Proposal Jasuke - KELOMPOK 2 [PDF]

  • 0 0 0
  • Suka dengan makalah ini dan mengunduhnya? Anda bisa menerbitkan file PDF Anda sendiri secara online secara gratis dalam beberapa menit saja! Sign Up
File loading please wait...
Citation preview

KELOMPOK 2 NAMA KELOMPOK : 1. Een Juliasti (2015322) 2. Nova Khairun Nisak (201532284) 3. Shofiatul Muniroh (2015322



PERTANYAAN : 1. Buatlah analisis SWOT untuk jenis usaha yang akan saudara buka, tentukan analisis yang paling strategis bagi usaha saudara tersebut. 2. Susunlah proposal sederhana untuk membuka suatu usaha dengan berbekal ketrampilan yang sudah saudara miliki/kuasai. 3. Buatlah perancangan pemasaran untuk penyelenggaraan makanan yang akan saudara kelola. 4. Aplikasikan atau terapkan perancangan bisnis untuk memulai membuka usaha kecil dalam hal penyelenggaraan makanan. JAWABAN : 1. ANALISA SWOT a) Strenght (een jelasin lagi dikit tentang strenght itu apa) ...................................................??????????? Usaha dalam bidang pangan yang membuat Jasuke mungkin sudah banyak dijumpai, namun dengan penambahan bahan pangan lain untuk menambah cita rasa belum banyak dijumpai, sehingga akan banyak orang yang tertarik dan ingin mengetahui seperti apa dan bagaimana rasanya aneka macam es krim dari ubi ungu. Dari segi penamaan, rasa, warna dan bentuk, kami yakin bahwa banyak orang yang penasaran dan ingin segera untuk mencobanya. b) Weakness (ini juga) Usaha ini sebenarnya membutuhkan dana yang cukup besar untuk pembelian alat seperti refrigerator karena produk ini tidak tahan lama pada suhu ruang.



1



c) Opportunity (ini juga) Dengan pertimbangan modal, biaya usaha ini bisa ditekan seminimal mungkin karena bahan baku yang mudah didapat dan murah sehingga harga produk ini sangat terjangkau. Usaha ini bisa menghasilkan keuntungan yang cukup besar melihat kondisi pasar sekarang, bisnis ini akan memberikan respon yang cukup bagus dan kami yakin usaha ini akan berkembang. d) Threat (ini juga) Selama jenis usaha seperti ini belum banyak ditemukan, maka akan memberikan prospek yang baik. Namun setelah usaha ini ada dan berkembang pesat, pasti akan banyak bermunculan puding yang menyuguhkan menu yang lebih variatif. Para pesaing pun akan berusaha merebut pasar yang ada sehingga daerah pemasarannya akan semakin sempit. 2. PERANCANGAN PEMASARAN a) Sasaran Pemasaran Sasaran pemasaran yang dipilih dalam usaha ini adalah semua usia (terutama anak-anak), karena penyuguhan warna dan bentuk yang menarik, dan semua kalangan karena harga yang ditawarkan relatif murah. b) Strategi Pemasaran Dalam memasarkan produk ini, tempat penjualan atau pemasarannya adalah dimasukkan pada toko-toko makanan, dan pedagang kaki lima, serta melalui internet, karna mengingat masyarakat sekarang lebih sering membuka media social internet. Jangka waktu yang kami targetkan dalam program wirausaha ini adalah untuk 1 siklus usaha selama 1 minggu. c) Persaingan Di daerah yang akan saya jadikan tempat usaha memang belum ada yang mendirikan usaha Jasuke, jadi belum ada pesaing dalam mendirikan usaha ini.



