Kunci Bin [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SOAL TRY OUT EHB-BKS SMA KOTA MADIUN TAHUN PELAJARAN 2020/2021 MATA PELAJARAN: BAHASA INDONESIA KD. 3.1 Mengidentifikasi teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan lisan dan tulis Kutipan teks LHO berikut untuk menjawab soal nomor 1-2! Teks ke- 1 Buah pepaya berbentuk oval, berkulit halus, dan berwarna jingga kehijauan. Buah ini dikenal banyak mengandung vitamin C juga memiliki kandungan zat antioksidan yang baik. Kandungan vitamin C dan karoten dalam pepaya dapat mencegah dan menyembuhkan beberapa jenis penyakit kanker, misalnya kanker paru-paru, kanker kolon, dan kanker payudara. Kandungan serat buah pepaya juga halus, sehingga baik dikonsumsi oleh kalangan balita sampai usia lanjut. Teks ke-2 Sirsak adalah salah satu buah ajaib yang banyak dimanfaatkan untuk menyembuhkan kanker. Hasil riset beberapa universitas itu membuktikan jika pohon ajaib dan buahnya ini bisa menyerang sel kanker dengan aman dan efektif secara alami, tanpa rasa mual, berat badan turun, rambut rontok, seperti yang terjadi pada terapi kemo. Terutama daun sirsak memiliki daya kerja memperlambat pertumbuhan sel kanker 10.000 kali lebih kuat dibandingkan dengan adriamycin dan terapi kemo yang biasa digunakan. 1. Berdasarkan teks tersebut informasi yang sesuai pada teks 1 dan teks 2 adalah … (Pilih lebih dari dua jawaban) A. Kandungan serat buah papaya dapat dikonsumsi oleh balita sampai usia lanjut B.



Buah pepaya berbentuk oval, berkulit halus, dan berwarna jingga kehijauan



C.



Sirsak adalah salah satu buah ajaib yang banyak dimanfaatkan untuk menyembuhkan kanker.



D.



Efek dari buah sirsak dapat menyerang sel kanker, rasa mual, berat badan turun, rambut rontok.



E.



Daun sirsak memiliki daya kerja memperlambat pertumbuhan sel kanker 10.000 kali lebih kuat dibandingkan dengan Adriamycin.



2. Hasil riset beberapa universitas itu membuktikan jika pohon ajaib dan buahnya ini bisa menyerang sel kanker dengan aman dan efektif secara alami, tanpa rasa mual, berat badan turun, rambut rontok, seperti yang terjadi pada terapi kemo. Makna kata yang dicetak miring pada kalimat tersebut adalah …. A. percobaan B.



penelitian



C.



penemuan



D.



penafsiran



E.



pemikiran



KD 3.10 Mengevaluasi informasi, baik fakta maupun opini, dalam sebuah artikel yang dibaca.



Teks artikel berikut untuk menjawab soal nomor 3-4! Teks 1 Ada pendapat bahwa etos kerja masyarakat Indonesia relatif rendah daripada bangsa-bangsa Asia lainnya, terutama Jepang dan Korea. Pandangan itu diukur berdasarkan kenyataan bahwa tingkat kemajuan ekonomi bangsa Indonesia relatif lebih rendah daripada kedua negara tersebut. Namun, ada juga yang membantah pendapat itu dengan menunjukkan bagaimana kerasnya kerja yang dilakukan para petani dan buruh di pelbagai tempat di Indonesia. Rendahnya tingkat kemajuan bangsa Indonesia itu tidak berkaitan sama sekali dengan tinggi rendahnya etos kerja, tetapi lebih berkaitan dengan politik ekonomi pembangunan Indonesia. Kedua pendapat itu jelas mempunyai kekuatan dan kelemahannya masing-masing, tetapi sukar untuk disangkal bahwa tingkat kemakmuran dan kesejahteraan masyarakat juga sangat dipengaruhi etos kerja masayarakat itu. Teks 2 Salah satu cara untuk meningkatkan etos kerja adalah menggunakan saluran sistem nilai paternalistik,yang umumnya dianut oleh bangsa Indonesia. Umumnya pada masyarakat paternalistik, sistem nilai yang dianut akan lebih mudah berubah apabila perubahan itu dimulai oleh patron yang menjadi panutan masyarakat itu. Dalam kehidupan masyarakat model-model kehidupan pada dasarnya adalah tiruan dari modelmodel kehidupan para pemimpin, baik pemimpin formal maupun informal. Oleh karena itu, para pemimpin masyarakat , baik pemimpin tingkat rendah maupun tingkat tinggi, dapat menjadikan dirinya sebagai “alat” tiruan bagi peningkatan etos kerja masyarakat. 3. Ide pokok paragragraf kedua teks di atas yang tepat adalah …. (Pilih lebih dari 2 jawaban) A. Rendahnya tingkat kemajuan bangsa Indonesia. B. C. D. E.



Kemakmuran dan kesejahteraan masyarakat juga sangat dipengaruhi etos kerja masayarakat. Etos kerja masyarakat Indonesia relatif rendah daripada bangsa-bangsa Asia lainnya, terutama Jepang dan Korea Oleh karena itu, para pemimpin masyarakat dapat menjadikan dirinya sebagai “alat” tiruan bagi peningkatan etos kerja masyarakat. Cara untuk meningkatkan etos kerja adalah menggunakan saluran sistem nilai paternalistik,yang umumnya dianut oleh bangsa Indonesia.



4. Berdasarkan kedua teks di atas informasi yang sesuai adalah …. Beri tanda centang (ⱱ ) pada kolom benar dan salah. Informasi



Benar



1. Sistem nilai memengaruhi etos kerja masyarakat.



Salah







2. Etos kerja bisa ditingkatkan secara cultural.







3. Panutan menentukan etos kerja masyarakat.







4. Perubahan etos kerja berpengaruh pada kehidupan. 5. Ada hubungan antara etos kerja dan kesejahteraan. KD 3.3 Mengidentifikasi informasi dalam teks ekplanasi lisan dan tulis. Bacalah teks eksplanasi berikut dengan cermat!



ⱱ ⱱ



Infeksi virus Corona disebut COVID-19 (Corona Virus Disease 2019) dan pertama kali ditemukan di kota Wuhan, China pada akhir Desember 2019. Virus ini menular dengan sangat cepat dan telah menyebar ke hampir semua negara, termasuk Indonesia, hanya dalam waktu beberapa bulan. Hal tersebut membuat beberapa negara menerapkan kebijakan untuk memberlakukan lockdown dalam rangka mencegah penyebaran virus Corona. Di Indonesia sendiri, diberlakukan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk menekan penyebaran virus ini. Corona virus adalah kumpulan virus yang bisa menginfeksi sistem pernapasan. Pada banyak kasus, virus ini hanya menyebabkan infeksi pernapasan ringan, seperti flu. Namun, virus ini juga bisa menyebabkan infeksi pernapasan berat, seperti infeksi paru-paru (pneumonia). Virus ini menular melalui percikan dahak (droplet) dari saluran pernapasan, misalnya ketika berada di ruang tertutup yang ramai dengan sirkulasi udara yang kurang baik atau kontak langsung dengan droplet. Selain virus SARS-CoV-2 atau virus Corona, virus yang juga termasuk dalam kelompok ini adalah virus penyebab Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS) dan virus penyebab Middle-East Respiratory Syndrome (MERS). Meski disebabkan oleh virus dari kelompok yang sama, yaitu coronavirus, COVID-19 memiliki beberapa perbedaan dengan SARS dan MERS, antara lain dalam hal kecepatan penyebaran dan keparahan gejala. 5. Berdasarkan teks di atas, informasi yang sesuai pada teks tersebut adalah …. (Pilih lebih dari 3 jawaban) A. Corona virus adalah kumpulan virus yang bisa menginfeksi sistem pernapasan. B.



