RPP KD1 Desain Multimedia Interaktif (Ganjil) XII [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA BARAT DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 4 PAYAKUMBUH Jl. Koto Kociak, Kel.Padang Sikabu, Kec Lamposi TigoNagori – Payakumbuh (26219) NPSN : 69947085Email : [email protected] RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah



: SMK N 4 Payakumbuh



Bidang Keahlian



: Teknologi Informasi dan Komunikasi



Program Keahlian



: Teknik Komputer dan Informatika



Kompetensi Keahlian : Multimedia Mata Pelajaran



: Desain Multimedia Interaktif



Kelas/Semester



: XII/I



Durasi Waktu



: 13 x 45 menit ( 3 x Pertemuan )



Tahun Pelajaran



: 2020/2021



Materi Pokok



: Konsep Multimedia Interaktif



Kompetensi Dasar



: 3.1. Memahami konsep multimedia interaktif berbasis



halaman



web



dan



media



interaktif 4.1. Mendemontrasikan interaktif



berbasis



konsep halaman



multimedia web



dan



media interaktif A. TUJUAN PEMBELAJARAN Melalui model pembelajaran discovery learning, peserta didik dapat menjelaskan konsep multimedia interaktif berbasis halaman web dan media interaktif, serta mampu menunjukkan berbagai konsep multimedia interaktif berbasis halaman web dan media interaktif berdasarkan modul desain multimedia interaktif dan penjelasan guru dengan tepat dan disiplin.



B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan Pendahuluan -



Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan.



-



Mengondisikan peserta didik untuk berdoa.



-



Presensi: (nilai karakter: kejujuran, religius, disiplin) menanyakan keadaan peserta didik.



-



Apersepi, dengan menanyakan :



-



Konsep multimedia interaktif



-



Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari, yaitu pemanfaatan multimedia interaktif.



-



Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan.



-



Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan. Kegiatan Inti Pertemuan 1



- Guru menugaskan peserta didik melihat berbagai jenis multimedia interaktif dan membaca buku untuk mengidentifikasi berbagai jenis multimedia interaktif (Nilai karakter: rasa ingin tahu) - Peserta didik berdiskusi tentang multimedia interaktif dalam kehidupan seharihari (Nilai karakter: kerja sama) - Peserta didik mengidentifikasi ciri-ciri multimedia interaktif (Nilai karakter: teliti, rasa ingin tahu) - Peserta didik mengidentifikasi masalah – masalah melalui contoh yang didemonstrasikan oleh guru mengenai multimedia interaktif (Nilai karakter: teliti, kerja sama) - Peserta didik berkolaborasi dalam menggali informasi tentang penerapan multimedia interaktif (Nilai karakter: kerja sama, kreatif) - Peserta didik menyampaikan pada kelompok lain dan menanggapinya berkaitan penerapan multimedia interaktif (Nilai karakter: percaya diri) - Guru menugaskan peserta didik untuk menilai hasil diskusi mengenai penerapan multimedia interaktif (Nilai karakter: bertanggung jawab) - Peserta didik membuat bahan presentasi tentang penerapan multimedia interaktif (Nilai karakter: kreatif)



- Peserta didik lain dan guru memberikan tanggapan terhadap presentasi. (Nilai karakter: kreatif) - Peserta didik memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan. (Nilai karakter: kreatif) Pertemuan 2 - Guru menugaskan peserta didik melihat berbagai penggunaan multimedia interaktif dan membaca buku untuk mengidentifikasi manfaat multimedia interaktif (Nilai karakter: rasa ingin tahu) - Peserta didik berdiskusi tentang penggunaan multimedia interaktif dalam kehidupan sehari-hari (Nilai karakter: kerja sama) - Peserta didik mengidentifikasi ciri-ciri penggunaan multimedia interaktif (Nilai karakter: teliti, rasa ingin tahu) - Peserta didik mengidentifikasi masalah – masalah melalui contoh yang didemonstrasikan oleh guru mengenai penggunaan multimedia interaktif (Nilai karakter: teliti, kerja sama) - Peserta didik berkolaborasi dalam menggali informasi tentang penggunaan multimedia interaktif dalam kehidupan sehari-hari (Nilai karakter: kerja sama, kreatif) - Peserta didik menyampaikan pada kelompok lain dan menanggapinya berkaitan penggunaan multimedia interaktif dalam kehidupan sehari-hari (Nilai karakter: percaya diri) - Guru menugaskan peserta didik untuk menilai hasil diskusi mengenai penggunaan multimedia interaktif dalam kehidupan sehari-hari (Nilai karakter: bertanggung jawab) - Peserta didik membuat bahan presentasi tentang penggunaan multimedia interaktif dalam kehidupan sehari-hari (Nilai karakter: kreatif) - Peserta didik lain dan guru memberikan tanggapan terhadap presentasi. (Nilai karakter: kreatif) - Peserta didik memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan. (Nilai karakter: kreatif)