2



3. PROPOSAL BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Jajanan Jasuke adalah singkatan dari jagung, susu, dan keju. Seperti namanya jasuke terbuat dari bahan dasar jagung kemudian dilumuri dengan susu kental manis baik yang berwarna putih maupun coklat kemudian diberi topping keju ada juga yang menambahkannya lagi dengan mesis. Jasuke sangat bermanfaat bagi kesehatan karena kaya akan zat gizi sehingga baik dikonsumsi sebagai selingan makanan terlebih untuk anak sekolah. Bahan makanan jagung selain sumber karbohidrat yang baik karena memiliki indeks glikemik yang lebih rendah dari nasi, juga memiliki kandungan yang tinggi akan serat sehingga baik untuk proses pencernaan. Selain itu Jasuke juga sebagai sumber vitamin, dan kalsium karena kandungan dari susu kental manis dan keju yang baik untuk proses pertumbuhan. Dengan lancarnya metabolisme, tubuh akan menjadi lebih sehat, karena fungsi alat-alat pencernaan berjalan dengan baik, sehingga tubuh lebih bugar, sehat dan tidak mudah sakit. Disamping itu Jasuke bersifat mengenyangkan, namun tidak begitu cepat menggemukkan. Untuk itu, Jasuke sangat disarankan sebagai jajanan terlebih untuk anak sekolah sebagai pengganti jajanan yang tinggi kalori, tinggi lemak namun rendah serat seperti jajanan yang diolah dengan penggorengan dan menggunakan saos yang mengandung rhodamin B.



Jajanan anak sekolah harus diperhatikan dengan baik, karena belakangan ini banyak jajanan yang bisa dikategorikan pada jajanan yang tidak sehat. Karena banyak jajanan yang tinggi kalori, tinggi lemak, dan garam, yang dalam jangka waktu yang lama dapat menyebabkan obesitas dan penyakit degeneratif lainnya. Selain itu jajanan anak sekolah juga 3



banyak menggunakan saos yang memakai pewarna non makanan atau memakai pewarna tekstil atau lebih dikenal dengan Rhodamin B yang sangat berbahaya bagi kesehatan. Penggunaan minyak yang berulang juga masih banyak terdapat dikalangan pedagang, hal ini juga sangat berbahaya bagi kesehatan karena semakin lama dan sering minyak digunakan angka peroksida juga semakin meningkat yang bersifat karsinogenik sehingga memicu pertumbuhan sel kanker. Dengan adanya jajanan sehat seperti Jasuke tentunya hal tersebut diatas dapat kita cegah bersama terlebih lagi untuk usia anak sekolah yang harus diperhatikan karena mereka masih dalam fase pertumbuhan yang sangat memerlukan zat gizi yang baik sehingga dapat tumbuh dan berkembang dengan optimal. Oleh karenanya jajanan Jasuke sangat direkomendasikan untuk alternatif jajanan sehat mereka. B. Perumusan Masalah Adapun perumusan masalah dari makalah ini adalah sebagai berikut : 1. Apa sajakah manfaat dari Jasuke? 2. Bagaimana memperkenalkan jajanan Jasuke kepada masyarakat, mahasiswa khususnya untuk anak sekolah? C. Tujuan Program Adapun tujuan dari dibuatnya produk Jasuke ini adalah sebagai berikut : 1. Memperkenalkan jajanan sehat kepada masyarakat, mahasiswa khususnya untuk anak sekolah. 2. Menumbuhkan jiwa kewirausahaan di kalangan mahasiswa untuk mendorong terciptanya wirausaha muda.



4



D. Luaran yang Diharapkan Dapat membuat suatu inovasi pemasaran pada produk jajanan Jasuke sehingga dapat meningkatkan daya jual dan pendapatan yang didapat juga banyak.



E. Kegunaan Program 1. Menumbuhkan kreativitas mahasiswa untuk menciptakan inovasi pemasaran suatu produk, sehingga meningkatkan daya jual. 2. Menambah semangat jiwa kewirausahaan dan pengalaman mahasiswa. 3. Memberi peluang usaha bagi mahasiswa.



BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA



A. Prospek Pengembangan Usaha Jajanan Jasuke Jajanan Jasuke memiliki banyak manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh. Anak-anak biasanya lebih menyukai mengkonsumsi jagung setelah diolah seperti Jasuke. Bahan yang terkandung dalam Jasuke ini sangat membantu didalam proses pencernaan dalam tubuh. Bahan dasar seperti agar-agar atau Jelly yang berasal dari olahan rumput laut, yang sangat baik dalam membantu pencernaan. Selain itu banyak peneliti yang membuktikan bahwa rumput laut adalah bahan pangan yang berkhasiat. Selain itu terdapat jagung yang digunakan sebagai penambah rasa dan juga sebagai pemanis penampilan Puding. Jagung ini juga sangat baik bagi kesehatan karena adanya kandungan gizi dari serat yang dimilikinya. Cara membuatnya yang mudah dan praktis membantu di dalam penyajiannya menu tambahan makanan atau sebagai makanan pembuka yang menyehatkan.



