RPP.12 (Sejarah Peminatan) 1780 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas/Semester Materi Pokok Alokasi Waktu



: SMA Negeri 1 Mayong : Sejarah Peminatan : X/Genap : Kehidupan Manusia Pra aksara Indonesia : 12 X 45 menit (4 Pertemuan)



A. Kompetensi Inti Kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Adapun kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku a.jujur, b. disiplin, c. santun, d. peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), e. bertanggung jawab, f. responsive dan g. pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masuarakat dan alam sekitar, bangsa, Negara, kawasan regional dan kawasan internasional KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan factual, konseptual, procedural dan metakognitif pada tingkat teknis, spesifik, detil dan kompleks berdasarkan rasa ingin tahu nya tentang a. ilmu pengetahuan, b. teknologi, c. seni, d. budaya dan e. humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan dan peradaban terkait, penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah KI-4. : Menunjukkan ketrampilan menalar , mengolah, dan menyajikan secara a. efektif, b. kreatif, c. produkrif, d. kritis, e. mandiri, f. kolaboratif, g. komunikatif, h. solutif dalam ranah konkret dan abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu menggunakan metode sesuai dengan kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.10.



Menganalisis kehidupan awal manusia Indonesia dalam aspek kepercayaan, sosial, budaya, ekonomi, dan teknologi serta pengaruhnya dalam kehidupan masa kini



3.10.1 Menjelaskan



3.10.2



3.10.3



3.10.4



3.10.5 SMA Negeri 1 Mayong 1780 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



pengertian teori-teori asal usul nenek moyang bangsa Indonesia Menjelaskan proses persebaran ras Proto Melayu, Deutro Melayu dan Melanesoid ke Indonesia Menentukan daerah persebaran ras Proto Melayu, Deutro Melayu dan Melanesoid ke Indonesia Menganalisa pengaruh migrasi ras Proto Melayu, Deutro Melayu dan Melanesoid terhadap kehidupan masyarakat Indonesia Mengkasifikasikan tahapan perkembangan kehidupan manusia



Kompetensi Dasar



Indikator Pencapaian Kompetensi



4.10. Menarik kesimpulan dari hasil analisis mengenai keterkaitan kehidupan awal manusia Indonesia pada aspek kepercayaan, sosial, budaya, ekonomi, dan teknologi, serta pengaruhnya dalam kehidupan masa kini dalam bentuk tulisan dan/atau media lain



masa praaksara berdasarkan corak kehidupannya 3.10.6 Menentukan ciri - ciri kehidupan manusia praaksara dalam aspek sosial,budaya dan ekonomi 3.10.7 Menganalisis pengaruh kehidupan manusia praaksara dalam aspek sosial,budaya dan ekonomi dalam kehidupan masa kini 3.10.8 Menjelaskan pembabakan zaman berdasarkan hasil kebudayaan 3.10.9 Menjelaskan cara menentukan usia peninggalan kebudayaan zaman praaksara 3.10.10 Menentukan ciri – ciri hasil kebudayaan masing – masing zaman 3.10.11 Menganalisis pengaruh kebudayaan masa praaksara terhadap kehidupan masa kini 3.10.12 Mengidentifikasikan daerah –daerah di Indonesia yang mendapatkan pengaruh kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh 3.10.13 Menjelaskan proses masuknya kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh ke Indonesia 3.10.14 Menentukan ciri – ciri kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh pada masyarakat awal di Indonesia 3.10.15 Menganalisis hubungan kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh pada masyarakat awal di Indonesia 4.10.1. Membuat kesimpulan tentang keterkaitankehidupan awal manusia Indonesiapada aspek kepercayaan, sosial,budaya, ekonomi, dan teknologi,serta pengaruhnya dalamkehidupan masa kini dalam bentuktulisan



C. Tujuan Pembelajaran Melalui model pembelajaran Problem Based Learning dan Inquiry, melalui metode tanya jawab, studi pustaka, diskusi dan penugasan terstruktur, peserta didik mampu menganalisis kehidupan manusia pra aksara Indonesia, serta mampu menyajikan kesimpulan mengenai SMA Negeri 1 Mayong 1781 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



keterkaitan kehidupan awal manusia Indonesia pada aspek kepercayaan, sosial, budaya, ekonomi, teknologi, dan pengaruhnya dalam kehidupan masa kini,dengan mengembangkan sikap jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi(4C).