Pertemuan 3 - Guru menugaskan peserta didik melihat berbagai jenis multimedia interaktif dan membaca buku untuk mengidentifikasi berbagai tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif (Nilai karakter: rasa ingin tahu) - Peserta didik berdiskusi tentang penggunaan tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif (Nilai karakter: kerja sama) - Peserta didik mengidentifikasi tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif (Nilai karakter: teliti, rasa ingin tahu) - Peserta didik mengidentifikasi masalah – masalah melalui contoh yang didemonstrasikan oleh guru mengenai tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif (Nilai karakter: teliti, kerja sama) - Peserta didik berkolaborasi dalam menggali informasi tentang penerapan tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif dalam (Nilai karakter: kerja sama, kreatif) - Peserta didik menyampaikan pada kelompok lain dan menanggapinya berkaitan penerapan tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif (Nilai karakter: percaya diri) - Guru menugaskan peserta didik untuk menilai hasil diskusi mengenai penerapan tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif (Nilai karakter: bertanggung jawab) - Peserta didik membuat bahan presentasi tentang penerapan tools dan penggunaannya pembuatan multimedia interaktif (Nilai karakter: kreatif) - Peserta didik lain dan guru memberikan tanggapan terhadap presentasi. (Nilai karakter: kreatif) - Peserta didik memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan. (Nilai karakter: kreatif) Kegiatan Penutup - Membuat rangkuman/simpulan pelajaran. - Bulek aia dek pambuluah, bulek kato dekmufakaik - Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. - Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran. - Melakukan penilaian.



- Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik. - Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya. - Salam. C. ASESMEN 1. Sikap Mengamati nilai rasa ingin tahu, kerja sama, teliti kreatif, percaya diri dan bertanggung jawab dalam diskusi maupun secara individu pada lembar pengamatan. 2. Pengetahuan Tes tertulis dalam bentuk pilihan ganda tentang manfaat multimedia interaktif 3. Keterampilan Hasil kerja mandiri/kelompok dan bahan presentasi mengenai konsep multimedia interaktif



Mengetahui,



Telah diperiksa oleh,



Payakumbuh,



Juli 2020



Kepala SMK N 4 Payakumbuh



Waka Kurikulum



Guru Bidang Studi



Drs. Aizur Hedi, MM



Nazwita, M.Kom



Sari Azhariyah, S.Pd



Nip. 19640402 198903 1 008



Nip. 19770115 200901 2 002



LAMPIRAN RPP 1. Teknik dan Bentuk Penilaian Teknik Penilaian Bentuk Penilaian Lembar Jurnal  Penilaian Sikap : observasi  Penilaian Pengetahuan : tes Pilihan Ganda 



tulis Penilaian Keterampilan : tes Lembar Kinerja (proses) kinerja



2. Instrumen Penilaian No. 1.



Butir Sikap Sopan



Deskripsi 4: sangat sopan dalam berkomunikasi 3: sopan dalam berkomunikasi 2: kurang sopan dalam berkomunikasi



2.



1: tidak sopan dalam berkomunikasi 4: tidak pernah curang dalam mengerjakan tes tulis



Jujur



3: berusaha curang dalam mengerjakan tes tulis, namun tidak diulangi setelah ditegur 2: berbuat curang saat tes, namun tidak diulangi setelah ditegur 3.



