Spo Skrining Pasien [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

RSIA Permata Hati



SPO SKRINING PASIEN



Jl. Tamalanrea Raya Blok 10M No. 9-10 MAKASSAR



STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SPO)



PENGERTIAN TUJUAN



KEBIJAKAN



PROSEDUR



No.Dokumen : /SK/RSIA-PH/ /201 Tanggal Terbit :



No. Revisi



Halaman 1/3



Ditetapkan Direktur RSIA Permata Hati



dr. Armanto Makmun NIK : 2011110227001 Mencocokan kebutuhan pasien dengan misi dan sumber daya rumah sakit tentang kebutuhan dan kondisi pasien melalui skrining. - Bukti bagi pasien dari pasien masuk sampai keluar - Bukti untuk penyedia pelayanan - Sesuai kebutuhan kesehatan pasien - Koordinasi dalam pelayanan - Perencanaan dan tindak lanjut discharge - Pasien Masuk RSIA PERMATA HATImelalui bagian Front Office / pendaftara yang melakukan skrining fisik, psikologis, laboratorium klinis, evaluasi diagnostik imaging/pencitraan yang telah dimiliki oleh pasien. Yang mempunyai rujukan dapat langsung diarahkan ke poli yang dimaksud. - Penapisan pasien dilakukan ditempat pendaftaran dan admisi pasien dengan tujuan mengarahan tempat perawatan/konsultasi pasien. Front Office adalah pusat informasi layanan pasien yang juga bertugas sebagai skrining pasien. A. Pintu Masuk 1. Lokasi pendaftaran rawat jalan/rawat inap 2. Pintu masuk RSIA PERMATA HATIsecara fisik sebagai berikut : o security o Pintu UGD o Tempat pendaftaran o Unit Rawat Jalan lt 2 o Farmasi B. Skrining dan Test Diagnosis Standar Sebelum pasien dirawat.



UNIT TERKAIT



1. 2. 3. 4. 5.



1. Kasus umum : o Pemeriksaan laboratorium : Hematologi: (Haemoglobin, Leukosit, Eritrosit, Trombosit, Hitung jenis) o Kimia klinik standar (ureum, Kreatinin, SGOT/SGPT) o Hasil EKG (untuk pasien jantung dan dan pasien dewasa >40 tahun) 2. Pre Operatif o Pemeriksaan laboratorium : Hematologi: (Haemoglobin, Leukosit, Eritrosit, Trombosit, Hitung jenis) o Kimia klinik standar (ureum, Kreatinin, SGOT/SGPT,HBSAG) o Pemeriksaan Thorax foto/rontgen foto o Elektrokardiografi/rekam jantung o Hasil konsul pre operatif (penyakit dalam, kardiologi, pulmonologi, dll) 3. Perawatan Tubercolosis o Pemeriksaan laboratorium : Hematologi: (Haemoglobin, Leukosit, Eritrosit, Trombosit, Hitung jenis) o Pemeriksaan Thorax foto/rontgen foto 4. Perawatan HCU Pemeriksaan laboratorium : Analisis Gas Darah (PaCO2, PaO2, SiO2,PaHCO2,PH) UGD RAWAT INAP OK RAWAT JALAN HCU