RPP SMP Dau Archimedes [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)



Sekolah Materi Kelas/Semester Materi Pokok Alokasi Waktu Pertemuan ke-



: SMPN 1 Dau : Ilmu Pengetahuan Alam : VIII/2 : Hukum Archimedes : 2 JP (2 x 40 menit) :3



A. Kompetensi Inti (KI)



KI-3



KI-4



: Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori



B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IpKD) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IpKD)



KD 3.8 : Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan



3.8.4



Menganalisis Hukum Archimedes



sehari-hari, termasuk tekanan darah, osmosis dan kapilaritas jaringan angkut pada tumbuhan.



KD 4.8: Menyajikan data hasil



4.8.3 Menyajikan data hasil



percobaan untuk menyelidiki



percobaan untuk mengetahui



tekanan zat cair pada kedalaman



hubungan antara gaya angkat dengan



tertentu, gaya apung, dan kapilaritas,



berat zat cair yang dipindahkan



misalnya dalam batang tumbuhan



C. Tujuan Pembelajaran Pertemuan 3 (2 JP)



3.8.4.1 Siswa mampu menjelaskan hukum arcimedes melalui percobaan dan diskusi. 3.8.4.2 Siswa mampu menganalisis hubungan antara gaya angkat dengan berat zat cair yang dipindahkan melalui percobaan. 4.8.4.1 Siswa mampu menyajikan data hasil percobaan untuk mengetahui hubungan antara gaya angkat dengan berat zat cair yang dipindahkan melalui percobaan dengan terampil D. Materi Pembelajaran 1. Faktual







Benda yang berada di dalam air akan memiliki massa yang lebih ringan dari pada benda yang berada di udara







Kapal laut dapat terapung di permukaan air laut







Kapal selam dapat mengalami posisi melayang dan terapung di laut



2. Konseptual  Tekanan adalah sebuah istilah fisika yang digunakan untuk



menyatakan besarnya gaya per satuan luas. 



Berat (w) adalah Besaran yang menunjukkan ukuran percepatan gravitasi yang mempengaruhi massa benda. Yang memiliki satuan Newton.







Gaya apung adalah Suatu gaya angkat ke atas yang dikerjakan oleh fluida yang berlawanan dengan berat benda yang di redam.







Fluida adalah suatu zat yang berada dalam keadaan cair dan dapat



berubah bentuk sesuai dengan wadahnya. 3. Prosedural Hukum Archimedes 



Tujuan Percobaan a. Peserta dapat menjelaskan hubungan antara gaya angkat ke atas



dengan berat fluida yang di pindahkan . b. Peserta dapat menjelaskan hubungan antara berat beban di udara



(wu) dengan berat beban di dalam fluida (wbf) .







Langkah percobaan 1. Isilah gelas berpancuran sampai air keluar dari lubang. 2. Tunggu hingga air tidak menetes lagi. 3. Gantungkan neraca pegas pada statif. 4. Kaitkan beban A pada ujung neraca pegas . 5. Ukur beban di udara (wu) dengan membaca skala pada neraca pegas, catat hasilnya pada tabel. 6. Masukkan rangkaian beban ke dalam air sampai tercelup seluruhnya .



7. Catatlah berat beban ketika berada didalam air (wbf) . 8. Ukur volume air yang tumpah pada gelas kimia, menggunakan gelas ukur yang di sediakan. 9. Catat hasilnya pada tabel. 10. Hitunglah besar gaya apung (Fa) dari beban tersebut dalam tabel 11. Ulangi langkah 1-4 sebanyak 1 kali dengan menggunakan dua beban A dan B. 12. Ulangi langkah 1-4 sebanyak 1 kali dengan menggantungkan tiga beban A, B dan C



E. Strategi Pembelajaran



1. Pendekatan



: saintifik



2. Model



: inkuiri terbimbing



3. Metode



: Demonstrasi, tanya jawab, percobaan, diskusi, presentasi, ceramah



F. Media dan Sumber Pembelajaran



Media PPT



Alat dan Bahan 1. 2. 3. 4. 5. 6.