Virus Corona, virus yang juga termasuk dalam kelompok ini adalah virus penyebab Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS) dan virus penyebab Middle-East Respiratory Syndrome (MERS).



C.



Virus ini menular dengan sangat cepat dan telah menyebar ke hampir semua negara, termasuk Indonesia, hanya dalam waktu beberapa bulan. Virus ini tidak bisa menyebabkan infeksi pernapasan berat, seperti infeksi paruparu (pneumonia). Virus ini menular melalui percikan dahak (droplet) dari saluran pernapasan, misalnya ketika berada di ruang tertutup yang ramai dengan sirkulasi udara yang kurang baik atau kontak langsung dengan droplet.



D. E.



KD 3.5 Mengidentifikasi informasi (pendapat, alternatif solusi dan simpulan terhadap suatu isu) dalam teks editorial. Bacalah kutipan teks editorial berikut dengan saksama! Di era keterbukaan ini, setiap orang rasanya tidak perlu takut lagi untuk mengemukakan atau mengekspresikan pendapat. Kebebasan berekspresi ini, bahkan telah dijamin oleh negara secara kons titusional. Sayangnya orang masih merasa takut mengemukakan keinginan atau pendapatnya secara terbuka. Perasaan malu dan takut semacam ini juga sering ditemui di dalam diri siswa di sekolah, khususnya mereka yang masih di usia remaja. Akibat rasa malu dan takut untuk mengekspresikan keinginan dan pendapatnya, proses belajar mengajar yang interaktif sulit dicapai. Siswa cenderung diam daripada membuka perdebatan atau dialog dengan guru maupun dengan sesama siswa. Kondisi semacam ini tentu saja sangat tidak kondusif bagi upaya pembelajaran yang bersifat dialogis dan interaktif. Oleh sebab itu, kemampuan asertif perlu ditanamkan dalam diri siswa sedini mungkin.



6. Setelah kalian mencermati kutipan tek editorial di atas, kalian akan mendapatkan beberapa informasi. Berdasarkan informasi yang terdapat pada kutipan teks editorial tersebut, beri tanda ⱱ pada kolom benar atau salah untuk tiap pernyataan berikut! Pernyataan



Benar



Salah



Di era keterbukaan ini setiap orang memiliki kebebasan mengemukakan pendapat tanpa batas Kebebasan berekspresi dijamin oleh negara secara konstitusional



ⱱ ⱱ



Setiap orang takut berekspresi atau menyampaikan pendapat







Kemampuan asertif perlu ditanamkan dalam diri siswa sedini mungkin.







Siswa cenderung diam daripada membuka perdebatan atau dialog dengan guru maupun dengan sesama siswa.







KD 3.1 Mengorganisasikan informasi berupa pernyataan-pernyataan umum dan tahapantahapan dalam teks prosedur. Bacalah teks prosedur berikut dengan cermat! Cara Membuat Es Blewah Jeruk Es blewah jeruk tidak beda jauh dengan es blewah biasa. Meskipun terdapat bahan yang berbeda, tetap akan menghasilkan minuman yang menyegarkan. Bahan : 1. Buah blewah 2. 1 buah jeruk nipis 3. 2 sendok gula 4. es batu 5. air miniral Cara membuat : Potong blewah kemudian serut seperti kelapa muda. Masukkan blewah yang sudah diserut ke dalam wadah. Masukkan 2 sendok gula ke dalam gelas. Irislah jeruk nipis menjadi ¼ bagian, kemudian peraslah ke dalam gula. Masukkan blewah yang sudah diserut kemudian beri air mineral sampai ¾ gelas. Masukkan es batu kemudian aduk hingga merata. Es blewah jeruk siap disajikan. Cara pembuatannya cukup sederhana dan mudah bukan? Anda bisa menambahkannya jeruk nipis untuk rasa yang lebih segar. 7. Tujuan dari teks prosedur tersebut adalah .... A.



menjelaskan cara membuat es jeruk



B.



menjelaskan cara membuat es blewah jeruk



C.



menerangkan cara menanam blewah



D.



menerangkan cara menanam jeruk



E.



menjelaskan cara membuat es blewah



KD 3.17 Menganalisis kebahasaan resensi setidaknya dari dua karya berbeda Kutipan resensi berikut untuk menjawab soal nomor 8-10!



Menikmati Sajak Manis dan Renyah Israkhansa Oleh: Irwan Kelana Judul Penulis Penerbit Cetakan Tebal Halaman



: Usai Sebelum Dimulai : Israkhansa : Buku Republika : 1 Agustus 2019 : vi + 163 hlm



Nama lengkapnya Tasneem Khaliqa Israkhansa. Dalam dunia tulis menulis, ia biasa memakai nama Israkhansa. Teman-temannya sering memanggilnya Khansa. Di usianya yang baru 17 tahun, gadis kelahiran Coventry, Inggris, itu telah mampu menorehkan banyak puisi. Sebagian besar puisi itu dikumpulkan dalam buku antologi yang berjudul Usai Sebelum Dimulai. Membaca sajak-sajaknya karya Khansa, kita dibuat terpesona, bahkan sejenak terlupa bahwa sajak-sajak ini ditulis oleh seorang remaja yang masih duduk di bangku SMA. Sajak-sajaknya manis dan renyah. Puitis dan berisi. Menggelitik dan terkadang menyentak. Ia tidak segan melepas topeng dan menjadi dirinya sendiri sehingga ada aura kejujuran yang terpancar dalam bait-bait sajaknya. Simak saja goresan penanya berikut ini. Perihal puisi atau syair-syairku selama ini, lupakan saja, tidak ada lagi yang perlu kamu baca dengan terpaksa. Sebab, percuma juga digambarkan Padahal rasanya sudah sama-sama Padam. Atau … hanya aku saja yang demikian? Buku Usai Sebelum Dimulai memuat lebih dari 70 sajak Khansa yang semuanya menggoda. Perhatian kita seperti ditarik untuk membacanya dan mengerti apa pesan yang ingin dia sampaikan melalui sajak-sajak pendeknya. Simak saja judul-judulnya, seperti “Kemarin yang Usang”, “Sisa-Sisa Petarung”, “Harap Sama Menua”, “Asa yang Tinggal”, “Hujan Merindu”, dan “Aku PInjam Sujudmu”. Setidaknya ada tiga kekuatan antologi puisi ini, pertama, ketelatenan yang penyair dalam memilih kata-kata yang tepat (diksi). Untuk menggambarkan pesan sehingga setiap kata berjiwa. Kedua, kelembutannya menyusun kesamaan bunyi (rima). Di ujung kalimat yang membuat sajak-sajak pendeknya terasa manis. Ketiga, kemampuan sang penyair menahan diri dalam meluapkan emosinya tentang cinta, rindu, harap, sepi, sesal, kecewa, marah, dan luka seperti judul antologi ini, Usai Sebelum Dimulai. Israkhansa masih belia, musimnya masih sangat panjang. Dari tangannya akan terus lahir sajak-sajak yang manis, dalam, dan kian menantang. Sudah sepantasnya buku kumpulan puisi ini dikoleksi dan dibaca. 8. Bagian pendahuluan yang sesuai dengan resensi tersebut adalah…



A .



Menikmati Sajak Manis dan Renyah Israkhansa



B .