1: curang saat tes dan tidak mempedulikan hukuman 4: tidak ada kesalahan penulisan dalam menyusun



Teliti



laporan 3: ada 1-2 kesalahan dalam penulisan laporan 2: ada 3 – 5 kesalahan dalam penulisan laporan 1: lebih dari 5 kesalahan dalam penulisan laporan



3. Penilaian Sikap : Kelas XII MM 1 - N O



TANGGAL



NAMA SISWA



1 2 3



AULIA FHITRI RAMADHANI BAGUS KURNIAWAN DAVID KRISTA HOTSAVELL



4



FARZAN ELSI KEMALA PUTRI



CATATAN



BUTIR



PERILAKU



SIKAP



5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15



FARHAN ADITYA FATMA HANIEF NAZIFA FAUZAN AHMAD NUR FEBRIAN WAHYUDI FIKI FERNANDO HAFIZ ALFARIZKY HERLINA RAGA FATMI ISMAIL M FARHAN FERDINANDA MUHAMMAD ASRAF MUHAMMAD HABIL



16



RAHMAN MUHAMMAD IHSAN



17 18 19 20 21 22 23 24



PRATAMA MUHAMMAD REHAN MULYADI RIZKY P PUTRI NADILA RAFFI FITRA INZAGHI RINALDO PRATAMA ROLY APRILIAN SONIA ANDREA SARI VINO JUANDA KORAI



4. Penilaian Pengetahuan : a. No . 1



Kisi-Kisi Soal Pengetahuan



Indikator Pencapaian Dasar Kompetensi Memahami konsep 3.1.1.



Konsep



multimedia



Mengidentifik



interaktif



asikan



Kompetensi



No



Bentu



Mengidentifi



Soal 1 ,2,



k Soal Pilihan



multimedia



kasi definisi



3,4,5



Ganda



interaktif



multimedia



,6



Materi



Indikator Soal 



konsep multimedia interaktif



interaktif 



Menjelaska n manfaat multimedia



3.1.2. Menjelaskan pelbagai konsep multimedia



interaktif



7,8,9 ,10



No



Kompetensi



.



Dasar



b.



Indikator Pencapaian Kompetensi interaktif



Materi



Indikator Soal



No



Bentu



Soal



k Soal



Soal 1. Suatu multimedia yang dilengkapi dengan alat pengontrol apapun yang dapat dioperasikan oleh pengguna disebut dengan … a. Multimedia b. Interaktif c. Multi Interaktif d. Multimedia Interaktif e. Media 2. Berikut ini, manakah yang termasuk kedalam kriteria pemilihan media yang baik ? a. Tujuan Penggunaan, Sasaran pengguna media, Karakteristik media, Waktu, Biaya, Ketersediaan, dan Konteks penggunaan b. Tujuan Penggunaan, Karakteristik media, Waktu, Biaya, Ketersediaan, dan Konteks penggunaan c. Tujuan Penggunaan, Sasaran pengguna media, Waktu, Biaya, Ketersediaan, dan Konteks penggunaan d. Tujuan Penggunaan, Sasaran pengguna media, Karakteristik media, Waktu, Biaya, dan Ketersediaan konteks e. Tujuan Penggunaan, Waktu, Biaya, dan Ketersediaan konteks 3. Dibawah ini yang merupakan manfaat multimedia interaktif adalah … a. b. c. d. e.



Proses pembelajaran kurang menarik Tidak interaktif Jumlah waktu mengajar semakin lama Kualitas mengajar memburuk Proses belajar mengajar dapat dilakukan diana dan kapan saja



4. Kualitas estetik yang lahir karena adanya pengga-bungan antara berbagai batasan atau alternatif dan kriteria perencanaan disebut dengan a. estetika visual b. estetika teknologi c. estetika industry d. estetika komunikasi e. estetika verbal 5. Gambar yang memiliki warna yang tampak realistis. Informasi warna dijelaskan menggunakan jenis-jenis standar warna seperti RGB, CMYK atau Lab disebut.. a. Multitone b. Greyscale c. line art



6.