Gelas berpancuran Silinder Ukur Neraca pegas Statif dan klem Beban Air secukupnya



Sumber Belajar Widodo,wahono.2017.Ilmu Pengetahuan Alam Edisi Revisi 2017. Kemendikbud : \ Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang Sutanto,dkk.2014.IPA Terpadu MTs/SMP kelas VIII. Jakarta: Erlangga



G. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pra pendahuluan



Deskripsi Kegiatan



Sintaks Inquiry Terbimbing



Guru



Siswa



1. Guru mengucapkan salam



1. Siswa menjawab salam dari guru



Alokasi Waktu 5 menit



2. Guru berdoa sebelum belajar (meminta 2. Siswa melakukan do’a sebelum belajar (meminta seorang peserta didik untuk memimpin do’a).



seorang peserta didik untuk memimpin do’a).



3. Guru mengecek kehadiran siswa melalui 3. Siswa menunjukkan kehadirannya didalam kelas absen



dengan menjawab panggilan guru ketika diabsen



Pendahuluan



Mengamati 1. Guru membangun pengetahuan awal siswa.



1. Siswa mengamati demonstrasi awal dari guru



2. Guru membawa satu buah toples yang berisi 2. Siswa menjawab pertanyaan dari guru. air dan batu. 3. Guru menunjuk 2 siswa untuk mencoba membedakan berat batu ketika di udara dan



3. Siswa mencoba untuk membedakan berat batu di udara dan ketika dimasukkan ke dalam air.



ketika dimasukkan ke dalam air. 



“Apakah ada perbedaan berat yang kamu rasakan



ketika



di



udara



dan







“Ada perbedaan bu?”







“Lebih berat ketika dimasukkan kedalam air bu”



ketika



dimasukkan ke dalam air? 



“Lebih berat mana? Ketika diudara atau



7 menit



ketika di dalam air?” 







“Kenapa hal tersebut dapat terjadi?”



“Karena saat dimasukkan ke dalam air akan mendapatkan gaya angkat ke atas bu, “



4. Guru



mengambil



satu



buah



gelas



4. Siswa memperhatikan yang dilakukan guru



berpancuran dan mengisi air hingga air tidak menetes lagi pada pancuran tersebut. Kemudian meletakkan silider ukur dibawah pancuran tersebut. 



“Sekarang kamu coba memasukkan batu ini kedalam gelas berpancuran”







“Apa yang terjadi pada air tersebut ketika







dan menuju ke gas ukur bu”



batu dimasukkan dalam air anak-anak?” 







“Mengapa hal tersebut terjadi?”



“Air tersebut tumpah dari gelas berpancuran “Karena air tersebut terdorong oleh batu bu, sehingga berpindah atau tumpah menuju ke gelas ukur”



5. Guru



kemudian



menjelaskan



pembelajaran yang aan dicapai siswa.



tujuan



5. Siswa memperhatikan penjelasan dari guru terkait tujuan



pembelajaran



dan



mekanisme



kegiatan



pembelajaran 6. Siswa memperhatikan penjelasan guru mengenai



6. Guru menjelaskan mekanisme pembelajaran pembelajaran yang akan dilaksanakan hari ini. Seperti LKPD yang akan dinilai, pelaksanaan posttest, dan pembuatan jurnal pembelajaran



Perumusan masalah



5 menit



1. Guru membagikan LKPD



1. Siswa menerima LKPD dari guru



2. Guru meminta siswa menuliskan hasil



2. Siswa menuliskan hasil mengamati dalam



mengamati dalam LKPD



LKPD



3. Guru meminta siswa untuk membuat rumusan



masalah



terkait



3. Siswa membuat rumusan masalah terkait hasil



hasil



mengamatinya.



demonstrasi yang diberikan oleh guru. 4. Siswa



4. Guru memilih rumusan masalah yang



menuliskan



berdasarkan



hasil



rumusan



masalah



mangamatinya



dalam



tepat sesuai dengan rumusan masalah



lembar kerja peserta didik (LKPD) yang



yang telah dibidik oleh guru.



sesuai. Pernyataan harapan: 



Menggapa batu yang dimasukkan ke dalam air



beratnya



lebih



ringan



dari



pada



diudara?” 



“Mengapa air dapat tumpah dari gelas



berpancuran ketika batu dimasukkan?” Perumusan Hipotesis



1. Guru meminta siswa untuk membuat



1.



Siswa menuliskan hipotesis aatau dugaan 5 menit



hipotesis dari ketiga pertanyaan yang



sementara dari rumursan jawaban yang telah



telah dibuat



dibuat dalam Lembar kerja peserta didik (LKPD). Hipotesis yang diharapkan 



Berat batu ketika didalam fluida akan lebih ringan dari pada diudara dikarenakan adanya gaya angkat ke atas”







“Karena berat batu batu mampu medesak air dari gelasberpancuran menuju ke silinder ukur.