5



Karena itulah, kami terdorong untuk mengembangkan usaha puding dengan berbagai variasi rasa, bentuk, dan warna dengan harga yang terjangkau. Hal ini dikarenakan: 1. Pudding merupakan jenis makanan yang murah dan terjangkau, sehingga menjadi pilihan makanan penutup. 2. Dapat dijadikan oleh-oleh bagi kerabat. 3. Pudding sangat di gemari oleh semua usia. 4. Dengan mengedepankan rasa dan bentuk, membuat kesan berbeda dan tentu saja bermanfaat bagi pembeli. 5. Sasaran pemasaran kami adalah semua kalangan usia (anak-anak, remaja, dewasa, lansia)



B. Analisa Pasar dan Bisnis Tempat produksi/lokasi yang kami pilih dalam menjalankan usaha ini adalah di Jalan Duri Kepa Jakarta. Pemilihan target pasar didasarkan pada ketertarikan dan selera pasar terhadap produk yang dihasilkan. Sasaran yang menjadi target utama adalah para masyarakat, maupun wisatawan. Kendala yang dihadapi mungkin es krim ini tidak bertahan lama karna tidak menggunakan bahan pengawet kimia. Tempat penjualan atau pemasarannya adalah dimasukkan pada toko-toko makanan, dan pedagang kaki lima, serta melalui internet, karna memngingat masyarakat sekarang lebih sering membuka media social internet. Jangka waktu yang kami targetkan dalam program wirausaha ini adalah untuk 1 siklus usaha selama 1 minggu.



C. Gambaran Produk Sweet corn pudding adalah pudding yang terbuat dari bahan dasar jagung manis, susu kental manis, dan agar-agar dengan tambahan bahan santan, gula pasir, dan tepung maizena sebagai pengental pudding dan perekat pudding. Sweet corn pudding dibuat dengan dua lapisan yaitu



6



lapisan susu dan lapisan dari pudding jagung, kemudian dibungkus dengan menggunakan cup kecil dan diberi hiasan daun pandan di atasnya.



D. Analisa SWOT 1. Strength Kekuatan dari produk ini adalah : -



Rasanya enak



-



Warnanya menarik



-



Bentuknya cantik



-



Hygiene dan sanitasi terjamin



-



Tidak menggunakan bahan pengawet



-



Mudah proses pembuatannya



-



Bahan baku mudah didapat



-



Harga bahan baku murah



-



Harga produk terjangkau



-



Produk tinggi serat dan mengenyangkan, sehingga cocok untuk diet



2. Weakness Kelemahan dari produk ini adalah : -



Tidak tahan lama pada suhu ruang



-



Sudah banyak orang yang menjual dengan produk yang sama



3. Opportunity Peluang/kesempatan dalam menjual produk ini adalah : -



Tempat menjualnya strategis



-



Disukai banyak kalangan



-



Cocok untuk semua kalangan dari balita sampai lansia



4. Treatment Hambatan dalam menjual produk ini adalah : -



Adanya saingan dalam produk sejenis



-



Kenaikan harga bahan baku



-



Naiknya biaya produksi



-



Perubahan selera konsumen



7



E. Pengaruh Usaha Terhadap Berbagai Bidang A. Bidang kesehatan 



Menjadikan Pudding JaMil sebagai selingan yang padat gizi, karena memiliki kandungan energi dan zat gizi yang lengkap.







Memiliki kandungan serat yang dapat membantu memperlancar pencernaan.



B. Bidang pertanian 



Memanfaatkan hasil panen jagung yang melimpah sehingga jagung lebih bermanfaat.



C. Bidang ekonomi 



Membuka peluang usaha baru bagi masyarakat umum yang berprofit tinggi.







Menjadikan jagung bernilai jual tinggi, sehingga tidak hanya dijual sebagai pekengkap masakan, dan lainnya.



D. Bidang sosial 



Menciptakan kerjasama yang saling menguntungkan dengan pihak-pihak usaha lain.







Dapat mengurangi jumlah pengangguran yang ada dengan kemunculan bisnis baru ini.