Sebagian besar puisi itu dikumpulkan dalam buku antologi yang berjudul Usai Sebelum Dimulai. 



C .



Membaca sajak-sajak karya Khansa, kita dibuat terpesona, bahkan sejenak terlupa bahwa puisi-puisi ini ditulis oleh seorang remaja yang duduk di bangku SMA.



D .



Ia tak segan melepas topeng dan menjadi dirinya sendiri sehingga ada aura kejujuran yang terpancar dalam bait-bait puisinya.



E .



Judul buku yang diresensi adalah kumpulan puisi “Usai Sebelum Dimulai”.



9. Setelah mencermati resensi “Usai Sebelum Dimulai”, Anda dapat menemukan keunggulan buku yang diresensi. Berilah tanda ceklis (ⱱ) pada kolom benar atau salah untuk pernyataan yang sesuai dengan keunggulan buku yang diresensi sebagai berikut! Pernyataan berupa keunggulan buku



Benar



Ketelatenan sang penyair dalam memilih diksi secara tepat untuk menggambarkan pesan



Salah







Buku Usai Sebelum Dimulai memuat lebih dari 70 sajak Khansa yang semuanya menggoda.







Kelembutannya menyusun rima di ujung kalimat yang membuat sajak-sajaknya terasa manis







Kemampuan sang penyair menahan diri dalam meluapkan emosinya tentang cinta, rindu, harap,sepi, sesal, kecewa, marah,dan luka







10. Unsur-unsur atau struktur teks resensi tersebut meliputi judul resensi, identitas buku, pendahuluan, isi, dan penutup. Tentukan struktur yang sesuai melalui kutipan-kutipan berikut ini! Pendahulua n



Kutipan resensi Buku Usai Sebelum Dimulai lebih dari 70 sajak Khansa yang semuanya menggoda. Diusianya yang baru 17 tahun, gadis kelahiran Conventry, Inggris itu telah mampu menorehkan banyak puisi. Sudah sepantasnya dikoleksi dan dibaca.



buku



kumpulan



puisi



Isi



Penutup



ⱱ ⱱ



ini







Sajak-sajaknya manis dan renyah. Puitis dan berisi. Menggelitik dan terkadang menyentak.







Perhatian kita seperti ditarik untuk membacanya dan mengerti apa pesan yang ingin dia sampaikan melalui sajak-sajak pendeknya.







KD 3.4 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksplanasi Teks eksplanasi berikut untuk menjawab soal nomor 11 dan 12. Banjir Banjir adalah peristiwa yang terjadi ketika aliran air yang berlebihan merendam daratan. Dalam arti “air mengalir”, kata ini juga dapat berarti masuknya pasang laut. Banjir diakibatkan oleh volume air di suatu badan air seperti sungai atau danau yang meluap atau melimpah dari bendungan sehingga air keluar dari sungai itu. … sejumlah tempat yang dimanfaatkan manusia seperti desa, kota, dan pemukiman lain, banjir juga dapat terjadi di sungai, ketika alirannya melebihi kapasitas saluran air, terutama di kelokan sungai. Banjir sering mengakibatkan kerusakan rumah dan pertokoan yang dibangun di dataran banjir sungaii alami. Meski kerusakan akibat banjir dapat dihindari dengan pindah menjauh dari sungai dan badan air yang lain, orang-orang menetap dan bekerja dekat air untuk mencari nafkah dan memanfaatkan biaya murah serta perjalanan dan perdagangan yang lancar dekat perairan. Di berbagai negara di seluruh dunia, sungai yang rawan banjir dikendalikan dengan hati-hati. Pertahanan seperti bendungan, waduk, dan bendung digunakan untuk mencegah sungai meluap, peralatan darurat seperti karung pasir atau tabung apung portabel digunakan. Banjir pantai telah dikendalikan di Eropa dan Amerika melalui pertahanan pantai, seperti tembok laut, pengembalian pantai, dan pulau penghalang.



11. Berdasarkan teks di atas, konjungsi yang tepat untuk merangkaikan paragraf 1 dan 2 teks tersebut adalah…. A.



oleh krena itu



B.



setelah itu



C.



dengan demikian



D.



selain



E.



meskipun



12. Berilah tanda centang (ⱱ) untuk pertanyaan-pertanyaan yang sesuai dengan teks eksplanasi tersebut! Pernyataan



Bena r



Banjir merupakan peristiwa ketika aliran air yang berlebihan merendam daratan.







Banjir dapat merusak rumah dan pertokoan.







Sala h



Kerusakan akibat banjir tidak dapat dihindari jika warga tetap membuang sampah di sungai.







Orang-orang enggan menetap dan bekerja dekat air meski biaya murah serta perjalanan dan perdagangan yang lancar dekat perairan.







Di Eropa dan Amerika mengendalikan banjir melalui pertahanan pantai, seperti tembok laut, pengembalian







pantai, dan pulau penghalang.



KD 4.3 Mengonstruksi nilai-nilai dari informasi cerita sejarah dalam sebuah teks eksplanasi Bacalah teks cerita sejarah berikut dengan cermat! SELAT MALAKA Malaka merupakan salah satu pusat perdagangan rempah di Asia yang sangat besar dan ramai. Kapal-kapal perdagangan dari Gujarat, Bengali, Persia, dan Negara lainnya berdatangan ke Malaka untuk berdagang. Hal tersebut menjadikan kerajaan Malaka semakin makmur dan berkembang. Namun, hal tersebut pula yang menyebabkan negara lain tertarik dengan potensi yang dapat dihasilkan oleh jalur perdagangan Malaka. Salah satu negara yang tertarik adalah Portugis. Maka Portugis pun merencanakan dan melakukan ekspedisi laut menuju Malaka. Kedatangan Portugis ke wilayah Malaka langsung menimbulkan kecurigaan rakyat Malaka. Hal tersebut dikarenakan mereka datang berbondong-bondong atas nama negaranya, bukan atas nama perseorangan seperti pedagang lainnya. Pedagang tidak mungkin membawa armada sebesar dan sekokoh itu untuk melakukan transaksi jual beli di tanah nusantara. Kapal-kapal yang berdatangan pun bukan kapal sembarangan apalagi kapal dagang. Kapal yang mereka bawa ke perwira Malaka merupakan kapal perang yang diperlengkapi dengan meriam-meriam besar yang siap untuk ditembakkan kapan saja. Armada Portugis yang datang pertama kalinya di perairan Malaka dipimpin oleh Diego Lopez de Sequcira. Mereka datang dengan alasan untuk berdagang, bahkan pimpinan mereka pun datang meminta izin kepada Sultan Mahmud Syah. Namun permintaan tersebut ditolak karena rakyat dan Sultan Mahmud Syah telah mengetahui tujuan sebenarnya dari Portugis. Yakni, untuk menguasai jalur perdagangan di perairan Malaka. Akhirnya, rakyat Malaka yang curiga segera menyerang armada Portugis. Kemudian, serangan tersebut dijadikan alasan oleh Albuquerque, pemimpin pasukan Portugis, untuk mengadakan serangan balasan. Perang berlangsung dengan cukup lama, sangat dahsyat dan menelan banyak korban di kedua belah pihak. Pertempuran demi pertempuran dilalui dan pada akhirnya Kerajaan Malaka tidak mampu menahan serangan Portugis yang bertubi-tubi. Sayangnya kerajaan dan rakyat Malaka tidak dapat berkutik karena harus menghadapi persenjataan Portugis yang jauh lebih modern. Pada akhirnya Malaka berhasil ditaklukkan oleh Portugis pada tahun 1511. Sultan Malaka terpaksa melarikan diri ke Pulau Bintan. Meskipun begitu, perlawanan rakyat Malaka tidak berhenti disana saja. Perlawanan rakyat terus berjalan meskipun dalam skala kecil dan bersifat local saja.



