UAS Praktikum Kimia IC ID [PDF]

  • Author / Uploaded
  • MR KW
  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Pengantar Naskah Soal Mata kuliah Prodi/ semester Capaian pembelajaran mata kuliah



: PraktikumKimia : D4 Teknik K3 / I C/D : Mahasiswa mampu memahami analisa kimia yang berhubungan dengan K3



Capaian pembelajaran khusus (CPK) : a. Mahasiswa mampu memahami pengaruh suhu dan konsentrasi terhadap laju reaksi (soal no.1) b. Mahasiswa mampu tentang laju penguapan suatu zat (soal no.2 dan 3)



KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA JURUSAN TEKNIK PERMESINAN KAPAL PRODI D4 TEKNIK KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA Jl. Teknik Kimia, Kampus ITS Sukolilo, Surabaya-60111 TELP. (031)5947186, 5942887 FAX. (031)5942887 Laman: www.ppns.ac.id



UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2020 - 2021 Mata Kuliah Hari/ Tanggal Prodi/ Sem. Waktu Dosen



: : : : :



Praktikum Kimia Selasa/2 Februari 2021 D4 Teknik K3 / I C/D 75 Menit (waktu pengerjaan +waktu upload di LMS) Nora Amelia Novitrie



Soal: 1. Diketahui data eksperimen sebagai berikut, tentukanlah besar nilai konstanta reaksi pada saat temperature 25OC (gunakan persamaan Arrhenius) jika persamaan laju reaksi yang dimiliki yaitu v = k A B2 No. 1 2 3 4 5 6



A (mol) 0.01 0.01 0.01 0.02 0.02 0.02



B (mol) 0.05 0.05 0.05 0.1 0.1 0.1



v (mol/s) 3,XX 6 9,XX 81, XX 130 160,XX



T (K) 300 310 320 330 340 350



Catatan : XX = 2 digit terakhir NRP, R = 8,314 J/K.mol (bobot penilaian 40%)



2. Suatu larutan etanol memiliki suhu 38,XXOC tekanan 1 atm dan diletakkan didalam ruangan yang berukuran 2,XXm2. Jika etanol dibiarkan terbuka dan bercampur sempurna dengan udara selama 30 menit, a. Tentukanlah besar konsentrasi etanol yang menguap? (dalam ppm gunakan tekanan saturated sesuai kondisi riil) b. Jelaskan apakah pada konsentrasi tersebut berbahaya bagi kesehatan manusia? Catatan : XX = 2 digit terakhir NRP (bobot penilaian 40%)



3. Jelaskan bagaimana mekanisme terjadinya penguapan dan faktor apa saja yang mempengaruhi ? (gambarkan diagram mekanisme penguapan) (bobot penilaian 20%) ******* Selamat Mengerjakan dan Semoga Sukses *******



Validator 1 Validator 2