Isi



Data Collection



28 menit



Mencoba 1. Guru



membagi



siswa



menjadi



4



kelompok besar yang dibagi secara



1. Siswa mendengarkan instruksi dari guru dalam pembagian kelompok



heterogen. 2. Guru meminta siswa berkumpul dengan kelompoknya masing-masing. 3. Guru menyiapkan alat dan bahan untuk



2. Siswa



berkumpul



dengan



kelompoknya



masing-masing. 3. Siswa mendengarkan intruksi dari guru



kegiatan percobaan archimedes pada tiap



tentang percobaan yang akan dilakukan.



kelompok. 4. Guru



memberikan



intruksi



tentang



4. Siswa mendengarkan intruksi dari guru



percobaan yang akan dilakukan.



tentang



Kelompok



1



diperhatikan saat percobaan dilakukan.



percobaan



untuk



dan



2



=



melakukan



mengetahui



keselamatan



kerja



yang



perlu



data



percobaan saat menggunakan satu beban A dan beban A,B,C. Kelompok



3



dan



percobaan



untuk



4



=



melakukan



mengetahui



data



percobaan data menggunakan dua beban A dan 3 beban A. 5. Guru



memberikan



himbauan



kepada



siswa tentang keselamatan kerja yang



5. Siswa mengambil alat dan bahan yang sudah disiapkan oleh guru.



akan dilakukan. 6. Guru



meminta



siswa



melakukan



6. Siswa



melakukan hasil



percobaan



untuk



hipotesisnya



untuk



percobaan untuk membuktikan hubungan



membuktikan



antara gaya angkat keatas dengan berat



mengetahui hubungan gaya angkat keatas



zat cair yang dipindahkan.



dengan berat zait cair yang dipindahkan



7. Guru mengawasi dan membimbing siswa



7. Siswa melakukan percobaan



dalam melakukan kegiatan praktikum. 8. Guru meminta siswa mengisi data sesuai hasil percobaan di LKPD maisng-masing



8. Siswa menuliskan hasil data yang diperoleh dari hasil percobaan dalam Lembar kerja Peserta didik (LKPD) dari data percobaan yang telah disediakan. Meliputi Berat beban ketika diudara, berat beban dalam fluida, gaya apung, Volume fluida yang



tumbah,



dan



berat



fluida



yang



dipindahkan. Data Processing



Mengasosiasi 1. Setelah



guru



1. Siswa menganalisis berdasarkan data hasil



menjawab



percobaan yang diperoleh untuk mengetahui



pertanyaan dalam lembar kerja peserta



hubungan antara gaya angkat keatas dengan



didik



berat zat cair yang dipindahkan.



meminta



melakukan siswa (LKPD)



Menganalisis”.



percobaan, untuk



pada



tahapan







2. Siswa menuliskan hasil mengnalisisnya pada Lembar Kerja peserta didik (LKPD) Hasil analisis yang diharapkan 



Berat beban ketika di udara lebih besar



10 menit



dari pada berat beban ketika didalam air. 



Gaya angkat ke atas akan sama dengan berat beban fluida yang dipindahkan oleh kapal tersebut.







Siswa menggambarkan diagram gaya angkat ke atas dan berat sesuai dengan hasil percobaan



Veriffication



Mengkomunikasikan 1. Guru



menyuruh



masing-



1. Perwakilan masing-masing antara kelompok



masing antara kelompok 1 atau 2 dan



1 atau 2 dan antara kelompok 3 atau 4 untuk



antara



menuliskan data hasil percobaan nya



kelompok



perwakilan



3



atau



4



untuk



10 menit



menuliskan data hasil percobaan nya di papan tulis. 2. Guru memberikan penguatan mengenai



2. Siswa mendengarkan penjelasan dari gru



hasil praktikum yang dilakukan siswa



mengenai data hasil percobaan yang diperoleh



berdasarkan data hasil percobaan yang



oleh siswa.



ditulis di papan. Penutup



Generalization



Menyimpulkan



7 menit



1. Guru meminta salah satu siswa untuk menceritakan



tentang



kegiatan



pembelajaran hari ini yang dilakukan



1. Siswa



menceritakan



tentang



kegiatan



pembelajaran hari ini yang dilakukan tentang hukum archimedes.