13. Berdasarkan informasi teks cerita sejarah yang sudah kalian baca, Informasi yang disampaikan sesuai teks adalah … Teks Apakah benar rakyat Indonesia ketika didatangi pelayar dari Eropa mengalami kekhawatiran dan kecurigaan akan permasalahan yang akan timbul?



Benar ⱱ



Salah



Selat Malaka merupakan tempat pertama kali Pedagang asing Eropa datang ke Nusantara.







Pemimpin Malaka setuju dengan usulan Armada Portugis untuk membagi untung dalam perdagangan rempah-rempah. Pada akhirnya Malaka berhasil ditaklukkan oleh Portugis pada tahun 1511. Sultan Malaka terpaksa melarikan diri ke Pulau Bintan. Akhirnya, rakyat Malaka yang curiga segera menyerang armada Inggris















14. Perhatikan kutipan novel sejarah berikut! “Adi Bromo mengapa engkau selalu berkeras kepala? Kita berada di luar tembok Kota Raja Mojopahit. Tidak boleh engkau di sini bertindak sewenang-wenang. Kalau kau dianggap pemberontak, selain engkau celaka, juga nama baikmu akan tercemar!” Paragraf eksplanasi yang sesuai nilai kutipan novel tersebut adalah… A. Para remaja harus berani mengambil keputusan. Keputusan yang tepat akan menentukan masa depan mereka. Namun, keputusan tersebut hendaknya diambil dengan pikiran yang jernih. B. Para remaja harus memilih pergaulan yang tepat. Jangan sampai para remaja salah pergaulan. Salah pergaulan akan menghancurkan cita-cita yang sudah mereka impikan semenjak kecil. C. Para remaja harus berpikir panjang sebelum melakukan tawuran. Para remaja harus memikirkan akibat yang akan terjadi. Jangan sampai adanya korban dalam tindakan yang mereka lakukan. D. Para remaja harus berperan aktif dalam pembangunan. Setiap tindakan positif dari para remaja perlu diapresiasi. Peran aktif para remaja dalam pembangunan menjadi solusi untuk memajukan Indonesia. E. Para remaja harus belajar bertanggung jawab. Dengan belajar bertanggung jawab para remaja belajar menjadi seorang pemimpin. Pada akhirnya, mereka akan menjadi generasi penerus bangsa yang sukses.



3.9 Menganalisis unsur-unsur pembangun cerita pendek dalam buku kumpulan cerita pendek Teks cerpen berikut untuk menjawab soal nomor 15-16! Aku mengunyah sop buah yang menjadi menu buka puasa petang ini. Aldo terlihat sibuk di kursinya. Beberapa kali tangan mungilnya berusaha menjangkau sendiri mangkok sop buah. Aku mengulum senyum melihat tingkah polahnya itu. Mendadak pula aku jadi teringat kembali dengan Emak, dengan sebait kalimat yang ia tuliskan di suratnya beberapa hari yang lalu. ... Oo, apa kabar cucu jantan Emak? Putra semata wayangmu itu? Ai, ingin sekali Emak menimangya, Bujang. Amat sangat ... Tiba-tiba saja aku merasa sop buah yang kukunyah terasa sangat pahit dan begitu kesat di tenggorokan. Aku membuang mata dari wajah tampan anakku. Retinaku berlabuh pada raut wajah istriku. Lagi, wajahnya yang singgah di bola mataku membuat surat Emak terbaca ulang di otakku. ... Ah, bujang, tahukah kau kalau Emak sangat ingin menatap wajah mantu Emak itu? Membukakan pintu Limas kita lebar-lebar untuknya, mengelus rambutnya, mencium pipinya, dan mencicipi masakannya ...



Ini tahun keenam pernikahan kami, sekalipun aku belum pernah membawanya menjejakkan kaki di tanah kelahiranku, di kampung halaman yang diam-diam kurindu. Ah, mengapa kali ini aku mendadak terhisap dalam labirin surat Emak? Saban tahun, menjelang lebaran, kabut tentang mudik selalu hinggap di langit rumah kami. Selalu ada perang dalam batinku: keinginan mudik dan prinsip suksesku. Prinsipku yang tak akan pulang kampung sebelum sukses. Kenapa, Bang?” Aku terkesiap. Mata sitriku begitu lekat menghunjam wajah. Ternyata ia memergokiku tengah melabuhkan gundah di wajahnya. Kuhela napas, aku selalu saja tak bisa mengelak jika telah demikian. “Aku teringat Emak. Ia ingin sekali menimang Aldo dan tentu juga sangat ingin mengenalmu, mantunya.” Ah, aku lelaki yang tak pandai berbohong kepada istriku. Aku bukanlah suami yang pandai menutup rahasia di depannya. Apa karena aku terlalu mencintaiya dan terlalu percaya kepadanya? Ah, bukankah memang seharusnya seperti itu? Tak ada rahasia antara aku dan dia, karena kami telah berjanji akan menjalani hidup dalam ikatan cinta dan kepercayaan. “Kabut yang Turun Menjelang Lebaran”, dalam Mata Sayu Itu bercerita, Guntur Alam 15. Pernyataan yang sesuai dengan isi cerita tersebut adalah … (Pilih jawaban lebih dari 2) A. peristiwa cerita terjadi pada waktu bulan Ramadan. B.



tokoh aku pergi merantau jauh dari kampung kelahirannya



C.



selama merantau dan menikah, tokoh aku belum pernah pulang kampung



D.



istri tokoh aku selalu menolak jika diajak pulang kampung



E.



tokoh aku tidak pernah membalas surat-surat dari Emaknya



16. Makna kalimat menjelang lebaran, kabut tentang mudik selalu hinggap di langit rumah kami dalam cerita tersebut adalah … A.



mudik harus membawa keberhasilan



B.



mudik ke kampung selalu terbayang



C.



sebelum lebaran selalu teringat mudik di kampong



D.



mudik merupakan sebuah tradisi



E.



mudik selalu membayangiku



KD 3.17 Menganalisis unsur pembangun puisi Bacalah puisi berikut dengan cermat! Di Wajahmu



- bagi Indonesia Jumari HS di wajahmu aku merenangi airmata yang bertetesan dari kemiskinan, ketakadilan bahkan kerakusan begitu dalam dan panjang keperihan bergelombang, menyeret kebenaran dalam ketakberdayaan di wajahmu aku temukan bayang-bayang begitu liar, meruntuhkan akar-akar keyakinan hingga harga diri untuk membayar utang di wajahmu aku sulit membedakan mana pahlawan mana pengkhianat siang malam kebingungan menanti reformasi total di wajahmu masih ada ketiak tikus yang menempel kapan dibuang, ya kapan dibuang! 17. Dalam puisi tersebut, penyair menggunakan kata “di wajahmu” yang digunakan secara berulang. Makna dari kata “di wajahmu” yang dimaksudkan oleh penulis merujuk pada … A. wajah para politikus B.



wajah Indonesia



C.



wajah para pemimpin



D.



wajah para koruptor



E.