D. Materi Pembelajaran:  Faktual: Migrasi ras Proto Melayu, Deutro Melayu dan Melaesoid Corak kehidupan manusia zaman praaksara  Konseptual: Teori – teori tentang migrasi  Teori out of Afrika  Teori Out of Yunan  Teori Out Of Taiwan  Teori Nusantara  Prinsip: Corak kehidupan manusia zaman praaksara  Masa berburu dan meramu  Masa bermukim dan berladang  Masa bercocok tanam dan hidup menetap Pembabakan zaman berdasarkan hasil kebudayaan  Zaman Batu  Paleolithikum  Mesolithikum  Neolithikum  Megalithikum  Zaman Logam  Hubungan kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh dengan kehidupan manusia awal di Indonesia  Prosedural: Jalur kedatangan nenek moyang bangsa Indonesia Teknik pembuatan barang pada zaman Logam  Teknik Bivalve  Teknik cire perdue E. Pendekatan, Metode, dan ModelPembelajaran 1. Pendekatan : Scientific Learning 2. Metode : Studi pustaka, diskusi, tanya jawab, penugasan mandiri terstruktur, dan penugasan mandiri tidak terstruktur. 3. Model : Problem Based Learning (PBL) dan Inquiry F. Media/Alat dan Bahan Pembelajaran 1. Media/Alat :  Laptop  LCD SMA Negeri 1 Mayong 1782 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



2. Bahan :  Unit Kegiatan Belajar Mandiri (UKBM) 10 G. Sumber Belajar Anonim. 2018. Modul Sejarah Kelas X. Diakses dari https://docs.google.com/document/d/1SonklN75mlKz8W4yF4Vk3FmF6mByWaeUlWcJu UxwGWg/edit?usp=drive_web&ouid=117222726125399951262 Hapsari, Ratna, dan M. Adil. 2017. Sejarah untuk SMA /MA Kelas X Kelompok Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial. Jakarta: Erlangga. Mardikaningsih, Rini. dkk. 2016. Buku Siswa Sejarah 1 untuk Kelas X SMA dan MA Kelompok Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial. Solo: PT Wangsa Jatra Lestari. H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran: Pertemuan Pertama No Kegiatan Pembelajaran 1.



Alokasi Waktu 15 Menit



Kegiatan Pendahuluan : 1) mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan 2) mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan 3) menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari; 4) menyampaikan garis besar cakupan materi tentang proses persebaran ras Proto Melayu, Deutro Melayu dan Melanesoid ke Indonesia Terhubungnya pulau-pulau akibat pengesan yang terjadi pada masa glasial memungkinkan terjadinya migrasi manusia dan fauna dari daratan Asia ke kawasan Indonesia. Berdasarkan hasil penelitian, migrasi ini di dahului oleh perpindahan binatang yang kemudian diikuti oleh manusia dan diperkirakan terjadi pada kala pleistosen. Sebagai bukti adanya proses migrasi awal binatang dari daratan Asia kewilayah Indonesia ialah ditemukannya situs paleontologi tertua didaerah Bumi ayu yang terletak disebelah selatan Tegal (Jawa Tengah) dan Rancah di sebelah timur Ciamis (Jawa Barat). Fosiltersebut, yaitu Mastodon Bumiayuensis (spesies gajah) dan Rhinoceros Sondaicus (spesies Badak). Bila dibandingkan dengan fosil binatang didaratan Asia, fosil-fosil tersebut berumur lebih muda dari fosil-fosil yang terdapat dalam kelompok fauna Siwalik diIndia. dan kegiatan yang akan dilakukan 5) menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan. Kegiatan Inti 100 Menit Fase – fase Kegiatan Pembelajaran SMA Negeri 1 Mayong 1783 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Fase 1 Orientasi peserta didik kepada masalah (mengamati)



Pemberian stimulus, menayangkan gambar jalur persebaran nenek moyang dan menyanyikan lagu nenek moyangku