tentang hukum archimedes. 2. Guru



membantu



menyimpulkan



siswa



kegiatan



dalam



pembelajaran



2. Siswa menyimpulkan



hasil



diskusi dan



presentasinya kemudian ditulis dalam LKPD



hari ini. 3. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya jika ada materi yang



3. Siswa bertanya jika ada materi pembelajaran hari ini yang belum dipahami.



belum dipahami. 4. Guru memberikan tugas kepada masingmasing siswa untuk membuat jurnal



4. Siswa mencatat tugas dari guru untuk membuat jurnal belajar



belajar. 5. Guru melaksanakan posttest



5. Siswa melakukan posttest



6. Guru memberikan apresiasi atas



6. Siswa menderngarkan arahan guru untuk



partisipasi peserta didik Dan memberikan



materi yang dipelajari pada pertemuan



arahan untuk pertemuan berikutnya. 7. Guru menutup kegiatan belajar dengan



berdoa dan mengucap salam



7. Siswa menutup kegiatan belajar dengan berdoa dan menjawab salam dari guru



H. Penilaian Pembelajaran Ranah



Pengetahuan



Teknik Penilaian



Test (Posttest)



Bentuk Instrumen



 Soal Pilihan Ganda



Keterangan Lampiran 1



Angket Observasi



Lembar Kerja Peserta Didik ( LKPD)



Lampiran 2



Keterampilan



Non test Angket observasi



Lembar observasi penilaian kegiatan praktikum



Lampiran 3



Sikap



Angket observasi Observasi



Lembar Penilaian Sikap



Lampiran 4



Lampiran 1



Kisi-Kisi Butir Soal Sumatif



KD 3.8 : Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari, termasuk tekanan darah, osmosis dan kapilaritas jaringan angkut pada tumbuhan. KD 4.8: Menyajikan data hasil percobaan untuk menyelidiki tekanan zat cair pada kedalaman tertentu, gaya apung, dan kapilaritas, misalnya dalam batang tumbuhan



IBS (Indikator Butir Soal)



Ranah Kognitif



Butir Soal



3.8.4 Menganalisis



Disajikan gambar tiga buah



C4



Tiga buah balok terapung pada zat cair dengan



hukum archimedes



balok yang memiliki



bagian balok yang tercelup ditunjukkan seperti



kedudukan yang berbeda



pada gambar



IPKD 3



Jawaban dan Pembahasan Jawaban : Jawaban A



katika dimasukkan ke



Karena posisi balok 1 akan



dalam zat cair, siswa



memiliki massa jenis lebih besar



mampu menganalisis besar



dari pada ke 2, dan kemudian



massa jenis balok tersebut



massa jenis terkecil ke tiga. Urutan



terhadap besar massa jenis



Posisi balok seperti pada gambar dapat terjadi apabila massa jenis zat cair dan balok



yang tepat adalah 600, 400,200 Sedangkan ketiga benda posisi



adalah…….



zat cair.



terapung sehingga massa jenisnya zat cair harus lebih besar yaitu 800 Massa jenis (kg/m3)



Pilihan



Balok Balok Balok Zat



C4



(1)



(2)



(3)



cair



A



600



400



200



800



B



400



450



500



900



C



400



500



300



1000



3.8.4 Menganalisis



Disajikan dua buah balok



Dua balok A dan B memiliki massa jenis



hukum archimedes



yang memiliki massa jenis



masing-masing 0,8 g/cm3dan 1,8g/cm3



yang berbeda dan



dimasukkan kedalam dua buah zat cair secara



dimasukkan kedalam zat



bergantian. Mula-mula kedua balok



cair dengan massa jenis



dimasukkan ke dalam zat cair berupa air



tertentu, siswa mampu



dengan massa jenis 1,00 g/cm3, kemudian



menganalisis posisi



kedua balok tersebut diambil dan dimasukkan



masing-masing balok



kedalam zat cair kedua yaitu alkohol dengan



ketika dimasukkan ke



massa jenis 0,75 g/cm3. Berdasarkan peristiwa



dalam zat cair dengan



tersebut yang terjadi pada balok A dan ketika



Jawaban D Konsep yang benar adalah sebuah benda dapat dikatakan terapung jika gaya angkat ke atas sama dengan berat benda dan massa jenis zat cair lebih besar daripada massa jenis benda



massa jenis tertentu.