wajah rakyat Indonesia



KD 3.1 Mengidentifikasi laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan lisan/tulis Teks berikut untuk menjawab soal nomor 18-20! Bunga Bangkai Bunga bangkai merupakan salah satu tanaman langka yang terdapat di Indonesia. Ia memiliki nama lain, yaitu Rafflesia Arnoldy. Ukurannya sangat besar dan dapat menjulang tinggi hingga empat meter. Tanaman ini dinamakan bunga bangkai karena ia mengeluarkan bau busuk yang amat menyengat. Meski begitu, bau ini memiliki dua peran yang sangat penting, yaitu sebagai perlindungan dan penarik perhatian serangga yang membantu proses penyerbukan. Saat mekar, kelopak luar dari bunga ini terlihat berwarna putih, sedangkan bagian mahkotanya berwarna merah keunguan serupa magenta. Meski fisiknya terlihat besar dan kokoh, tapi masa hidupnya hanya tujuh hari sebelum kemudian mati. Habitat asli bunga bangkai adalah di hutan Sumatera. Namun karena terancam punah, ia mulai dikonservasi di banyak tempat. Salah satunya adalah di Taman Hutan Raya Ir. Djuanda



yang terletak di Bandung, Jawa Barat. Penebangan liar dan perubahan iklim adalah beberapa faktor yang menyebabkan bunga bangkai menjadi langka dan sangat sulit ditemukan. Sumber: https://www.pintarnesia.com/teks-laporan-hasil-observasi/



18. Pernyataan umum yang terdapat pada teks tersebut adalah … A.



Ukurannya sangat besar dan dapat menjulang tinggi hingga empat meter.



B.



Tanaman ini dinamakan bunga bangkai karena ia mengeluarkan bau busuk yang amat menyengat.



C.



Bunga bangkai merupakan salah satu tanaman langka yang terdapat di Indonesia.



D.



Saat mekar, kelopak luar dari bunga ini terlihat berwarna putih.



E.



Penebangan liar dan perubahan iklim adalah beberapa faktor yang menyebabkan bunga bangkai menjadi langka.



19. Berikut ini adalah konjungsi yang terdapat pada teks LHO di atas, berilah tanda centang (ⱱ) pada jawaban benar/salah! Konjungsi



Benar



Salah



tetapi







dan







sedangkan







yang







namun







20. Berdasarkan teks LHO di atas temukan pasangan pernyataan berikut, termasuk kalimat simpleks atau kompleks dengan memberi tanda ceklis (ⱱ)! Pernyataan



Kalimat simpleks



Bunga bangkai merupakan salah satu tanaman langka yang terdapat di Indonesia. Habitat asli bunga bangkai adalah di hutan Sumatera.



Kalimat kompleks ⱱ







Saat mekar, kelopak luar dari bunga ini terlihat berwarna putih, sedangkan bagian mahkotanya berwarna merah keunguan serupa magenta.







Tanaman ini dinamakan bunga bangkai karena ia mengeluarkan bau busuk yang amat menyengat.







Meski fisiknya terlihat besar dan kokoh, tapi masa hidupnya hanya tujuh hari







sebelum kemudian mati.



KD 3.13 Menganalisis isi, sistematika dan kebahasaan suatu proposal Proposal berikut untuk menjawab soal nomor 21-23! PENGARUH PENGGUNAAN HANDPHONE TERHADAP PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK SMA NASIONAL MALANG Oleh: Wulan Sekar SMA Nasional Malang Tahun Pelajaran 2020/2021 A. Latar Belakang Dengan perkembangan dan kemajuan IPTEK kita dapat mengakses informasi dalam waktu yang relatif singkat dengan biaya yang murah. Di sisi lain hal itu sangat memprihatinkan karena kemajuan IPTEK dapat menimbulkan pengaruh negatif bagi generasi muda kita khususnya para pelajar. Sebagai contoh, dengan adanya perkembangan dan kemajuan IPTEK yang sedemikian canggih dalam bidang telekomonikasi khususnya handphone. Dengan adanya fitur-fitur yang lengkap pada handphone, membuat pelajar mampu mengakses informasi yang ada di seluruh penjuru dunia. Dalam waktu yang relatif singkat dan hampir bersamaan serta biaya yang relatif murah, pelajar dapat mengakses informasi yang berhubungan dengan materi-materi pembelajaran yang diberikan di sekolah. Namun, handphone dapat menimbulkan dampak negatif terhadap prestasi peserta didik. Penyalahgunaan handphone oleh para peserta didik SMA Nasional Malang membuat prestasi belajar menurun. Oleh karena itu, penulis bermaksud meneliti lebih lengkap pengaruh penggunaan handphone terhadap prestasi peserta didik. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraiakan, masalah dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut. 1. Bagaimanakah dampak positif penggunaan handphone bagi pelajar? 2. Bagaimanakah dampak negatif penggunaan handphone bagi pelajar? 3. Bagaimanakah upaya yang harus dilakukan agar pelajar mengetahui manfaat handphone? C. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah tersebut, tujuan penelitian penelitian adalah sebagai berikut. 1. Mengetahui dampak positif penggunaan handphone bagi pelajar. 2. Mengetahui dampak negatif penggunaan handphone bagi pelajar. 3. Memberikan upaya yang harus dilkukan agar pelajar D. Manfaat Penelitian Beberapa manfaat yang dapat diperoleh dari penelitian ini sebagai berikut. 1. Manfaat Teoritis: penelitian ini diharapkan dapat menambah referensi, khususnya tentang pengaruh penggunaan handphone terhadap prestasi belajar peserta didik SMA Nasional Malang.



2. Manfaat Praktis: hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi pihak sekolah untuk mengatasi pengaruh negatif terhadap prestasi belajar peserta didik SMA Nasional Malang.



21. Masalah yang mendasari latar belakang proposal penelitian tersebut adalah… A.



Dampak positif penggunaan handphone bagi peserta didik



B.



Menurunnya prestasi belajar peserta didik SMA Nasional Malang, karena penyalahgunaan handphone



C.



Upaya-upaya yang harus dilkukan agar prestasi peserta didik tidak menurun



D.



Dampak negatif penggunaan handphone bagi peserta didik



E.



Pengaruh penggunaan handphone terhadap prestasi belajar peserta didik SMA Nasional Malang



22. Setelah mencermati proposal penelitian tersebut Anda dapat melengkapi dengan kajian teori yang sesuai dan dapat mendukung yaitu … Berikan tanda ceklis (ⱱ ) pada beberapa jawaban yang tepat! Manfaat teoritis dan praktis Tujuan dan manfaat penelitian ⱱ



Sejarah handphone 







Dampak positif penggunaan handphone







Dampak negatif penggunaan handphone



23. Berilah tanda ceklis (ⱱ) pada kolom benar atau salah untuk tiap pernyataan yang sesuai dengan proposal penelitian tersebut! Ben Pernyataan Salah ar Berdasarkan tujuan penulis, proposal tersebut termasuk jenis proposal kerja sama.







Rumusan masalah dalam proposal penelitian dirumuskan dengan menggunakan kalimat tanya.







Manfaat teoretis dan praktis dari penelitian merupakan unsur yang terdapat dalam manfaat penelitian.







Rumusan tujuan dari penelitian harus senada dengan rumusan masalah.







Manfaat praktis dari penelitian merupakan unsur penting yang ada pada bagian latar belakang dan tujuan. KD 4.2 Mengembangkan teks prosedur Teks Prosedur berikut untuk menjawab soal nomor 24-26!







Membuat Boneka Imut dari Botol Bekas Botol bekas air mineral biasanya tidak dimanfaatkan dan dibuang begitu saja sebagai sampah. Ada baiknya jika botol tersebut dapat Anada manfaatkan untuk bahan kerajinan. Selain ikut membantu menjaga kebersihan lingkungan, kegiatan ini dapat menambah kreativitas. Salah satu pemanfaatan botol bekas air mineral adalah menggunakannya sebagai bahan dasar kerajinan.