Menjelaskan garis besar materitentang situasi dan kondisi wilayah Indonesia sebelum kedatangan Proto Melayu, Deutro Melayu dan Melanesoid. 1. Seorangahlibahasa, yaituH.Kern, melalui hasilpenelitiannya menyatakan bahwa terdapat keserumpunanbahasa-bahasadi Daratan Asia Tenggara dan Polinesia.Menurutpendapatnya,tanah asal orang-orangyang mempergunakanbahasaAustronesia,termasukbahasaMelayu, harusdicari di daerah Campa, Vietnam, Kamboja, dan daratan sepanjang pantai sekitarnya.Halinimenimbulkandugaan bahwanenekmoyangbangsa IndonesiaberasaldaridaerahCinaSelatanyaitudi daerahYunan.Selainitu, R.vonHeineGeldernyangmelakukan penelitiantentangdistribusidan kronologibeliungdan kapaklonjongyangadadiIndonesiatibapada kesimpulanbahwaalat-alattersebut merupakan hasilpersebarankompleks kebudayaanBacsonHoabinhyangadadidaerahTonkin(Indocina) atau Vietnamsekarang ini. Terdapatbeberapa teori yangmembahas tentangasal-usul manusiayangsekarang menghuni wilayah Indonesiaini. Coba jelaskan dan beri argumen yang mendukung teori tersebut ! 2. Proses migrasiyang terjadi padamasa pleistosen ini menyebabkan wilayah Indonesia mulaidihuni oleh manusia. Timbul pertanyaan tentangasal- usulmanusiayangbermigrasi kewilayahIndonesiaini.Menilikdarisegi fisik manusia Indonesia sekarangini,mayoritasdapatdikelompokkanke dalamras MongoloiddanAustroloid.Paraahli memperkirakanbahwapadasekitar abad ke40sebelummasehi,PulauJawamerupakandaerahpertemuan dari beberaparas dandaerah pertemuankebudayaan. Mengapa wilayah Indonesia menjadi daerah tujuan migrasi ? 3. BangsaMelanesiaataudisebutjugadenganPapuaMelanosoide SMA Negeri 1 Mayong 1784 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Fase 2 Mengorganisasikan peserta didik (menanya)



Fase 3 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok (mengumpulkan informasi) Fase 4 Mengembangkan dan menyajikan hasil karya (menalar) Fase 5 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah (mengkomunikasika n)



yang merupakan rumpunbangsa Melanosoide/RasNegroid.Bangsa ini merupakangelombang pertama yang berimigrasikeIndonesia.Bangsa Melayuyang merupakan rumpun bangsa Austronesia yang termasukgolonganRasMalayanMongoloid.Bangsaini melakukan perpindahankeIndonesia melalui duagelombang. Dengan menggunakan peta Asia Tenggara coba tuliskan rute perjalanan nenek moyang kita dari daerah asalnya ke Indonesia. 4. Sebelum kedatangan nenek moyang ke wilayah Indonesia sebenarnya di Indonesia telah ada yang mendiami tetapi walaupun masih kebudayaan sangat sederhana. Coba tuliskan bagaimana pengaruhnya setelah kedatangan bangsa Proto Melayu, Deutro Melayu dan Papua Melanesoid tersebut terhadap kehidupan penduduk asli Indonesia ?  Membentuk kelompok-kelompok peserta didik, dimana masing-masing kelompok akan memilih dan memecahkan masalah yang berbeda.  Membagi peserta didik dalam 8 kelompok. Kelompok 1 dan 2 membahas dan memecahkan permasalahan pertanyaan ke- 1. Kelompok 3 dan 4, membahas dan memecahkan permasalahan pertanyaan ke 2. Kelompok 5 dan 6 membahas dan memecahkan permasalahan pertanyaan ke – 3. Kelompok 7 – 8 membahas dan memecahkan permasalahan pertanyaan ke -4. Membantu peserta didik untuk mengumpulkan data/ informasi sebanyak-banyaknya dari berbagai sumber (mentah maupun aktual) dan sampai mereka betul betulmemahami situasi permasalahan. Tujuannya adalah agar peserta didik mengumpulkan cukup informasi untuk menciptakan dan membangun ide mereka sendiri Peserta didik menciptakan arteifak (hasil karya) berupa laporan tertulis atau bentuk program komputer, atau sajian multimedia



