LKPD 008 Putri Salsabila [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SMP NEGERI 1 CIKANDE KABUPATEN SERANG LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)



NOMOR LKS : 008 NAMA : PUTRI SALSABILA MAPEL KELAS TOPIK



TANGGAL



: PPKn : IX G / Semester Ganjil : Sikap Positif terhadap Pokok Pikiran dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 : 24 September 2020



NILAI :



( Baca dan pelajari terlebih dahulu Materi di buku Paket PPKn 9, Halaman : 46 – 49/simak video pembelajaran) Lengkapi contoh-contoh sikap positif pokok-pokok pikiran dalam Pembukaan UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dalam berbagai lingkungan No



Pokok Pikiran



1 Persatuan



2



Keadilan Sosial



3



Kedaulatan Rakyat



Sikap Positif yang Ditampilkan a. Lingkungan Keluarga 1) Hidup rukun dengan saudara 2) Saling melindungi 3) Saling menyayangi satu sama lain b. Lingkungan Sekolah 1) Ikut serta dalam belajar kelompok 2) saling menghargai 3) menjaga kerukunan antar guru dan siswa c. Lingkungan Masyarakat 1) Ikut serta dalam kegiatan kerja bakti membersihkan lingkungan 2)saling tolong menolong 3) saling menyayangi tanpa memandang suku,ras,dan agama d. Lingkungan Bangsa dan Negara 1) Menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar 2) bersama-sama menjaga kekayaan alam 3) mendahulukan kepentingan bangsa dan negara diatas kepentingan pribadi dan golongan a. Lingkungan Keluarga 1) Bersikap adil terhadap sesama 2) memberikan kesempatan berpendapat saat rapat keluarga 3) menjaga keseimbangan hak dan kewajiban b. Lingkungan Sekolah 1) memberikan kesempatan pada teman untuk berpendapat 2) tidak memilih milih dalam berteman 3) suka menolong teman yang sedang kesusahan c. Lingkungan Masyarakat 1) adil terhadap warga masyarakat 2) memberi kesempatan untuk berpendapat 3) ikut berpartisipasi dalam kegiatan kerja bakti d. Lingkungan Bangsa dan Negara 1) menghargai hak sesama manusia 2) suka bekerja keras 3) suka melakukan kegiatan dalam rangka mewujudkan kemajuan yang merata dan berkeadilan sosial a. Lingkungan Keluarga 1) taat mengerjakan peraturan di rumah 2) menjaga nama baik keluarga 3) tolong menolong dalam mengerjakan pekerjaan di rumah b. Lingkungan Sekolah 1) disiplin terhadap peraturan dan tata tertib sekolah 2) membuat suasan belajar aman san tertib 3) menjaga nama baik sekolah c. Lingkungan Masyarakat



No



4



Pokok Pikiran



Ketuhanan



Sikap Positif yang Ditampilkan 1) melaksanakan peraturan/norma yang berlaku 2) menciptakan ketertiban dan kesejahteraan bersama 3) mendukung program pembangunan pemerintah d. Lingkungan Bangsa dan Negara 1) berperan aktif dalam kegiatan berorganisasi 2) menaati peraturan/undang-undang yang berlaku 3) melakukan perbuatan yang bermanfaat a. Lingkungan Keluarga 1) saling menyayangi antar saudara 2) saling mengingatkan untuk beribadah 3) jiwa pengorbanan dari orang tua untuk anak b. Lingkungan Sekolah 1) tidak membeda-bedakan teman berdasarkan agama 2) tidak membandingkan agama teman dengan teman yang lainnya 3) saling menghormati c. Lingkungan Masyarakat 1) tidak mengejek agama lain 2) saling menghormati kepercayaan orang lain 3) memberikan kebebasan penganut agama lain untuk beribadah d. Lingkungan Bangsa dan Negara 1) saling menghormati antar umat beragama 2) tidak memaksakan agama kepada orang lain 3) mengembangkan sikap toleransi kepada pemeluk agama lain



Cikande, 24 September 2020 Guru Mapel PPKn



Catatan :



(AHMAD SYAKHRONI,S.Pd)



Selamat dan Tetap Semangat Ya,... Silahkan ....... 1) Belajar dari Rumah (BDR) Sesuai Jadwal, yaitu Setiap hari Kamis , 09.20 – 10.40 WIB ! 2) Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) dikumpulkan kembali minggu depan tanggal 1 Oktober 2020 (dikerjakan semuanya menggunakan aplikasi WPS office tidak di tulis di kertas folio)