Bahan dan peralatan yang digunakan untuk membuat boneka sebagai berikut. 1. Dua botol bekas minuman soda 2. Cutter 3. Cat 4. Kuas 5. Lem plastik 6. Kain perca Cara membuat boneka dari botol bekas sebagai berikut. 1. Potong botol pertama menjadi dua bagian. 2. Potong botol yang kedua ¾ bagian 3. Gunakan dibagian bawah botol utuk membuat boneka dari bahan botol bekas. 4. Gabungkan kedua botol yang telah dipotong. 5. Gunakan lem agar lebih kuat. 6. Jika lem sudah mongering, catlah botol dengan pilihan warna putih. 7. Setelah cat mulai mongering, cat kembali botol membentuk gambar penguin dengan warba hitam. 8. Berikan pula dengan hiasan warna pada atas botol. 9. Berikan hiasan diboneka menggunakan kain perca. 10. Boneka dari botol bekas telah selesai dibuat. 24. Teks prosedur “Membuat Boneka Imut dari Botol Bekas” tersebut memuat struktur… A.



Latar belakang, bahan dan peralatan, cara membuat boneka.



B.



Langkah-langkah membuat boneka dari botol bekas



C.



Bahan dan peralatan yang digunakan untuk membuat boneka dari botol bekas



D.



Tujuan, material, dan uraian kegiatan



E.



Tujuan, material, dan langkah-langkah



25. Setelah mencermati teks prosedur tersebut Anda dapat menemukan beberapa kalimat deklaratif yaitu … Berikan tanda ceklis (ⱱ ) pada beberapa jawaban yang tepat! ⱱ



Botol bekas air mineral biasanya tidak dimanfaatkan dan dibuang begitu saja sebagai sampah.







Ada baiknya jika botol tersebut dimanfaatkan untuk bahan kerajinan.







Salah satu pemanfaatan botol bekas air mineral adalah menggunakannya



sebagai bahan dasar kerajinan tangan, yaitu boneka. Ada baiknya jika botol tersebut dapat Anda manfaatkan untuk bahan kerajinan. Gunakan di bagian bawah botol untuk membuat boneka dari bahan botol bekas. 26. Berilah tanda ceklis (ⱱ) pada kolom benar atau salah kaidah kebahasaan teks prosedur tersebut! Kutipan Teks Sala Kaidah kebahasaan Benar h Kalimat imperatif



Potong botol pertama menjadi dua bagian.







Kalimat deklaratif



Jika lem sudah mongering, catlah dengan pilihan warna putih.



botol



ⱱ ⱱ



Konjungsi syarat



Selain ikut membantu menjaga kebersihan lingkungan, kegiatan ini dapat menambah kreativitas.



Kata ganti



Ada baiknya jika botol tersebut dapat Anda manfaatkan untuk bahan kerajinan.







Konjungsi penambahan



Botol bekas air mineral biasanya tidak dimanfaatkan dan dibuang begitu saja sebagai sampah.







KD 4.2 Menyusun surat lamaran pekerjaan dengan memerhatikan isi, sistematika dan kebahasaan Bacalah surat lamaran pekerjaan berikut dengan cermat!



(Sumber : http//lezgetreal.com/contoh-surat-permohonan-kerja/) 27. Setelah Anda membca teks surat lamaran pekerjaan tersebut, Berilah tanda (ⱱ) pada pernyataan yang sesuai dengan isi surat lamaran tersebut! NO.



PERNYATAAN



JAWABAN Benar



1.



Penulisan alamat pada contoh teks surat lamaran pekerjaan tersebut sudah sesuai dengan penulisan ejaan baku bahasa Indonesia.



2.



Atas perhatiannya, kami mengucapkan terima kasih. Penggunaan pronomina persona ketiga tunggal –nya pada kalimat tersebut tidak baku.



3.



Penulisan bagian si alamat pada contoh teks surat lamaran pekerjaan tersebut sesuai dengan aturan penulisan surat resmi.



4.



Penulisan salam pembuka contoh teks surat lamaran pekerjaan tersebut sesuai dengan penulisan ejaan baku bahasa Indonesia.



5.



Penulisan kalimat pembuka contoh teks surat lamaran



Salah ⱱ



















pekerjaan tersebut sesuai dengan ejaan baku bahasa Indonesia. KD 4.8 Mengembangkan cerita rakyat (hikayat) ke dalam bentuk cerpen dengan memerhatikan isi dan nilai Bacalah dengan saksama kutipan hikayat berikut untuk mengerjakan soal nomor 28 s.d.30! Sebermula ada saudagar di negara Ajam, Khojan Maimun Mubarok, terlalu amat kaya, akan tetapi ia tiada beranak. Tak seberapa lama setelah berdoa kepada Tuhan, maka saudagar Mubarok pun beranaklah istrinya seorang anak laki-laki yang diberi nama Khojan Maimun. Setelah umurnya Khojan Maiumun lima tahun, maka diserahkan oleh bapaknya mengaji kepada banyak guru sehingga sampai umur Khojan Maimun lima belas tahun, ia dipinangkan dengan anak saudagar yang kaya, amat elok parasnya namanya Bibi Zainab. Hatta beberapa lamanya Khojan Maimun beristri itu, ia membeli seekor burung bayan jantan.Maka beberapa di antara itu ia juga membeli seekor tiung betina, lalu dibawanya ke rumah dan ditaruhnya hampir sangkaran bayan juga. Pada suatu hari Khojan Maimun tertarik akan perniagaan di laut, lalu minta izinlah dia kepada istrinya.Sebelum dia pergi, berpesanlah dia kepada istrinya itu, jika ada barang suatu pekerjaan, mufakatlah dengan dua ekor unggas itu, hubayahubaya jangan tiada, karena fitnah di dunia amat besar lagi tajam daripada senjata. Hatta beberapa lama ditinggal suaminya, ada anak Raja Ajam berkuda lalu melihatnya rupa bibi Zainab yang terlalu elok. Berkencanlah mereka untuk bertemu melalui seorang perempuan tua. Maka pada suatu malam, pamitlah Bibi Zainab kepada burung tiung itu hendak menemui anak raja itu, maka bernasehatkah dia tentang perbuatannya yang melanggar aturan Allah SWT.Maka marahlah istri Khojah Maimun dan disentakkannya tiung itu dari sangkarnya dan dihempaskannya sampai mati. Lalu Bibi Zaenab pun pergi mendapatkan bayan yang sedang berpura-pura tidur. Maka bayan pun berpura-pura terkejut dan mendengar kehendak hati Bibi Zaenab pergi mendapatkan anak raja. Maka bayan pun berpikir bila ujarnya,”Aduhai Siti yang baik paras, pergilah dengan segeranya mendapatkan anak raja itu. Apapun hamba ini haraplah tuan, jikalau jahat sekalipun pekerjaan tuan, insya Allah di atas kepala hambalah menanggungnya. Baiklah tuan pergi, karena sudah dinanti anak raja itu. Apatah dicari oleh segala manusia di dunia ini selain martabat, kesabaran, dan kekayaan? Adapun akan hamba, tuan ini adalah seperti hikayat seekor unggas bayan yang dicabut bulunya oleh tuannya seorang istri saudagar.” Maka berkeinginanlah istri Khojan Maimun untuk mendengarkan cerita tersebut. Maka bayan pun berceritalah kepada Bibi Zaenab dengan maksud agar ia dapat memperlalaikan perempuan itu. Hatta setiap malam, Bibi Zaenab yang selalu ingin mendapatkan anak raja itu, dan setiap berpamitan dengan bayan. Maka diberilah ia cerita-cerita hingga sampai 24 kisah dan 24 malam burung tersebut bercerita, hingga akhirnyalah Bibi Zainab pun insaf terhadap perbuatannya dan menunggu suaminya Khojan Maimun pulang dari rantauannya.



