Laporan Akhir KKN Fix [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LAPORAN AKHIR PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA Desa Malawor Distrik Makbon Kabupaten Sorong



Disusun Oleh: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.



Dewa Ardiansyah Elga Yunus Estevani Riska P Eunike Eka P. Nifu Fadli Sahabuddin Pryo Putro Setiono Paulina Letsoin Yubelina Riska



(201613453004) (201613453006) (201548201046) (201548201047) (201548201048) (201548201060) (201613453012) (201613453014)



YAYASAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PAPUA (YPMP) SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES) PAPUA PROGAM STUDI FARMASI & ANALISIS kESEHATAN SORONG 2019



Halaman pengesahan Laporan Kuliah Kerja Nyata



1. Daerah pengabdian 2. Tim Pelaksana KKN Ketua Sekretaris Bendahara Anggota



: Desa Malawor : Fadli Sahabuddin : Elga Yunus : Estevani Riska P



(201548201048) (201613453006) (201548201046)



: Eunike Eka P. Nifu Pryo Putro Setiono Paulina Letsoin Yubelina Riska



(201548201047) (201548201060) (201613453012) (201613453014)



Diajukan di: Desa Malawor,



Oktober 2019



Mengetahui



Dosen Pembimbing Lapangan



Ketua Kelompok



(Aprilia,G,Maay.,S.Si.,Apt.,MPH.)



(Fadli Sahabuddin)



NIP:



Nim: 201548201048 Disetujui oleh:



Kepala Program Studi



Kepala Desa



(Yulinda M.Bambungan S,Farm.,Apt., M.si) NIDN. 14-1002-9001



7 ii



(Rudi)



KATA PENGANTAR



Puji syukur atas rahmat Allah SWT, Tuhan semesta alam dan sumber segala



pengetahuan,



berkat



bimbingan-Nya



sehingga



penyusun



dapat



menyelesaikan Laporan Rencana Kegiatan KKN. Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat desa Malawor, Kabupaten Sorong, Provinsi Papua Barat. Penyusunan Laporan



Rencana



Kegiatan



ini



terlebih



dahulu



mengembangkan



dan



memunculkan identifikasi masalah yang terdapat pada desa tersebut dengan tujuan mengembangkan pola pemikiran dan kerja sub unit dalam menjalankan Kuliah Kerja Nyata di Desa Malawor Distrik Makbon, Kabupaten Sorong, Provinsi Papua Barat. KKN memberikan



dilaksanakan



pengalaman



belajar



sebagai bagi



suatu



bentuk



mahasiswa



pendidikan



untuk



belajar



yang hidup



bersosialisasi di tengah masyarakat dan memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk mengaplikasikan ilmu yang telah dipelajari selama pendidikan kepada masyarakat dengan cara mengidentifikasi, merumuskan dan menangani masalahmasalah yang dihadapi oleh suatu kelompok masyarakat serta pengembangan dan pembinaan masyarakat melalui kerjasama dengan pemerintah Daerah di tingkat Kabupaten dan Desa untuk mendukung progam-program peningkatan keluarga kelompok masyarakat. Dalam pelaksanaan KKN ini, kami banyak menerima bantuan dari berbagai pihak, baik berupa bantuan moril maupun materiil. Sehingga pada kesempatan ini kami mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:



7



1. Dr. Marten Sagrim S.KM.,M.Kes. Selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Papua Sorong. 2. Yulinda M. B. S.Farm.,Apt., M.Si. Selaku Ketua Program studi S1 Farmasi. 3. Aprilia,G,Maay.,S.Si.,Apt.,MPH. Selaku pembimbing lapangan. 4. Rudi selaku bapak kepala desa malawor. 5. Perangkat Desa desa (ibu SekDes dan keluarga,) yang telah memberikan nasehat, bantuan, dorongan, partisipasi dan informasi yang bermanfaat selama berlangsungnya kegiatan KKN. 6. Ibu kepala sekolah SDN 14 Malawor yang telah memberikan bantuan demi terselenggaranya program kerja kami. 7.



