Sifat Amilum [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

SIFAT AMILUM



1. Pati tidak larut dalam air dan memberi warna biru dengan larutan iodium 2. Pati terdiri atas 2 bagian, bagian yang lurus disebut amilosa dan bagian yang bercabang disebut amilopektin. Amilosa memiliki sifat keras sedangkan amilopektin memberikan sifat lengket. 3. Tidak dapat mereduksi pereaksi fehling 4. Hidrolisis pati dengan asam encer menghasilkan glukosa. Pada hidrolisis pati terjadi zat antara yaitu dekstrin. Dekstrin masih merupakan polisakarida dan digunakan untuk perekat. Dekstrin dengan iodium memberikan warna merah