Proposal Apel Kokam 2021 Maret [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI CENTRAL BOARD OF MUHAMMADIYAH YOUTH MOVEMENT Gedung Dakwah Muhammadiyah Wanadadi. Jl. Raya Wanadadi. PEMUDA MUHAMMADIYAH www.pemudamuhammadiyah.co.id PROPOSAL KEGIATAN APEL BERSAMA DAN SARASEHAN DENGAN KSO KOKAM NASIONAL



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI A. LATAR BELAKANG Komitmen kemanusiaan dan kebangsaan persyarikatan Muhammadiyah tertulis nyata di atas bentang perjalanan usia dan tercatat kuat dalam sejarah bangsa Indonesia. Hal itu terlihat secara jelas sejak fase perjuangan fisik hingga pada era pembentukan wajah Indonesia modern. Maka sikap istiqomah Muhammadiyah secara kelembagaan tersebut tercermin secara nyata dalam kancah pertahanan keamanan dan lapangan bela negara, seperti terbentuknya Komando Kesiapsiagaan Angkatan Muda Muhammadiyah atau kerap dikenal dengan istilah KOKAM. Perjuangan membangun bangsa dan negara bagi persyarikatan Muhammadiyah bersifat holistic tanpa adanya batas dan melihat suasana, entah itu menguntungkan secara material ataupun tidak. KOKAM merupakan salah satu bentuk peran konkrit dari persyarikatan Muhammadiyah untuk memberikan dukungan fisik terhadap berbagai bentuk ancaman bagi kedaulatan negara Republik Indonesia. Seiring dengan usianya, KOKAM juga beralih fungsi dan peran, yakni sebagai salah satu jalur pembinaan anggota Pemuda Muhammadiyah berdasarkan minat, bakat, dan kemampuannya dengan catatan tidak menggunakan aturan militer secara mencolok dan merubah arah aktivitasnya dari satuan pengamanan menjadi satuan penyiapan sumber daya terlatih untuk penanganan masalahmasalah publik berbasis bencana. Pimpinan Cabang Muhammadiyah Wanadadi merupakan salah satu cabang di Banjarnegara yang telah memiliki pasukan komando milik Muhammadiyah, yaitu KOKAM. Persatuan dan kesatuan antar anggota sangatlah diperlukan demi terwujudnya konsolidasi dalam mengemban amanah dan tugas mulia ini. Oleh karena itu, wujud sederhana yang dapat dilakukan adalah dengan cara melaksanakan kegiatan Apel Bersama. Yang insyaalah akan di laksanakan pada : Hari Ahad, Tanggal 21 Maret 2021 jam 13.00 sd selesai di padepokan TS, Wanadadi. B. TUJUAN Adapun tujuan kegiatan Apel KOKAM adalah sebagai berikut : A. Menciptakan kerapian anggota KOKAM saat melakukan kegiatan sosial maupun individual B. Menciptakan rasa kebersamaan dan persaudaraan antar anggota KOKAM Pimpinan Cabang Muhammadiyah Wanadadi C. Menjadikan anggota KOKAM lebih bertanggung jawab dan memiliki kedisiplinan yang tinggi C. MANFAAT Adapun manfaat kegiatan Apel KOKAM antara lain : 1. Memudahkan manajemen kegiatan 2. Menyelaraskan seluruh anggota KOKAM Pimpinan cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi 3. Meningkatkan rasa percaya diri 4. Berguna bagi kepentingan organisasi maupun pribadi



D. SASARAN Seluruh Anggota Komando Kesiapsiagaan Angkatan Muda Muhammadiyah (KOKAM) di Pimpinan Cabang Muhammadiyah Wanadadi. E. ESTIMASI DANA Terlampir F. PENUTUP Demikian proposal ini kami buat dengan harapan agar dapat direalisasikan sebagaimana mestinya. Semoga dengan adanya Kegiatan Apel KOKAM ini dapat lebih meningkatkan tali persaudaraan serta siap melaksanakan tugas di naungan ortom / aum di PCM ( Cabang Muhammadiyah Wanadadi), serta dapat bermanfaat bagi semua. Atas perhatian dan kerjasama dari seluruh pihak kami mengucapkan terima kasih.



Wanadadi,



15 Maret 2021



Sekertaris Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bendahara Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bambiny De Andreyant. SE.i Nbm. 1.222. 077



Pinantu Delba Oldimas. SE,MM Nbm. 1.314.687



Mengetahu Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Christian Eka Diana S.Pd Nbm. 1.222.071



Lampiran ESTIMASI DANA KEGIATAN APEL BERSAMA DAN SARASEHAN DENGAN KSO KOKAM NASIONAL PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI N O 1 2 3 4 5 6 7



VOLUME



NAMA BARANG Snack Air mineral Kopi, teh, gula, dan gelas Banner Dokumentasi dan Sarpras Transport KSO Gladi bersih