dimasukkan ke dalam air dan alkohol secara berturut turut adalah………… a. Balok A dan B tenggelam dalam air dan balok A dan B terapung dalam alkohol b. Balok A terapung pada air dan alkohol, sedangkan balok B tenggelam dalam air dan alkohol c. Balok A terapung dalam air, balok B tenggelam dalam air sedangkan Balok A terapung dalam alkoohol dan B tenggelam dalam alkohol. d. Balok A terapung dalam air, balok B tenggelam dalam air sedangkan Balok A dan B sama-sama tenggelam dalam alkohol. Ketika kita mengangkat teman kita



Jawaban C



archimedes pada peristiwa



didalam kolam renang akan terasa lebih



Gaya angkat ke atas yang



ketika sesorang



ringan dibandingkan ketika



mempengaruhi perbedaan massa



3.8.4 Menganalisis



Disajikan aplikasi hukum



hukum archimedes



C4



mengangkat orang lain di



mengangkatnya di luar air. Hal ini



seserang ketika di dalam air dengan



dalam kolam renang akan



disebabkan oleh……………



diudara.ketika benda dimasukkan



terasa lebih ringa, siswa



A. ketika didalam kolam berat badan



ke dalam suatu zat cair maka akan



mampu menganalisis



seseorang menjadi lebih kecil sehingga



mendapatkan gaya angkat keatas.



hubungan antara gaya



mempermudah mengangkat beban yang



angkat ke atas dengan



berat.



peristiwa tersebut.



B. ketika didalam kolam renang tekanan yang diberikan kecil sehingga mempermudah mengangkat beban yang berat. C. Di dalam kolam terdapat bantuan dari gaya angkat ke atas sehingga mempermudah mengangkat beban yang berat. D. Di dalam kolam renang terdapat tekanan hidrostatis yang membantu mengangkat beban yang berat.



Kapal dan paku merupakan sebuah benda yang



Jawaban D.



archimedes pada kapal dan



sama-sama terbuat dari besi, tetapi kapal yang



Gaya angkat k etas yang diterima



paku yang sama sama



mempunyai ukuran yang jauh lebih besar



oleh kapal lebih besar disbanding



terbuat dari besi dengan



dibandingkan dengan paku. Kapal besar dapat



dengan berat kapal sehingga kapal



massa jenis yang berbeda,



mengapung di lautan, sedangkan paku yang



mampu terapung.



siswa mampu mengalisi



kecil mampu tenggelam dilautan. Hal tersebut



penyebab kapal mampu



dapat terjadi karena……..



terapung dan paku mampu



A. Massa jenis paku lebih besar dari pada



tenggelam dalam zat cair.



massa jenis kapal.



3.8.4 Menganalisis



Disajikan aplikasi hukum



hukum archimedes



C4



B. Massa kapal lebih ringan dari pada paku C. Gaya ke atas yang dialami paku lebih besar dibandingkan dengan berat kapal,



Sedangkan paku dan kapal laut sama-sama terbuat dari besi sehingga massa jenisnya sama dan lebih besar dari pada massa jenis air sehingga seharusnya kapal dan paku sama-sama tenggelam dalam air.



D. Gaya angkat ke atas yang diterima kapal lebih besar dibanding dengan berat kapal,



Kapal Terbuat dari cangkang besi



begitu sebaliknya dengan paku.



yang kosong. Didalam cangkang yang kosong terdapat udara. Balok berongga yang terbuat dari besi dan berisi udara yang akan memiliki kepadatan keseluruhan dari air oleh



karena itu bisa mengembang atau mengapung.



ESSAY 3.8.4 Menerapkan



Disajikan suatu soal balok



hukum archimedes



kayu yang dimasukkan ke dalam air. Balok kayu



C4



Didalam bak yang terisi air terdapat balok kayu



Diketahui



yang terapung. Volume balok yang muncul



Va = volume tercelup



3



diatas permukaan air 100 cm dan massa jenis 3



dalam kedaan terapung



balok 0,75 gr/cm . Jika massa jenis air 1 gr/cm



dimana sebagian volume



maka tentukan massa balok seluruhnya!



balok tercelup air dan sebgaian tidak tercelup aor, siswa mampu meganalisis massa balok kayu



Vc = Volume terapung 3



Vb = volume balok = Volume tercelup + V terapung Vc = 100 cm3 (poin 1 ) ρb = 0,75 gr/cm3 (poin 1 ) ρa = 1 gr/cm3 (poin 1 )



berdasarkan prinsip hukum archimedes.