7.



8.



9.



10.



c.



d. full color image e. grafis vector Dalam pengolahan suatu images agar warna yang dipilih sesuai dengan warna yang akan dicetak maka format yang dipilih adalah... a. cmyk color b. rgb color c. lab color d. grayscale e. bitmap Untuk melakukan penyesuaian warna gambar, dengan mengubah warna dapat menambah satu warna ke keseluruhan gambar adalah.. a. Hue b. Resolution c. Transparency d. Saturasition e. Brightness Dalam multimedia interaktif pemilihan warna sangat penting, warna yang paling memengaruhi warna lain dalam spektrumnya adalah.. a. warna primer b. warna sekunder c. warna tersier d. warna dasar e. warna komplementer Penggunaan dan pemrosesan beberapa yang berbeda untuk menyampaikan informasi atau menghasilkan produk Atau penggunaan sejumlah teknologi yang berbeda yang memungkinkan untuk menggabungkan media dengan cara yang baru untuk tujuan komunikasi disebut.. a. pre multimedia b. post multimedia c. multimedia d. alur multimedia e. communication multimedia Struktur multimedia interaktif dimana pengguna menavigasi secara bebas kedalam isi suatu proyek tidak dibatasi oleh rute yang ditentukan disebut.. a. multimedia interaktif b. multimedia linier c. multimedia non-linier d. proyek multimedia e. content multimedia



Kunci Jawaban 1. 2. 3. 4. 5. 6.



D A E E D A



7. 8. 9. 10. d.



A A C C



Format Penilaian Tugas No



Nama



Kelengkapan



Kerapian



Ketepatan



Bobot



Nilai



Waktu



e.



Rumus Pengolahan Nilai Tugas Skor=



Jml Benar x 100 10



5. Penilaian Ketarampilan a.



Kisi-Kisi Penilaian Kinerja Indikator



No . 1



Kompetensi Dasar Menyajikan jenis



Pencapaian



Kompetensi pelbagai 4.1.1. multimedia Menggunaka



interaktif



n model multimedia interaktif dalam kehidupan seharihari 4.1.2. Menunjukkan pelbagai multimedia interaktif



b. Studi Kasus



Materi



Indikator Soal



Konsep



Menggunakan



multimedia



pelbagai jenis tool



interaktif



multimedia interaktif



Teknik Penilaian Proses



Gunakanlah pelbagai jenis tool multimedia interaktif c. Kunci jawaban Tay Vaughan, 2006, Multimedia : Making it Work, Penerbit Andi, Yogyakarta Halaman 21-23. d. Instrumen Penilaian Petunjuk : Berilah tanda check (v) pakaikolom skor No



Komponen/Sub Komponen



A



Persiapan Hadir tepat



waktu,



Skor 1



2



3



berseragam



lengkap dan rapi Alat dipersiapan dengan lengkap B



dan rapi Proses Kerja Prosedur menggunakan pelbagai



C



jenis tool multimedia interaktif Hasil Penggunaan pelbagai jenis tool



D



multimedia interaktif Sikap Kerja Sikap kerja saat menggunakan pelbagai jenis tool multimedia interaktif Waktu Ketepatan waktu kerja



E



e. Rubrik Penilaian No A



Komponen/Sub



Indikator/Kriteria Unjuk Kerja



Skor



Komponen Persiapan Hadir tepat waktu, 



Hadir tepat waktu, berseragam lengkap 3



berseragam



dan rapi



lengkap



dan rapi



Alat



dipersiapan



dengan lengkap dan



2







Hadir tepat waktu, berseragam lengkap







Hadir tepat waktu, berseragam tidak 1



lengkap  Alat dipersiapan dengan lengkap dan 3 rapi



2



 Alat dipersiapan dengan lengkap



rapi



1



 Alat dipersiapan dengan tidak lengkap B



Proses Kerja Prosedur



 Penggunaan



menggunakan pelbagai



jenis



pelbagai



jenis



tool 3



jenis



tool 2



multimedia interaktif yg tepat tool



multimedia interaktif



 Penggunaan



pelbagai



multimedia interaktif dg kurang tepat  Penggunaan



pelbagai



jenis



tool 1



multimedia interaktif dg tidak tepat C



Hasil Penggunaan pelbagai jenis tool multimedia interaktif



 Pelbagai jenis tool multimedia interaktif 3 digunakan dengan tepat



2



 Pelbagai jenis tool multimedia interaktif 1 digunakan dengan tepat dengan kurang tepat  Pelbagai jenis tool multimedia interaktif digunakan dengan tepat dengan tidak tepat