Bapak/ Ibu Guru SDN 14 Malawor yang telah memberikan kesempatam kepada kami untuk melaksanakan program kerja kami.



8. Masyarakat Desa Malawor yang telah memberikan sambutan hangat kepada kami, dukungan dan turut berpartisipasi dalam program kerja kami. 9. Rekan-rekan kerja Mahasiswa KKN Angkatan 1 Tahun 2019 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Papua Sorong. 10. Semua Pihak yang telah memberikan dukungan kepada kami selama pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata berlangsung. Semoga amal baik Bapak/ Ibu, warga masyarakat serta rekan-rekan semua mendapat balasan dari Tuhan Yang Maha Esa. Kami menyadari bahwa dalam pelaksanaan KKN dan penyusunan laporan ini masih jauh dari sempurna, untuk itu kami mohon maaf yang sebesar-besarnya. Segalah kritik dan saran yang



7



membangun selalu kami nantikan demi kesempurnaan pelaksanaan KKN selanjutnya dan demi kesempurnaan laporan ini.



7



BAB I PENDAHULUAN



1.1 Deskripsi Wilayah Desa Malawor terletak di distrik Makbon Kabupaten Sorong. Memiliki perbatasan wilayah antara lain: a. b. c. d.



Sebelah Selatan Sebelah Timur Sebelah Utara Sebelah Barat



: Berbatasan Distrik Desa Klaili : Desa Teluk Dore : Desa Batu Lubang Pantai : Desa Malakasi



1.2 Deskripsi Demografi a. Kondisi Geografis 1. Ketinggian tanah dari permukaan laut 2. Banyaknya curah hujan



::-



3. Topografi (Daratan rendah, tinggi, pantai) : 4. Suhu udara rata-rata



: 29˚C



b. Kependudukan 1. Jumlah penduduk menurut a. Jenis kelamin Laki-laki



: 95 orang



Perempuan



: 92 orang



b. Kepala keluarga



: 46 KK



c. Kewarganegaraan WNI



: 187 orang



WNA



: -



2. Jumlah penduduk menurut agama Islam



:-



Kristen



:-



Katholik



:-



Hindu



:-



Budha



: -



3. Jumlah penduduk menurut usia a. Kelompok pendidikan Umur 0 - 5 tahun



: 24 orang



Umur 6 - 12 tahun



: 40 orang



Umur 13-19 tahun



: 40 orang



Umur 20 –26 tahun



: 23 orang



Umur 27- 23 tahun



: 13 orang



Umur 34-40 tahun



: 20 orang



Umur 41-47 tahun



: 19 orang



Umur 48-54 tahun



: 6 orang



Umur 55-61 tahun



: 2 orang



4. Jumlah penduduk menurut tingkat penidikan a. Lulusan pendidikan umum



:-



b. Lulusan pendidikan khusus



:-



- Desa: 1. Jumlah keputusan sebagai tindak lanjut dari keputusan desa : 2. Jumlah keputusan yang merupakan kebijaksanaan kepalah desa : -



7



- Kelurahan 1. Jumlah keputusan kepalah desa yang bersifat mengatur/membebani masyarakat: 2. Jumlah keputusan kepalah desa yang bersifat tidak mengatur : -



7



BAB II PERMASALAHAN 2.1 Identifikasi Masalah Dari hasil di lapangan dapat diketahui beberapa masalah yang perlu diperhatikan. Masalah-masalah tersebut dapat diuraikan sebagai berikut: 1.



Bidang Pendidikan a.



Kelas 1 Dalam proses belajar pengetahuan dan daya tangkap siswa-siswi masih kurang, perlu adanya perhatian khusus kepada siswa-siswi tertentu.



b.



Kelas 2 Kurangnya pengetahuan dalam membaca, mengenal huruf dan perhitungan. Perlu adanya edukasi tambahan.



c.



Kelas 3 Dua dari delapan siswa sulit untuk memahami dan memiliki daya tangkap kurang.



d.



Kelas 4 Kurangnya sarana prasarana dan kurangnya tenaga pengajar sehingga membuat kurangnya pengetahuan siswa-siswi khususnya dalam matapelajaran bahasa inggris.



e.



