Laserasi [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

Menurut Departemen Kesehatan 2008, laserasi atau robekan perineum dan vagina berdasarkan luas robekan yaitu: 1) Derajat satu, yaitu terdiri dari mukosa vagina, komisura posterior, kulit perineum. Jika tidak ada perdarahan dan posisi luka baik, maka tidak perlu dilakukan penjahitan.



Gambar 2.17 Laserasi Derajat 1 Sumber : www.curhatbidan.com



2) Derajat dua, yaitu terdiri dari mukosa vagina, komisura posterior, kulit perineum, dan otot perineum.



Gambar 2.18 Laserasi Derajat 2 Sumber : www.curhatbidan.com



3) Derajat tiga, yaitu terdiri dari mukosa vagina, komisura posterior, kulit perineum, dan otot perineum ditambah dengan otot sfingter ani eksterna.



Gambar 2.19 Laserasi Derajat 3 Sumber : www.curhatbidan.com



4) Derajat empat, yaitu terdiri dari mukosa vagina, komisura posterior, kulit perineum, dan otot perineum, otot sfingter ani eksterna dan dinding rectum anterior. Untuk derajat tiga dan empat, bidan tidak berwenang untuk melakukan penjahitan, segera rujuk.



Gambar 2.20 Laserasi Derajat 4 Sumber : www.curhatbidan.com



Penggunaan KB yang terbaik pada penderita darah tinggi adalah semua jenis KB yang tidak mengandung hormonal yaitu IUD (intrauterin device) sebagai contoh yang umum adalah spiral. Jika setalah kehamilan dan masa nifas darah tinggi anda belum kunjung hilang, maka saat ini anda mengidap penyakit darah tinggi. Penyakit darah tinggi sendiri pada umumnya adalah penyakit yang tidak bisa disembuhkan, tetapi penyakit ini sangat mudah untuk dikontrol dengan pengobatan selama konsumsi obat dengan teratur.