Mind Maps Sifat Koligatif [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Penurunan Tekanan uap ∆P Non elektrolit ∆ P=P° . Xt



Kenaikan Titik Didih ∆ Tb Elektrolit



∆ P=P° . Xt . i



∆ Tb=M . Kb



∆ P = penurunan tekanan uap P ° = tekanan uap pelarut



Penurunan Titik Beku ∆ Tf Non elektrolit



∆ Tf =M . Kf



Elektrolit



m = molalitas Kb = tetapan kenaikan titik didih air i = faktor Van’t Hoff



Contoh : penyulingan minyak bumi dan gula, dan menambahkan garam saat masak.



Sifat Koligatif Sifat larutan yang tidak bergantung pada jenis zat terlarut, tetapi hanya bergantung pada Larutan banyaknya partikel zat terlarut dalam larutan.



∆ Tf =M . Kf . i



∆ Tf = penurunan titik beku larutan m = molalitas



Kf = tetapan penurunan titik beku i = faktor Van’t Hoff



Contoh : penggunaan garam untuk mencairkan salju, dan anti beku pada tubuh hewan.



∆ Tb=M . Kb .i



∆ Tb = kenaikan titik didih larutan



murni Xt = fraksi mol zat terlarut



Contoh : laut mati, kolam apung,dan mendapatkan benzena murni.



Elektrolit



Non elektrolit



Tekanan Osmosis π



π=M . R . T



Dessy Natalia XII MIPA 3



Elektrolit



Non elektrolit



π=M . R . T . i π = tekanan osmosis M = molalitas R = tetapan gas ideal T = suhu mutlak



Contoh : penggunaan garam untuk mengawetkan makanan dan untuk membunuh lintah.