Notulen Penetapan Indikator Mutu [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI DINAS KESEHATAN



UPTD. PUSKESMAS KABAT Jl. Raya Jember No. 08 Telp.(0333) 631667 e-mail : [email protected] Kode Pos : 68461 KABAT



Notulen



Nama Pertemuan : Penetapan Indikator Mutu Admen, UKM, UKP dan



Pertemuan



Pemilihan Area Prioritas untuk Pelayanan Klinis Pukul : 11.00 – 14.00 WIB



Tanggal : Susunan



Pukul



Acara



Penanggungjawab



11.00 - 11.15 WIB



Pembukaan



Kepala Puskesmas Kabat



11.15 – 12.00 WIB



Pembahasan penetapan



Ketua PMKP



Acara



indikator Mutu UKP dan pemilihan area prioritas untuk pelayanan klinis 12.00 – 12.45 WIB



Pembahasan penetapan



Ketua Tim Mutu UKM



indikator mutu UKM 12.45 – 13.30 WIB



Pembahasan penetapan



Ketua Tim Mutu Admen



indikator mutu Admen 13.30 – 14.00 WIB



Notulen



Penutup



Kepala Puskesmas Kabat



-



Sebelumnya Pembahasan 1. Pembukaan oleh Kepala Puskesmas Kabat 2. Pembahasan penetapan indikator mutu UKP yang meliputi :



PELAYANAN RAWAT JALAN Pelayanan Laboratorium



INDIKATOR Waktu tunggu hasil pelayanan laboratorium ≤ 90 menit Kepuasan Pasien



STDR 100%



Waktu tanggap Pelayanan gawat darurat ≤ 5 Menit



≥80% 100%



Kepuasan Pasien



≥80%



Pelayanan Pendaftaran dan Rekam medik



Tidak terjadi kesalahan pengambilan rekam medis



100%



Kepuasan Pasien



≥80%



Pelayanan pemeriksaan Umum



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



Kepuasan Pasien



≥80%



Ketersedian obat sesuai formularium



100%



Kepuasan Pasien



≥80%



Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



Kepuasan pasien



≥80%



Pelayanan KIA, KB dan Persalinan



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



Kepuasan pasien



≥80%



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



Kepuasan pasien



≥80%



Pelayanan MTBSMTBM



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



Kepuasan pasien



≥80%



Pelayanan Imunisasi



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



Kepuasan pasien



≥80%



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



kepuasan pasien



≥80%



kelengkapan pengisian rekam medis



100%



Kepuasan pasien



≥80%



Pelayanan gawat darurat



Pelayanan OBAT



Pelayanan IMS



Pelayanan GIZI



Pelayanan Sanitasi



diskusi pemilihan area prioritas untuk pelayanan klinis. Ditetapkan 5 area prioritas yaitu Pelayanan Pemeriksaan Umum, Pelayanan Gawat Darurat, Pelayanan Pendaftaran dan Rekam Medis, Pelayanan Obat, dan Laboratorium



3. Pembahasan penetapan indikator Mutu UKM dengan menggunakan indikator dari PKP 4. Pembahasan penetapan indikator mutu Admen NO 1.



2. 3. 4.



INDIKATOR Ketepatan tanggal pelaksanaan Lokakarya Mini Bulanan Tingkat kehadiran peserta Lokakarya Mini Bulanan Tingkat kehadiran pegawai saat apel Ketepatan pengiriman laporan SP2TP ke Dinas Kesehatan



STANDAR Tanggal 10 setiap bulan (≥ 80%) ≥ 80% ≥ 100% tiap bulan Tanggal 5 setiap bulan (≥ 80%)



5. Mensosialisasikan indikator mutu UKP, UKM dan Admen yang telah ditetapkan kepada seluruh karyawan – karyawati Puskesmas Kabat 6. Diharapkan hasil indikator mutu yang telah ditetapkan, dikumpulkan secara periodik untuk selanjutnya dilakukan analisa dan dibuatkan rencana tindak lanjut 7. Dari hasil analisa indikator yang telah ditetapkan, selanjutnya akan dibahas dalam Rapat Tinjauan Manajemen. 8. Penutupan



Kesimpulan



Pada pertemuan tersebut : - Proses kegiatan berlangsung lancar dan tepat waktu walaupun terdapat diskusi yang lama mengenai pembahasan penetapan indikator mutu. - Telah ditetapkan indikator mutu dan pemilihan area prioritas - Telah terbentuk tata nilai dan budaya Puskesmas Kabat - Seluruh karyawan antusias dan memahami pentingnya meningkatkan mutu dan keselamatan pasien



Rekomendasi Menindaklanjuti Manajemen



hasil



pertemuan



dengan



melakukan



Rapat



Tinjauan



Daftar Hadir (terlampir)



Mengetahui, Kepala Puskesmas Kabat



Kabat, Wakil Manajemen Mutu



DADANG TRIPITOKO,S.Kep NIP. 19710619 199403 1 003



Drg. Ai Nurul Hidayah NIP. 19780717 200604 2 015