Laporan Praktik Kerja Minggu 1 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

LAPORAN PRAKTIK KERJA MINGGUAN



Nama



: Dita Risa Anjani



Perusahaan



: PT Borwita Citra Prima



Divisi



: Accounting Pusat



Minggu 1 Senin, 21 September 2020  Penjelasan awal tentang tempat magang dan divisi accounting 1. Bagian akuntansi pada PT Borwita Citra Prima dibagi menjadi 3, yaitu : - Pusat : Melakukan pencatatan semua biaya-biaya. - Cabang : Melakukan pencatatan yang berhubungan dengan operasional (Sales). - Pelunasan : Melakukan pencatatan yang berhubungan dengan A/R. 2. Pencatatan akuntansi pada PT Borwita Citra Prima berdasarkan 3 acuan, yaitu : - Cabang - Divisi 90% Divisi P&G dan sisanya Ceres (BCA dan Mandiri), Sunco (BCA) - Cost Center : 611 (Sales) 612 (Delivery) 613 (Warehouse) 621 (Back Office)  Pengenalan sekilas sistem pencatatan PT Borwita Citra Prima 1. Pencatatan pembayaran cabang dengan Bank P&G Jurmal pada P&G Rk Andiv MPM Bank Niaga



Jurnal memorial pada divisi MPM



xxx xxx



Selasa, 22 September 2020  Pengenalan tambahan tentang sistem pencatatan



Titipan Kolektor : Tunai dan Giro Titipan Kanvas : Transfer Pencatatan BBM (Bukti Bank Masuk) - Cabang Bank



xxx Titipan Kolektor



- Pelunasan Titipan Kolektor A/R



xxx



xxx xxx



Rk Cabang Makasar xxx Rk Andiv P&G



xxx



Mutasi Keluar Rk pusat Bank



xxx xxx



- Pusat GBS Pusat P&G Rk pusat Bank



xxx xxx



Jika antar divisi GBS P&G Bank



xxx Rk Andiv Enesis



xxx



GBS Enesis (Jurnal Memorial) Rk Andiv P&G Rk Cabang



xxx xxx



 Pemberian ID GBS User : ACCHQMAGANG01 Pass : 1234 Rabu, 22 September 2020  Mengecek rekening koran - Mengecek sesuai no.rekening Bank - Mengecek jumlah halaman (Apakah sudah lengkap?) - Melihat sesuai tanggal (Apakah tidak ada yang terlewat?)  Mengecek kelengkapan dokumen sewa kantor sesuai dengan data yang terdapat pada sistem. Kamis, 23 September 2020  Menginput BBM (Bukti Bank Masuk)  Menginput JM (Jurnal Memorial)  Menginput BBK (Biaya) Biaya pengiriman dokumen Perkiraan : - Dokumen (Kurir 621) - Barang ( Ongkir) - PPN (PPN Masukan) Cost Center : P&G - PPh (PPh Pasal 23) Cost Center : P&G



Deskripsi : Biaya Keterangan : Jurnal



Bank Biaya



Cost Center Tanggal



Divisi



Cabang



Bank



Jumat, 24 September 2020  Mengecek rekening koran  Menginput Jurnal Memorial  Melakukan rekonsiliasi antar divisi Langkah-langkah rekonsiliasi antar divisi : 1. Tarik data P&G Rk Andiv Enesis Enesis Rk Andiv P&G 2. Setelah data terdapat pada excel, hapus data-data yang tidak diperlukan agar mempermudah. Sisakan keterangan, tanggal, kode nota, debit dan kredit. 3. Lakukan Short data pada excel - P&G Debit Besar ke kecil Kredit Kecil ke besar - Enesis Debit Kecil ke besar Kredit Besar ke kecil 4. Beri rumus ditengah kedua data = Debit(P&G)+Kredit(P&G) –Debit(Enisis)Kredit(Enisis) 5. Jika tidak nol insert ke bawah, lalu drag pada baris atas agar rumus kembali berfungsi. Catatan : antar divisi tidak di nol kan, tetapi harus nol karena untuk memastikan sudah dilakukan JM ataukah belum.  Menginput JM Pemeliharaan Kendaraan 1. Catatan : Pada biaya pemeliharaan kendaraan data yang diinput harus diolah terlebih dahulu, seperti data tipe kendaraan, nopol dan lain-lain. 2. Jurnal memorial Rk Cabang xxx Rk Andiv P&G



xxx



3. Standar pencatatan - Deskripsi : Pemeliharaan KDR Sparepart DIPO (L9839NK) 000230/DN/4/03/08/2020 NIAGA 612 Ceres Madiun - Keterangan : JM Penggantian Sparepart Kendaraan DIPO 15/09/2020 NIAGA A