Kelas 5 Kurangnya minat siswa-siswi terhadap mata pelajaran lain kecuali matematika.



f.



Kelas 6 Satu dari enam siswa belum bisa membaca.



2.



Bidang Kesehatan a.



Cuci tangan Kurangnya kekompakan dalam mendengar arahan.



b.



Gunting kuku Kurangnya kesadaran dalam menjaga kebersihan diri seperti kukukuku yang masih panjang.



7



c.



Hipertensi Kurangnya pengetahuan masyarakat tentang apa itu hipertensi, penyebab hipertensi bahaya hipertensi, sampai kepada pengobatan hipertensi. Maka dilakukan sosialisasi kepada masyarakat tentang mencegah penyebab dan gejala hipertensi serta cara pengobatan terapi tanpa obat/ tradisional tentang hipertensi.



3.



Bidang Sosial Kemasyarakatan a.



Fasilitas penunjang seperti bahan bakar dan alat babat masih kurang sehingga kesadaran masyarakat dalam menjaga lingkungan sangat rendah. (gambar terlampir)



b.



Kurangnya ketersediaan tempat sampah masyrakat membuang tempat



sehingga membuat



sembarang. Jadi kami membuat



tempat sampah di lingkungan sekitar. (gambar terlampir)



2.2 Pemilihan Masalah (Pokok, Penunjang, Pendukung) Dari berbagai masalah yang tercakup dalam identifikasi masalah maka dapat diklasifikasikan menjadi masalah pokok, penunjang dan pendukung. 1.



Masalah Pokok Masalah pokok yang ditemui di kampong malawor yaitu program paud dan SMA yang tidak ada, puskesmas pembantu tidak berjalan sesuai harapan.



2.



Masalah Pendukung a.



Masalah Kesehatan Masalah kesehatan di desa malawor yaitu hipertensi. Mulai dari umur 22 sampai 70 tahun dan sebagian besar orang tua terkena tekanan darah tinggi. Tetapi diberikan penyuluhan kesehatan kepada siswa-siswi tentang potong kuku dan cuci tangan yang benar.



b.



Masalah Pendidikan Untuk meningkatkan pengetahuan siswa-siswi dalam proses pembelajaran dilakukan modifikasi pembelajaran dengan games dan menyanyi tetapi juga diajarkan dilatihan PBB.



7



3.



Masalah Penunjang a.



Masalah Sosialisasi Untuk masalah penunjang khususnya masalah sosial hal-hal yang menjadi program kerja kami adalah dengan berpartisipasi dan bersosialisasi dengan masyarakat.



2.3 Program Kerja Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Papua Sorong tahun 2019 bertempat di Desa Malawor, Distrik Makbon, Kabupaten Sorong, Papua Barat. Jumlah mahasiswa yang melakukan KKN sebanyak 31 orang yang berasal dari Prodi Farmasi dan Prodi Analis Kesehatan. Pelaksanaan program KKN dilakukan selama 1 minggu dan program KKN ini dapat dilaksanakan di Desa Malawor dengan baik. Berdasarkan hasil observasi kami menemukan beberapa masalah yang kemudian diangkat menjadi program KKN, program-program tersebut meliputi: 1.



Program PAUD



2.



Meningkatkan pengetahuan warga setempat tentang penyakit hipertensi, mitos-mitos penggunaan obat dan resistensi antibiotik.



3.



Pemeriksaan darah gratis yang meliputi pemeriksaan gula darah, kolesterol dan asam urat.



4.



Meningkatkan pengetahuan anak tentang cara memotong kuku dan cara mencuci tangan yang baik dan benar.



5.



Meningkatkan kepedulian masyarakat tentang kebersihan lingkungan dengan membuat tempat sampah.



