Kerangka Acuan Audit Internal Poli Umum Puskesmas Jaya Mukti [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KERANGKA ACUAN AUDIT INTERNAL POLI UMUM PUSKESMAS JAYA MUKTI I.



Latar Belakang Audit merupakan kegiatan mengumpulkan informasi faktual dan signifikan melalui interaksi secara sistematis (pemeriksaan, pengukuran



dan



penilaian



yang



berujung



pada



penarikan



kesimpulan), objektif dan terdokumentasi yang berorientasi pada azas penggalian nilai atau manfaat dengan cara membandingkan antar standar yang telah disepakati bersama dengan apa yang dilaksanakan/diterapkan di lapangan. Audit merupakan proses yang sistematis, mandiri, dan terdokumentasi untuk memperoleh bukti audit dan menilai secara objektif untuk menentukan sejauh mana kriteria audit telah dipenuhi. Kriteria audit adalah kriteria yang digunakan untuk melakukan audit berdasarkan standar yang digunakan dalam penilaian



audit.



Dengan



adanya



audit



internal



akan



dapat



diidentifikasi kesenjangan kinerja yang menjadi masukan untuk melakukan perbaikan dan penyempurnaan baik pada sistem pelayanan maupun sistem manajemen. Untuk menilai kinerja pelayanan di Puskesmas perlu dilakukan audit internal. Dengan adanya audit internal akan dapat diidentifikasi kesenjangan kinerja yang menjadi masukan untuk melakukan perbaikan dan penyempurnaan baik pada sistem pelayanan maupun sistem manajemen. Audit internal dilakukan oleh tim audit internal yang dibentuk oleh Kepala Puskesmas dengan berdasarkan pada standar kinerja dan standar akreditasi yang digunakan. II.



Tujuan audit Melakukan penilaian terhadap kesesuaian sumber daya, proses pelayanan, dan kinerja pelayanan UKP sebagai dasar untuk melakukan perbaikan mutu dan kinerja.



III.



Lingkup audit Pelayanan UKP: 1. Loket/Pendaftaran



2. Poli Umum 3. Poli Lansia 4. Poli Gigi



1



5. Poli KIA/ KB 6. Apotik 7. Laboratorium 8. Ruangan pelayanan lainnya IV.



Objek audit: 1. Pemenuhan sumber daya terhadap standar sumber daya 2. Kepatuhan proses pelayanan terhadap SOP 3. Capaian kinerja pelayanan 4. Kesesuaian terhadap standar akreditasi



V.



Standar/Kriteria yang digunakan 1. Standar sumber daya (SDM, sarana, dan prasarana) 2. SOP yang prioritas 3. Standar



kinerja



(standar



kinerja



klinis,



kejadian



insiden



keselamatan pasien, sasaran keselamatan pasien) 4. Standar akreditasi (misalnya: pelayanan pengobatan, pelayanan



laboratorium, pelayanan farmasi, pelayanan gizi, dan sebagainya) VI.



Auditor Audit internal UKP dilakukan oleh tim audit internal yang terdiri dari: 1. Tio Rita Tambunan, AMK 2. Meri Azmi, AMKG



VII.



Proses Audit 1. Dilaksanakan pada tanggal 10 September – 19 September 2019 sesuai dengan rencana audit (terlampir) 2. Bertempat di unit masing-masing 3. Menggunakan



metode



wawancara,



telaah



dokumen,



dan



pengamatan langsung. 4. Menggunakan cek list atau daftar tilik sesuai metode yang digunakan (terlampir ) VIII. Hasil dan analisa hasil audit Hasil audit dari masing-masing program secara singkat sebagai berikut, dengan analisa dari berbagai temuan yang ada (terlampir): 1. Poli Umum / BP a. Target waktu pelayanan yang kurang sesuai (> 5 menit) b. Pengkajian pasien kurang sesuai dengan standar 2. Poli KIA/ KB a. Kunjungan ANC (terpadu) yang rendah



2



b. Blangko format MTBS kadang tidak diisi c. Pengisian blangko format MTBS kurang lengkap d. Data kunjungan dan penyakit pada MTBS belum dipetakan/ divisualisasikan e. Belum ada jadwal jaga di poli KIA IX. Rekomendasi dan batas waktu penyelesaian yang disepakati bersama dengan auditee No Program 1 Poli umum



