Farmakokinetik Simethicone [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

FARMAKOKINETIK SIMETHICONE Simethicone tidak diserap oleh tubuh dari saluran pencernaan ke dalam aliran darah setelah pemberian oral, juga tidak mengganggu sekresi lambung dan penyerapan nutrisi. Secara fisiologis, simethicone sangat inert (lembam), hal ini dianggap tidak beracun dan aman. Setelah pemberian oral, simethicone diekskresikan dalam tinja dengan bentuk tidak berubah



FARMAKODINAMIK SIMETHICONE Simethicone bertindak lokal dengan mengurangi tegangan permukaan gelembung gas di saluran pencernaan, sehingga memudahkan untuk membentuk gelembung besar untuk dikeluarkan sebagai flatus dan bersendawa.6 Simethicone juga mencegah pembentukan dan akumulasi kantong mucusenclosed gas pada saluran pencernaan.5 Simethicone membantu melewatkan gas melalui lumen usus dan memungkinkan pasien untuk mengekskresikan volume gas yang lebih besar, sehingga mengurangi frekuensi flatus. Dengan demikian, gas sisa yang menyebabkan rasa tidak nyaman dan sakit di lambung dan usus akan menjadi berkurang.



FARMAKODINAMIK DIMETHICONE menurunkan tegangan permukaandari gas sehingga buih di dalampencernaan membentukgelembung yang besar yangmudah dikeluarkan oleh tubuh. FARMAKOKINETIK PENICCILIN ABSORPSI. Penisilin G mudah rusak dalam suasana asam (pH 2). Cairanlambung dengan pH 4 tidak terlalu merusak penisilin. Bila dibandingkan dengan dosisoral terhadap IM, maka untuk mendapatkan kadar efektif dalam darah, dosis penisilin G oral haruslah 4 sampai 5 kali lebih besar daripada dosis IM. Oleh karenaitu penisilin G tidak dianjurkan untuk diberikan oral. DISTRIBUSI. Penisilin G didistribusi luas dalam tubuh. Kadar obat yang memadaidapat tercapai dalam hati, empedu, ginjal, usus, limfe dan semen, tetapi dalam CSSsukar dicapai.



BIOTRANSFORMASI DAN EKSKRESI. Biotransformasi penisilin umumnyadilakukan oleh mikroba berdasarkan pengaruh enzim penisilinase dan amidase. Proses biotransformasi oleh hospes tidak bermakna. Akibat pengaruh penisilinase terjadi pemeca han cincin betalaktam, dengan kehilangan seluruh aktivitas antimikroba.Amidase memecah rantai samping, dengan akibat penurunan potensi antimikroba



ALTERNATIF OBAT DIMETHICON : mengurangi kembung,ketidaknyamanan dan sakit yang disebabkan kelebihangas pada saluran cerna danusus Dimethicone atau dimethylpolysiloxane adalah kandungan tidak aktif di dalam obat yang digunakan untuk mengatasi perut kembung, sakit perut, dan rasa tidak nyaman yang terjadi di perut akibat gas berlebih di saluran pencernaan. Obat ini bekerja dengan cara mengurai gelembung gas yang terbentuk di saluran pencernaan sehingga mudah untuk dikeluarkan. Bentuk aktif dari dimethicone adalah simethicone



SIMETHICONE : Simethicone adalah obat yang bermanfaat untuk mengatasi gejala perut kembung yang disebabkan oleh produksi gas berlebih di dalam perut. Selain itu, simethicone juga digunakan untuk menangani kolik pada bayi, yaitu bayi yang menangis terus menerus. Obat ini bekerja dengan mengurangi tekanan gas sehingga lebih mudah dikeluarkan dari dalam saluran pencernaan.



PENICILLIN : Penisilin adalah antibiotik yang digunakan untuk menangani infeksi bakteri. Obat ini bekerja dengan membunuh bakteri penyebab infeksi atau menghentikan pertumbuhannya. Beberapa kondisi yang dapat diobati dengan penisilin meliputi:   



Radang tenggorokan akibat infeksi Streptococcus Demam rematik Aktinomikosis