71 4 dus 71 4 2 JUMLAH TOTAL



SATUAN



HARSAT



6000 25000 150.000 50.000 400.000 300.000 300.000



Wanadadi,



JUMLAH



426.000 100.000 150.000 200.000 400.000 600.000 300.000 Rp. 2.176.000



15 Maret 2021



Sekertaris Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bendahara Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bambiny De Andreyant. SE.i Nbm. 1.222. 077



Pinantu Delba Oldimas. SE,MM Nbm. 1.314.687



Mengetahu Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Christian Eka Diana S.Pd Nbm. 1.222.071



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI CENTRAL BOARD OF MUHAMMADIYAH YOUTH MOVEMENT Gedung Dakwah Muhammadiyah Wanadadi. Jl. Raya Wanadadi. PEMUDA MUHAMMADIYAH www.pemudamuhammadiyah.co.id



PROPOSAL PENGAJUAN DANA DALAM RANGKA KEGIATAN APEL BERSAMA DAN SARASEHAN DENGAN KSO KOKAM NASIONAL



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI 2021



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI CENTRAL BOARD OF MUHAMMADIYAH YOUTH MOVEMENT Gedung Dakwah Muhammadiyah Wanadadi. Jl. Raya Wanadadi. PEMUDA MUHAMMADIYAH www.pemudamuhammadiyah.co.id No Hal Lampiran



: 00101/III.A PCPM. 03/2021 : Peminjaman Tempat : 1 (satu) lembar



Yth. Sdr Arif Sudarmanto Pimpinan Cabang Tapak Suci Muhammadiyah Wanadadi di tempat. Dengan hormat, Dalam rangka membangun solidaritas antar anggota angkatan muda muhammadiyah wanadadi, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi akan melaksanakan Apel Bersama anggota KOKAM, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi dengan KSO KOKAM Nasional. yang akan diselenggarakan pada: Hari : Ahad Tanggal : 21 Maret 2021 Waktu : 13.00 – selesai Tempat : Padepokan TS Wanadadi Maka dari itu, kami bermaksud untuk meminjam tempat yakni Padepokan TS Wanadadi, pada waktu dan tanggal tersebut di atas guna kelancaran dan keberlangsungan kegiatan ini. Dalam surat ini, kami lampirkan pula sebuah proposal acara yang bisa disimak oleh Bapak sekalian. Demikian surat peminjaman tempat ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama Bapak sekalian kami ucapkan terima kasih banyak. Wanadadi,



15 Maret 2021



Sekertaris Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bendahara Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bambiny De Andreyant. SE.i Nbm. 1.222. 077



Pinantu Delba Oldimas. SE,MM Nbm. 1.314.687



Mengetahu Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Christian Eka Diana S.Pd Nbm. 1.222.071 Tembusan : 1. Kepala Desa Wanadadi



2. PCM Wanadadi 3. Ketua RT 02 /03, Tamansari, Wanadadi



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI CENTRAL BOARD OF MUHAMMADIYAH YOUTH MOVEMENT Gedung Dakwah Muhammadiyah Wanadadi. Jl. Raya Wanadadi. PEMUDA MUHAMMADIYAH www.pemudamuhammadiyah.co.id No Hal Lampiran



: 00101/III.A PCPM. 03/2021 : Permohonan Ijin Kegiatan : 1 (satu) lembar



Yth. Kepala Desa Wanadadi di tempat. Dengan hormat, Dalam rangka membangun solidaritas antar anggota angkatan muda muhammadiyah wanadadi, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi akan melaksanakan Apel Bersama anggota KOKAM, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi dengan KSO KOKAM Nasional. yang akan diselenggarakan pada: Hari : Ahad Tanggal : 21 Maret 2021 Waktu : 13.00 – selesai Tempat : Padepokan TS Wanadadi Maka dari itu, kami bermaksud untuk memohon ijin untuk melaksanakan kegiatan yang tersebut, pada waktu dan tanggal tersebut di atas guna kelancaran dan keberlangsungan kegiatan ini. Dalam surat ini, kami lampirkan pula sebuah proposal acara yang bisa disimak oleh Bapak sekalian. Demikian surat Permohonan ijin untuk melaksanakan kegiatan kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama Bapak sekalian kami ucapkan terima kasih banyak. Wanadadi,



15 Maret 2021



Sekertaris Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bendahara Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bambiny De Andreyant. SE.i Nbm. 1.222. 077



Pinantu Delba Oldimas. SE,MM Nbm. 1.314.687



Mengetahu Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Christian Eka Diana S.Pd Nbm. 1.222.071 Tembusan : 1. Kepala Desa Wanadadi



2. PCM Wanadadi 3. Ketua RT 02 /03, Tamansari, Wanadadi



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI CENTRAL BOARD OF MUHAMMADIYAH YOUTH MOVEMENT Gedung Dakwah Muhammadiyah Wanadadi. Jl. Raya Wanadadi. PEMUDA MUHAMMADIYAH www.pemudamuhammadiyah.co.id No Hal Lampiran