28. Pernyataan-pernyataan di bawah ini adalah karakteristik hikayat yang ada pada kutipan hikayat di atas. Berilah tanda centang (ⱱ) pada huruf B jika pernyataan benar dan S jika salah No. 1.



Karakteristik Hikayat Kemustahilan



Benar ⱱ



Salah



2.



Bersifat didaktis







3.



Cerita berbingkai







4.



Bahasa Melayu Klasik







5.



Kesaktian tokoh







29. Amanat yang dapat kita temukan dari kutipan hikayat di atas adalah … A. Seorang istri harus setia pada suami. B.



Kita harus jujur dan setia pada pasangan kita



C.



Jangan gegabah dalam mengambil keputusan



D.



Burung bayan yang bijaksana dalam mengambil keputusan



E.



Jawaban A,B,dan C benar



30. Nilai kehidupan yang tidak ditemukan pada penggalan kutipan hikayat di atas adalah … A. Nilai agama B.



Nilai sosial



C.



Nilai moral



D.



Nilai budaya



E.



Nilai estetika



KD 4.4 Mengontruksi teks eksposisi dengan memerhatikan isi, struktur, dan kebahasaan. Bacalah dengan saksama teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 31 dan 32! Dilema Vaksinasi dalam Menghadapi Masa Transisi Pandemi covid-19 telah membawa perubahan kebiasaan yang fundamental dalam kehidupan bermasyarakat. Selama masa pandemi, kebiasaan-kebiasaan di berbagai sektor, mulai dari kegiatan belajar mengajar, rapat, ibadah, hingga pagelaran seni dilakukan di luar normal. Kini tahun 2021, kebiasaan sebelum covid-19 diharapkan bisa kembali lagi yaitu dengan jalan vaksinasi. Pemerintah telah mengeluarkan regulasi terkait vaksinasi, diantaranya Peraturan Presiden Nomor 99 Tahun 2020 dan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 84 Tahun 2020. Berdasarkan Perpres tersebut, pemerintah mempunyai kewenangan untuk menerapkan jenis vaksin yang akan digunakan. Pelaksanaan vaksinasi oleh Pemerintah akan dilakukan dalam beberapa tahap. Tahap pertama akan dilakukan dalam rentang bulan Januari hingga bulan April mendatang. Merujuk pada Pasal 8 ayat 4 Permenkes, tahapan vaksinasi dilakukan dengan menerapkan sasaran atau prioritas penerima vaksin. Di tengah upaya vaksinasi yang akan dilakukan oleh pemerintah, ternyata menuai pro dan kontra dalam masyarakat. Masyarakat menjadi dilema, banyak publik yang sangsi terhadap keampuhan vaksin tersebut hingga takut akan efek samping yang akan ditimbulkan. Untuk meredam hal itu, Pemerintah berusaha meyakinkan masyarakat bahwa vaksin tersebut aman digunakan. Bahkan untuk menambah kepercayaan publik beberapa kepala negara termasuk Presiden Joko Widodo bersedia menjadi orang pertama yang akan menerima vaksin.



Selain itu, pemerintah juga berupaya melakukan uji klinis untuk melihat efektivitas vaksin. Hasil uji klinis tersebut diserahkan kepada Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) untuk dinilai apakah vaksin tersebut layak untuk diedarkan atau tidak. Tidak berhenti sampai di situ, upaya untuk meyakinkan masyarakat lainnya adalah sertifikasi halal oleh MUI. Sertifikasi dari MUI ini sangat penting guna menambah kepercayaan masyarakat bahwa vaksin yang akan disuntikkan halal. Berbagai upaya yang dilakukan Pemerintah tersebut patut diapresiasi, terlebih vaksinasi menjadi salah satu ikhtiar untuk memerangi Virus Covid-19. Namun, pemerintah tidak boleh melupakan satu hal lagi yang tidak kalah penting, yaitu perlindungan hukum bagi penerima vaksin. Perlindungan hukum bagi penerima vaksin ini penting. Masyarakat pada umumnya enggan menerima vaksin karena takut akan efek samping yang akan ditimbulkan oleh vaksin tersebut. Untuk mengantasipasi itu alangkah baiknya pemerintah memberikan payung hukum kepada penerima vaksin. Pengalaman dunia dalam penggunaan vaksin, diperoleh data bahwa setiap vaksin memiliki efek samping tertentu, tidak menutup kemungkinan dengan vaksin yang akan digunakan di Indonesia. Jika uji klinis menunjukan hasil yang positif dan tidak menimbulkan efek samping yang fatal, maka harus diikuti oleh regulasi yang kuat terhadap penerima vaksin guna memberikan rasa aman karena telah ada payung hukum yang jelas. Selain itu, harus jelas juga pihak yang harus bertanggungjawab penuh terhadap vaksinasi ini. Apakah Pemerintah, Kemenkes, atau produsen vaksin. Jangan sampai jika ada kejadian terjadi, pihak-pihak tersebut justru saling lempar tanggungjawab sehingga yang didapat masyarakat adalah kerugian semata. Jadi, kesiapan vaksinasi ini, selain dari uji klinis, izin BPOM dan sertifikasi halal MUI harus diikuti oleh regulasi bagi penerima vaksin. Artinya pemerintah harus benarbenar siap dari segala aspek baik itu dari segi kesehatan maupun regulasi. Jangan sampai tujuan mulia yaitu menyelamatkan warga justru melenceng dan mengakibatkan kerugian bagi masyarakat, sebab keselamatan warga negara merupakan hukum tertinggi. sumber: https://geotimes.co.id/opini/dilema-vaksinasi-dalam-menghadapi-masatransisi/ (dikutip dengan pengubahan) Dani Ramdani Senin, 18 Januari 2021



31. Masalah utama yang dibahas penulis dalam artikel opini tersebut adalah ... A. B.



Banyak masyarakat yang takut divaksinasi karena efek samping yang ditimbulkan. Perlu adanya regulasi tentang perlindungan hukum bagi penerima vaksin.



C.



Vaksin perlu diuji secara klinis untuk mengetahui efektivitasnya.



D.



Vaksin merupakan satu-satunya cara untuk mengatasi pandemi.



E.



Vaksinasi kepada masyarakat akan segera dilakukan oleh Pemerintah.



32. Berdasarkan teks “Dilema Vaksinasi dalam Menghadapi Masa Transisi” tersebut, berilah tanda centang (ⱱ) pada kolom fakta untuk pernyataan yang merupakan fakta dan berikan tanda centang (ⱱ) pada kolom opini untuk pernyataan yang merupakan opini. Pernyataan Fakta Opini (1) Kebiasaan sebelum covid-19 diharapkan bisa kembali lagi yaitu ⱱ dengan jalan vaksinasi. (2) Pemerintah telah mengeluarkan regulasi terkait vaksinasi, ⱱ diantaranya Peraturan Presiden Nomor 99 Tahun 2020 dan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 84 Tahun 2020.



(3) Untuk menambah kepercayaan publik beberapa kepala negara termasuk Presiden Joko Widodo bersedia menjadi orang pertama yang akan menerima vaksin. (4) Berbagai upaya yang dilakukan Pemerintah tersebut patut diapresiasi, terlebih vaksinasi menjadi salah satu ikhtiar untuk memerangi Virus Covid-19. (5) Sertifikasi dari MUI ini sangat penting guna menambah kepercayaan masyarakat bahwa vaksin yang akan disuntikkan halal.



