RPS Statistik Pendidikan [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) UNIVERSITAS BOSOWA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN JURUSAN/PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) NAMA MATA KULIAH



KODE MK



Statistik Pendidikan OTORISASI



510LP2 Pendidikan Nama Koordinator Pengembang RPS Tanda tangan



Capaian Pembelajaran (CP)



Rumpun MK



BOBOT (sks) 2 SKS Koordinator RMK Tanda tangan



SEMEST ER 5 (Lima)



Tgl Penyusunan 8 Agustus 2020 Ka PRODI Tanda tangan



Andi Hamzah Fansury, S.Pd., Andi Hamzah Fansury, Ulfa Syam, S.S., M.Pd M.Pd S.Pd., M.Pd CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan, moral, etika, profesionalisme, dan integritas akademik; S4 Peduli, peka, dan mau berkontribusi untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat; S7 Bertanggungjawab pada profesi yang diamanatkan secara mandiri maupun kolaboratif; Menguasai prinsip-prinsip dasar penelitian dalam kaitannya dengan memulai, merencanakan, mengatur, P5 menerapkan, dan mengevaluasi tindakan KU1 Berpikir kritis, reflektif, dan inovatif KU3 Bekerja secara kolaboratif dan efektif dalam berbagai konteks dengan pihak lain KU5 Menunjukkan keahlian dalam pemecahan masalah Melakukan penelitian dan mengkaji data empirisnya secara kritis dan analitis untuk meningkatkan mutu KK3 pembelajaran Bahasa Inggris; CPMK (Capaian Pembelajaran Lulusan Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah) CPMK -1 Mahasiswa mampu menjelaskan konsep statistik dan penerapannya dalam konteks pendidikan (S4, P5, KU1)



Mahasiswa mampu menyajikan data dalam konteks pendidikan menggunakan tabel, diagram dan ukuran (KU3, KK3) Mahasiswa mampu menyusun hipotesis terhadap suatu permasalahan di bidang pendidikan secara tepat (P5,, CPMK -3 KU5, KK3) Mahasiswa mampu menerapkan uji statistik terhadap suatu permasalahan di bidang pendidikan secara sistematis CPMK -4 (P5,, KU5, KK3) Mahasiswa mampu menafsirkan hasil uji statistik untuk menyelesaikan permasalahan di bidang pendidikan secara CPMK -5 logis (P5,, KU5, KK3) Mata kuliah ini bertujuan untuk ada pemahaman mahasiswa tentang statistik deskriptif, statistik parametrik, statistik nonparametrik, wawasan dan keterampilan tentang aplikasi konsep, dan rumus dalam masalah analisis pengolahan data untuk pengambilan keputusan dalam bidang pendidikan Bahasa inggris.  Konsep Statistik  Statistik Deskriptif: Tabel , Diagram dan Ukuran Data  Statistik Inferensial: Hipotesis, Uji Statistik dan Penarikan Kesimpulan Utama: 1. Hahs-Vaughn, D. L., & Lomax, R. G. (2013). An introduction to statistical concepts. Routledge. 2. Landau, S., & Everitt, B. S. (2003). A handbook of statistical analyses using SPSS. Chapman and Hall/CRC. Pendukung: 1. Leech, N., Barrett, K., & Morgan, G. A. (2013). SPSS for intermediate statistics: Use and interpretation. Routledge. 2. Ott, R. L., & Longnecker, M. T. (2015). An introduction to statistical methods and data analysis. Nelson Education. Preangkat lunak: Perangkat keras : SPSS 21/22/23 Notebook, LCD & White board CPMK -2



Diskripsi Singkat MK Bahan Kajian / Pokok Bahasan Daftar Referensi



Media Pembelajaran Nama Dosen Pengampu Mata kuliah prasyarat Minggu Ke(1) 1-2



A Hamzah Fansury, S.Pd., M.Pd -



Sub-CPMK (Kemampuan akhir yg direncanakan) (2) Mahasiswa mampu memahami dasar statistik dan statistika



Bahan Kajian (Materi Pembelajaran)



    



(3) Kontrak Kuliah Pengertian statistic Karakteristik statistic Jenis statistic Fungsi statistic dalam pendidikan & penelitian



Bentuk dan Metode Pembelajaran (4) Bentuk: - Kuliah Interaktif - Daring Metode:



Estimasi Waktu (5) TM : 2x2x50’ PT : 2x2x60’ BM : 2x2x60’



Pengalaman Belajar Mahasiswa



Kriteria & Bentuk Penilaian



(6) 1. Mendiskusi kan aturan dan teknis penilaian selama perkuliahan



(7) Kriteria: - Rubrik Bentuk non-test: Tulisan Ringkasan materi



Indikator Penilaian (8) - Kehadiran - Penguasaan pengetahuan tentang: 1. Konsep statistik



Bobot Penilaian (%) (9) 5



- Cooperative Learning



3-4



Mahasiswa dapat Memahami cara penyajian data statistic, variable dan data statistic



      



5



Mahasiswa dapat memahami cara Menentukan populasi dan sample



  



Tujuan penyajian data Bentuk-bentuk penyajian data Syarat/prosedur penyajian data Pengertian variable Jenis-jenis variable Pengertian data Jenis-jenis data statistic



Pengertian populasi & sample Menentukan sample menurut slovin Jenis-jenis metode sampling