: 00101/III.A PCPM. 03/2021 : Pemberitahuan Kegiatan : 1 (satu) lembar



Yth. Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Wanadadi di tempat. Dengan hormat, Dalam rangka membangun solidaritas antar anggota angkatan muda muhammadiyah wanadadi, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi akan melaksanakan Apel Bersama anggota KOKAM, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi dengan KSO KOKAM Nasional. yang akan diselenggarakan pada: Hari : Ahad Tanggal : 21 Maret 2021 Waktu : 13.00 – selesai Tempat : Padepokan TS Wanadadi Maka dari itu, kami bermaksud untuk memohon ijin untuk melaksanakan kegiatan yang tersebut, pada waktu dan tanggal tersebut di atas guna kelancaran dan keberlangsungan kegiatan ini. Dalam surat ini, kami lampirkan pula sebuah proposal acara yang bisa disimak oleh Bapak sekalian. Demikian surat Permohonan ijin untuk melaksanakan kegiatan kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama Bapak sekalian kami ucapkan terima kasih banyak. Wanadadi,



15 Maret 2021



Sekertaris Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bendahara Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bambiny De Andreyant. SE.i Nbm. 1.222. 077



Pinantu Delba Oldimas. SE,MM Nbm. 1.314.687



Mengetahu Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Christian Eka Diana S.Pd Nbm. 1.222.071 Tembusan : 1. Kepala Desa Wanadadi



2. PCM Wanadadi 3. Ketua RT 02 /03, Tamansari, Wanadadi



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI CENTRAL BOARD OF MUHAMMADIYAH YOUTH MOVEMENT Gedung Dakwah Muhammadiyah Wanadadi. Jl. Raya Wanadadi. PEMUDA MUHAMMADIYAH www.pemudamuhammadiyah.co.id No Hal Lampiran



: 00101/III.A PCPM. 03/2021 : Pemberitahuan Kegiatan : 1 (satu) lembar



Yth. Wasis Raharjo S.Pd Ketua RT 02, 03 Tamansari Wanadadi di tempat. Dengan hormat, Dalam rangka membangun solidaritas antar anggota angkatan muda muhammadiyah wanadadi, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi akan melaksanakan Apel Bersama anggota KOKAM, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi dengan KSO KOKAM Nasional. yang akan diselenggarakan pada: Hari : Ahad Tanggal : 21 Maret 2021 Waktu : 13.00 – selesai Tempat : Padepokan TS Wanadadi Maka dari itu, kami bermaksud untuk memohon ijin untuk melaksanakan kegiatan yang tersebut, pada waktu dan tanggal tersebut di atas guna kelancaran dan keberlangsungan kegiatan ini. Dalam surat ini, kami lampirkan pula sebuah proposal acara yang bisa disimak oleh Bapak sekalian. Demikian surat Permohonan ijin untuk melaksanakan kegiatan kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama Bapak sekalian kami ucapkan terima kasih banyak. Wanadadi,



15 Maret 2021



Sekertaris Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bendahara Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bambiny De Andreyant. SE.i Nbm. 1.222. 077



Pinantu Delba Oldimas. SE,MM Nbm. 1.314.687



Mengetahu Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Christian Eka Diana S.Pd Nbm. 1.222.071 Tembusan : 1. Kepala Desa Wanadadi



2. PCM Wanadadi 3. Ketua RT 02 /03, Tamansari, Wanadadi



PIMPINAN CABANG PEMUDA MUHAMMADIYAH WANADADI CENTRAL BOARD OF MUHAMMADIYAH YOUTH MOVEMENT Gedung Dakwah Muhammadiyah Wanadadi. Jl. Raya Wanadadi. PEMUDA MUHAMMADIYAH www.pemudamuhammadiyah.co.id No Hal Lampiran



: 00101/III.A PCPM. 03/2021 : Permohonan Bantuan : 1 (satu) lembar



Yth. ....................................................... di tempat. Dengan hormat, Dalam rangka membangun solidaritas antar anggota angkatan muda muhammadiyah wanadadi, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi akan melaksanakan Apel Bersama anggota KOKAM, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi dengan KSO KOKAM Nasional. yang akan diselenggarakan pada: Hari : Ahad Tanggal : 21 Maret 2021 Waktu : 13.00 – selesai Tempat : Padepokan TS Wanadadi Maka dari itu, kami bermaksud untuk memohon ijin mengajukan permohonan bantuan untuk melaksanakan kegiatan yang tersebut, pada waktu dan tanggal tersebut di atas guna kelancaran dan keberlangsungan kegiatan ini. Dalam surat ini, kami lampirkan pula sebuah proposal acara dan estimasi dana yang di butuhkan, yang bisa disimak oleh Bapak / Ibu sekalian. Demikian surat Permohonan bantuan kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama Bapak / Ibu sekalian kami ucapkan terima kasih banyak. Wanadadi,



15 Maret 2021



Sekertaris Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bendahara Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Bambiny De Andreyant. SE.i Nbm. 1.222. 077



Pinantu Delba Oldimas. SE,MM Nbm. 1.314.687



Mengetahu Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Wanadadi



Christian Eka Diana S.Pd Nbm. 1.222.071 Tembusan :



1. Kepala Desa Wanadadi 2. PCM Wanadadi