ⱱ ⱱ ⱱ



KD 3.6 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks anekdot. Bacalah dengan saksama teks berikut untuk mengerjakan soal nomor 33 s.d 36. Ayah Solikun adalah seorang politikus kenamaan di daerahnya. Jika sudah dewasa, Solikun ingin menjadi politikus seperti ayahnya. Karena sangat terobsesi untuk menjadi politikus, ia banyak bertanya kepada ayahnya tentang kriteria politikus andal. “Ayah, apa saja kriteria agar menjadi seorang politikus andal seperti ayah?” tanya Solikun. “Politikus bagaikan peramal. Ia harus bisa meramalkan peristiwa-peristiwa yang akan terjadi pada masa depan,” jawab ayahnya. “Tapi, kalau ternyata ramalan politikus itu salah, apa yang harus dilakukan, Ayah?” Solikun semakin ingin tahu. “Mudah saja. Politikus cukup mencari dan membuat suatu alasan rasional kepada publik,” jawab sang ayah enteng. Solikun pun mengangguk-angguk.



33. Anekdot tersebut ingin menyampaikan kritik tentang … A.



Kefanatikan simpatisan partai politik dalam mendukung tokoh-tokohnya.



B.



Politikus adalah sekelompok orang yang selalu menepati janji-janjinya.



C.



Kebobrokan kader-kader partai yang suka pindah-pindah partai politik sesuai keinginannya. Kegemaran segelintir politikus menebar janji-janji palsu untuk kepentingan pribadi atau kelompok. Politikus merupakan harapan masyarakat untuk mencapai kesejahteraan hidup.



D. E.



34. Berdasarkan anekdot tersebut, berilah tanda centang pada kolom “benar” untuk pernyataan yang sesuai dengan anekdot tersebut dan tanda centang pada kolom “salah” untuk pernyataan yang tidak sesuai dengan anekdot tersebut. Pernyataan Anekdot tersebut bertema kritik sosial Struktur anekdot tersebut memiliki struktur anekdot yang lengkap Menggunakan kalimat retoris dan kalimat seru Memiliki bagian krisis pada kalimat “Tapi, kalau ternyata ramalan politikus itu salah, apa yang harus dilakukan, Ayah?” Solikun semakin ingin tahu Menggunakan konjungsi yang menyatakan urutan waktu



Benar ⱱ ⱱ



Salah ⱱ



ⱱ ⱱ



35. Pada teks anekdot tersebut terdapat kalimat “Mudah saja. Politikus cukup mencari dan membuat suatu alasan rasional kepada publik,” jawab sang ayah enteng. Berdasarkan struktur teks anekdot, kalimat tersebut merupakan struktur anekdot yang disebut .... (reaksi) 36. Jodohkan pernyataan-pernyataan pada kolom A dengan struktur anekdot pada kolom B! A 1.



Ayah Solikun adalah seorang politikus kenamaan di daerahnya. Jika sudah dewasa, Solikun ingin menjadi politikus seperti ayahnya.



B a. reaksi b. alur



2. Karena sangat terobsesi untuk menjadi politikus, ia banyak bertanya kepada ayahnya tentang kriteria politikus andal. . “Ayah, apa saja kriteria agar menjadi seorang politikus andal seperti ayah?” tanya Solikun. “Politikus bagaikan peramal. Ia harus bisa meramalkan peristiwa-peristiwa yang akan terjadi pada masa depan,” jawab ayahnya.



c. koda



3.



“Tapi, kalau ternyata ramalan politikus itu salah, apa yang harus dilakukan, Ayah?” Solikun semakin ingin tahu.



g krisis



4.



“Mudah saja. Politikus cukup mencari dan membuat suatu alasan rasional kepada publik,” jawab sang ayah enteng.



5.



Solikun pun mengangguk-angguk.



d. orientasi e. abstraksi f. konflik



Kunci : 1 – e 2–d 3–g 4–a 5–c



KD 4.11 Megonstruksi teks negosiasi dengan memerhatikan isi, struktur dan kebahasaan Kutipan teks negosiasi berikut untuk menjawab soal nomor 37 s.d 40. Irwan selaku ketua OSIS menghadap kepala sekolah untuk menyerahkan proposal kegiatan latihan dasar kepemimpinan (1)    Irwan (2)    Kepsek (3)    Irwan (4)    Kepsek



: Selamat siang, Pak. : Siang, masuk Wan! Ada apa, Wan? : Ini Pak, ada proposal acara LDK untuk bulan depan. : Coba Bapak lihat! (sambil membolak-balik halaman proposal) Ini acara puncaknya di luar sekolah, Wan? (5)    Irwan : Iya, Pak. Rencana mau kami adakan di Kandang Badak,Gunung Pangrango, Cibodas. (6)    Kepsek : Kalau untuk ini, mohon maaf, Bapak tidak bisa izinkan. Risikonya terlalu besar untuk dilaksanakan di luar sekolah, apalagi di gunung. Bagaimana kalau acaranya di sekolah saja. Biaya sedikit dan tanggung jawabnya tidak terlalu berat. (7)    Irwan : Kami sudah memikirkan soal risiko itu, Pak. Pak Cuntawan sebagai pembina sudah sepakat. Kandang Badak tidak terlalu tinggi. Kami pun akan mengikutsertakan para alumni. Soal biaya 50% ditanggung alumni, tetapi dengan syarat acara outbond diadakan di luar. (8)    Kepsek : Begitu ya? Baiklah, nanti akan Bapak pertimbangkan. (9)    Irwan : Terima kasih, Pak. 



Sumber: https://pahamify.com/blog/contoh-teks-negosiasi-beserta-strukturnya/ 37. Berdasarkan teks di atas proses tawar-menawar antara Irwan dan kepala sekolah terjadi pada nomor… A. (1), (2), (3), (4) B.



 (5), (6), (7), (8)



C.



 (7), (8), (9), (10)



D.



 (3), (4), (5), (6)



E.



(2), (3), (4), (5)



38. Berdasarkan teks di atas struktur teks negosiasi bagian orientasi terdapat pada nomor… (kamu dapat memilih beberapa pilihan) A. (1) B.



(2)



C.



(3)



D.



(4)



E.



(5)



39. Berdasarkan teks negosiasi di atas, pasangkanlah pernyataan berikut ini sesuai dengan strukturnya! Pernyataan Ini Pak, ada proposal acara LDK untuk bulan depan. (pengajuan) Kalau untuk ini, mohon maaf, Bapak tidak bisa izinkan. (penolakan) Bagaimana kalau acaranya di sekolah saja. Biaya sedikit dan tanggung jawabnya tidak terlalu berat. (penawaran) Begitu ya? Baiklah, nanti akan Bapak pertimbangkan. (persetujuan) Terima kasih, Pak. (penutup)



Struktur o penolakan o penutup o persetujuan o pengajuan o penawaran o permintaan o pembuka



40. Perhatikan kalimat yang terdapat pada teks negosiasi berikut ini. Kepsek : Kalau untuk ini, mohon maaf, Bapak tidak bisa izinkan. Risikonya terlalu besar untuk dilaksanakan di luar sekolah, apalagi di gunung. Bagaimana kalau acaranya di sekolah saja. Biaya sedikit dan tanggung jawabnya tidak terlalu berat. Berdasarkan struktur teks negosiasi, kalimat tersebut termasuk bagian ... (penolakan dan pengajuan)