7



BAB III PELAKSANAN PROGRAM Pelaksanaan KKN di Desa Malawor,Kab.Sorong mencakup empat bidang kegiatan yang telah direncanakan. Setelah mengadakan sosialisasi kepada masyarakat dan pihak-pihak yang berkaitan dengan program KKN, kelompok KKN melaksanakan program-program tersebut dan melaporkan hasil pelaksanaan program tersebut. Adapun pelaksanaan program kerja yang telah tim KKN yaitu :



3.1 Kegiatan Pengabdian Pokok 1. Bidang Pendidikan Pelaksanaan progam pokok KKN di bidang pendidikan dilaksanakan oleh semua mahasiswa yang mengikuti KKN didesa Malawor/Batu Lubang yaitu mengajar selama 1 minggu disekolah SDN 14 desa Malawor.Adapun (mengajarkan



kegiatan



mata



mengajar



pelajaran



yang



dilakukan



matematika,bahasa



meliputi



indonesia,ilmu



pengetahuan alam (IPA), ilmu pengetahuan sosial (IPS), dan bahasa inggris. No 1



Program kerja Mengajar di sekolah



Pelaksanaan Proses mengajar disekolah dilakukan setiap hari senin-jumat,dimulai pada pukul 07.00 – 12.00 WIT. Adapun metode mengajar yang dilakukan yaitu mengikuti jadwal mata pelajaran setiap kelas. Metode mengajarnya yaitu mengikuti kurikulum K13 yang berlaku di sekolah tersebut. Selain itu peserta KKN juga mengajarkan pengetahuan tambahan seperti pengetahuan dasar kesehatan yakni mengajarkan memotong kuku yang benar,



7



mengajarkan cara mencuci tangan yang baik dan benar, cara mengosok gigi yang benar,serta selalu mengingatkan mereka untuk menanamkan sikap hidup sehat didalam kehidupan sehari-hari.



2. Bidang Kesehatan Pelaksanaan progam pokok KKN di bidang kesehatan dilaksanakan oleh semua mahasiswa yang mengikuti KKN didesa Malawor/Batu Lubang



yaitu



penyuluhan



kesehatan



baik



disekolah



maupun



masyarakat.adapun perincian kegiatannya sebaai berikut : No



Program Kerja



Pelaksaan



1



Praktek Cara mencuci tangan



Praktek cara mencuci tangan yang benar dilakukan di SDN 14



desa



Malawor.pada



hari



senin tanggal 23 september 2019 dimulai pada pukul 10.00 –12.00 WIT.Adapun sasarannya untuk



mengajarkan



kepada



anak-anak SD di Malawor cara mencuci tangan yang benar. 2



Program mengunting kuku



Program



mengunting



kuku



dilakukan di SDN 14 desa Malawor



7



pada



tanggal



24



September 2019 dimulai pada pukul 10.00 - 12.00 WIT. Tujuannya untuk mengajarkan dan



menambah



pengetahuan



anak SD Malawor terhadap pengetahuan



untuk



memperhatikan



selalu



kebersihan



kukunya.



3



Penyuluhan Kesehatan Tentang



penyakit



Penyuluhan



kesehatan



di



hypertensi, lakukan pada hari jumat tanggal



Pemeriksaan darah Chlesterol, 27 September 2019 di balai Uric Acid, dan Glucosa Darah.



Desa Malawor. Adapun penyuluhan kesehatan yaitu



mengenai



penyakit



pengetahuan



hypertensi,



dan



pemeriksaan kimia darah berupa pemeriksaan glucosa, urid acid, dan chlosterol bagi masyarakat setempat.



3. Bidang Masyarakat



7



Pelaksanaan progam pokok KKN di bidang kemasyarakatan dilaksanakan oleh semua mahasiswa yang mengikuti KKN di desa Malawor/Batu Lubang dengan tujuan kegiatan kemasyarakayanya adalah peningkatan



kualitas



sarana



dan



prasarana



yang



ada



di



desa



Malawor.Adapun perincian pelaksanaan kegiatanya sebagai berikut : No



Program Kerja



Pelaksaan



1



Babat Rumput



Program



pembabatan



rumput



dilakukan di sekitar kantor kepala kampung,rumah-rumah masyarakat, serta sekolah yang ada di desa Malawor. kegiatan ini dilakukan selama



satu



menggunakan



hari mesin



dengan babat



dari



masyarakat desa. 2



Pembuatan Papan Jalan



Pembuatan papan jalan di desa Malawor dilakukan pada hari sabtu tanggal 28 september 2019 di lokasi desa Malawor. jumlah papan nama jalan yang dibuat sebanyak 8 papan nama jalan. pembuatan papan jalan dilakukan karena sebagian besar lorong jalan didesa Malawor belum memiliki papan nama jalan.



