Karakteristik Program Keahlian BDP [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KARAKTERISTIK PROGRAM KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN



SMK GAJAH MADA 01 MARGOYOSO



NAMA PROGRAM KEAHLIAN



: BISNIS DARING DAN PEMASARAN



TAHUN DIBUKA



: Tahun 1988



A. LATAR BELAKANG KOMPETENSI KEAHLIAN Bisnis Daring dan Pemasaran adalah sebuah kompetensi keahlian (jurusan) yang mempelajari dasar - dasar kemampuan dan keilmuan menjadi seorang marketing baik marketing secara konvensional maupun melalui media daring (online/internet). Di Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran siswa akan mempelajari strategi pasar, kewirausahaan dan membaca peluang di dunia bisnis.   B. VISI DAN MISI - Visi : Visi Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran SMK Gajah Mada 01 Margoyoso adalah menjadi kompetensi keahlian yang unggul dalam prestasi, kreatif dan inovatif. - Misi : Untuk mecapai visi di atas, misi dari kompetensi keahlian Bisnis Daring Dan Pemasaran SMK Gajah Mada 01 Margoyoso adalah :  Menyelenggarakan Pendidikan pemasaran yang bermutu tinggi dan berwawasan internasional dengan megacu pada perkembangan pasar global.  Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi terapan pemasaran yang sesuai dengan kebutuhan dunia usaha dan dunia industri di era industri 4.0.  Melaksanakan pembinaan dan bimbingan yang komperhensif untuk meningkatkan kreativitas, inovasi dan berkarakter kewirausahaan. C. TUJUAN KOMPETENSI KEAHLIAN Tujuan Jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran 1.



Menguasai ilmu marketing ketika lulus.



2.



Bersikap profesional dalam menggunakan segala aspek yang ada dalam dunia bisnis.



3.



Bersaing secara sportif dan mampu mengembangkan ilmu yang telah dipelajari.



4.



Kreatif dalam berinovasi.



5.



Produktif dalam mengembangkan usaha.



6.



Mampu melakukan pemasaran.



7.



Mampu bernegosiasi (tawar - menawar) dengan pelanggan.



8.



Memahami secara lengkap prinsip dalam berbisnis.



9.



Mampu menggunakan alat - alat untuk memasarkan produk.



10. Menerapkan 3K (kesehatan, dan keselamatan kerja). 11. Mengatur administrasi. 12. Melakukan pelayanan. 13. Menemukan peluang baru dari pelanggan. 14. Mampu bekerja sendiri maupun sebagai tim.



D. Struktur Kurikulum Struktur kurikulum di Kompetensi Keahlian Bisnis Daring Dan Pemasaran sesuai dengan Perdirjen Dikdasmen No.7/D.D5/KK/2018 tentang Struktur Kurikulum Sekolah Menengah



Kejuruan (SMK) / Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK) yang ditetapkan tanggal 7 Juni 2018 adalah sebagai berikut :   MATA PELAJARAN Jenjang Semester  A.MUATAN NASIONAL 1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti Pendidikan Pancasila dan 2 Kewarganegaraan 3 Bahasa Indonesia 4 Matematika 5 Sejarah Indonesia 6 Bahasa Inggris   Jumlah Kelompok A (Wajib) B.MUATAN KEWILAYAHAN 1 Seni Budaya Pendidikan Jasmani, Olah Raga & 2 Kesehatan   Jumlah Kelompok B (Wajib) C. MUATAN PEMINATAN KEJURUAN C1. Dasar Bidang Keahlian 1 Simulasi Digital 2 Ekonomi Bisnis 3 Administrasi Umum   Ilmu Pengetahuan Alam C2. Dasar Program Keahlian 1 Marketing 2 Perencanaan Bisnis 3 Komunikasi Bisnis C3.  Paket Keahlian Akuntansi 1 Penataan Produk 2 Bisnis Oline 3 Pengelolaan Bisnis Riteil 4 Administrasi Transaksi 5 Produk Kreatifdan Kewirausahaan   Jumlah Kelompok C (Peminatan BDP)   TOTAL (Kelompok A + B + C) E. Karakteristik Mata Pelajaran