Dit mb ? (poin 1 )



Gaya ke atas = berat benda



Fa



= wb (poin 1 )



ρa. g. Va = ρb. g. Vb (poin 1 ) ρa. g. Va = ρb. g. (Va + Vc) (poin 1 ) ρa. Va = ρb. (Va + Vc) (poin 1 ) 1 Va



= 0,75 (Va + 100) (poin 1 )



1 Va



= 0,75 Va + 75 (poin 1 )



1Va – 0,75 Va = 75 (poin 1 ) 0,25 Va



= 75 (poin 1 )



Va



=



300 cm3 (poin 1 )



Vb = 100 + 300 = 400 cm3 (poin 1 )



Massa balok keseluruhan mb = ρb. Vb (poin 1 ) = 0,75 . 400 (poin 1 ) = 300 gram(poin 1 )



SKOR PENILAIAN RUBRIK SOAL PILIHAN GANDA DAN ESSAY UNTUK SUMATIF



No soal



Skor



Teknik peniliaian



Pilihan Ganda 1



1



2



1



3



1



4



1



Total



4



𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟



Nilai = x 100 4 =………………….



Essay 1



17



Total



17



𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟



Nilai = x 100 17 =………………….



RUBRIK PENILAIAN LEMBAR KERJA SISWA MENGAMATI Komponen Penilaian



Skor 3



Batu akan memiliki berat yang lebih ringan dari pada di udara



2



1







Ketika batu dimasukkan ke dalam air ke dalam gelas berpancuran, air tersebut akan tumpah dalam silinder ukur Hal tersebut terjadi karena Volume air mampu dipindahkan oleh batu tersebut menuju ke silinder ukur 



Menjawab 2 komponen benar







Menjawab 1 komponen benar Total skor benar semua



3



RUBRIK PENILAIAN LEMBAR KERJA SISWA MENANYA



Komponen Penilaian



Skor 2



1



Rumusan masalah Pertanyaan yang diajukan sesuai dengan fakta











Pertanyaan yang diajukan tidak sesuai dengan fakta Hipotesis “Berat batu di dalam air akan lebih ringan dari pada diudara







dikarenakan adanya gaya angkat ke atas” “ karena berat batu mampu mendesak air sehingga air mampu berpindah menuju silinder ukur” 



Menjawab 1 komponen benar Total



4



RUBRIK PENILAIAN KEGIATAN MENCOBA PADA DATA HASIL PENGAMATAN Komponen penilaian



Skor 5



 



  



Siswa menuliskan berat beban di udara (Wu) dikolom yang tepat Siswa menuliskan Berat beban dalm fluida (wbf) dikolom yang tepat Siswa menuliskan besarnya Gaya Apung (Fa= wu-wbf) dikolom yang tepat Siswa menuliskan besarnya Volume fluida yang tumpah dikolom yang tepat. Siswa menuliskan besarnya berat fluida yang dipindahkan (wb) di kolom yang tepat.



4



3



2











Menjawab 4 komponen benar







Menjawab 3 komponen benar







Menjawab 2 komponen benar







Menjawab 1 komponen benar Total skor benar semua



5



RUBRIK PENILAIAN KEGIATAN MENGASOSIASI No soal



Komponen penilaian



Skor



Total skor



1



Berat beban ketika diudara



1



2



lebih besar dibandingkan berat beban ketika didalam fluida Perbedaan berat tersebut



1



dipengaruhi oleh gaya angkat keatas ketika beban yang berada di dalam air 2



Gaya angkat ke atas akan sama dengan berat fluida yang



1



1



1



dipindahkan oleh benda tersebut. 3



2



Siswa menggambarkan Fa



1



sesuai dengan panah Siswa menggambarkan w



1



sesuai dengan panah 5



Total skor keseluruhan



RUBRIK PENILAIAN KEGIATAN MENYIMPULKAN Komponen penialaian



Skor



Gaya angkat ke atas akan sama besar dengan berat fluida yang dipindahkan oleh beban



1



Total



1



Penilaian Lembar kerja peserta didik (LKPD) Nilai =



𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐢𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡 𝟏𝟖