Bentuk: - Kuliah Interaktif - Daring Metode: - Cooperative Learning



Bentuk: - Kuliah Interaktif - Daring Metode: - Cooperative Learning



TM : 2x2x50’ PT : 2x2x60’ BM : 2x2x60’



TM : 1x2x50’ PT : 1x2x60’ BM : 1x2x60’



2. Mendiskusi kan konsep, ruang lingkup dan penerapan statistika dalam pendidikan 1. Menyimak penjelasan tentang penyajian data 2. Mengamat i bentuk dan jenis data 3. Mendiskus ikan bentuk penyajian data yang tepat 4. Mengolah data menjadi beberapa bentuk 5. Mendiskus ikan penafsiran dari data yang disajikan 1. Menjelaska n Pengertian populasi & sample 2. Menentuka n sample menurut slovin 3. Menjelaska n Jenis-jenis metode



2. Ruang lingkup statistik 3. Penerapan statistik dalam pendidikan



10



-



Kehadiran Penguasaan pengetahuan dan keterampilan tentang: a)Teknik penyajian data berdasarkan jenis data b) Penafsiran dari hasil penyajian data



-



Kehadiran Penguasaan pengetahuan dan keterampilan tentang: a) Teknik sampling b) Penentuan sample menurut slovin



Kriteria: - Rubrik Bentuk non-test: Tulisan Ringkasan materi



Kriteria: - Rubrik Bentuk non-test: Tulisan Ringkasan materi



10



sampling 6-7



8 9-11



12-13



Mahasiswa dapat memahami pengertian, fungsi dan dapat melakukan uji realibilitas dan uji validasi



  



Mahasiswa dapat Menjelaskan pengertian, fungsi dan melakukan uji t



  



Pengertian t-test fungsi t-test Aplikasi t -test menggunakan SPSS 22



Mahasiswa dapat Menjelaskan pengertian dan fungsi uji regresi linier sederhana dan uji asumsinya







Uji regresi linier sederhana Uji asumsi: Linieritas, Heterokedastisitas



  







Pengertian realibility test Fungsi realibility test Aplikasi realibility test menggunakan SPSS 22 Pengertian validity test Fungsi validity test Aplikasi realibility test menggunakan SPSS 22



Bentuk: - Kuliah Interaktif - Daring Metode: Cooperative Learning



TM : 2x2x50’ PT : 2x2x60’ BM : 2x2x60’



Ujian Tengah Semester Bentuk: TM : 3x2x50’ PT : 3x2x60’ - Kuliah BM : 3x2x60’ Interaktif - Daring Metode: - Cooperative Learning Bentuk: - Kuliah Interaktif - Daring Metode: - Cooperative Learning



TM : 2x3x50’ PT : 2x3x60’ BM : 2x3x60’



1. Menjelaska n Pengertian uji reliabilitas dan uji validasi 2. Menjelaska n fungsi uji reliabilitas dan uji validasi 3. Melakukan uji reliabilitas dan uji validasi 1. Menjelaska n Pengertian uji t 2. Menjelaska n fungsi uji t 3. Melakukan uji t 1. Menjelaska n Pengertian uji regresi linear sederhana 2. Menjelaska n fungsi uji regresi linear sederhana 3. Melakukan uji regresi linear sederhana dan uji asumsinya



10



Kriteria: - Rubrik Bentuk non-test: Tulisan Ringkasan materi



Kriteria: - Rubrik Bentuk non-test: Tulisan Ringkasan materi



Kriteria: - Rubrik Bentuk non-test: Tulisan Ringkasan materi



-



Kehadiran Penguasaan pengetahuan dan keterampilan tentang: a) uji reliabilitas dan uji validasi



Kehadiran Penguasaan pengetahuan dan keterampilan tentang: a) uji t



- Kehadiran - Penguasaan pengetahuan dan keterampilan tentang menyusun hipotesis, menguji hipotesis, menarik kesimpulan dan menafsirkannya sesuai konteks permasalahan pada uji regresi linier dan uji asumsinya



15 10



10



14-15



16



Mahasiswa dapat Menjelaskan pengertian dan fungsi uji regresi linier berganda dan uji asumsinya



 



Uji regresi linier berganda Uji asumsi: Linieritas, Multikolinieritas



Bentuk: - Kuliah Interaktif - Daring Metode: - Cooperative Learning



TM : 2x3x50’ PT : 2x3x60’ BM : 2x3x60’



Ujian Akhir Semester



1. Menjelaska n Pengertian uji regresi linear berganda 2. Menjelaska n fungsi uji regresi linear berganda 3. Melakukan uji regresi linear berganda dan uji asumsinya



Kriteria: - Rubrik Bentuk non-test: Tulisan Ringkasan materi



- Kehadiran - Penguasaan pengetahuan dan keterampilan tentang menyusun hipotesis, menguji hipotesis, menarik kesimpulan dan menafsirkannya sesuai konteks permasalahan pada uji regresi linier berganda dan uji asumsinya



10



25



Catatan: 1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran. 2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan. 3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut. 4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut. 5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti. 6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif. 7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes. 8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara. 9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara. 10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan. 11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-CPMK tsb., dan totalnya 100%. 12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan Terstuktur, BM=Belajar Mandiri.