian tujuan dan kegiatan antar program di Puskesmas yang terpisah untuk mencapai tujuan secara efisien, seragam, dan harmonis pada sasaran program yang telah ditentukan. Koordinasi dan Komunikasi Lintas Sektor adalah proses pengintegrasian tujuan dan kegiatan antar sektor terkait di suatu wilayah Puskesmas untuk mencapai tujuan secara efisien, seragam, dan harmonis pada sasaran program yang telah ditentukan secara bersama. Lintas Program adalah sub unit-sub unit organisasi internal Puskesmas yang melaksanakan program dan kegiatan baik secara individual maupun bersama dengan sub unit lainnya guna mencapai tujuan Puskesmas. Lintas Sektor meliputi institusi-institusi eksternal organisasi Puskesmas yang mampu berperan dalam pencapaian tujuan program dan kegiatan Puskesmas.



II. RUANG LINGKUP Komunikasi dan koordinasi dilakukan baik lintas program maupun lintas sector untuk kegiatan pelayanan di Puskesmas baik UKM maupun UKP,mulai dari perencanaan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi. III. TATA LAKSANA 1.



Komunikasi dan koordinasi lintas program dan lintas sektor dilakukan dengan cara:



2.



Komunikasi dan koordinasi lewat surat;



3.



Komunikasi dan koordinasi lewat sms dan whatsapp



4.



Komunikasi dan koordinasi lewat pertemuan



5.



Komunikasi dan koordinasi lewat lokakarya mini



IV. DOKUMENTASI 1.



SOP komunikasi dan koordinasi lewat surat



2.



SOP komunikasi dan koordinasi lewat sms dan whatsapp



3.



SOP komunikasi dan koordinasi lewat pertemuan



4.



SOP komunikasi dan koordinasi lewat lokakarya mini



5.



Rekam pelaksanaan komunikasi dan koordinasi



Kepala Puskesmas Rende



Dedeh Rokayah