Rekomendasi a. Melakukan pemeriksaan yang



Batas Waktu 1 minggu



efektif dan membuat daftar



2



Poli KIA/ KB



SOP yang akan diaudit b. Telusur dan wawancara



1 minggu



dengan petugas ruangan a. Melakukan pemeriksaan yang



1 minggu



efektif dan membuat daftar SOP yang akan diaudit b. Telusur dan wawancara dengan petugas ruangan



Telaah/Kesesuaian



terhadap



persyaratan



1 minggu



kompetensi



dan



pola



ketenagaan petugas poli umum & poli KIA/KB No 1 2



Kegiatan Apakah petugas perawat, bidan dan dokter sesuai dengan persyaratan kompetensi yang ada? Apakah sudah memiliki Surat Tanda Registrasi?



Ya



Tidak Ket



Jumlah



A. MENILAI KESESUAIAN PELAYANAN MEDIS DENGAN SOP No 1 2 3 4



Kegiatan Petugas memanggil pasien sesuai urutan emedrec Petugas mencocokkan identitas pasien dengan e-medrec Jika ada ketidaksesuaian data petugas mengkonfirmasikan dengan unit pendaftaran Petugas melakukan anamnesa yang meliputi:



3



Ya



Tidak Ket



a. b. c. d.



Keluhan yg dirasakan pasien saat ini Berapa lama keluhan dirasakan Riwayat penyakit sebelumnya Riwayat makanan dan aktifitas yang sebelum nya dilakukan e. Riwayat keluarga yang mempunyai riwayat penyakit yang sama dengan pasien dalam satu rumah f. Riwayat alergi khususnya alergi obat Petugas melakukan pemeriksaan fisik Petugas mencatat terapi ke dalam e-medrec Petugas mencatat hasil kajian dalam e-medrec Petugas mencatat resep ke dalam e-medrec Jumlah



5 6 7 8



B. Menilai kelengkapan sarana poli umum sesuai standar (sesuai



Permenkes no 75 tahun 2014) C. Menilai waktu buka pelayanan Poli Umum & Poli KIA/KB Jam buka layanan No 1 2 3 4 5 6 7 8



Hari/ tanggal



Ket



(08.00-14.30) Ya Tidak



Selasa/10 September 2019 Rabu/11 September 2019 Kamis/12 September 2019 Jumat/13 September 2019 Sabtu/14 September 2019 Minggu/15 September 2019 Senin/16 September 2019 Selasa/17 September 2019 Jumlah



DAFTAR TILIK WAWANCARA POLI UMUM A. Jumlah petugas di Poli Umum No 1 2 3



Kegiatan Apakah jumlah perawat yang bertugas di Poli Umum sudah sesuai standar ? Jika jumlah petugas kurang, apakah sudah dilakukan pengusulan/ pengajuan petugas tambahan? Apakah dengan jumlah petugas saat ini dirasa mencukupi untuk melaksanakan seluruh uraian tugas yang ada? Jumlah



Ya



Tidak Ket



B. Menilai kesesuaian pelaksanaan tindakan/TRIASE dengan SOP No 1 2



Kegiatan Pasien luka dibawa ke ruang TRIASE ? Petugas menjelaskan kepada pasien dan atau keluarga mengenai tindakan yang akan dilakukan, manfaat, resiko, dan komplikasi



4



Ya



Tidak Ket



3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18



serta akibat jika tindakan tidak dilakukan Petugas mempersiapkan alat anestesi lokal dan alat hecting yang sudah disterilkan, Petugas memposisikan pasien sesuai bagian tubuh yang akan dilakukan tindakan Petugas mencuci tangan dan menggunakan alat pelindung diri (handscoen steril, masker, dll sesuai kebutuhan) Petugas melakukan antiseptik pada daerah luka, Petugas memasang duk steril di daerah yang akan dilakukan tindakan Petugas melakukan anestesi dengan lidokain 20% / lidokain Comp disekitar tepi luka, Petugas membersihkan luka dengan cairan antiseptik sesuai kebutuhan (alkohol, povidon iodine, H2O2) Petugas menjahit luka dengan jarum yang telah diisi benang dan dijepit dengan needle holder, Petugas mengevaluasi hasil jahitan, Petugas membersihkan jahitan dengan povidon iodin 10%, Petugas menutup luka dengan kasa steril dan plester, Petugas membereskan peralatan Petugas melepas APD dan mencuci tangan Petugas memberikan edukasi kepada pasien mengenai perawatan luka dirumah dan waktu kontrol, Petugas memberikan resep Antibiotik dan anti nyeri Petugas mencatat kegiatan yang dilakukan dalam rekam medis pasien Jumlah