× 100



Lampiran 3



Penilaian Keterampilan KD 3.8 : Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari, termasuk tekanan darah, osmosis dan kapilaritas jaringan angkut pada tumbuhan. KD 4.8: Menyajikan data hasil percobaan untuk menyelidiki tekanan zat cair pada kedalaman tertentu, gaya apung, dan kapilaritas, misalnya dalam batang tumbuhan IPKD 4 4.8.3 Menyajikan data hasil percobaan untuk mengetahui hubungan antara gaya angkat



Indikator Penilaian Keterampilan 



Keterangan



Merangkai alat dan bahan sesuai petunjuk pada prosedur







Melakukan percobaan sesuai prosedur percobaan dengan urut



dengan berat zat cair yang dipindahkan



Jenis Instrumen







Mampu membaca skala alat ukur







Mengembalikan alat percobaan



Lembar observasi kegiatan praktikum



Lampiran 3



Rubrik Penilaian Ketrampilan Indikator Penilaian



Deskriptor



Keterampilan Merangkai alat percobaan



3 = Merangkai alat percobaan dengan rapi dan benar



(A)



2 = Merangkai alat percobaan dengan benar, tetapi tidak rapi/ merangkai alat percobaan rapi tetapi tidak benar 1 = Merangkai alat percobaan tidak benar



Mampu membaca skala alat



3 = Mampu membaca skala alat ukur neraca dengan benar,



ukur



mampu membaca skala silinder ukur dengan benar.



(B)



2 = Hanya sebagian mampu membaca alat ukur dengan benar yaitu neraca atau skala silinder ukur saja. 1 = Tidak menggunakan sebagian alat-alat percobaan sesuai fungsinya



Mengembalikan alat-alat percobaan



3 = Mengembalikan alat percobaan dengan lengkap 2 = Hanya mengembalikan sebagian alat percobaan



(C)



1 = Tidak mengembalikan seluruh alat percobaan



Penilaian Sikap Nilai =



𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐢𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡 𝟏𝟐



× 100



PENILAIAN KETERAMPILAN MELAKUKAN PERCOBAAN



No



Kelompok



Keterampilan A 3



1 2 3 4



2



B 1



3



2



C 1



3



2



1



Lampiran 4



Penilaian Sikap KD 3.8 : Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari, termasuk tekanan darah, osmosis dan kapilaritas jaringan angkut pada tumbuhan. KD 4.8: Menyajikan data hasil percobaan untuk menyelidiki tekanan zat cair pada kedalaman tertentu, gaya apung, dan kapilaritas, misalnya dalam batang tumbuhan IPKD 4 4.8.3 Menyajikan data hasil



Indikator Penilaian Sikap 



Jenis Instrumen



Keterangan



Rasa ingin tahu



percobaan untuk mengetahui hubungan antara gaya angkat dengan berat zat cair yang dipindahkan



Lembar observasi



Lampiran 4



Rubrik Penilaian Sikap Komponen Penilaian Sikap “ Rasa Ingin tahu”



Skor 4







Siswa mampu mengemukakan pertanyaan pada kegiatan apersepsi awal yang diberikan guru







Siswa mampu memberikan rumusan masalah terkait pertanyaan yang sedang dibuat ke guru







Siswa mampu mengemukaan pertanyaan pada kegiatan diskusi atau mengasosiasi







Siswa mampu mengemukakan pertanyaan yang kurang jelas setelha kegiatan penguatan dari



3



2



1







guru 



Hanya mampu melakukan 3 komponen saja







Hanya mampu melakukan 2 komponen saja







Hanya mampu melakukan 1 komponen saja Komponen Penilaian Sikap “ Terbuka”



Skor 4







Siswa mampu memberikan penjelasan terbuka kepada guru trakait kegiatan mengamati







Siswa mampu memberikan pejelasan terbuka saat kegiatan mengasosiasi



3 



2



1







Siswa mampu memberikan penjelasan terbuka saat kegiatan menyimpulkan dan mampu memberikan kesimpulan yang tepat 



Hanya mampu melakukan 2 komponen saja







Hanya mampu melakukan 1 komponen saja Total skor



7



Penilaian Sikap Nilai =



𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐢𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡 𝟕



× 100



PENILAIAN SIKAP No absen



Nama siswa



Skor Sikap Rasa ingin tahu 4



1 2 3 4



3



2



Nilai



Skor sikap terbuka 1



3



2



1