 



Peserta didik merekonstruksi pemikiran dan aktivitas yang telah dilakukan selama proses kegiatan belajarnya. Peserta didik menganalisis dan mengevaluasi proses mereka sendiri dan keterampilan penyelidikan dan intelektual yang mereka gunakan



SMA Negeri 1 Mayong 1785 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Kegiatan



Kegiatan Pembelajaran



Alokasi Waktu



Kegiatan



 Peserta didik dengan dibantu guru mencoba membuat rangkuman dari hasil diskusinya  Peserta didik diberikan pertanyaan lisan secara acak untuk mendapakan umpan balik  menyampaikan materi yang akan dipelajari pertemuan berikutnya yaitu corak kehidupan manusia masa praaksara



20 menit



penutup



Pertemuan Kedua Kegiatan Pendahuluan Langkah-langkah kegiatan 1) mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan 2) mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan 3) menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari; 4) menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dipelajari Masa Praaksaradi Indonesia telah berakhir sejakditemukannya tulisan pertama sekitar abad ke 4-5 M,akan tetapi beberapa tradisi Pra aksara masih bertahan jauh memasuki masa sejarah, bahkan hingga masa kini di beberapa tempat di Indonesia. Diantara tradisi Pra aksara yang berlanjut hingga masa kini antara lain: tradisi hidup bercocok tanam sederhana dengan system slashand burn, tradisi pembuatan kapak batu, tradisi pembuatan gerabah, tradisi pembuatan pakaiandenganalatpemukulkulitkayu,tradisipembuatanalatalatlogam, dan tradisi pemujaan nenek moyang (tradisi megalitik). Dalam Bagaimana sebenarnya tahapan perkembangan kehidupan manusia masa praaksara berdasarkan corak kehidupan ? Untuk lebih jelaskanya kita akan membahas tentang corak kehidupan manusia praaksara dan pengaruhnya terhadap kehidupan bangsa Indonesia. 5) Peserta didik dikelompokkan secara heterogen KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Inti



SMA Negeri 1 Mayong 1786 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Alokasi Waktu 15’



Alokasi Waktu 105’



Memberikan Stimulus a. Siswa mengamati Stimulus mengenai beberapa gambar peninggalan masa praaksara.



b. Memotivasi siswa untuk bertanya c. Siswa dibagi dalam 8 kelompok d. Siswa bersama kelompoknya melakukan diskusi untuk menyelesaikanpermasalah :  Kelompok 1 dan 5 menemukan ciri – ciri corak kehidupan manusia masa berburu dan meramu dalam aspek kepercayaan, sosial, budaya,ekonomi, dan teknologi  Kelompok 2 dan 6 menemukan ciri – ciri corak kehidupan manusia masa bermukim dan berladang dalam aspek kepercayaan, sosial, budaya,ekonomi, dan teknologi  Kelompok 3 dan 7 menemukan ciri – ciri corak kehidupan manusia masa bercocok tanam dalam aspek kepercayaan, sosial, budaya,ekonomi, dan teknologi  Kelompok 4dan 8 menemukan ciri – ciri corak kehidupan manusia masa perundagian dalam aspek kepercayaan, sosial, budaya,ekonomi, dan teknologi Mengumpulkan Data a. Siswa bersama kelompok diskusi mengumpulkan data berupa informasi-informasi yang terkait dengan masalah yang harus di analisis baik dari buku paket maupun dari sumber yang lain internet SMA Negeri 1 Mayong 1787 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



b. Selama siswa berdiskusi dengan kelompoknya, guru sebagai fasilitator mendorong siswa untuk aktif terlibat dalam diskusi dan menanggapi jika ada kesulitan yang dihadapai oleh kelompok Memverifikasi Data Setelah siswa berhasil megumpulkan data-data yang terkait dengan masalah siswa melakukan verifikasi data dengan mengambil informasi-informasi yang sesuai dengan permasalahan Menyimpulkan Siswa bersama kelompok menyimpulkan hasil verivikasi dengan menyimpulkan hasil diskusi Mempresentasikan hasil diskusi kelompok Siswa dalam kelompok memepresentasikan hasil diskusi Kegiatan Penutup



15’



a. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi dengan mereview kembali materi yang telah disampaikan sekaligus mencatat point-point yang dianggap penting b. Guru memberikanevaluasi pembelajaran yang terdapat pada UKB 10. c. Apabila evaluasi belum selesai dikerjakan, peserta didik dapat melanjutkan di rumah. d. Setelah selesai mengerjakan evaluasi tersebut, peserta didik diharapkan dapat menjawab rubrik evaluasi diri pada UKB 10. e. Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik f. Memberikan pesan moral dari materi yang telah dibahas. g. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya Mengucapkan salam.