F. Anggaran Biaya Perencanaan Anggaran Biaya 1. Pudding jagung susu merupakan pudding yang terbuat dari bahan dasar jagung manis, susu kental manis, dan agar-agar bubuk putih. Satu resep menghasilkan 20 cup kecil pudding. 2. Biaya bahan pudding jagung susu : Berat (gram)



BDD



Bersih



Kotor



(%)



jagung manis



250



250



100



5000



susu kental manis



150



150



100



6000



Bahan Makanan



Harga



8



agar-agar



bubuk



14



14



100



6000



santan kara



130



130



100



3000



gula pasir



80



80



100



1000



tepung maizena



20



20



100



500



putih



cup kecil + sendok



5000



Total



26500



3. Biaya Tenaga Kerja Biaya tenaga kerja



= 10% x Rp.26.500,= Rp. 2.650,-



4. Biaya Transportasi = Rp. 6.500,5. Total Harga Total harga



= biaya tenaga kerja + biaya transportasi + total biaya bahan baku = Rp. 2.650,- + Rp. 6.500,- + Rp. 26.500,= Rp. 35.650,-



6. Biaya Overhead Biaya overhead



= 10% x total harga = 10% x Rp. 35.650,= Rp. 3.565,-



7. Total Harga Keseluruhan Total harga keseluruhan



= total harga + biaya overhead = Rp. 35.650,- + Rp. 3.565,= Rp. 39.300,-



8. Unit Cost (Harga produk per buah) Unit cost



= Rp. 39.300,- / 20 buah = Rp.1960,- (Rp. 2000,-)



Jadi, dengan menghitung anggaran biaya bahan mentah ditambah biaya tenaga kerja biaya overhead diperoleh harga keseluruhan Rp.39.300,-. Setelah 9



diperoleh total harga keseluruhan, dibagi dengan jumlah produk yang dihasilkan, diperoleh harga jual produk pudding jagung susu per cup kecil adalah Rp. 2.000,-



G. Proses Produksi Bahan Puding Susu : 



1 bungkus (7 gram) agar-agar bubuk putih







1 kaleng susu kental manis







800 ml air



Bahan Puding Jagung : 



1 bungkus agar-agar bubuk putih







3 buah jagung manis, serut







800 ml santan (130 ml santan kara + air)







80 gram gula pasir







2 sendok makan tepung maizena







1 sendok teh garam



CARA MEMBUAT PUDING JAGUNG SUSU ENAK MUDAH : 1. Puding Susu : Siapkan panci, masukkan air, susu kental manis dan agaragar lalu aduk rata. Kemudian masak di atas api sedang sambil diaduk terus hingga mendidih. Angkat dan tuang dalam cetakan yang sudah dibasahi sebelumnya lalu dinginkan. 2. Puding Jagung : Blender jagung manis bersama air dan santan hingga lembut lalu saring. Kemudian tuang dalam panci, tambahkan garam, gula, agar-agar dan tepung maizena, aduk rata. Masak di atas api sedang sambil terus diaduk hingga mendidih, angkat dan segera tuang adonan puding jagung di atas puding susu yang mulai mengeras atau setengah beku lalu dinginkan. Jika puding pertama sudah terlanjur membeku, tusuk-tusuk permukaan puding pertama sebelum dituang adonan puding kedua agar hasil lapisannya lebih merekat.



10



H. Rencana Managemen Manager dan marketing A



Bendahara : B



Bag. Pemasaran :



Bag. Produksi :



C



D



11



BAB III PENUTUP A. KESIMPULAN Jadi, berdasarkan latar belakang dari makalah yang telah dibuat dapat disimpulkan bahwa puding adalah jenis pangan yang banyak digemari oleh masyarakat. Rasanya yang lembut ketika dimakan, warnanya yang eye catching pun sangat menggugah mata. Dari analisa swot yang telah dibuat untuk pemasaran ini yaitu strength , weakness, opportunity dan treatment. Besar anggaran untuk penjualan pudding jagung susu ini adalah sebesar Rp. 2.000 per cup.



B. SARAN Saran bagi masyarakat dan pengusaha lain : 1. Sebaiknya dibuat dari bahan-bahan yang mudah ditemui dan murah harganya. 2. Sebaiknya memberikan nama produk dengan nama yang mudah diberikan orang. 3. Sebaiknya memberikan harga yang terjangkau. 4. Sebaiknya memberikan cara kerja yang sangat mudah agar dapat dengan mudah dibuat oleh khalayak banyak.



12