Kelompok 1 - Gizi 6B - MONITORING DAN EVALUASI GIZI PADA MASA TANGGAP DARURAT BENCANA COVID-19 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TUGAS MATA KULIAH GIZI KEDARURATAN MONITORING DAN EVALUASI GIZI PADA MASA TANGGAP DARURAT BENCANA COVID-19



Kelompok 1 GIZI 6B Siti Sufina



101711233042



Lutfia Puspaningtyas Islamiati



101711233052



Eurika Zebadia



101711233055



Sabitha Wina Octarine



101711233067



Annisa Pridynabilah



101711233080



Dhany Kinar Putri



101711233081



PROGRAM STUDI S1 GIZI FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2020



RENCANA MONITORING DAN EVALUASI COVID-19



Target Data sasaran



Terdapat data terkait masyarakat di seluruh Indonesia berdasarkan jenis kelamin, usia, dan tempat tinggal Terdapat data terkait riwayat penyakit pada ODP dan PDP



Standar Ransum



Setiap orang menerima ransum senilai 2.100 kkal, 40 gram lemak, dan 50 gram protein tiap harinya Ransum yang diberikan harus memenuhi kebutuhan vitamin dan mineral Ransum yang diberikan sesuai dengan kebiasaan dan ketersediaan setempat, mudah diangkut, disimpan, dan didistribusikan



Daftar Menu



Tersedia daftar menu makanan yang sesuai dengan ketersediaan ransum dan selera masyarakat daerah setempat, yang dapat terlihat dengan jelas, sehingga populasi terdampak akan mengetahui menu makanan yang disediakan Terdapat daftar menu makanan yang berbeda untuk setiap kategori usia populasi terdampak



Pengumpulan ibu dan anak



antropometri Terjalin koordinasi antara puskesmas dengan posyandu yang berada di wilayah kerja Terdapat data terkait BB, TB, LILA, status gizi anak dan ibu Terdapat data yang jelas terkait anak dan ibu yang mengalami malnutrisi (nama, alamat, posyandu)



Pengumpulan penyakit



sebaran Kesesuaian alur pengumpulan data sebaran Covid-19 Terdapat pengumpulan data pemeriksaan pada laboratorium jejaring Badan Litbang Kesehatan Kemenkes Terdapat kesesuaian informasi data yang dikumpulkan oleh dinas kesehatan tiap provinsi, mencakup informasi mengenai : 1. Jumlah spesimen dan banyaknya orang yang diperiksa, 2. Hasil positif dan negatif dari pemeriksaan tiap daerah 3. Data orang dalam pemantauan (ODP) 4. Data pasien dalam pemantauan (PDP)



Adanya penerimaan data sebaran oleh Pusat Kedaruratan Kesehatan Masyarakat (PHOEC) dari Balitbangkes dan dinas kesehatan tiap provinsi terkait penelusuran epidemiologi tidap daerah bersangkutan Terdapat validasi dan verifikasi data oleh Balitbangkes, PHOEC, serta Pusat Data dan Informasi Kemenkes Adanya pembaruan data yang cepat dan tepat pada sistem data Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Terdapat ketersediaan data sebaran Covid-19 yang bersifat terintegrasi dalam satu sistem Konseling menyusui, MP- Adanya sosialisasi terintegrasi dengan lintas program serta ASI, Gizi untuk ODP/PDP masyarakat yang memiliki balita, tentang gizi dan makanan, pencegahan penyebaran covid-19, kondisi gawat darurat dan informasi RS rujukan terdekat Adanya triase, penerapan prinsip Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) dan jarak fisik (physical distancing) dalam pelayanan kesehatan konseling yang diberikan Terdapat koordinasi kader, RT/RW/kepala desa/ kelurahan dan tokoh masyarakat terkait sasaran ibu dan anak serta pelayanan kesehatan rutin dalam situasi pandemi covid-19 Terdapat kepatuhan dari ibu yang berstatus OTG, ODP dan PDP untuk tidak melakukan IMD atau menyusui langsung pada bayi yang lahir sebelum ibu berstatus OTG, ODP, PDP. Ketersediaan MP-ASI/ Terjalin kerjasama antara pemerintah pusat dan pemerintah makanan tambahan daerah terkait pengadaan program bantuan sosial berupa sembako maupun bahan makanan lain Pendistribusian makanan tambahan secara tepat sasaran pada kelompok rawan gizi (ibu hamil yang beresiko KEK, balita kurus, anak sekolah dengan kategori kurus) dan merata pada seluruh wilayah di Indonesia Logistik pangan terdistribusi secara aman, tepat waktu serta tersedia dalam jumlah yang cukup Ketersediaan Kapsul Kapsul dan suplemen dapat memenuhi kebutuhan vitamin dan Vitamin A, suplemen mineral pada bayi/balita, ODP, PDP vitamin dan mineral Memastikan tersedianya kapsul vitamin A serta suplemen vitamin dan mineral dan pelayanan pemberian vitamin A dan vitamin lain serta mineral di fasilitas kesehatan dengan janji temu/tele konsultasi/ kunjungan rumah dan telah dilaksanakan



sesuai prosedur yang berlaku Pemantauan bantuan pangan Pendistribusian dan pemanfaatan bantuan pangan dan susu dan Susu Formula formula sudah merata dan tepat sasaran Pemantauan terhadap pemanfaatan susu formula sudah sesuai dengan prosedur pengolahan yang baik dan higienis telah dilakukan dengan baik Pemantauan bantuan pangan dan susu formula dilakukan secara rutin dan terperinci



Daftar Pustaka DEPKES RI. 2007. Pedoman Teknis Penanganan Krisis Kesehatan Akibat Bencana : “Panduan Bagi Petugas Kesehatan Yang Bekerja dalam Penanganan Krisis Kesehatan Akibat Bencana di Indonesia” .https://www.kemkes.go.id/download.php? file=download/penanganan-krisis/buku_pedoman_teknis_pkk_ab.pdf (Diakses pada 15 Mei 2020) Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan COVID-19 “Kemenkes: Alur Validasi dan Penyampaian Data COVID-19 Hingga ke Masyarakat”. https://covid19.go.id/p/berita/kemenkes-tidak-ditutupi-begini-alur-validasi-danpenyampaian-data-covid-19-hingga-ke-masyarakat (Diakses 15 Mei) Kemenkes RI. 2020. Panduan Pelayanan Kesehatan Balita Pada Masa Tanggap Darurat Covid-19. Kementrian Kesehatan