Pertemuan Ketiga Langkah-langkah kegiatan Kegiatan Pendahuluan 1)mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan 2) mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan 3) menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari; 4) menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan SMA Negeri 1 Mayong 1788 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Alokasi Waktu 15



dipelajari Tahun 2000 an hp hanya memiliki kemampuan untuk telepon dan sms saja, ringtonenya pun masing monoponik tetapi sekarang teknologi yang dikembangkan menjadi sangat canggih dan lengkap ibarat hp dapat mewakili diri kita dan menjadi bagian dari diri kita. Namun demikian juga ternyata kalau kita amati di dapur rumah kita ternyata masih kita temukan peralatan yang terbuat dari batu, apakah ini berarti kita masih berada di zaman batu. Juga kalau kita pernah membaca berita bahwa di daerah Jambi ada suku anak dalam ( suku rimba ) yang hidupnya masih berpindah – pindah dan masih menggunakan peralatan yang sederhana. Nah dalam kegiatan belajar kali ini kita akan mengamati,memahami dan menemukan jawabaan mengapa terjadi perkembangan kehidupan manusia pada masa praaksara hingga menjadi seperti sekarang ini. 5) Peserta didik dikelompokkan secara heterogen Kegiatan Inti



100 menit



1. Memberikan Stimulus a. Siswa mengamati Stimulus peninggalan masa praaksara.



mengenai



beberapa



gambar



b. Memotivasi siswa untuk bertanya c. Siswa dibagi dalam 6 kelompok d. Siswa bersama kelompok mengidentifikasi masalah :  Kelompok 1 merumuskan tentang perkembangan teknologi dan hasil budaya zaman Paleolithikum  Kelompok 2 merumuskan tentang tentang perkembangan teknologi dan hasil budaya zaman Paleolithikum zaman Mesolithikum  Kelompok 3 merumuskan tentang tentang perkembangan teknologi dan hasil budaya zaman Paleolithikum zaman Neolithikum  Kelompok 4 merumuskan tentang tentang perkembangan teknologi dan hasil budaya zaman Paleolithikum zaman Megalithikum  Kelompok 5 merumuskan tentang tentang perkembangan teknologi dan hasil budaya zaman Paleolithikum zaman logam SMA Negeri 1 Mayong 1789 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara







Kelompok 6 menemukan peralatan warisan zaman batu dan logam yang masih bertahan dilingkungan masyarakat masa sekaran ini dan menjelaskan bagaimana fungsinya



2. Mengumpulkan Data a. Siswa bersama kelompok diskusi mengumpulkan data berupa informasi-informasi yang terkait dengan masalah yang harus di analisis baik dari buku paket maupun dari sumber yang lain internet b. Selama siswa berdiskusi dengan kelompoknya, guru sebagai fasilitator mendorong siswa untuk aktif terlibat dalam diskusi dan menanggapi jika ada kesulitan yang dihadapai oleh kelompok 3. Memverifikasi Data Setelah siswa berhasil megumpulkan data-data yang terkait dengan masalah siswa melakukan verifikasi data dengan mengambil informasi-informasi yang sesuai dengan permasalahan 4. Menyimpulkan Siswa bersama kelompok menyimpulkan hasil verivikasi dengan menyimpulkan hasil diskusi 5. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok Siswa dalam kelompok memepresentasikan hasil diskusi Kegiatan Penutup 15 menit a. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi dengan mereview kembali materi yang telah disampaikan sekaligus mencatat point-point yang dianggap penting b. Guru memberikanevaluasi pembelajaran pada UKB 10. c. Apabila evaluasi belum selesai dikerjakan, peserta didik dapat melanjutkan di rumah. d. Setelah selesai mengerjakan evaluasi tersebut, peserta didik diharapkan dapat menjawab rubrik evaluasi diri pada UKB 10. e. Memberikan penghargaan pada kelompok yang memiliki kinerja baik f. Memberikan pesan moral dari materi yang telah dibahas. g. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya h. Mengucapkan salam. Pertemuan keempat Langkah-langkah kegiatan Kegiatan Pendahuluan 1)mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan 2) mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan 3) menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari; SMA Negeri 1 Mayong 1790 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Alokasi Waktu 15



4) menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dipelajari Letak Indonesia yang strategis, berada di antara 2 benua, Australia dan Asia, telah menjadi titik pertemuan dari berbagai bangsa. Ada yang datang dari Indocina dan menyebar ke Indonesia bagian barat, dan ada pula yang datang melalui kepulauan Philipina menyebar ke Indonesia bagian timur. Sebagian bangsa-bangsa ini kemudian menyebar ke berbagai pulau di Lautan Pasifik dan Australia. Pertemuan bangsa-bangsa ini mengakibatkan terjadinya percampuran kebudayaan yang dibawa dari daerah asalnya dengan kebudayaan asli Bangsa Indonesia. Diantaranya adalah pengaruh kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh. Banyak peninggalan – peninggalan di Indonesia yang dipengaruhi oleh kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh tersebar diberbagai daerah di Indonesia antara lain kapak sumatera, kapak lonjong, gerabah di situs Plawangan, situs cimanuk dll. 5) Peserta didik dikelompokkan secara hiterogen Kegiatan Inti 1. Memberikan Stimulus a. Siswa mengamati Stimulus mengenai beberapa gambar peninggalan masa praaksara.



b. Memotivasi siswa untuk bertanya c. Siswa dibagi dalam 6 kelompok d. Siswa bersama kelompok mengidentifikasi masalah :  Kelompok 1 dan 2 mengidentifikasikan daerah –daerah di Indonesia yang mendapatkan pengaruh kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh dengan menggunakan peta  Kelompok 3 dan 4 membahas dan menjelaskan bagaimana proses masuknya kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh ke Indonesia SMA Negeri 1 Mayong 1791 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



75 menit







Kelompok 5 dan 6 membahas dan menjelaskan ciri – ciri kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh pada masyarakat awal di Indonesia  Kelompok 7 dan 8 membuktikan adanya hubungan kebudayaan Bacson Hoabinh, Dongson dan Sa Huynh pada masyarakat awal di Indonesia 2. Mengumpulkan Data a. Siswa bersama kelompok diskusi mengumpulkan data berupa informasi-informasi yang terkait dengan masalah yang harus di analisis baik dari buku paket maupun dari sumber yang lain internet b. Selama siswa berdiskusi dengan kelompoknya, guru sebagai fasilitator mendorong siswa untuk aktif terlibat dalam diskusi dan menanggapi jika ada kesulitan yang dihadapai oleh kelompok 3. Memverifikasi Data Setelah siswa berhasil megumpulkan data-data yang terkait dengan masalah siswa melakukan verifikasi data dengan mengambil informasi-informasi yang sesuai dengan permasalahan 4. Menyimpulkan Siswa bersama kelompok menyimpulkan hasil verivikasi dengan menyimpulkan hasil diskusi 5. Mempresentasikan hasil diskusi kelompok Siswa dalam kelompok memepresentasikan hasil diskusi Kegiatan Penutup 15 menit a. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi dengan mereview kembali materi yang telah disampaikan sekaligus mencatat point-point yang dianggap penting b. Guru memberikanevaluasi pembelajaran yang terdapat pada UKB 10. c. Apabila evaluasi belum selesai dikerjakan, peserta didik dapat melanjutkan di rumah. d. Setelah selesai mengerjakan evaluasi tersebut, peserta didik diharapkan dapat menjawab rubrik evaluasi diri pada UKB 10. e. Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik f. Memberikan pesan moral dari materi yang telah dibahas. g. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya h. Mengucapkan salam. I. Penilaian Proses dan Hasil Pembelajaran a. Teknik Penilaian  Sikap : Observasi dan Jurnal  Pengetahuan : Tes Tulis  Keterampilan : Unjuk Kerja b. Bentuk Instrumen  Pengetahuan : tes uraian (lampiran 1) SMA Negeri 1 Mayong 1792 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