C. Menilai kelengkapan sarana prasarana ruang tindakan sesuai standar (sesuai Permenkes no 75 tahun 2014)



DAFTAR TILIK WAWANCARA POLI KIA & KB A. Kunjungan ANC di Poli KIA No 1 2 3 4 5 6



Kegiatan Apakah ada target kunjungan ANC di poli KIA? Apakah jumlah kunjungan ANC sudah sesuai dengan target tersebut? Apakah jumlah ibu hamil di masing-masing desa sudah dipetakan? Adakah kantong kehamilan ada? Apakah kantong kehamilan di-update secara berkala? Apakah sudah dilakukan penyuluhan mengenai



5



Ya



Tidak Ket



7 8



ANC kepada masyarakat? Apakah ada ibu hamil yang tidak melakukan ANC di puskesmas dan polindes? Apakah sudah dilakukan pelacakan ibu hamil yang tidak melakukan ANC di puskesmas atau polindes? Jumlah



B. Menilai kelengkapan sarana poli KIA & KB sesuai standar (sesuai Permenkes no 75 tahun 2014) C. Jumlah petugas/ bidan yang bertugas di Poli KIA & KB No 1 2 3 4



Kegiatan Apakah jumlah petugas/ bidan yang bertugas di poli KIA sudah sesuai standar? Jika jumlah petugas kurang, apakah sudah dilakukan pengusulan/ pengajuan bidan tambahan? Apakah terdapat jadwal jaga bidan di poli KIA? Apakah jadwal tersebut sudah dilaksanakan? Jumlah



Ya



Tidak Ket



Ya



Tidak Ket



D. Kunjungan pasien KB di Poli KIA/ KB No 1 2 3 4 5



Kegiatan Adakah target jumlah kunjungan peserta KB di Puskesmas? Apakah jumlah kunjungan peserta KB di poli KIA sudah sesuai target? Apakah obat dan alat KB selalu tersedia di Poli KIA? Adakah obat dan atau alat KB yang tidak habis setiap bulannya? Apakah sudah pernah dilakukan penyuluhan tentang KB (mengapa harus KB, keamanan KB, efek samping KB) di Puskesmas? Jumlah



6



RINGKASAN TEMUAN AUDIT DAN RENCANA TINDAK LANJUT Unit yang diperiksa Tanggal Pemeriksaan



: Poli Umum : 10 September 2016 Daftar No Kriteria Audit Pertanyaan 1 Menilai Kesesuaian Pelayanan Apakah Medis dengan SOP pelayanan medis yang dilakukan sesuai dengan SOP yang ditetapkan?



2



Menilai kelengkapan sarana poli umum sesuai standar (sesuai Permenkes no 75 tahun 2014)



3



Menilai waktu buka pelayanan Poli Umum & Poli KIA/KB



Apakah peralatan medis di ruangan poli umum lengkap?



Fakta Lapangan SOP ada tetapi tidak sesuai dengan di lapangan



Tidak lengkap dan ditemukan bedah minor set berkarat dan tidak layak dipakai



7



Temuan Audit Unsur e-medrec tidak ada di dalam SOP sedangkan dalam pelaksanaan semua pelayanan medis dilakukan menggunakan emedrec Alat bedah minor set yang berkarat dan tidak layak untuk digunakan serta alat-alat dasar sesuai permenkes no. 75 tahun 2014 tidak lengkap



Rekomendasi Audit Diperbaiki dan disesuaikan dengan penggunaan emedrec



Diperbaiki dan dikoordinasikan dengan Kepala Puskesmas dan Penanggung Jawab UKP untuk pengadaan alat medis



Skor 5



5



8