1   3



2   3



KELAS XI 1 2     3 3



2



2



2



2



2



2



4 4 3 3 19   3



4 4 3 3 19   3



3 4 3 15   -



3 4 3 15   -



2 4 4 15   -



2 4 4 15    



2



2



2



2



-



 



5  



5  



2  



2  



 



   



3 2 2 2   4 4 5



3 2 2 2   4 4 5



    -



    -



    -



    -



22 46



22 46



6 7 6 7 7 31 48



6 7 6 7 7 31 48



7 7 6 6 8 33 48



7 7 6 6 8 33 48



X



XII 1   3



2   3



Berikut adalah Muatan Peminatan Kejuruan pada Kompetensi Keahlian pada jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran: 1. Penataan Produk Mata pelajaran ini membahas tentang cara mengelompokkan barang menurut jenis dan kegunaannya. Pengelompokan tersebut tentunya juga dengan memperhatikan keindahan untuk menarik konsumen agar membeli produk tersebut. Dalam pengelompokan produk, siswa juga dituntut untuk benar-benar memahami spesifikasi dari produk tersebut. 2. Bisnis Online Pada mata pelajaran Bisnis Daring, siswa akan dibekali dengan cara memasarkan produk yang dijual melalui internet. Pemasaran ini bisa dilakukan dengan website atau memanfaatkan media sosial yang ada. Dengan membuka usaha online tentunya akan lebih mudah dan tidak membutuhkan biaya yang banyak. Misalnya, biaya sewa bangunan untuk toko, membeli stok barang, membayar karyawan, dan lain sebagainya. 3. Administrasi Transaksi Dalam Administrasi Transaksi, siswa dibekali untuk dapat membuat pencatatan



keuangan



secara



rapi



dan



terstruktur



sehingga



hasil



pencatatannya mudah dipahami. 4. Pengelolaan Bisnis Ritel Pengelolaan Bisnis Ritel mempelajari bagaimana mengelola keseluruhan faktor yang memengaruhi proses perdagangan eceran atau ritel. Misalnya, faktor-faktor yang memengaruhi perdagangan langsung barang dan jasa kepada konsumen. 5. Produk Kreatif Kewirausahaan Pada mata pelajaran ini, siswa dibentuk untuk menjadi individu yang siap kerja.



Materi



yang



dibahas



meliputi



pemahaman



karakteristik



wirausahawan, pemahaman peluang usaha produk dan jasa, hingga proses pengajuan hak kekayaan intelektual.



F. Ruang Lingkup



Ruang lingkup pekerjaan bagi kelulusan Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran adalah jenis pekerjaan atau profesi yang relevan dengan kompetensi yang tertuang di dalam tabel SKKNI keahlian pada jenjang SMK antara lain: DUNIA USAHA



LINGKUP PEKERJAAN a. Ritel, Toko, Supermarket, Dealer     1. Pramuniaga (Tenaga Penjual)     2. Tenaga Pemasaran



Perusahaan Jasa



    3. Tenaga Pembelian



Perusahaan Dagang



    4. Pengelola Gedung



Perusahaan Manufaktur



    5. Kasir



Instansi Pemerintah/Swasta



    6. Tenaga Admnistrasi Penjualan dan Pembelian     7. Perantara Dagang b. Pabrikasi: pergudangan, keuangan, distribusi barang c. Koperasi: manajer koperasi, pemasaran pembukuan



G. Profil Pengajar Bisnis Daring Dan Pemasaran Tenaga pengajar kompetensi keahlian Bisnis Daring Dan Pemasaran di SMK Gajah Mada 01 Margoyoso adalah sebagai berikut : Kepala Program Keahlian



: Mahardika Candra Octavian, S.E.



Guru Produktif



: 1. Mahardika Candra Octavian, S.E. 2. Teguh Kuntiarso, S.E. 3. Dra. Ratna Gesuri Mustikarini