 Keterampilan : rubrik unjuk kerja (lampiran 2) c. Pembelajaran Remediasi dan Pengayaan  Pembelajaran remediasi dilakukan segera setelah kegiatan penilaian:  Pembelajaran remidiasi diberikan kepada siswa yang belum mencapai KKM (besaran angka hasil remediasi disepakati dengan adanya “penanda” yaitu angka sama dengan KKM sekolah).  Pengayaan diberikan kepada siswa yang telah mencapai nilai KKM dalam bentuk pemberian tugas ke UKB berikutnya .



Mengetahui, Kepala SMA Negeri 1 Mayong



Mayong, Juli 2019 Guru Mata Pelajaran Sejarah



Ngaripah,S.Pd., M.M. NIP.19641101 198601 2 002



Lia Selviana, S.Pd. NIP.-



SMA Negeri 1 Mayong 1793 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Lampiran RPP 1. Instrumen penilaian Sikap a. Sikap yang menjadi fokus penilian adalah sikap jujur, disiplin, tanggungjwab, kerjasama dan proaktif b. Untuk sipap akan dilihat peserta didi yang memiliki sikap yang sangat positif terhadap kelima sikap diatas, dan hasilnya akan dicatat dalam jurnal sebagai berikut:



TANGGAL



NO .



NAMA



CATATAN SISWA (Bisa positif atau negatif)



KET.



1. 2. 3. 4. Dst c. Hasil penilaian sikap dalam jurnal akan direkap dalam satu semester dan diserahkan ke wali kelas, untuk dipertimbangkan dalam penilaian sikap dalam rapor (menunjang penilaian sikap dari guru PAI dan guru PPKN). 2.



Instrumen Penilaian Pengetahuan Tes Uraian Soal a. Dalam masyarakat umum lebih dikenal istilah prasejarah untuk menyebut masa sebelum manusia mengenal tulisan daripada istilah praaksara, padahal yang benar adalah istilah praaksara. Jelaskan alasanmu mengapa istilah praaksara lebih tepat dari pada penggunaan istilah prasejarah ! b. Jika kita melihat tempat penemuan fosil-fosil manusia praaksara ternyata banyak ditemukan disekitar aliran sungai, hal ini dapat disimpulkan bahwa pada masanya mereka mencari tempat tinggal disekitar aliran sungai dalam kurun waktu yang cukup lama. Coba jelaskan mengapa manusia praaksara itu lebih banyak yang tinggal di tepi sungai? c. Dalam proses perkembangan tahapan kehidupan manusia sampai pada sekarang ini berlangsung dalam kurun waktu yang panjang mulai dari masa berburu dan meramu kemudian masa berladang dan hidup menetap dan akhirnya sampai pada masa bercocok tanam memiliki ciri dan corak yang berbeda-beda sesuai dengan perkembangannya. Dengan menggunakan teori Arnold Toynbee apa yang menyebabkan terjadinya perubahan dan perkembangan tahapan kehidupan manusia tersebut ? Kunci jawaban No Kunci Jawaban . 1



Skor



Istilah praaksara lebih tepat karena praaksara berarti belum mengenal 10 tulisan istilah praaksara adalah untuk menyebut masa dimana manusia



SMA Negeri 1 Mayong 1794 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



yang hidup pada yang manusianya belum mengenal tulisan, sedang istilah prasejarah memiliki pengertian sebelum sejarah, jadi prasejarah adalah masa sebelum adanya manusia.Jadi lebih tepat menggunakan istilah praaksara dari pada menggunakan istilah prasejarah. 2



Manusia praaksara dalam mempertahankan kelangsungan hidupnya 10 masih menggantungkan diri pada alam/lingkungan yang menyediaan makanan untuk memenuhi kebutuhannya( food gathering ). Lingkungan sungai merupakan tempat yang lengkap dalam menyediakan segala sesuatu yang dibutuhkan manusia purba. Air, tanaman yang dapat dimakan dan bintang buruannya dapat ditemukan di lingkungan sungai.