7



BAB IV PEMBAHASAN



4.1 Pembahasan Program KKN di desa Malawor



7



Populasi penduduk Desa Malawor merupakan hal yang penting bagi terlaksananya program kerja yang telah terlaksanakan. Interksi dengan masyarakat desa setempat merupakan kunci keberhasilan dari setiap program yang ada. Jalinan kerjasama, sikap ramah-tamah, sopan santun harus selalu terjaga sampai kapanpun walaupun massa Kuliah Kerja Nyata telah berakhir. Dari seluruh kegiatan program Kuliah Kerja Nyata yang telah direncanakan di Desa Malawor telah berjalan dengan baik walaupun dalam pelaksanaannya sebenarnya masih perlu diadakan evaluasi atas setiap program kerja yang telah dilaksanakana namun mengingat kendala kami yaitu jangka waktu KKN kami di desa Malawor sangat terbatas. Kerjasama tim merupakan pondasi utama dalam pelaksananaan program yang ada. Kekompakan dan keterbukaan antar anggota kelompok turut membantu dalam kelancaran program kami. Secara umum program yang sudah direncanakan berhasil dan berjalan dengan baik walaupun terdapat hambatan-hambatan dalam pelaksanaan program tersebut, tetapi hal tersebut dapat diatasi dengan baik sehingga tidak menjadi hambatan yang berarti



BAB V KESIMPULAN DAN SARAN



5.1 Kesimpulan



7



Dari kegiatan Kuliah Kerja Nyata di Desa Malawor dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Kuliah Kerja Nyata merupakan suatu kegiatan pengabdian diri kepada masyarakat dalam rangka membangun masyarakat dan bangsa. 2. Kehadiran mahasiswa di lokasi KKN disambut hangat oleh perangkat desa dan masyarakat Desa Malawor, sehingga dapat membantu kelancaran tugas dalam melaksanakan program kerja. 3. Program Kuliah Kerja Nyata dapat berjalan dengan baik meskipun terdapat hambatan-hambatan dalam pelaksanaannya program yang dijalankan,salah faktor yang menjadi penghambat karena jangka waktu KKN yang terbatas. 4. Kuliah Kerja Nyata dapat berjalan sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan karena koordinasi yang baik antara mahasiswa selaku peserta dengan perangkat desa dan masyarakat. 5. Kuliah Kerja Nyata memiliki manfaat yang besar bagi mahasiswa dan masyarakat



5.2 Saran Saran dan masukan yang dapat kami sampaikan sehubungan dengan pelaksanaan program Kuliah Kerja Nyata adalah sebagai berikut:



7



1. Kesadaran dalam membuang sampah pada tempatnya masih perlu ditingkatkan lagi karena sarana dan prasarana untuk membuan sampah di desa Malawor masih terbatas. 2. Kondisi kekeluargaan dan keramahan warga Desa Malawor perlu tetap dijaga kelestariannya. 3. Peninkatan fasilitas pendidikan dan kesehatan di desa Malawor masih perlu di perhatikan dari pemerintah daerah maupun pusat. 4. Untuk mahasiswa KKN berikutnya, bila program KKN masih bertempat di Desa Malawor diharapkan lebih meningkatkan dan mengembangkan program kerja yang telah di lakukan dilakukan oleh mahasiswa KKN sebelumnya yaitu program kerja di bidang pendidikan kesehatan, masyarakat serta pada bidang umum masyarakat.



BAB VI DAFTAR PUSTAKA



7



Lembaga Pengabdian Masyarakat. 2014. Pedoman Pelaksanaan Program KKN. Universitas Setia Budi: Surakarta



7