Evaluasi Pelaporan Hasil Kritis 2018 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

EVALUASI PELAPORAN HASIL KRITIS INSTALASI LABORATORIUM



A. PENDAHULUAN Pelaporan



hasil KRITIS Laboratorium adalah langkah-langkah utama untuk



pelaporan hasil Kritis laboratorium. Hasil Kristis adalah Hasil uji pemeriksaan yang mengindikasikan kelainan yang membutuhkan penanganan medis segera Dalam rangka peningkatan mutu pelayanan laboratorium yang berkualitas, maka diperlukan pelaporan hasil laboratorium kritis di Rumah Sakit Umum GMIM Bethesda Tomohon. Hal ini merupakan salah satu indikator mutu pelayanan laboratorium klinik. Standart terlaksananya indikator ini adalah 100%. Peningkatan Pelaporan



hasil KRITIS Laboratorium harus tetap dijalankan



karena hal ini sangat berperan penting dalam peningkatan mutu dan keselamatan pasien rumah sakit. Usaha yang dilakukan laboratorium dalam meningkatkan Pelaporan hasil KRITIS Laboratorium yaitu dengan melakukan sosialisasi SPO Pelaporan hasil KRITIS Laboratorium, memberikan edukasi di rapat bulanan atau pada saat operan shift kepada pegawai laboratorium tentang pentingnya Pelaporan hasil KRITIS Laboratorium segera dilaporkan serta meningkatkan kerjasama antar unit terkait dalam program tersebut.



B. CAKUPAN PELAYANAN PROGRAM



INDIKATOR



KEGIATAN



Peningkatan



Pelaporan hasil a. Sosialisasi



keselamatan



KRITIS



pasien



yang Laboratorium ≤



mengacu



30 menit



TARGET



WAKTU SPO a. Semua pegawai laboratorium Tahun 2018



Pelaporan hasil KRITIS



dan unit terkait mendapatkan



Laboratorium



yang



pemaparan



sosialisasi



mencakup



cara



Pelaporan



hasil



pada Standar



pelaporan



Pelayanan



pelaporan



Minimal RS



TARGET CAPAIAN



dan



waktu



SPO KRITIS



Laboratorium b. Kepala



b. Peningkatan monitoring



analis



kesehatan



melakukan monitoring harian



harian



terhadap pelaksanaan SPO



c. Dokumentasi



waktu c. Pelaporan



Pelaporan hasil KRITIS



Laboratorium



Laboratorium



dalam



untuk



mengumpulkan data



hasil



KRITIS



terdokumentasi



buku



yang



telah



disediakan



C. KOMPARASI ANTARA TARGET DAN REALISASI DATA PANTAUAN STANDAR PELAYANAN ( JANUARI 2018 - Desember 2018 ) NO 1.



INSTALASI Pelaporan



SPM hasil 100%



CAPAIAN 100%



PENJELASAN Pegawai laboratorium patuh terhadap instruksi pimpinan



KRITIS



dan



memahami



SPO



Laboratorium



keselamatan pasien



serta



indicator



peningkatan



D. MONITORING PELAPORAN HASIL KRITIS LABORATORIUM No 1



KEGIATAN Penanggung



Apakah Kepala



Ruangan



jawab



INDIKATOR / Penanggung jawab /



Laboratorium Ruangan



Ya Kepala



Laboratorium



memantau isi buku pelaporan memantau isi buku pelaporan hasil 2



lab



yang



kritis



petugas lab, Apakah Penanggung Kepala



Ruangan



kepada hasil jawab



lab



yang



petugas lab, / Penanggung



kritis



jawab



Laboratorium Ruangan



/







kepada Kepala



Laboratorium



menghitung hasil monitoring dng menghitung hasil monitoring dng rumus:



rumus:



Jumlah hasil pemeriksaan kritis Jumlah hasil pemeriksaan kritis







yang tidak segera dilaporkan x yang tidak segera dilaporkan x 100% 3



100%



Jumlah semua pemeriksaan kritis Jumlah semua pemeriksaan kritis Apakah Penanggung jawab / Penanggung jawab / Kepala Kepala



Ruangan



Laboratorium Ruangan Laboratorium mancatat



mancatat hasil monitoring dalam hasil monitoring dalam laporan laporan hasil evaluasi laporan hasil 4



pemeriksaan lab yg kritis, Apakah Penanggung jawab Kepala



5



Ruangan



Ruangan



melakukan



Laboratorium



kepada melakukan



petugas lab dan peminta







menganalisa hasil monitoring / Penanggung jawab / Kepala



Laboratorium Ruangan



crosceck



laporan



pemeriksaan lab yg kritis, / Penanggung jawab / Kepala



Laboratorium Ruangan



menganalisa hasil monitoring Apakah Penanggung jawab Kepala



evaluasi







Laboratorium crosceck



kepada



petugas lab dan peminta







pemeriksaan thdp hasil lab kritis pemeriksaan thdp hasil lab kritis 6



yang dilaporkan segera Apakah Penanggung jawab Kepala



Ruangan



menyampaikan 7



Laboratorium Ruangan hasil



temuan menyampaikan



pada saat rapat ruangan, Apakah Penanggung jawab Kepala



Ruangan



yang dilaporkan segera / Penanggung jawab /



Kepala



Laboratorium hasil



temuan



pada saat rapat ruangan, / Penanggung jawab / Kepala



Laboratorium Ruangan



Laboratorium



√ √



Tidak



menanyakan



permasalahan



yg menanyakan



permasalahan



yg



ada sehubungan dengan hasil ada sehubungan dengan hasil temuan, Apakah Penanggung