D



Sikap Kerja Sikap kerja



saat



menggunakan pelbagai



jenis



 Tertib dan rapi saat mempersiapkan, dan 3 melaksanakan dan melaporkan



tool



multimedia interaktif



 Tertib dan rapi saat mempersiapkan, dan 2 melaksanakan  Tertib dan rapi saat mempersiapkan, 1 melaksanakan, atau melaporkan



Waktu Ketepatan waktu kerja



Kurang dari 30 menit



3



1-30 menit



2



Lebih dari 30 menit



1



6. Pembelajaran Remedial Peserta didik yang belum mencapai KKM (75) diberi tugas untuk mengerjakan beberapa soal dari guru mengenai multimedia interaktif terkait kegiatan selama satu minggu. Setelah satu minggu guru mengevaluasi



kemajuan kompetensi peserta didik dalam menangkap mengenai multimedia interaktif. Kemudian guru melaksanakan penilaian remedial. a. No 1



Kisi-Kisi Soal Indikator



Kompetensi



Pencapaian



Dasar



Materi



Indikator Soal



Kompetensi Memahami konsep 3.1.1.



Konsep



multimedia



Mengidentifik



multimedia



si definisi



interaktif



asikan



interaktif



multimedia



No



Bentu



Soal



k Soal



1



Essay



a. Mengidentifika



konsep



interaktif



multimedia



b. Menjelaskan



interaktif



2



manfaat multimedia



3.1.2.



interaktif



Menjelaskan pelbagai konsep multimedia interaktif



b.



Soal 1. Sebutkan apa yang dimaksud dengan multimedia interaktif? 2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan storyboard dalam multimedia interaktif!



c. Kunci Jawaban 1. Suatu multimedia yang dilengkapi dengan alat pengontrol apapun yang dapat dioperasikan oleh pengguna 2. Sketsa gambar dalam bentuk thumnail yang disusun berurutan sesuai dengan naskah pada multimedia interaktif d. Format Penilaian Tugas No



Nama



Kelengkapan



Kerapian



Ketepatan



Bobot



Nilai



Waktu



e. Skor=



Rumus Pengolahan Nilai Tugas



Jml Benar x 100 2



7. Pengayaan Bagi peserta didik mempunyai nilai di atas 75 diberi pengayaan berupa tugas mandiri untuk menelaah dan atau menuliskan mengenai penerapan multimedia interaktif dalam dunia pendidikan dan bisnis. a. No 1



Kisi-Kisi Pengayaan



Kompetensi Dasar



Indikator Pencapaian



Materi



Indikator Soal



No



Bentu



Soal



k Soal Essay



Memahami



Kompetensi 3.1.1.



Konsep



Mengidentifikasi



1



konsep



Mengidentifik



multimedia



definisi



2



multimedia



asikan



interaktif



multimedia



interaktif



konsep multimedia interaktif 3.1.2. Menjelaskan pelbagai konsep multimedia interaktif



b.



Soal



interaktif



1. Apa perbedaan desain Multimedia Inrektif dan non interaktif ? 2. Sebutkan alat-alat yang digunakan oleh spesialis Multimedia non interaktif ! c.



Kunci Jawaban 1. Jawaban:  Desain multimedia interaktif bekerja pada kios, DVD interaktif, Blu-ray Apps, dan Web Desain.  Sedangkan



Desain



Multimedia



Non



Interaktif



pekerjaan



semacam ini dapat dilihat pada output non interaktif saperti Tv dan Internet. 2. Kamera, handycam, komputer, dan lainnya.



8. Bahan Ajar