3



Dalam teori Arnold Toynbee bahwa manusia memiliki kemampuan 10 untuk menjawab tantangan yang berasal dari alam ( chalenge and respon ), kebutuhan manusia setiap waktu selalu bertambah dan tugas manusia adalah memenuhi kebutuhannya tersebut. Sehingga muncullah perubahan perubahan yang ada dalam kehidupan manusia dalam segala aspek kehidupannya. Skor maks



30



Pedoman Penilaian : Nilai = ( Jml skor perolehan : skor maks ) X 100 3. Instrumen Penilaian Keterampilan a. Tugas Mandiri Terstruktur KD



IPK



4.10. Menarik kesimpulan dari 4.10.1 Membuat kesimpulan tentang hasilanalisis mengenai keterkaitankehidupan keterkaitankehidupan awal awal manusia manusia Indonesiapada Indonesiapada aspek aspek kepercayaan, kepercayaan, sosial,budaya, ekonomi, sosial,budaya, ekonomi, dan teknologi,serta dan teknologi,serta pengaruhnya pengaruhnya dalamkehidupan masa dalamkehidupan masa kini kini dalam bentuktulisan dalam bentuktulisan dan/atau media lain



SMA Negeri 1 Mayong 1795 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



Tugas Buatlah kajian mengenai keterkaitankehidupan awal manusia Indonesiapada aspek kepercayaan, sosial,budaya, ekonomi, dan teknologi,serta pengaruhnya dalamkehidupan masa kini dalam bentuktulisan



b. Rubrik Unjuk Kerja Presentasi No.



Nama Siswa



Kemampuan Kemampuan Bertanya (*) Menjawab/ Argumentasi (*) 1



2



3



4 1



2



3



Memberi Masukan/Saran (*) 4



1



2



3



Nilai Keterampilan (**)



4



1 2 3



Pedoman Penskoran: No 1



Aspek Kemampuan Bertanya



Pedoman Penskoran Skor 4 apabila selalu bertanya Skor 3 apabila sering bertanya Skor 2 apabila kadang-kadang bertanya Skor 1 apabila tidak pernah bertanya 2 Kemampuan Skor 4 apabila materi/jawaban benar, rasional, dan jelas. Menjawab/Ar Skor 3 apabila materi/jawaban benar, rasional, dan tidak jelas gumentasi Skor 2 apabila materi/jawaban benar, tidak rasional, dan tidak jelas Skor 1 apabila materi/jawaban tidak benar, tidak rasional, dan tidak jelas 3 Kemampuan Skor 4 apabila selalu memberi masukan/saran memberi Skor 3 apabila sering memberi masukan/saran saran/masuka Skor 2 apabila kadang-kadang memberi masukan/saran n Skor 1 apabila tidak pernah memberi masukan./saran (*) diisi sesuai dengan perolehan skor sesuai dengan pedoman penskoran (**) nilai keterampilan diperoleh dari penghitungan: Jumlah skor yang diperoleh x 100 Skor maksimal/12



SMA Negeri 1 Mayong 1796 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara



4.



Pembelajaran Remedial dan Pengayaan a. Remedial Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM). CONTOH PROGRAM REMIDI Sekolah Kelas/Semester Mata Pelajaran Ulangan Harian Ke Tanggal Ulangan Harian Bentuk Ulangan Harian (KD / Indikator) KKM



No



Nama Peserta Didik



: : : : : : : :



Nilai Ulangan



…………………………………………….. …………………………………………….. …………………………………………….. …………………………………………….. …………………………………………….. …………………………………………….. …………………………………………….. …………………………………………….. Indikator yang Belum Dikuasai



Bentuk Tindakan Remedial



Nilai Setelah Remedial



Keterangan



1 2 3 dst b. Pengayaan Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru memberikan soal pengayaan sebagai berikut : 1) Membaca buku-buku tentang materi pada KD tersebut yang relevan. 2) Mencari informasi secara online tentang materi pada KD tersebut yang relevan. 3) Membaca surat kabar, majalah, serta berita online materi pada KD tersebut yang relevan. 4) Mengamati langsung tentang materi pada KD tersebut yang relevan yang ada di lingkungan sekitar.



SMA Negeri 1 Mayong 1797 Jl. Raya Kudus – Jepara KM 20 Mayong Jepara