Tugas Rekayasa Ide [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

TUGAS REKAYASA IDE



OLEH : RAJA OTNIEL PURBA (2163142016)



UNIVERSITAS NEGERI MEDAN FAKULTAS BAHASA DAN SENI PENDIDIKAN SENI MUSIK 2019 -



KATA PENGANTAR Pujisyukur kami ucapkankehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat serta karunia Nya kepada saya- sehingga saya berhasil menyelesaikan tugas



makalah



ini



yang



Alhamdulillah



tepat



pada



waktunya



yang



berjudul“Rekayasa Ide” Saya menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu saya harapkan demi kesempurnaan makalah ini. Akhir kata, saaya sampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah berperan serta dalam penyusunan makalah ini dari awal sampai akhir, semoga ALLAH SWT senantiasa meridhai segal ausaha kita.Amin.



Medan, 17 maret 2019 Penulis



Raja otniel Purba 



Jurusan Sendratasik FBS Unimed Gerlar Pertunjukan di USM Malaysia Jurusan Sendratasik Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Medan (FBS UNIMED) menggelar pertunjukan tari, musik dan teater di Universiti Sains Malaysia (USM), Penang (30/03/2019). Pertunjukan ini merupakan bagian dari kunjungan balasan dari pusat pengajian seni dan dewan budaya Universiti Sains Malaysia pada Juli Tahun lalu. Dalam kegiatan ini rombongan dari universitas negeri medan fakultas bahasa dan seni jurusan sendratasik juga memberikan worksop tentang tari, musik dan teater yang diikuti oleh mahasiswa/mahasiswi Pusat Pengajian Seni Universiti Sains Malaysia. Rangkaian pertunjukan diawali dengan 3 tarian garapan baru jurusan sendratasik yang berakar dari tradisi batak toba, etnic karo, dan etnic dairi yang dibimbing oleh Martozet S. Sn., M. A., Pemusik di bimbing oleh Brevin Tarigan S.Pd., M. Sn. Dan pertunjukan Teater dibimbing oleh Russel Akbar Fauzi S.Sn., M.Sn. yang disutradarai oleh mahasiswa prodi seni pertunjukan Wira Bahri Winalda. Wakil Dekan III FBS Dr. Marice, M.Hum. mengatakan pertunjukan dan workshop yang dilakukan merupakan bagian dari kunjungan balasan FBS UNIMED kepada USM. Tujuan Kunjungan balasan ini selain untuk memperkenalkan budaya Indonesia terkhusunya budaya sumatera utara juga diharap dengan kunjungan ini para mahasiswa dapat menambah wawasan dan pengalaman. “disini selain kita mempersembahkan pertunjukan kita juga akan melakukan workshop, dan saya juga berharap semoga nantinya para mahasiswa sendratasik FBS dan USM dapat saling bertukar ilmu,” ungkapnya. Dalam pertunjukan teater, Jurusan Sendratasik FBS UNIMED mempersembahkan opera batak yang berjudul “Janji Putri Ikan” yang merupakan adaptasi dari naskah perempuan di pinggir danau yang di tulis ulang oleh Russel Akbar Fauzi S. Sn M. S. Opera batak janji puteri ikan menceritakan tentang pentingnya sebuah janji yang telah terucap, dan sebuah janji yang telah diucap tidak dapat ditarik kembali.