8



Kepala



Ruangan



jawab



temuan, / Penanggung



Laboratorium Ruangan



dan anggota rapat menganalisa anggota penyebab masalah, Apakah Penanggung



9



Kepala



Ruangan



jawab



jawab



/



Kepala



Laboratorium rapat



menganalisa



penyebab masalah, / Penanggung jawab



Laboratorium Ruangan



dan



/



Kepala



Laboratorium



dan



dan anggota rapat menentukan anggota rapat menentukan tindak tindak lanjut, Apakah Penanggung



10



Kepala



Ruangan



jawab



lanjut, / Penanggung



jawab



Laboratorium Ruangan



/



melaporkan



pemeriksaan



lab



yang



hasil segera







Kepala



Laboratorium



menekankan kepada petugas lab menekankan kepada petugas lab segera







melaporkan



kritis pemeriksaan



lab



hasil



yang







kritis



kepada peminta pemeriksaan, kepada peminta pemeriksaan, Apakah Notulen Notulen mendokumentasikan



11



mendokumentasikan hasil rapat hasil rapat untuk menentukan untuk menentukan tindak lanjut tindak lanjut dari masalah.







dari masalah.



PLAN Mengupayakan



DO Kepala Instalasi



capaian target



senantiasa



dalam 1 tahun



angkaRespon



mengingatkan



100 %



time



supaya petugas



penyampaian











STUDY Capaian target







ACTION Lanjutkan reveral



dr.



Patologi Klinik •



Analisa indikator, adanya



Pemeriksaan



indikator mutu baru yang



laboratorium



dengan



perlu ditingkatkan pada



hasil LABOR



melaporkan



kritis



Cyto 100%



hasil kritis dalam



banya



waktu kurang dari 30 menit



E. PORSEDUR PELAPORAN HASIL KRITIS



hasil belum



pelayanan laboratorium



1. Petugas laboratorium melaporkan hasil kritis yang telah dilakukan pengulangan pemeriksaan dengan hasil yang sama dan sudah tervalidasi oleh penanggung jawab laboratorium keruang perawatan pasien / Klinik rawat jalan / IGD, melalui telepon 2. Bila langkah ke 1 diatas belum dapat melaporkan hasil kritis maka Petugas Laboratorium melakukan pengulangan langkah kedua setelah 5 menit berikutnya. 3. Petugas laboratorium melaporkan : Identitas pasien sesuai nama, tanggal lahir/umur, nomor RM (jika ada), Jenis pemeriksaan dari hasil kritis, dan Nilai Hasil Kritis pemeriksaan 4. Setelah selesai Petugas Laboratorium melaporkan hasil kritis maka dokter atau perawat penerima pelaporan hasil kritis diminta untuk membacakan ulang hasil kritis sebagai bentuk validasi pelaporan 5. Petugas Laboratorium menulis dokumentasi “buku pelaporan hasil kritis” (No, Tlg, RM, Ruang, Nama, Tgl lahir, Jenis dan hasil kritis yang dilaporkan, jam hasil selesai, jam melaporkan, nama pelapor, nama penerima pelapor) 6. Petugas Laboratorium menstempel hasil pemeriksaan dengan Stampel Hasil kritis (Stempel CRITICAL VALUE) dan mengisi tanggal, jam melapor, nama pelapor dan nama penerima laporan pada kolom yang sudah disiapkan.



F. DATA JUMLAH PEMERIKSAAN DENGAN HASIL KRITIS



NO



BULAN



JUMLAH PEMERIKSAAN DENGAN HASIL KRITIS



1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12



JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER NOVEMBER DESEMBER JUMLAH



72 94 93 75 102 151 175 144 906



JUMLAH PEMERIKSAAN HASIL KRITIS YANG TERLAPORKAN ≤ 30 MENIT



JUMLAH PEMERIKSAAN HASIL KRITIS YANG TIDAK TERLAPORKAN ≤ 30 MENIT



72 94 93 75 102 151 175 144 906



0 0 0 0 0 0 0 0 0



G. KESIMPULAN 1. Semua hasil pemeriksaan dengan hasil kritis sudah terlaporkan ≤ 30 menit



H. REKOMENDASI 1. Meningkatkan kesadaran SDM tentang pentingnya menyegerakan pelaporan hasil KRITIS 2. Mengoptimalkan pelaksanaan dan evaluasi SPO pelaporan hasil Kritis 3. Mendata kendala pelaporan dan mensolusikannya 4. Meningkatkan monitoring pelaporan hasil Kritis



Tomohon, 10 Januari 2019 Instalasi Laboratorium RSU GMIM Bethesda Tomohon Kepala Ruangan



Penanggung Jawab



Charles B. Mait, AMAK



dr. Marthalina Sitorus, M.Kes, Sp.PK



Mengetahui, Wadir Penunjang dan SDM



dr. Harry N.S. Ulaen, M.Kes (MMR)